TFP Gabungan

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 17

TFP 11.

Tanah adalah bagian yang terdapat pada


Tema : Lingkungan (Abiotik) kerak bumi yang tersusun atas mineral
Sub Tema : Air, Tanah, Udara dan Sinar dan bahan organik.
Matahari 12. Tanah merupakan salah satu penunjang
yang membantu kehidupan semua
Pengertian Abiotik mahluk hidup yang ada di bumi.
1. Abiotik (bahasa Inggris: Abtioc) 13. Tanah sangat mendukung terhadap
adalah salah satu komponen atau faktor kehidupan tanaman yang menyediakan
dalam lingkungan. hara dan air di bumi.
2. Komponen Abiotik adalah segala 14. selain itu, Tanah juga merupakan
sesuatu yang tidak bernyawa seperti tempat hidup berbagai mikroorganisme
tanah, udara, air, iklim, kelembapan, yang ada di bumi dan juga merupakan
cahaya, bunyi. tempat berpijak bagi sebagian mahluk
3. Pengertian komponen abiotik yang tepat hidup yang ada di darat.
adalah komponen lingkungan yang 15. Dari segi klimatologi , tanah memegang
teridir atas makhluk hidup, komponen peranan penting sebagai penyimpan air
lingkungan yang terdiri atas manusia dan mencegah terjadinya erosi.
dan tumbuhan serta komponen Meskipun tanah sendiri juga bisa
lingkungan yang terdiri atas makhluk tererosi.
hidup dan makhluk tak hidup. 16. Tanah adalah lapisan permukaan bumi
4. Abiotik merupakan lawan kata dari yang secara fisik berfungsi sebagai
biotik. tempat tumbuh & berkembangnya
5. Komponen abiotik adalah komponen- perakaran penopang tegak tumbuhnya
komponen yang tidak hidup atau benda tanaman dan menyuplai kebutuhan air
mati. dan udara; secara kimiawi berfungsi
6. Yang termasuk komponen abiotik sebagai gudang dan penyuplai hara atau
adalah tanah, batu, dan iklim, hujan, nutrisi (senyawa organik dan anorganik
suhu, kelembapan, angin, serta sederhana dan unsur-unsur esensial
matahari. seperti: N, P, K, Ca, Mg, S, Cu, Zn, Fe,
7. Komponen abiotik dapat kita temui Mn, B, Cl); dan secara biologi berfungsi
dimana saja. Komponen abiotik sama sebagai habitat biota (organisme) yang
seperti komponen biotik, dimana juga berpartisipasi aktif dalam penyediaan
berfungsi bagi kehidupan manusia. hara tersebut dan zat-zat aditif (pemacu
8. Abiotik tidak memiliki ciri sebagaimana tumbuh, proteksi) bagi tanaman, yang
faktor biotik, yaitu: Berkembang biak, ketiganya secara integral mampu
makan dan minum, melakukan ekskresi, menunjang produktivitas tanah untuk
beradaptasi dengan lingkungannya. menghasilkan biomass dan produksi
baik tanaman pangan, tanaman obat-
Macam Komponen Abiotik obatan, industri perkebunan, maupun
9. Faktor abiotik adalah faktor berasal dari kehutanan.
alam semesta yang tidak hidup, 17. Tanah terbentuk dari proses pelapukan
misalnya udara, air, cahaya, dan lain- batuan yang dibantu oleh organisme
lain. membentuk tekstur unik yang menutupi
10. Fungsi-fungsi komponen abiotik dalam permukaan bumi.
pemenuhan kebutuhan manusia dan 18. proses pembentukan tanah ini akan
dapat mempengaruhi ekosistem. membentuk lapisan-lapisan yang
menutupi seluruh permukaan bumi.
lapisan-lapisan yang terbentuk memiliki
tekstur yang berbeda dan setiap lapisan
PENGERTIAN TANAH juka akan mencerminkan proses-proses
fisika, kimia dan biologi yang telah
terjadi selama proses pembentukannya.  Komponen Tanah
19. Hans Jenny (1899-1992), seorang pakar 28. Komponen tanah adalah susunan dari
tanah asal Swiss yang bekerja proses terjadinya tanah.
di Amerika Serikat, menyebutkan 29. Tanah bukan merupakan timbunan
bahwa tanah terbentuk dari bahan induk bahan padat dalam sistem yang mati
yang telah mengalami dan statis, namun merupakan suatu
modifikasi/pelapukan akibat dinamika sistem yang dinamis dan hidup yang
faktor iklim, organisme (termasuk mengalami perubahan dari waktu ke
manusia), dan relief permukaan bumi waktu.
(topografi) seiring dengan 30. Setiap tanah tersusun dari bahan
berjalannya waktu. mineral/anorganik, bahan organik , air
20. Berdasarkan dinamika kelima faktor tanah dan udara.
tersebut terbentuklah berbagai jenis 31. Bahan mineral berasal dari hasil
tanah dan dapat dilakukan klasifikasi pelapukan batuan , sedangkan bahan
tanah. organik berasal dari hasil
21. Dari hitam kelam, coklat, merah bata, penguraian organisme yang mati.
jingga, kuning, hingga putih. 32. Namun demikian perbandingan masing-
22. Selain itu tanah juga memiliki masing bahan komponen penyusun
perbedaan warna yang sangat kontras tanah itu berbeda-beda pada setiap
pada setiap lapisannya sebagai akibat tanah dan berubah-ubah setiap saat.
proses kimia. 33. Untuk perbandingan komponen tanah
23. Tanah yang memiliki warna yang gelap yang baik yang dibutuhkan tanaman
merupakan ciri yang biasanya secara idealnya adalah bahan mineral
menandakan bahwa tanah tersebut 45% , bahan organik 5%, air 25% dan
mengandung bahan organik yang udara 25%.
sangan tinggi. 
24. Warna gelap juga dapat disebabkan Manfaat Tanah
oleh kehadiran mangan,belerang, 34. Manfaat tanah bagi kehidupan manusia
dan nitrogen. antara lain tanah sebagai lahan, bahan
25. Warna tanah kemerahan atau baku industri dan sumber energi..
kekuningan biasanya disebabkan 35. Tanah sebagai lahan , dimanfaatkan
kandungan besi teroksidasi yang tinggi; untuk pemukiman, lahan industri, lahan
warna yang berbeda terjadi karena pertanian dan lain-lain.
pengaruh kondisi proses kimia 36. Tanah sebagai bahan mentah industri
pembentukannya. antara lain : Tanah liat, lempung
26. Suasana aerobik/oksidatif menghasilkan merupakan bahan pembutan gerabah,
warna yang seragam atau perubahan bahan baku semen, bahan bangunan
warna bertahap, sedangkan (genteng, bata), lumpur untuk
suasana anaerobik/reduktif membawa pengeboran minyak, cetakan
pada pola warna yang menyerupai pengecoran besi. Tanah kaolin sejenis
bercak totol-totol atau warna yang liat, lunak, warnanya putih/kuning/abu-
terkonsentrasi. abu kaya aluminium silikat dan dapat
27. Tanah merupakan suatu medium alam digunakan untuk bahan baku kertas,
tempat tumbuhnya tumbuhan dan tekstil, kimia dan keramik.
tanaman yang tersusun dari bahan- 37. Tanah sebagai sumber energi. Tanah
bahan padat, gas dan cair. Pada bahan gambut merupakan salah satu sumber
penyusun tanah bisa dibedakan atas energi alternatif. Daerah persebaran
partikel meneral, bahan organik, jasad tahan gambut di Indonesia terdapat di
hidup, air dan gas.
Sumetera Timur, Kalimantan Barat, 50. Sangat jarang dijumpai tumbuhan
Tengah , Selatan dan Papua. karena tanah pasir sulit untuk ditanami
38. Tanah sebagai tempat berdiri tegak nya tumbuhan.
dan bertumpunya sebuah tanaman. 51. Tanah pasir pada umumnya banyak
39. Tanah sebagai tempat tumbuh nya digunakan untuk bahan bangunan
tanaman dan yang menyediakan unsur rumah, kantor, tempat beribadah dan
hara dan suatu pertukaran unsur hara lain – lain.
antara tanaman dengan tanah. 52. Tanah pasir kurang baik untuk
40. Tanah berfungsi yang selanjutnya yaitu digunakan sebagai lahan pertanian.
untuk penyediaan dan gudangnya air 53. Hal ini dikarenakan pada tanah pasir
bagi suatu tanaman. tidak dijumpai adanya nutrisi untuk
pertumbuhan tanaman. Selain itu, pada
Jenis-jenis Tanah tanah pasir juga kurang baik untuk
41. Tanah humus adalah tanah yang menyimpan air.
terbentuk dari pelapukan daun dan 54. Tanah aluvial adalah tanah yang
batang pohon. Tanah ini sangat subur terbentuk dari pengendapan lumpur
dan sangat cocok untuk digunakan sungai dan terletak di dataran rendah.
sebagai lahan untuk menanam tanaman.
Salah satu contohnya adalah anda dapat 55. Tanah ini sangat cocok untuk lahan
menjumpai tanah tersebut pada daerah pertanian karena tanah ini juga sangat
hutan hujan tropis. Ciri-ciri Tanah subur.
Humus : 56. Tanaman yang dapat anda tanam pada
42. Tanah berwarna gelap, sangat subur dan jenis tanah tersebut adalah padi,
gembur. palawija, tebu, kelapa, buah–buahan
43. Memiliki daya serap yang bagus dan lain–lain. Anda dapat menjumpai
sehingga cocok untuk lahan bagi tanah jenis ini di daerah Sumatra bagian
tumbuhnya tanaman. timur, jawa dan papua. Ciri-ciri Tanah
44. Terbentuk dari hasil pelapukan bagian Aluvial :
tumbuhan seperti daun dan batang. 57. Berwarna cokelat.
45. Banyak ditemukan pada daerah yang 58. Banyak mengandung mineral sehingga
memiliki iklim tropis. menyerap air.
46. Banyak sekali manfaat tanah humus 59. Berbentuk seperti tanah liat.
yang dapat anda temukan, diantaranya 60. pH tanah dibawah 6.
adalah sumber nutrisi bagi tanaman, 61. Jumlah fosfor dan kalium sangat rendah
mampu mengikat zat – zat yang bersifat pada daerah dengan curah hujan rendah.
toksik, membantu meningkatkan 62. Sangat mudah untuk proses
kandungan air tanah, mencegah tanah pengolahannya sehingga dapat menekan
tergerus, meningkatkan aerasi tanah biaya produksi.
serta dapat digunakan sebagai pupuk 63. Memiliki tekstur tanah liat.
alami. 64. Epipedon tanah aluvial tidak memiliki
47. Tanah pasir adalah tanah tanah yang struktur.
berasal dari batuan beku dan batuan 65. Terdiri atas beberapa bahan induk, yaitu
sedimen yang terdiri atas butiran kasar tanah aluvial pasir, lempung, kapur,
dan ada juga yang seperti kerikil. Ciri- basa dan asam.
ciri Tanah Pasir : 66. Manfaat jenis tanah aluvial adalah
48. Mengandung banyak butiran pasir. sebagai berikut: melancarkan irigasi,
49. Sangat mudah dalam menyerap air. berfungsi sebagai lahan pertanian, dapat
menyimpan cadangan air, memudahkan
dalam mengolah tanah untuk ditanami
dan bercocok tanam.
67. Tanah podzolit adalah tanah yang 81. Memiliki banyak unsur hara seperti N,
terdapat di daerah pegunungan yang P, K, Fe dan Al. Sumber unsur hara
memiliki curah hujan tinggi serta tersebut adalah lava gunung berapi.
bersuhu rendah. 82. Pada lapisan atas berwarna hitam pekat
68. Pada umumnya tanah ini subur. Tanah dan pada lapisan bawah berwarna
jenis ini dapat dijumpai di daerah cokelat, kemerahan dan kuning.
Sumatra, Jawa Barat, Sulawesi, 83. Lapisan tersebut terbentuk dari larva
Kalimantan dan Papua. yang berpijar akibat etusan gunung
69. Pada tanah ini memiliki ciri khas, yaitu berapi yang telah mengalami
mengandung sedikit unsur hara, tidak pendinginan sehingga terbentuk lapisan
subur, tanah berwarna merah hingga yang berwarna – warni.
kuning. 84. Struktur tanah rentan terhadap erosi.
70. Tanah ini juga dapat dimanfaatkan 85. Sangat bagus digunakan untuk lahan
untuk menanam tanaman seperti jambu pertanian dan perkebunan karena tanah
mete. tersebut emngandung banyak unsur
71. Selain itu, tanah ini tidak cocok untuk hara.
menanam tanaman semusim karena 86. pH tanah 4 – 7.
kandungan unsur K, Ca dan Mg rendah. 87. Tanah ini juga bersifat gembur dan
72. Bahan – bahan organik dalam tanah ini mudah untuk menguraikannya.
rendah dan hanya dijumpai di 88. Tanah ini tersebar di sekitar permukaan
permukaan tanah saja. pada gunung berapi.
73. Bahkan, tanah ini pun hanya dapat 89. Tanah vulkanik juga memiliki
menyimpan sedikit air sehingga mudah banyak manfaat dalam bidang
kekeringan. pertanian, yaitu:
74. Tanah vulkanik adalah tanah yang 90. Menyuburkan Tanah.
terbentuk akibat letusan gunung berapi 91. Tanah yang subur mengandung banyak
sehingga tanah tersebut sangat subur unsur hara yang dapat menutrisi
dan memiliki zat hara yang banyak. tanaman yang anda tanam.
75. Tanah vulkanik terdiri atas dua jenis 92. Anda sangat direkomendasikan untuk
yang berbeda yaitu tanah vulaknik melakukan penanaman di area tanah
regosol dan tanah vulkanik latosol. vulkanik.
76. Tanah vulkanik regosol adalah tanah 93. Selain tanahnya subur, tentu anda akan
vulkanik yang memiliki warna abu – mendapatkan hasil panen yang bagus
abu hingga kuning. pula
77. Kandungan bahan organik pada tanah 94. Meningkatkan hasil panen.
ini sangat sedikit. 95. Pada lahan yang subur anda dapat
78. Oleh karena itu, jenis tanah tersebut menanam tanaman dengan mudah.
dapat dimanfaatkan untuk menanam 96. Sumber nutrisinya yang banyak
buah – buahan, palawija dan tembakau. menjadikan tanaan yang anda tanam
79. Sedangkan tanah Latosol adalah salah subur dan menghasilkan panenan yang
satu jenis tanah vulkanik yang memiliki banyak dan melimpah.
warna merah sampai kuning. 97. Sebagai tempat wisata alam.
Mengandung bahan organik yang lebih 98. Daerah di sekitar gunung berapi tentu di
banyak jika dibandingkan dengan tanah sana terdapat tanah vulkanik dengan
vulkanik regosol dan memiliki sifat karakteristik yang beragam.
asam. 99. Oleh karena itu, anda dapat mengolah
80. Hal ini menyebabkan tanah ini sangat dan membuat inovasi baru. Salah
bagus untuk ditanami tanaman kopi, satunya adalah dengan memanfaatkan
karet, kelapa, padi, dan palawija. Ciri- daerah tersebut sebagai obyek wisata
ciri Tanah Vulkanis : alam.
100.Tanah laterit adalah tanah yang 123.Tanah mediteran adalah tanah yang
kehilangan kesuburan dan unsur – unsur memiliki tingkat kesuburan yang rendah
hara karena larut terbawa air hujan dan terbentuk dari proses pelapukan
dengan intensitas yang tinggi. Ciri-ciri batuan kapur.
Tanah Laterit : 124.Anda dapat menjumpai jenis – jenis
101.Memiliki pH netral sehingga kadar tanah tersebut di daerah Nusa Tenggara,
asamnya tidak tinggi. Maluku, Jawa Tengah dan Jawa Timur.
102.Mengandung bahan organic. 125.Ciri – ciri dari tanah mediteran adalah
103.Tanah ini termasuk dalam tanah yang sebagai berikut: batuan induk berbentuk
tidak subur. Mengapa? Hal ini batuan beku berkapur, mengandung
dikarenakan kandungan senyawa banyak senyawa karbonat yang tinggi.
organik pada tanah jeni ini sedang. 126.Warna dari tanah ini adalah merah
Kandungan organik berpengaruh kekuningan dan ada juga yang berwarna
terhadap tingkat kesuburan tanah. abu – abu. Jenis tanah ini dapat di
104.Mudah menyerap air. jumpai di hutan dan banyak
105.Setiap tanah tentu memiliki kemampuan mengandung air.
yang dan karakteristik yang berbeda – 127.Tekstur tanahnya lempung dan
beda sehingga dapat memiliki memiliki sifat asam.
kemampuan yang berbeda pula dalam 128.Tanah ini juga mengandung banyak
menyerap air. mineral seperti besi, air, aluminium, dan
106.Jenis tanah ini termasuk dalam tanah senyawa organik lainnya yang
yang sangat baik dalam menyerap air. membantu menyuburkan tanah.
107.Tanah berumur tua. 129.Selain itu, pada umumnya tanah
108.Tanah pun dapat diukur usianya, apakah tersebut dimanfaatkan untuk menanam
tanah tersebut termasuk dalam tanah padi.
tua, atau tanah muda. 130.Tanah ini memiliki bahan induk batuan
109.Setiap tanah memiliki umur yang kapur dengan pH yang tinggi.
berbeda – beda. Tanah laterit ini 131. Tingginya pH tersebut dipengaruhi
termasuk dalam tanah yang berumur oleh pengendapan bahan induk tanah,
tua. adanya tumbuhan yang tumbuh
110.Hanya dapat ditanami oleh tanaman disekitar tanah, vegetasi alam,
tertentu. kedalaman tanah, pupuk nitrogen dan
111.Antara lain adalah jagung, singkong, lain – lain.
kopi, coklat, kelapa sawit dan palawija. 132.Tanah ini memiliki pH diatas 7
112.Berikut ini adalah manfaat dari tanah sehingga termasuk golongan tanah yang
laterit bagi kehidupan di sekitar kita : alkalis dan dapat mengikat fosfat.
113.pH tanah normal 133. Fosfat memiliki banyak manfaat bagi
114.Menyerap air dengan baik pertumbuhan tanaman.
115.Dimanfaatkan untuk mendirikan 134.Namun, tidak semua jenis tanaman
bangunan dapat tumbuh baik pada tanah ini.
116.Sebagai lahan perkebunan 135. Beberapa tanaman yang dapat tumbuh
117.Sebagai bahan campuran untuk suatu antara lain adalah jati, tembakau,
komponen palawija dan jambu mete.
118.Dimanfaatkan sebagai bahan kerajinan 136.Tanah organosol adalah tanah yang
119.Sebagai cadangan air kurang subur untuk ditanami tanaman.
120.Membantu mengelola air buangan 137. Tanah tersebut terbentuk dari
sampah pelapukan tumbuhan rawa.
121.Sebagai bahan bangunan dan jalan 138.Tanah organosol terbagi atas dua jenis
122.Sebagai lahan perkebunan tanah, yaitu tanah humus dan tanah
gambut.
139.Ciri khas dari tanah humus adalah 157.Selain itu tanah ini juga memiliki
tanahnya subur dan baik untuk lahan karakteristik khusus yaitu tanahnya
pertanian. gembur, licin, daya absorbsi sedang,
140.Selain itu, mengandung banyak memiliki kelembaban yang tinggi,
senyawa organik. berwarna cokelat hingga hitam dan lain
141.Tanah gambut adalah tanah yang – lain.
memiliki ciri – ciri sebagai berikut: 158.Selain itu, tanah tersebut juga kaya akan
memiliki kandungan unsur hara yang unsur hara dan air sehingga bagus untuk
rendah, kurang subur dan bersifat tempat tumbuh tanaman.
sangat asam. Selain itu, tanah gambut 159.Jenis tanah tersebut banyak tersebar di
memiliki warna gelap, cokelat kemerah seluruh wilayah yang dekat dengan
– merahan atau cokelat tua. Ciri-ciri gunung berapi.
Tanah Organosol : 160.Tanah entisol merupakan tanah yang
142.Sebagai lahan pertanian berasal dari pelapukan material yang
143.Meskipun tanah jenis ini tidak sebagus berasal dari letusan gunung berapi.
tanah humus, namun masih dapat 161.Material itu antara lain adalah debu,
dimanfaatkan untuk bercocok tanam. pasir, lahar dan lapili. Hal inilah yang
144.Jenis tanaman yang dapat tumbuh pada menjadikan tanah ini sangat subur.
tanah gambut ini adalah kopi, kelapa 162.Tanah ini hanya dapat ditemukan pada
sawit, karet dan lain – lain. area di sekitar gunung berapi.
145.Dimanfaatkan untuk usaha peternakan. 163.Tanah ini termasuk tanah muda. Tanah
146.Peternakan yang banyak dijumpai di entisol ini juga dapat dimanfaatkan
lahan gambut salah satunya adalah sebagai lahan untuk pertanian dan
peternakan unggas dan sapi. perikanan.
147.Sebagai sumber air 164.Tanah. Seperti yang kita ketahui,
148.Tanah gambut dapat menampung air tempat dimana manusia tinggal dan
hujan dengan baik sehingga dapat berpijak adalah tanah. Manusia dapat
digunakan sebagai sumber air yang beraktifitas, membangun rumah,
banyak dimanfaatkan. gedung, bahkan bercocok tanam.
149.Mencegah global warming. 165.Tanah juga ditempati oleh komponen
150.Hal ini dikarenakan lahan gambut dapat biotik seperti tumbuhan dan hewan
menahan gas – gas rumah kaca yang melakukan aktifitasnya setiap hari.
sehingga lahan tersebut mampu 166.Suhu Atau Temperatur. Pada
meminimalisir terjadinya global umumnya makhluk hidup rata-rata
warming. dapat bertahan hidup hanya pada
151.Menjadi sumber energi. kisaran suhu 0oC-40oC.
152.Banyak sekali manfaat dari lahan 167.Hanya makhluk hidup tertentu saja
gambut. yang dapat hidup dibawah 0oC atau
153.Bahkan tanah gambut sendiri dapat diatas 40oC.
dibuat menjadi briket sehingga dapat 168.Hewan berdarah panas mampu hidup
berfungsi sebagai bahan bakar. pada suhu tubuh yang konstan (tetap).
154.Selain itu, gambut ternyata juga dapat
digunakan untuk tenaga listrik. 169.Suhu merupakan syarat yang diperlukan
155. Bahkan kini tanah gambut juga dapat organisme untuk hidup.
digunakan untuk pupuk yang dapat 170.Temperatur lingkungan adalah ukuran
menyuburkan tanaman. dari intensitas panas dalam unit standar
156.Tanah andosol adalah tanah yang dan biasanya diekspresikan dalam skala
mengandung mineral dan bahan organik derajat celsius.
yang tinggi.
171.Secara umum, temperatur udara adalah dengan mengolah karbondioksida
faktor bioklimat tunggal yang sangat sebagai oksigen.
penting dalam lingkungan fisik ternak. 185.Ketinggian dari permukaan bumi
172.Supaya ternak dapat hidup nyaman dan pastinya akan berpengaruh pada kondisi
proses fisiologi dapat berfungsi normal, udara, jadi semkain tinggi serta semakin
dibutuhkan temperatur lingkungan yang dekatnya pada lapisan troposfer ini
sesuai. maka udara akan menjadi semakin
173.Banyak species ternak membutuhkan berkurang.
temperatur nyaman 13 – 18 0C atau 186.Lantas di udara terdapat pula yang
Temperatur Humidity Index (THI)<72. dikenal dengan nama lapsian ozon yang
174.Keadaan pergerakan molekol berfungsi guna melindungi makhluk
ditentukan oleh temperatur atau suhu. hidup terhadap sinar ultraviolet.
175.Makin tinggi suhu, maka akan
mempercepat proeses kehilangan air Jenis-jenis Udara
dari tanaman dan sebaliknya. 33. Dibawah ini adalah jenis jenis udara
176.Selama musim hujan, rata-rata yang dibagi menjadi tiga (3) jenis,
temperatur udara lebih rendah, yakni sebagai berikut :
sedangkan kelembapan tinggi dibanding 34. Oksigen dan karbon dioksida. Okigen
pada musim panas. (O2) merupakan gas pembakar dalam
proses pernapasan. Makanan, misalnya
177.Jumlah dan pola curah hujan adalah karbohidrat yang ada di dalam sel,
faktor penting untuk produksi tanaman mengalami pembakaran (oksidasi) guna
dan dapat dimanfaatkan untuk suplai mendapatkan energi.
makanan bagi ternak. 35. Oksidasi tersebut sering disebut sebagai
178.Curah hujan bersama temperatur dan pernapasan sel. Dalam pernapasan
kelembapan berhubungan dengan dihasilkan pula karbondioksida (CO2)
masalah penyakit ternak serta parasit dan air (H2O). baik tumbuhan maupun
internal dan eksternal. hewan memerlukan oksigen dari udara
179.Curah hujan dan angin juga dapat bebas untuk pernapasannya dlam
menjadi petunjuk orientasi perkandagan rangka mendapatkan energi.
ternak. 36. Nitrogen. Unsur Nitrogen merupakan
gas yang diperlukan oleh mahkluk
PENGERTIAN UDARA hidup untuk membentuk protein, dan
180.Udara ialah campuran gas yang terdapat persenyawaan lainnya. Tumbuhan,
di permukaan bumi dan mengelilingi hewan, dan manusia tidak mampu
bumi. memamfaatkan nitrogen yang ada di
181.Udara terdiri atas campuran beragam udara secara langsung.
macam gas, antara lain oksigen 20%, 37. Ada bakteri yang dapat menangkap
nitrogen 78%, karbondioksida 0,03% nitrogen bebas dari udara misalnya,
dan agon 0,93% serta sisanya berbentuk bakteri rhizobium yang hidup
gas lainnya. bersimbiosis diakar tanaman kacang,
182.Sementara uap air yang ada dalam atau ganggang biru anabaena yang
udara asalnya dari penguapan sungai, hidup bersimbiosis dengan azolla
air laut, dan lain lain. (tumbuhan air).
183.Dalam hal tersebut, gas berperan 38. Tumbuhan lainnya memperoleh
penting untuk kehidupan makhluk nitrogen dalam bentuk nitrit atau nitrat.
hidup, yakni salah staunya oksigen. Nitrit dan nitrat secara alami terbentuk
184.Oksigen yang ada di udara dihasilkan dari nitrogen diudara yang terkena
dari sebuah fotosintesisi tumbuhan lecutan petir, secara alami tanah
memperoleh nitrit dan nitrat sehingga 49. Udara berfungsi menjadi komunikasi,
menjadi subur. misalnya seperti dapat menghantarkan
39. Angin dan kelembaban. Angin berperan gelombang suara, serta untuk
membantu penyerbukan tumbuhan, menghantarkan gelombang radio.
menyebarkan spora dan biji tumbuhan. 50. Udara bermanfaat guna menyebarkan
Beberapa serangga hama tumbuhan spora, di tumbuhan tertentu udara dapat
dapat diterbangkan oleh angin ke berfungsi untuk menyebarkan spora
tempat lain yang jauh. maupun benih benihnya.
40. Kelembaban berperan menjaga 51. Di udara ada karbondioksida yang
organisme agar tidak kehilangan air berfungsi untuk tumbuhan
karena penguapan. berfotosintesis
41. Beberapa mikroorganisme seperti jamur 52. Udara dapat melindungi bumi terhadap
dan bakteri hidup di tempat-tempat benda benda di ruang angkasa. Bila
yang lembab. Mikroorganisme tersebut terdapat benda di ruang yang jatuh di
tidak dapat hidup ditempat-tempat bumi, maka akan terkikis serta hancur
kering. Kelembaban adalah jumlah uap di atmosfer. Jadi, tidak akan jatuh di
air dalam udara. bumi maupun dapat pula jatuh di bumin
42. Kelembaban udara penting, karena namun denga ukuran yang jauh lebih
mempengaruhi kecepatan kehilangan kecil.
panas dari ternak.
43. Kelembaban dapat menjadi kontrol dari Kesimpulan
evaporasi kehilangan panas melalui 53. Udara adalah suatu zat yang sangat
kulit dan saluran pernafasan. penting sesudah air di dalam
44. Kelembaban biasanya diekspresikan memberikan kehidupan di muka bumi
sebagai kelembaban relatif dalam ini.
persentase yaitu ratio dari mol persen 54. Selain dapat memberikan oksigen,
fraksi uap air dalam volume udara udara pun fungsinya menjadi alat
terhadap mol persen fraksi kejenuhan penghantar bunyi maupun suara ,
udara pada temperatur dan tekanan pendingin dari benda benda yang panas,
yang sama (Yousef, 1984). Pada saat serta bisa sebagai media dari
kelembaban tinggi, evaporasi terjadi penyebaran penyakit dalam manusia.
secara lambat, kehilangan panas
terbatas dan dengan demikian
SINAR MATAHARI
mempengaruhi keseimbangan termal
187.Cahaya Matahari. Cahaya matahari
ternak.
mempengaruhi ekosistem secara global
karena sinar matahari menentukan suhu.
Manfaat Udara 188.Tidak semua spektrum sinar matahari
45. Di dalam udara ada oksigen yang berguna untuk fotosintesis, hanya
berfungsi untuk bernafas. spektrum merah, nila dan biru
46. Udara bisa mempengaruhi pada denyut dibutuhkan dalam fotosintesis.
jantung makhluk hidup. 189.Sinar matahari juga merupakan unsur
47. Udara yang bersih yakni terbebas dari vital yang dibutuhkan oleh tumbuhan
polusi dapat menghilangkan rasa stress, sebagai produsen untuk berfotosintesis.
membuat tubuh terasa segar dan 190.Radiasi matahari dalam suatu
membuat tubuh menjadi lebih santai. lingkungan berasal dari dua sumber
48. Udara bisa menentukan klasifikasi utama, yaitu temperatur matahari yang
cuaca, iklim, ataupun musim di suatu tinggi dan radiasi termal dari tanah,
tempat. pohon, awab dan atmosfir.
191.Petunjuk variasi dan kecepatan radiasi klorofil atau zat hijau daun, air,
matahari, penting untuk mendesain karbondioksida dan juga sinar matahari.
perkandangan ternak, karena dapat 205.Apabila proses fotosintesis tidak ada
mempengaruhi proses fisiologi ternak. maka tidak akan ada awal rantai
192.Lingkungan termal adalah ruang empat makanan di dunia ini.
dimensi yang sesuai di tempati ternak. 206.Sinar matahari juga berperan sebagai
193.Mamalia dapat bertahan hidup dan penghangat suhu di Bumi, yaitu
berkembang pada suatu lingkungan penghangat bagi manusia dan juga
termal yang tidak disukai, tergantung binatang.
pada kemampuan ternak itu sendiri 207.Selain itu sinar matahari juga sebagai
dalam menggunakan mekanisme penghangat udara di Bumi sehingga
fisiologis dan tingkah laku secara makhluk hidup bisa bertahan hidup
efisien untuk mempertahankan dengan suhu yang hangat.
keseimbangan panas di antara tubuhnya 208.Apabila tidak ada matahari mungkin
dan lingkungannya. air- air di bumi akan berubah menjadi
194.Sinar matahari atau cahaya matahari es dan suhu di Bumi akan sangat dingin
merupakan salah satu dari beberapa sehingga kemungkinan manusia,
unsur kehidupan. bintang dna tumbuhan tidak akan
195.Tanpa adanya cahaya atau sinar bertahan hidup lama.
matahari, kita tidak akan dapat hidup. 209.Sinar matahari adalah sumber vitamin
196.Bumi tanpa cahaya matahari akan selalu D yang sangat baik bagi kesehatan
gelap, bumi juga akan selalu dingin. tulang dan juga gigi manusia.
197.Dinginnya bumi akan membuat 210.Kita semua tahu bahwa manusia
makhluk hidup tidak dapat tumbuh membutuhkan vitamin sebagai
(misalnya tanaman). penunjang kesehatan.
198.Jika tanaman tidak dapat hidup maka 211.Ternyata vitamin tidak selamanya kita
binatang dan manusia juga tidak akan peroleh dari makanan yaitu buah dan
dapat hidup. sayur.
199.Selain sebagai penunjang kehidupan 212.Ada salah satu vitamin yang bisa kita
dan sebagai penghangat suhu Bumi, peroleh dari sinar matahari, yaitu
sinar matahari juga memiliki manfaat vitamin D.
lain. 213.Sinar matahari sumber vitamin D dapat
200.Manfaat sinar matahari antara lain : kita temukan pada saat pagi hari, ketika
fotosintesis, penghangat tubuh, sumber sinar matahari masih terlihat kekuning-
vitamin D, sebagai mata pencaharian. kuningan, yaitu sekitar pukul 07.00
201.Sinar matahari memiliki peranan yang hingga 08.00 WIB.
besar bagi khidupan di Bumi, salah 214.Anak - anak biasa dijemur di bawah
satunya adalah bagi produsen atau sinar matahari pagi sekitar jam- jam
makhluk hidup yang membuat tersebut karena memang manfaat yang
makanannya sendiri. diperoleh sangat banyak.
202.Kedudukan produsen di Bumi ini 215.Sinar matahari adalah salah satu hal
dipegang oleh tumbuhan hijau. yang membantu pekerjaan manusia.
203.Tumbuhan hijau dikatakan sebagai 216.Berbagai pekerjaan manusia yang dapat
produsen karena dapat membuat terbantu karena adanya sinar matahari
makanannya sendiri. Tumbuhan hijau diantaranya adalah mengeringkan baju,
membuat makanannya sendiri melalui mengeringkan hasil panen bagi petani,
proses fotosintesis. mengeringkan ikan atau tangkapan laut
204.Ada beberapa syarat yang harus lainnya supaya lebih awet, dan lain
dipenuhi sebelum melakukan proses sebagainya.
fotosintesis, diantaranya adalah adanya
217.Selain membantu pekerjaan manusia, 230.Artinya bahwa udara dapat melewatkan
sinar matahari juga berperan sebagai panas matahari.
sumber mata pencaharian manusia. 231.Sifat diatermal ini terjadi pada udara
218.Sebagai salah satu contoh adalah petani murni.
garam. 232.Panas matahari yang sampai di
219.Petani garam menggantungkan hidup permukaan Bumi atau kerak bumi akan
mereka pada sinar matahari, karena akan memanaskan udara dingin yang
mereka hanya dapat berproduksi ketika berada di sekitarnya.
sinar matahari sedang terik. 233.Beberapa macam bentuk penyinaran
220.Ketika sinar matahari terik maka petani tidak langsung oleh matahari antara lain
dapat membuat garam. Sebaliknya, konduksi, konveksi, adveksi dan
apabila sinar matahari sedang sulit turbulensi.
(misalnya di musim penghujan), maka 234.Konduksi adalah ketika udara panas
produksi garam petani akan terhambat. menjalar ke udara dingin yang berada di
221.Ketika produksi garam terhambat maka atasnya, sehingga udara yang diatasnya
harga garam akan naik, dan bisa pun ikut panas.
mengancam pengeluaran berlebih. 235.Perlu diketahui, bahwa dalam konduksi
222.Matahari yang sinarnya sampai ke ini udara pans tidak bergerak ke atas,
Bumi. ternyata memiliki berbagai namun hanya bersinggungan dengan
macam tipe penyiaran. udara dingin yang berada di atasnya.
223.Ada berbagai tipe penyinaran matahari 236.Konveksi merupakan pemanasan udara
yaitu penyinaran secara langsung dan di sekitar secara vertikal.
penyinaran secara tidak langsung. 237.Misalnya dengan kekuatan angin yang
224.Penyinaran secara langsung oleh bergerak naik turun sehingga udara
matahari masih dibagi lagi menjadi dingin yang berada di atasnya pun ikut
beberapa jenis, antara lain adalah oanas.
absorpsi, refleksi dan difusi. 238.Perbedaan konveksi dengan konduksi
225.Absorpsi merupakan penyerapan unsur- adalah bahwa dalam konveksi ini udara
unsur radiasi matahari sperti sinar X, panas ikut naik ke atas.
sinar gama, dan sinar ultraviolet oleh 239.Adveksi merupakan penyebaran panas
unsur- unsur yang dapat menyerap yang berlangsung secara horisotal.
radiasi tersebut, seperti oksigen, ozon, 240.Hal ini terjadi karena ada udara panas
debu, hidrogen serta nitrogen. yang bergerak secara horizontal
226.Refleksi merupakan pemanasan udara sehingga udara dinginpun akan ikut
oleh matahari, namun dipantulkan menjadi panas.
kembali oleh uap air, awan dan juga 241.Turbulensi adalah penyebaran panas
partikel- partikel lainnya yang berada di yang berlangsung secara berputar-
atmosfer Bumi. putar.
227.Difusi merupakan proses penyebaran 242.Penyinaran matahari ke Bumi merambat
panas atau sinar matahari yang melewati udara dan juga lapisan
dilakukan oleh atmosfer. atmosfer yang meyelimuti Bumi.
228.Sinar gelombang yang pendek dan 243.Maka dari itulah terkadang ada
berwarna biru merupakan gelombang beberapa faktor yang mempengaruhi
yang paling baik dihamburkan oleh penyinaran matahari ke Bumi, yaitu
udara, sehingga ketika siang hari udara Jarak Bumi dengan Matahari, Durasi
tampak berwarna biru. hari dan sudut daratangnya radiasi
229.Penyinaran matahari secara tidak matahari dan Pengaruh lapisan atmosfer
langsung adalah sinar matahari yang Bumi.
telah melalui udara yang bersifat
diatermal.
AIR terbalik, yaitu suatu proses penyaringan
244.Air merupakan ekosistem karena air air laut dengan menggunakan tekanan
dibutuhkan untuk kelangsungan hidup di alirkan melalui suatu membran
organisme. Beberapa fungsi air adalah: saring.
a. Sebagai penyusun tubuh organisme. 253.Sistem ini disebut SWRO (Sweater
b. Sebagai pelarut mineral-mineral. Reverse Osmosis) dan banyak
c. Sebagai media tempat kehidupan digunakan pada kapal laut atau instalasi
menghuni air. air bersih di pantai dengan bahan baku
d. Sebagai habitat makhluk hidup air laut.
penghuni air. 254.Cara lain adalah dengan menggunakan
e. Bagi tumbuhan air diperlukan untuk pesawat Fresh Water Generator (FWG).
pertumbuhan, perkecambahan, dan 255.Fresh Water Generator (FWG) adalah
penyebaran biji. pesawat pembuat air tawar dengan jalan
f. Beberapa dalam proses fotosintesis. menguapkan air laut di dalam penguap
g. Mengabsorbsi temperatur dengan (Evaporator) dan uap air laut tersebut di
baik/mengatur temperatur di dalam dinginkan dengan cara kondensasi di
tanaman. dalam pesawat destilasi/kondensor
h. Menciptakan situasi temperatur yang (pengembun), sehingga menghasilkan
konstan. air kondensasi yang disebut kondensat.
245.Air adalah senyawa kimia yang terdiri 256.Pesawat Fresh Water Generator (FWG),
atas dua atom hidrogen dan satu atom merupakan salah satu pesawat bantu
oksigen. yang penting di atas kapal.
246.Air adalah senyawa yang penting bagi 257.Hal ini di karenakan dengan
semua bentuk kehidupan yang diketahui menggunakan Fresh Water Generator
sampai saat ini di bumi, tetapi tidak di (FWG) dapat menghasilkan air tawar
planet lain. yang dapat digunakan untuk minum,
247.Air menutupi hampir 71% permukaan memasak, mencuci, dan bahkan
bumi. Terdapat 1,4 Trilyun kilometer menjalankan mesin penting lainnya
kubik (330 juta mil3) tersedia di bumi. yang menggunakan air tawar sebagai
248.Rumus kimianya adalah H2O, yang media pendingin.
setiap molekulnya mengandung satu 258.Di banyak tempat di dunia terjadi
oksigen dan dua atom hidrogen yang kekurangan persediaan air.
dihubungkan oleh ikatan kovalen. 259.Selain di bumi, sejumlah besar air juga
249.Air sebagian besar terdapat di laut (air diperkirakan terdapat pada kutub utara
asin) dan pada lapisan-lapisan es (di dan selatan planet Mars, serta pada
kutub dan puncak-puncak gunung), bulan-bulan Europa dan Enceladus.
akan tetapi dapat juga hadir sebagai 260.Air dapat berwujud padatan (es), cairan
awan, hujan, sungai, muka air tawar, (air), dan gas (uap air).
danau, uap air, dan lautan es. 261.Air merupakan satu-satunya zat yang
250.Air dalam objek-objek tersebut secara alami terdapat di permukaan
bergerak mengikuti suatu siklus air, bumi dalam ketiga wujudnya tersebut.
yaitu: melalui penguapan, hujan, dan 262.Pengelolaan sumber daya air yang
aliran di atas permukaan tanah (runoff, kurang baik dapat menyebabkan
meliputi mata air, sungai, muara) kekurangan air, monopolisasi serta
menuju laut. privatisasi bahakan menyulut konflik.
251.Air bersih penting bagi kehidupan
manusia. Sifat-sifat Kimia dan Fisika Air
252.Untuk mendapatkan air tawar dari air 263.Air adalah substansi kimia dengan
laut bisa dilakukan dengan cara osmosis rumus H2O: Satu molekul air tersusun
atas dua atom hidrogen yang terikat 275.Fotosintesis menggunakan cahaya
secara kovalen pada satu atom oksigen. matahari untuk memisahkan atom
264.Air bersifat tidak berwarna, tidak hidrogen dengan oksigen.
berasa, dan tidak berbau pada kondisi 276.Hidrogen akan digunakan untuk
standart, yaitu pada tekanan 100 kPa (1 membentuk glukosa dan oksigen akan
bar) dan temperatur 273,15 K (0 0C). dilepas ke udara.
265.Zat kimia ini merupakan suatu pelarut
yang penting, yang memiliki Air Dan Manusia
kemampuan untuk melarutkan banyak 277.Peradaban manusia berjaya mengikuti
zat kimia lainnya, seperti garam-garam, sumber air.
gula, asam, beberapa jenis gas dan 278.Mesopotamia yang disebut sebagai awal
banyak macam molekul organik. peradaban berada di antara sungai
Tigris dan Euphrates.
Kelarutan (Solvasi) 279.Peradaban Mesir kuno bergantung pada
266.Air adalah pelarut yang kuat, sungai Nil.
melarutkan banyak jenis zat kimia.. 280.Pusat-pusat manusia yang besar seperti
267.Zat-zat yang bercampur dan larut Rotterdam, London, Montreal, Paris,
dengan baik dalam air (misalnya garam- New York City, Shanghai, Tokyo,
garam) disebut sebagai zat “hidrofilik” Chicago, dan Hongkong mendapatkan
(pecinta air), dan zat-zat yang tidak kejayaan sebagian karena adanya
mudah tercampur air (misalnya lemak kemudahan akses melalui perairan.
dan minyak), disebut sebagai zat-zat
“hidrofobik” (takut-air). Air Minum
268.Kelarutan suatu zat dalam air 281.Tubuh manusia terdiri dari 55% sampai
ditentukan oleh dapat tidaknya zat 78% air, tergantung dari ukuran badan.
tersebut menandingi kekuatan gaya 282.Agar berfungsi dengan baik, tubuh
tarik-menarik listrik (gaya intermolekul manusia membutuhkan antara satu
dipol-dipol) atnara molekul-molekul air. sampai tujuh liter air setiap hari untuk
269.Jika suatu zat tidak mampu menandingi menghindari dehidrasi, jumlah pastinya
gaya tarik-menarik antar molekul air, bergantung pada tingkat aktivitas, suhu,
molekul-molekul tersebut tidak larut kelembapan, dan beberapa faktor
dan akan mengendap dalam air. lainnya.
283.Selain minum, manusia juga
Air Dalam Kehidupan mendapatkan cairan dari makanan dan
270.Dari sudut pandang biologi, air minuman lain selain air.
memiliki sifat-sifat yang penting untuk 284.Sebagian besar orang percaya bahwa
adanya kehidupan. manusia membutuhkan 8-10 gelas
271.Air dapat memunculkan reaksi yang (sekitar 2 liter) air per hari, namun hasil
dapat membuat senyawa organik penelitian yang diterbitkan oleh
melakukan replikasi. Universitas Pennsylvania pada tahun
2008 menunjukkan bahwa konsumsi
272.Semua makhluk hidup yang diketahui sejumlah 8 gelas tersebut tidak terbukti
memiliki ketergantungan terhadap air. banyak membantu dalam menyehatkan
273.Air merupakan zat pelarut yang penting tubuh.
untuk makhluk hidup dan adalah bagian 285.Malah kadang-kadang untuk beberapa
penting dalam proses metabolisme. orang, jika meminum air lebih banyak
274.Air juga dibutuhkan dalam proses atau berlebihan dari yang dianjurkan
fotosintesis dan respirasi. dapat menyebabkan ketergantungan.
286.Literatur medis lainnya menyarankan
konsumsi satu liter air per hari, dengan
tambahan bila berolahraga atau pada 299.Angin diturunkan oleh pola tekanan
cuaca yagn panas. yang luas dalam atmosfir yang
287.Minum air putih memang menyehatkan, berhubungan dengan sumber panas atau
tetapi kalau berlebihan dapat daerah panas dan dingin pada atmosfir.
menyebabkan hipnatremia yaitu ketika 300.Kecepatan angin selalu di ukur pada
natrium dalam darah menjadi terlalu ketinggian tempat ternak berada.
encer. 301.Hal ini penting karena transfer panas
melalui konveksi dan evaporasi di
Pelarut antara ternak dan lingkungannya
288.Pelarut digunakan sehari-hari untuk dipengaruhi oleh kecepatan angin.
mencuci, contohnya mencuci tubuh 302.Udara di atmosfir tersusun atas nitrogen
manusia, pakaian, lantai, mobil, (N2, 78%), oksigen (O2,,21%), karbon
makanan, dan hewan. dioksida (CO2,,0,03%), dan gas
289.Selain itu limbah rumah tangga juga lainnya.
dibawah oleh air melalui saluran 303.Jadi nitrogen merupakan penyusun
pembuangan. udara terbesar di atmosfir bumi.
290.Pada negara-negara industri, sebagian 304.Nitrogen. Unsur nitrogen merupakan
besar air terpakai sebagai pelarut. gas yang diperlukan oleh makhluk
291.Air dapat memfasilitasi proses biologi hidup untuk membentuk protein, dan
yang melarutkan limbah. persenyawaan lainnya.
292.Mikroorganisme yang ada di dalam air 305.Tumbuhan, hewan, dan manusia tidak
dapat membantu memecah limbah mampu memanfaatkan nitrogen yang
menjadi zat-zat dengan tingkat polusi ada di udara secara langsung.
yang lebih rendah. 306.Ada bakteri yang dapat menangkap
293.Sekitar 80-90% tubuh makhluk hidup nitrogen bebas dari udara misalnya,
tersusun atas air. bakteri rhizobium yang hidup
294.Zat ini digunakan sebagai pelarut di bersimbiosis diakar tanaman kacang,
dalam sitoplasma, untuk menjaga atau ganggang biru anabaena yang
tekanan osmosis sel, dan mencegah sel hidup bersimbiosis dengan azolla
dari kekeringan. (tumbuhan air).
295.Air dibutuhkan untuk kelangsungan 307.Tumbuhan lainnya memperoleh
hidup organisme. nitrogen dalam bentuk nitrit atau nitrat.
296.Bagi tumbuhan, air diperlukan dalam 308.Nitrit dan nitrat secara alami terbentuk
pertumbuhan, perkecambahan, dan dari nitrogen di udara yang terkena
penyebaran biji, bagai hewan dan lecutan petir, secara alami tanah
manusia air diperlukan untuk minum memperoleh nitrit adn nitrat sehingga
dan sarana hidup lain seperti menjadi subur.
transportasi bagi manusia dan tempat 309.Oksigen dan karbon dioksida. Oksigen
hidup bagi ikan. (O2) merupakan gas pembakar dalam
297.Bagi unsur abiotik lain misalnya tanah proses pernapasan.
dan batuan, air digunakan sebagai 310.Makanan misalnya karbohidrat yang
pelarut dan pelapuk. ada di dalam sel, mengalami
pembakaran (oksidasi) guna
UDARA mendapatkan energi.
298.Udara. Selain berperan dalam 311.Oksidasi tersebut sering disebut sebagai
menentukan kelembapan, angin juga pernapasan sel.
berperan sebagai penyebaran biji 312.Dalam pernapasan dihasilkan pula
tumbuhan tertentu. karbon dioksida (CO2) dan air (H2O).
313.Baik tumbuhan maupun hewan
memerlukan oksigen dari udara bebas
untuk pernapasannya dalam rangka keseimbangan asam basa dan mengatur
mendapatkan energi. fungsi fsikologi (faal) tubuh.
314.Angin dan kelembapan. Angin berperan 325.Keasaman (PH). Keasaman juga
membantu pernyerbukan tumbuhan, berpengaruh terhadap makhluk hidup.
menyebarkan spora dan biji tumbuhan. 326.Biasanya makhluk hidup memerlukan
315.Beberapa serangga hama tumbuhan lingkungan yang mimiliki PH netral.
dapat diterbangkan oleh angin ke 327.Makhluk hidup tidak dapat hidup di
tempat lain yang jauh. lingkungan yang terlalu asam atau basa.
316.Kelembapan berperan menjaga 328.Sebagai contoh tanah di Kalimantan
organisme agar tidak kehilangan air yang umumnya bersifat asam memiliki
karena penguapan. keanekaragaman yang rendah
317.Beberapa mikroorganisme tersebut dibandingkan dengan didaerah lain
tidak dapat hidup ditempat-tempat yang tanahnya netral.
kering. Kelembapan adalah jumlah uap 329.Tanah di Kalimantan bersifat asam
air dalam udara. karena tersusun atas gambut.
318.Kelembapan udara penting, karenan 330.Oleh karena itu sulit dijadikan areal
mempengaruhi kecepatan kehilangan pertanian jika tidak diolah dan
panas dari ternak. dinetralkan terlebih dahulu.
319.Kelembapan dapat menjadi kontrol dari 331.Tanah yang bersifat asam dapat
evaporasi kehilangan panas melalui dinetralkan dengan diberikan bubuk
kulit dan saluran pernafasan kapur. Tanah berhumus seringkali
(Chantalkhana dan Skunmun, 2002). bersifat asam.
320.Kelembapan biasanya diekspresikan 332.Tanah berkapur seringkali bersifat basa.
sebagai kelembapan relatif (Relative 333.Tanah bersifat basa dapat dinetralkan
Humidity = RH) dalam persentase yaitu dengan diberi bubuk belerang.
ratio dari mol persen fraksi uap air 334.Kadar Garam (Salinitas). Jika kadar
dalam volume udara terhadap mol garam tinggi, sel-sel akar tumbuhan
persen fraksi kejenuhan udara pada akan mati dan akhirnya akan
temperatur dan tekanan yang sama mematikan tumbuhan itu.
(Yousef, 1984). 335.Didaerah yang berkadar garam tinggi
321.Pada saat kelembapan tinggi, evaporasi hanya hidup tumbuhan tertentu.
terjadi secara lambat, kehilangan panas 336.Misalnya pohon bakau di pantai yang
terbatas dan dengan demikian tahan terhadap lingkungan berkadar
mempengaruhi keseimbangan termal garam tinggi.
ternak (Chantalakhana dan Skunmun, 337.Topografi. Topografi artinya keadaan
2002). naik turunnya permukaan bumi disuatu
322.Mineral.Mineral yang dibutuhkan oleh daerah.
tumbuhan misalnya belerang (S), fosfat 338.Topografi berkaitan dengan
(P), kalium (K), kalsium (Ca), kelembapan, cahaya, suhu, serta
magnesium (Mg), besi (fe), Natrium keadaan tanah disuatu daerah.
(Na), dan khlor (CI). 339.Interaksi berbagai faktor itu membentuk
323.Mineral-mineral itu diperoleh tumbuhan lingkungan yang khas.
dalam bentuk ion-ion yang larut 340.Sebagai contoh keanekaragaman hayati
didalam air tanah. di daerah perbukitan berbeda dengan di
324.Mineral tersebut digunakan untuk daerah datar.
berlangsungnya metabolisme tubuh dan 341.Organisme yang hidup di daerah
untuk penyusun tubuh dan reaksi-reaksi berbukit berbeda dengan di daerah
metabolismenya. Selain itu, mineral datar.
juga berfungsi untuk menjaga 342.Topografi juga mempengaruhi
penyebaran makhluk hidup.
343.Garis Lintang. Garis lintang yang 356.Konsumen juga berperan sebagai
berbeda menunjukkan kondisi penyeimbang populasi dalam
lingkungan yang berbeda pula. lingkungan.
344.Garis lintang secara tidak langsung 357.Pengurai (dekomposer). Pengurai
menyebabkan perbedaan distribusi merupakan kelompok pengurai sisa-sisa
organisme dipermukaan bumi. sampah makhluk hidup, atau makhluk
345.Ada organisme yang mampu hidup hidup yang mati.
pada garis lintang tertentu saja. 358. (Pemecah zat organik atau
346.Indonesia yang terletak di daerah nonorganik). Zat yang telah diuraikan
khatulistiwa dan di antara dua benua, dikembalikan ke tanah/lingkungannya
memiliki curah hujan yang cukup lagi.
tinggi, rata-rata 200-225 cm/tahun. 359.Peran dekomposer dalam lingkungan
347.Dengan curah hujan yang tinggi dan adalah menghancurkan, makhluk
merata, cahaya matahari sepanjang hidup/tumbuhan yang telah mati dan
tahun, dan suhu yang cukup hangat dikembalikan ke tanah.
dengan suhu rata-rata 27 0C, Indonesia 360.Coba bayangkan jika di dunia ini tidak
memiliki keaneka ragaman flora dan ada dekomposer.
fauna yang tinggi.

Fungsi Peran Biotik Dan Abiotik


Kehidupan Peranan Komponen Abiotik Dalam
348.Di dalam ekosistem, komponen biotik Kehidupan
dan abiotik merupakan komponen
pokok ekosistem yang tidak dapat 361.Adapun peran komponen abiotik dalam
dipisahkan satu dengan yang lainnya. kehidupan.
349.Komponen biotik dan abiotik dalam 362.Suhu. Makhluk hidup memiliki suhu
kehidupan memiliki peran sendiri- optimum untuk kelangsungan hidupnya.
sendiri yang saling berhubungan. Hal ini di sebabkan karena reaksi kimia
350.Antara komponen biotik dan abiotik dalam tubuh organisme dipengaruhi
dalam kehidupan saling mempengaruhi. oleh kualitas suhu lingkungan.
351.Kedua komponen tersebut memiliki 363.Pada umumnya organisme senang hidup
peran masing-masing yang saling di tempat yang suhunya antara 0-40 0C
mendukung. sebab pada suhu di atas 40 0C
kebanyakan protein akan terurai dan
Peran Komponen Biotik dan Abiotik rusak.
352.Produsen. Produsen adalah kelompok 364.Adapun faktor-faktor yang
penghasil makanan. mempengaruhi variasi suhu adalah
353.Peran komponen biotik ini adalah lamanya penyinaran, kedudukan
menyediakan makanan/sumber matahari terhadap bumi, dan cuaca.
makanan bagi konsumen tingkat I.
354.Produsen ini umumnya merupakan Pengaruh Komponen Dalam Ekosistem
kelompok tumbuhan hijau. 365.Pengaruh Komponen Abiotik
355.Konsumen. Konsumen merupakan Terhadap Komponen Abiotik.
kelompok pemberi yang secara Banyak kasus di sekitar kita yang
langsung atau tidak langsung menunjukkan bahwa komponen abiotik
menggunakan hasil dari produsen sangat berpengaruh terhadap kehidupan
makanan bagi konsumen tingkat tumbuhan dan hewan yang ada di
berikutnya. atasnya.
366.Air, kelembapan udara, cahaya
matahari, gaya gravitasi maupun suhu
lingkaran merupakan komponen abiotik bentuk energi lain/dapat ditularkan dari
yang besar pengaruhnya terhadap suatu benda ke benda lain.
kehidupan organisme. Penghantaran panas dapat terjadi
 Pengaruh air terhadap organisme, dengan cara radiasi, konduksi, dan
keberadaan air di dalam setiap konveksi.
ekosistem sangat menentukan
kelangsungan hidup semua organisme 367.Cahaya dalam hubungannya dengan
yang ada di dalamnya. Kandungan air proses pertumbuhan tanaman dapat
di berbagai lingkungan berbeda. Oleh mempunyai beberapa macam kegunaan
karena itu, pada kondisi lingkungan antara lain:
yang kandungan airnya berbeda akan 1) Fotosintesis.
ditemukan tumbuhan yang berbeda. 2) Cahaya dalam hubungannya dengan
kalisfikasi tanaman.
 Pengaruh cahaya matahari terhadap 3) Sejumlah peristiwa yang terjadi di
organisme, cahaya matahari merupakan dalam tubuh tanaman. Misalnya:
sumber energi primer. Energi cahaya sintesis klorofil, kelakuan stomata
matahari oleh produsen atau tumbuhan dan sebagainya.
hijau digunakan untuk fotosintesis. 4) Transpirasi.
Tanpa cahaya matahari, tumbuhan hijau
tidak mungkin melakukan fotosintesis. Pengaruh Faktor Biotik Terhadap
Itu berarti tidak mungkin tersedia Abiotik
makanan bagi tumbuhan maupun
organisme lain. Selain itu, cahaya 368.Cacing tanah sebagai faktor biotik
matahari juga sangat berpengaruh mempengaruhi kesuburan tanah.
terhadap pertumbuhan tumbuhan. 369.Cacing tanah adalah hewan tidak
memiliki rangka dan berbentuk bulat
 Pengaruh air terhadap tanaman dan panjang.
tanah. Tanah merupakan medium yang 370.Hewan tersebut mempunyai peranan
porous. Dapat menahan air, dapat yang besar dalam membantu menjaga
meneruskan sebagian yang berasal dari kesuburan tanah.
air dalam tanah itu sendiri. Adanya 371.Cacing tanah biasa hidup di tanah yang
suatu infiltrasi air dan gerakan air basah atau di bawah pohon yang banyak
merupakan suatu faktor-faktor tertentu mengandung humus, jejaknya di dalam
yang saling bekerja sama dengan tanah menyebabkan terbentuknya
kandungan air yang ada di dalam tanah lubang yang menimbulkan rongga udara
dan tanah sebagai medium serta dalam tanah.
tanaman yang ada di atas tanah 372.Dari dalam lubang tempat tinggalnya
biasanya disebut transportasi atau itulan akan keluar gundukkan tanah.
evapotransipirasi. Permukaan bagaian 373.Makanan cacing adalah sisa tumbuhan.
atas tanah yang di duduki tetapi 374.Sisa tumbuhan tersebut akan
tanaman dapat menguapkan air tanah dihancurkan dengan alat pencernaannya
lebih banyak lagi meskipun evaporasi. yang elah berkembang cukup baik.
375.Berkat kerja cacing tanah, sisa
 Pengaruh suhu terhadap tanaman. tumbuhan dihancurkan.
Temperatur tanaman selalu mengikuti 376.Dengan demikian pengaruh cacing
sekeliling meskipun sering terjadi tanah terhadap tanah amat jelas yaitu:
temperatur atmosfer lebih tinggi dari  Membantu menghancurkan sampah
pada tanaman. Panas adalah bentuk sehingga mengembalikan hara ke dalam
energi kinetis yang dapat diubah dalam tanah.
 Menjadikan pengudaraan tanah menjadi  https://www.liputan6.com/health/read/4
lebih baik karena jejak cacing 031283/cek-6-manfaat-sinar-matahari-
menyebabkan terbentuknya rongga untuk-tubuh
udara dalam tanah.  https://thegorbalsla.com/jenis-jenis-
 Menyuburkan dan menggemburkan tanah/
tanah karena adanya pengudaraan dan  https://id.wikipedia.org/wiki/Tanah#Pe
pembongkaran sampah. mbentukan_tanah_(pedogenesis)
 https://seputarilmu.com/2018/12/tanah-
Fungsi Abiotik dalam Ekosistem adalah.html#Pengertian_Tanah
 http://farahatikahgeografitanah.blogspot
377.Abiotik adalah faktor yang cukup .com/p/pengertian-tanah.html
penting dalam ekosistem untuk https://seputarilmu.com/2018/12/tanah-
adalah.html#Pengertian_Tanah
mendukung terbentuknya ekosistem.
 https://portal-ilmu.com/jenis-tanah-di-
378.Abiotik dapat berpengaruh secara
indonesia/#!
langsung maupun tidak langsung
 https://khazanah.republika.co.id/berita/p
terhadap kelangsungan hidup juga
zj86y320/ruparupa-tanah-dalam-
reproduksi setiap makhluk hidup atau alquran-apa-saja-tafsirannya
organisme.  https://sayahafiz.com/index/7/0/0/Index
379.Dalam ekosistem, abiotik tidak dapat %20Al-Quran.html
dipisahkan dengan komponen biotik  https://dalamislam.com/landasan-
karena keduanya saling berhubungan agama/al-quran/ayat-ayat-al-quran-
satu dengan yang lainnya. tentang-tanah
380.Sehingga apabila salah satunya
mengalami gangguan maka dapat
berpengaruh pada seluruh ekosistem
tersebut.
381.Sementara itu faktor yang paling
berpengaruh terhadap kemampuan
suatu organisme untuk bereproduksi
yaitu faktor abiotik.

382.Kehidupan organisme maupun makhluk


hidup lainnya tidak dapat berlangsung
secara optimal bilamana tidak ada
komponen abiotik.

REFERENSI
 https://www.gurupendidikan.co.id/peng
ertian-abiotik/
 https://id.m.wikipedia.org/wiki/Air
 https://www.gurupendidikan.co.id/peng
ertian-abiotik/
 https://www.ruangguru.co.id/pengertian
-udara-jenis-manfaat-dan-cara-menjaga-
kebersihannya/
 https://jagad.id/pengertian-udara-
definisi-jenis-jenis-dan-unsur-unsurnya/

Anda mungkin juga menyukai