Anda di halaman 1dari 2

ANALISA SITUASI RUANG PERAWATAN ANAK

1. Perencanaan
a. Man
1) Kepala ruangan masih D3 keperawatan
2) Usia perawat 22 – 45 tahun
3) Perencanaan seminar dan pelatihan rutin dilakukan
b. Machines
1) Alat alat medis cukup lengkap berfungsi dengan baik sudah melalui proses kalibrasi
( patient monitor, infus pump, shyringe pump dll )
2) Kapasitas tempat tidur ruang anak 25 beds
3) Sarpras beberapa membutuhkan perbaikan ( 1 kamar flafon berjamur, AC Nurse station
tidak dingin)
c. Money
d. Method
1) Visi dan Misi Rumah Sakit
- Visi
Rumah Sakit yang menjadi model Pelayanan berbasis nilai yang mengutamakan
kepentingan pasien di tingkat nasional dengan unggulan di bidang kesehatan
reproduksi melalui penerapan tata kelola yang baik pada tahun 2022
- Misi
Menyelenggarakan Pelayanan kesehatan yang bermartabat melalui :
1. Pelayanan yang ramah bagi pelanggan
2. Pelayanan kesehatan yang lebih aman, lebih baik, lebih efisien dan
berkesinambungan
3. Pelayanan kesehatan yang berfokus pada kebutuhan pelanggan
4. Diselenggarakan oleh insan Budi kemuliaan yang jujur, profesional, beretika,
dan mampu bekerjasama secara profesional dengan berbagai pihak
5. Berkontribusi dalam meningkatkan kualitas sistem pelayanan kesehatan
nasional
- Moto Ruang Anak
MEMULIAKAN INSAN DAN GENERASI YANG AKAN DATANG
2) SOP klinis dan SOP manajerial berpedoman pada etik profesi.
3) Perencanaan Cuti
Pengaturan cuti sesuai dengan undang undang ketenagakerjaan Nomor 13 Tahun 2003
yang mengatur tentang ketentuan cuti, yang meliputi : Cuti tahunan, cuti sakit, cuti
besar, cuti bersama, cuti hamil, dan cuti penting.
e. Material
1) Ruang perawatan anak memiliki kapasitas 25 Tempat Tidur ( 20 TT rawat biasa, 3 TT
HCU, 2 TT isolasi ), memiliki ruang tindakan, ruang terapi bermain, ruang linen, dapur
susu, nurse station
2) Kondisi bangunan baik, memiliki material yang kuat, lingkungan sekitar bersih dan
terawatt

2. Perorganisasian
Pembagian Kerja
1) Metode penugasan yang ditetapkan menggunakan metode tim
2) Penentuan jumlah perawat jaga pada setiap shift diatur setiap satu bulan baik pagi, sore,
malam, dan libur
3) Pembagian tugas disesuaikan dengan perawat klinik / jenjang
Pendelegasian Tugas
1) Pembagian kerja pada setiap shift diatur oleh Karu dan Katim
2) Sistem operan dilakukan diruang perawat untuk menjaga kerahasiaan klien dan keluarga
3) Pembagian kerja pada setiap shift diatur oleh Karu dan Katim

3. Ketenagakerjaan
1) Jumlah perawat ruang anak 12 ( Karu 1, Katim 4, Pelaksana 7 )
2) Kualifikasi Staf semua perawat termasuk kepala ruangan lulusan D3 keperawatan
3) Struktur organisasi : Dibawah kepala ruangan terdiri dari Katim1, Katim 2, Katim3, dan Katim
4
4) Orientasi tenaga kerja sesuai dengan perturan rumah sakit yang berlaku
5) Jadwal kerja dinas pagi jam 07.00 – 14.00, dinas sore jam14.00 – 20.00, dinas ma;am 20.00 –
07.00, libur diberikan setelah jaga malam dan bila ada ekstra libur
6) Rata rata perawat sudah engikuti pelatihan antara lain : PI, PMKP, Patient safety, kegawat
daruratan pada anak, BHD, yang sudah bersertifikat pediatrik intensive care sebanyak 3
orang

Anda mungkin juga menyukai