Anda di halaman 1dari 4

LK-7 JURNAL PRAKTEK MENGAJAR (PEMBELAJARAN UNIT 1)

Nama Peserta : Hendri Gunawan


Sekolah : SMKS TUJUH LIMA 2 PURWOKERTO
Jenjang : SMK

Aspek Praktek Dokumenta


Deskripsi
Pembelajaran si

Pendahuluan Foto 1 dst


Kegiatan
Pendahuluan - Menumbuhkan perilaku santun dan religius peserta
didik melalui pembiasaan memulai pembelajaran
dengan salam dan berdoa.
- Memeriksa kehadiran peserta didik dan kerapihan
sebagai pembiasaan perilaku disiplin.

Apersepsi
- Menyampaikan informasi tentang kompetensi, ruang
lingkup materi, tujuan, manfaat, dan langkah
pembelajaran serta metode yang akan dilaksanakan.
Motivasi
Peserta didik diberikan motivasi dengan menayangkan
“suatu program rangkaian Lampu berjalan” untuk
memberikan wawasan kepada peserta didik
menggenai manfaat dari penerapan program
sederhana yang akan di bahas pada pertemuan hari
ini.
Guru menayangkan 2 program yang berbeda untuk di
Kegiatan Inti
analisis kebenerannya dengan praktikum dan secara diskusi
1. Mengamati : dengan di bimbing oleh guru siswa diajak
1 Proses
untuk mengamati contoh program yang disajikan oleh
Saintifik
guru.
(5M)
2. Menanya: guru menyajikan beberapa pertanyaan
tentang kebenaran program yang disajikan dalam
tayangan
3. Mengumpulkan dan mengolah informasi: siswa
mencari tahu kebenaran program yang disajikan oleh
guru dengan berkelompok dan berdiskusi dengan cara
mencoba program
4. Menalar : Siswa menuliskan data hasil pekerjaannya
kedalam lembar laporan
5. Mengkomunikasikan: secara bergilir siswa maju untuk
menyajikan peneyelesaian masalah yang ada.
2 Aktivitas
Pembelajara
n HOTS
- KK dari KD pengetahuan belum HOTs, tetapi guru sudah
a Transfer
menjadikan pembelajaran HOTs lewat proses saintifik dan
. Knowledg
pemecahana masalah seperti yang tercantum pada KD
e
keterampilan
- proses belajar antara guru dan siswa berjalan dengan
lancar dan berhasil sesuai langkah-langkah
konkrit,praktis,dan kondisi yang seimbang antar guru dan
siswa.
- Guru juga memilh konsep komunikasi dengan baik
sehingga interaksi didalam proses pembelajaran dapat
berlangsung lancar dan ketercapaian program maksimal.
- Memahami materi dengan tanya jawab dengan siswa
b Critical
- Menarik kesimpulan dari materi pembelajaran
. Thinking
- Menentukan generic structure dan social function
,
- Jawaban yang salah tidak langsung di hapus, tapi di lihat
Creativit
letak kesalahannya.
y
- Siswa di minta menyelesaikan masalah yang HOTs
c Problem
- mengidentifkasi masalah yang terdapat dalam tayangan
. Solving
yang diberikan oleh guru

- Nasionalsme (menyanyikan lagu indonesia raya)


3 Kecakapan
- Kemandirian (siswa menjawab pertanyaan dari guru,
Abad 21
membuat
(PPK,
- kesimpulan tentang cerita yang diberikan oleh guru)
Literasi,
- Gotong royong (siswa secara berkelompok
menyelesaikan tugas dari guru sehingga siswa dapat
menentukan judul cerita, social function dan generic
structure dari cerita tersebut) integritas(siswa tidak
tugas dari temannya)
- Literasi baca dan tulis(siswa menuliskan social function
dan generic structure )
- Literasi sains(siswa menganalisis apkasi software melalui
buku)
- Literasi budaya dan kekeluargaan (menyalami seluruh
guru saat tiba disekolah)
- Sudah ada kolaborasi: kerja kelompok dan komunikasi :
presentasi oleh siswa
- Mengingat,memahami,mengaplikasi,menganalisis,meng
4 Dimensi
evaluasi dan Pengetahuan
Pengetahua
- Sudah tampak konsep, prosedur dan metakognitifpeng
n
- Penilaian sikap dilakukan dengan melakukan
5 Pelaksanaa
observasi maupun wawancara yang dicatat dalam
n Penilaian
jurnal perkembangan sikap. Untuk bahan konfirmasi
bisa dilakukan penilaian diri atau penilaian antar teman.
- Penilaian pengetahuan dilakukan dengan menggunakan
tes tulis, lisan,maupun penugasan. Tes tulis bisa
berbentuk pilihan ganda maupun uraian.
- Penilaian keterampilan dilakukan dengan menggunakan
tes kinerja (unjuk kerja), proyek, dan portofolio.
Penilaian kinerja merupakan penilaian untuk melakukan
suatu tugas dengan mengaplikasikan pengetahuan
dan keterampilan yang dibutuhkan. Pada
penilaian kinerja, penekanan penilaiannya
dapat dilakukan pada proses atau produk. Pada saat
penyusunan instrumen penilaian kinerja, perlu
disiapkan rubrik penilaiannya. Untuk penilaian proyek,
tugas yang harus diselesaikan memerlukan
periode/waktu tertentu
- Guru membimbing peserta didik untuk merefleksikan
Kegiatan
kegiatan yang sudah mereka lakukan dengan
Penutup
menyimpulkan materi yang dipelajari
- Peserta didik diberi kesempatan mengungkapkan
kesulitan yang ditemui saat melaksanakan pembelajaran.
- Guru menginformasikan rencana kegiatan pada
pertemuan berikutnya.
- Mengakhiri pembelajaran dengan salam

F o to 1 . K e g ia ta n A p re sia s i F o to 2 . M e n g a n a lis a
M e n c o n to h k a n p ro g ra m K e b e n a ra n P ro g ra m
O u tp u t u n tu k le d

Mengetahui, Purwokerto , 9 Desember 2019

Kepala Sekolah Peserta,

Wing Sigit, S.Pd Hendri Gunawan


Rubrik Praktik Pembelajaran

Rubrik ini digunakan pengawas untuk menilai hasil praktik pembelajaran peserta.

Langkah-langkah penilaian hasil kajian:

1. Cermati tugas yang diberikan kepada peserta pembekalan pada LK-5!


2. Berikan nilai pada hasil kajian berdasarkan penilaian anda terhadap hasil kerja peserta
sesuai rubrik berikut!

A. Kegiatan Praktik
1. Praktik kegiatan pendahuluan dilaksanakan dengan baik.
2. Praktik kegiatan inti memperlihatkan pembelajaran berorientasi HOTS.
3. Praktik kegiatan inti memperlihatkan pembelajaran berorientasi HOTS. terintegrasi
PPK.
4. Praktik kegiatan inti memperlihatkan pembelajaran berorientasi HOTS.
Terintegrasi keterampilan Abad 21.
5. Praktik kegiatan penutup dilaksanakan dengan baik.
6. Praktik kegiatan dilengkapi dengan penilaian.

Rubrik Penilaian:

Nilai Rubrik
90  nilai  100 Enam aspek sesuai dengan kriteria
80  nilai  90 Lima aspek sesuai dengan kriteria, tiga aspek kurang sesuai
70  nilai  80 Empat sesuai dengan kriteria, lima aspek kurang sesuai
60  nilai  70 Tiga sesuai dengan kriteria, tujuh aspek kurang sesuai
<60 Dua aspek sesuai dengan kriteria, sepuluh aspek kurang sesuai

Anda mungkin juga menyukai