Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : Kelas/Semester :X/1 KD : 3.2 dan 4.2

Mata Pelajaran : Biologi Alokasi waktu :3x45 menit Pertemua :1


n

Materi : Keanekaragaman Hayati

A. TUJUAN
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik dapat:

1. Mengubah sikap dan perilakunya untuk senantiasa menjaga keanekaragaman hayati sesuai dengan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan kepeduliannya terhadap kelestarian keanekaragaman hayati
3. Mengidentifikasi perbedaan keanekaragaman tingkat gen, jenis, dan ekosistem melalui kegiatan pengamatan di lingkungan sekitar.
4. Mengemukakan tipe ekosistem pada keanekaragaman ekosistem dengan ciri-cirinya baik abiotik maupun biotik.
5. Menjelaskan penyebaran keanekaragaman hayati di Indonesia.
6. Mengaitkan keanekaragaman hayati di Indonesia dengan fungsi dan manfaatnya
7. Menjelaskan plasma nutfah (sumber daya genetik)..
8. Menganalisis penyebab-penyebab menghilangnya keanekaragaman hayati.
9. Melakukan klasifikasi makhluk hidup dengan menggunakan kunci determinasi sederhana.
10. Mengidentifikasi ancaman kelestarian berbagai hewan dan tumbuhan khas Indonesia, yang disusun dalam bentuk laporan kegiatan.
11. Mengusulkan usaha-usaha pelestarian (konservasi) sumber daya alam hayati yang dikomunikasikan dalam berbagai bentuk media
informasi, misalnya leaflet.

B. Langkah-Langkah Pembelajaran

Media Alat/Bahan
 Worksheet atau lembar kerja (siswa)  Spidol, papan tulis
 Lembar penilaian  Laptop, tablet gambar & proyektor
 Slide presentasi (ppt)
 Lingkungan sekitar

Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)


Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran peserta
didik sebagai sikap disiplin
Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan materi
selanjutnya.
Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan & manfaat) dengan mempelajari materi :
Keanekaragaman Hayati dan Ekosistem
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan ditempuh,
Kegiatan Inti ( 105 Menit )
Kegiatan Literasi Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca dan menuliskannya
kembali. Mereka diberi tayangan dan bahan bacaan terkait materi Keanekaragaman Hayati dan
Ekosistem
Critical Thinking Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum dipahami,
dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap
berkaitan dengan materi Keanekaragaman Hayati dan Ekosistem
Collaboration Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk mendiskusikan, mengumpulkan informasi,
mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi mengenai Keanekaragaman Hayati dan
Ekosistem
Peserta didik mempresentasikan hasil kerja kelompok atau individu secara klasikal, mengemukakan
Communication pendapat atas presentasi yang dilakukan kemudian ditanggapi kembali oleh kelompok atau individu
yang mempresentasikan
Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait
Creativity Keanekaragaman Hayati dan Ekosistem, Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk
menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Guru bersama peserta didik merefleksikan pengalaman belajar
Guru memberikan penilaian lisan secara acak dan singkat
Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya dan berdoa
C. Penilaian

Sikap : Lembar pengamatan - Pengetahuan: LK Peserta didik - Keterampilan: Kinerja dan Observasi Diskusi

…………, … ……. 2020

Mengetahui:
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

___________________________ _________________________
NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : Kelas/Semester :X/1 KD : 3.2 dan 4.2

Mata Pelajaran : Biologi Alokasi waktu :3x45 menit Pertemua :2


n

Materi : Keanekaragaman Hayati

D. TUJUAN
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik dapat:

1. Mengubah sikap dan perilakunya untuk senantiasa menjaga keanekaragaman hayati sesuai dengan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan kepeduliannya terhadap kelestarian keanekaragaman hayati
3. Mengidentifikasi perbedaan keanekaragaman tingkat gen, jenis, dan ekosistem melalui kegiatan pengamatan di lingkungan sekitar.
4. Mengemukakan tipe ekosistem pada keanekaragaman ekosistem dengan ciri-cirinya baik abiotik maupun biotik.
5. Menjelaskan penyebaran keanekaragaman hayati di Indonesia.
6. Mengaitkan keanekaragaman hayati di Indonesia dengan fungsi dan manfaatnya
7. Menjelaskan plasma nutfah (sumber daya genetik)..
8. Menganalisis penyebab-penyebab menghilangnya keanekaragaman hayati.
9. Melakukan klasifikasi makhluk hidup dengan menggunakan kunci determinasi sederhana.
10. Mengidentifikasi ancaman kelestarian berbagai hewan dan tumbuhan khas Indonesia, yang disusun dalam bentuk laporan kegiatan.
11. Mengusulkan usaha-usaha pelestarian (konservasi) sumber daya alam hayati yang dikomunikasikan dalam berbagai bentuk media
informasi, misalnya leaflet.

E. Langkah-Langkah Pembelajaran

Media Alat/Bahan
 Worksheet atau lembar kerja (siswa)  Spidol, papan tulis
 Lembar penilaian  Laptop, tablet gambar & proyektor
 Slide presentasi (ppt)
 Kunci determinasi

Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)


Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran peserta
didik sebagai sikap disiplin
Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan materi
selanjutnya.
Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan & manfaat) dengan mempelajari materi :
Konservasi dan Klasifikasi Makhluk Hidup
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan ditempuh,
Kegiatan Inti ( 105 Menit )
Kegiatan Literasi Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca dan menuliskannya
kembali. Mereka diberi tayangan dan bahan bacaan terkait materi Konservasi dan Klasifikasi Makhluk
Hidup
Critical Thinking Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum dipahami,
dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap
berkaitan dengan materi Konservasi dan Klasifikasi Makhluk Hidup
Collaboration Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk mendiskusikan, mengumpulkan informasi,
mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi mengenai Konservasi dan Klasifikasi
Makhluk Hidup
Peserta didik mempresentasikan hasil kerja kelompok atau individu secara klasikal, mengemukakan
Communication pendapat atas presentasi yang dilakukan kemudian ditanggapi kembali oleh kelompok atau individu
yang mempresentasikan
Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait Konservasi
Creativity dan Klasifikasi Makhluk Hidup, Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan
kembali hal-hal yang belum dipahami
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Guru bersama peserta didik merefleksikan pengalaman belajar
Guru memberikan penilaian lisan secara acak dan singkat
Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya dan berdoa
F. Penilaian

Sikap : Lembar pengamatan - Pengetahuan: LK Peserta didik - Keterampilan: Kinerja dan Observasi Diskusi

…………, … ……. 2020

Mengetahui:
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Anda mungkin juga menyukai