Anda di halaman 1dari 6

SOAL / TUGAS

1. A, B dan C adalah awal kegiatan suatu proyek, kegiatan A selesai baru D


bisa dimulai, Kegiatan E menunggu selesainya kegiatan B, kegiatan C
selesai baru F dimulai, kegiatan G menunggu B dan D selesai. Kegiatan J
menunggu selesainya kegiatan G & merupakan kegiatan akhir. kegiatan H
menunggu selesainya kegiatan C dan E & merupakan kegiatan akhir.
kegiatan B dan F selesai baru I bisa dimulai, kegiatan K menunggu
selesainya kegiatan B dan I & merupakan kegiatan akhir
Tentukan lama waktu penyelesaian, dan lintasan kritisnya

NO KEGIATAN DURASI ( HR )
1 A 7
2 B 5
3 C 8
4 D 6
5 E 8
6 F 7
7 G 5
8 H 12
9 J 6
10 K 6
11 I 5

Catatan :

1, Tugas Tersebut diatas dikerjakan oleh Mahasiswa sengan NIM. 16642047 s/d
NIM 16642053
2. Tugas dibuat pada kertas A 4, tulis tangan dan dikirim Via email.
3. Tugas saya terima paling lambat Tgl 19 Jam 23.00 Wita, lewat dari TGL tersebut
dianggap tidak mengumpulkan tugas,

SELAMAT BEKERJA
SOAL / TUGAS

2. A, B dan C adalah awal kegiatan suatu proyek, kegiatan A selesai baru D bisa dimulai,
Kegiatan E menunggu selesainya kegiatan B, kegiatan C selesai baru F dimulai, kegiatan
G menunggu B dan D selesai. Kegiatan I menunggu selesainya kegiatan G & merupakan
kegiatan akhir. kegiatan H menunggu selesainya kegiatan C dan E & merupakan kegiatan
akhir. kegiatan F selesai baru J bisa dimulai, kegiatan K menunggu selesainya kegiatan J
& merupakan kegiatan akhir
Tentukan lama waktu penyelesaian, dan lintasan kritisnya

NO KEGIATAN DURASI ( HR )
1 A 7
2 B 5
3 C 8
4 D 6
5 E 8
6 F 7
7 G 5
8 H 12
9 J 6
10 K 6
11 I 5

Catatan :

1, Tugas Tersebut diatas dikerjakan oleh Mahasiswa sengan NIM. 16642041 s/d
NIM 16642046
2. Tugas dibuat pada kertas A 4, tulis tangan dan dikirim Via email.
3. Tugas saya terima paling lambat Tgl 19 Jam 23.00 Wita, lewat dari TGL tersebut
dianggap tidak mengumpulkan tugas,

SELAMAT BEKERJA
SOAL / TUGAS

3. A, B dan C adalah awal kegiatan suatu proyek, kegiatan A selesai baru D bisa dimulai,
Kegiatan E menunggu selesainya kegiatan B, kegiatan C selesai baru F dimulai, kegiatan G
menunggu B dan D selesai. Kegiatan J menunggu selesainya kegiatan G & E dan merupakan
kegiatan akhir. kegiatan H menunggu selesainya kegiatan C dan E & merupakan kegiatan
akhir. kegiatan F selesai baru I bisa dimulai, kegiatan K menunggu selesainya kegiatan I &
merupakan kegiatan akhir
Tentukan lama waktu penyelesaian, dan lintasan kritisnya

NO KEGIATAN DURASI ( HR )
1 A 7
2 B 5
3 C 8
4 D 6
5 E 8
6 F 7
7 G 5
8 H 12
9 J 6
10 K 6
11 I 5

Catatan :

1, Tugas Tersebut diatas dikerjakan oleh Mahasiswa sengan NIM. 16642035 s/d
NIM 16642040
2. Tugas dibuat pada kertas A 4, tulis tangan dan dikirim Via email.
3. Tugas saya terima paling lambat Tgl 19 Jam 23.00 Wita, lewat dari TGL tersebut
dianggap tidak mengumpulkan tugas,

SELAMAT BEKERJA
SOAL / TUGAS

4 A, B dan C adalah awal kegiatan suatu proyek, kegiatan A selesai baru D bisa dimulai,
Kegiatan E menunggu selesainya kegiatan B, kegiatan C selesai baru F dimulai, kegiatan
G menunggu D selesai. Kegiatan K menunggu selesainya kegiatan B & G dan merupakan
kegiatan akhir. kegiatan H menunggu selesainya kegiatan A, C dan E & merupakan
kegiatan akhir. kegiatan F selesai baru I bisa dimulai, kegiatan J menunggu selesainya
kegiatan B dan I & merupakan kegiatan akhir
Tentukan lama waktu penyelesaian, dan lintasan kritisnya

NO KEGIATAN DURASI ( HR )
1 A 7
2 B 5
3 C 8
4 D 6
5 E 8
6 F 7
7 G 5
8 H 12
9 J 6
10 K 6
11 I 5

Catatan :

1, Tugas Tersebut diatas dikerjakan oleh Mahasiswa sengan NIM. 16642028 s/d
NIM 16642034
2. Tugas dibuat pada kertas A 4, tulis tangan dan dikirim Via email.
3. Tugas saya terima paling lambat Tgl 19 Jam 23.00 Wita, lewat dari TGL tersebut
dianggap tidak mengumpulkan tugas,

SELAMAT BEKERJA
SOAL / TUGAS

Anda mungkin juga menyukai