Anda di halaman 1dari 2

TEKNIK PEMERIKSAAN SINUS PARANASALIS

Kode Nomor: 4.018/JANGMED‒RADIOLOGI No. Revisi : 02 Halaman : 1/2


Ditetapkan :

SPO
Profesi Tanggal Terbit: 05 / 01 / 2019

dr. Gloria Illona, MM


Direktur
PENGERTIAN Teknik pemeriksaan SPN adalah teknik pengambilan gambaran radiografi SPN dengan
proyeksi Lateral dan Waters.
TUJUAN Menghasilkan gambaran radiografi SPN dengan proyeksi Lateral dan Waters.
KEBIJAKAN 1. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor : 375/MENKES/SK/III/2007 tentang Standar
Profesi Radiogrfer.
2. Keputusan Direktur Nomor 074/KEP-DIR/RSHDPK/I/2019 Tentang Pelayanan
Radiodiagnostik, Imajing, dan Radiologi Intervensional Rumah Sakit Hermina Depok
PROSEDUR Lateral proyeksi
1. Posisi pasien : Erect/semi prone
2. Posisi obyek
 Pusatkan Sella Tursica pada pertengahan kaset.
 Fleksikan bahu agar posisi benar-benar lateral.
 MSP sejajar pertengahan film.
3. CR : Tegal lurus film.
4. CP : Pertengahan film 1 inchi posterior Chantus.
5. Evaluasi dan criteria
 Sella Tursica tidak rotasi.
 Gambaran Orbital superposisi.
 Ramus Mandibula superposisi.
 Tampak Sinus Frontalis, Sphenoidalis, Maxillaries, dan Ethmoidalis.
Waters proyeksi
1. Posisi pasien : Prone/erect
2. Posisi obyek
 Extensikan kepala sehingga dagu menempel pada kaset.
 Flesikan kedua bahu.

* DILARANG MENGGANDAKAN DOKUMEN INI TANPA SEIZIN DIREKSI RUMAH SAKIT HERMINA DEPOK SECARA TERTULIS *
Halaman 1
TEKNIK PEMERIKSAAN SINUS PARANASALIS

Kode Nomor: 4.018/JANGMED‒RADIOLOGI No. Revisi : 02 Halaman : 2/2


Ditetapkan :

SPO
Profesi Tanggal Terbit: 05 / 01 / 2019

dr. Gloria Illona, MM


Direktur
 MSP tubuh tegak lurus mid line table.
3.CR : Tegak lurus film
4.CP : Pada Vertex dan menembus anterior Nasal.
5.Gambaran yang tampak
 Frontal dan Sinus Ethmoidalis.
 Foramen Otondum.
 Sinus Maxillaris.
 Mastoid air cells.
6.Evaluasi kriteria
 Simetris.
 Tampak Sinus Maxillaris.
 Tidak terjadi rotasi.

Catatan :
SPO Profesi ini merupakan revisi dari SPO Pemeriksaan CT Svan Sinus Paranasal No.
018/Jangmed ‒ Radiologi, revisi 01, tahun 2013.
UNIT Bidang Penunjang Medis : Instalasi Radiodiagnostik, Imajing, dan Radiologi Intervensional
TERKAIT Rumah Sakit Hermina Depok

* DILARANG MENGGANDAKAN DOKUMEN INI TANPA SEIZIN DIREKSI RUMAH SAKIT HERMINA DEPOK SECARA TERTULIS *
Halaman 2

Anda mungkin juga menyukai