Anda di halaman 1dari 7

PROFIL ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)

SMP ISLAM AL FATAH MASUM PERIODE 2018-2020

A.STRUKTUR ORGANIGRAM OSIS SMP ISLAM AL FATAH MASUM PERIODE


2018 - 2020

Ketua   : Ai nisa sadatul fuadah

Wakil Ketua  : NURUL ULA AULIA

Sekretaris   :novia aliestiani awaliyah

Bendahara  :Nabila azkia Zahra

6 SEKSI BIDANG KEPENGURUSAN OSIS

1. SEKBID KEROHABNIAN (INTELEKTUAL)

 Aceng munawar
 Rendi permana

2. SEKBID PAO

 Sinta sari
 Fahri aolani

3. SEKBID PRAMUKA
 Linda marissa
 M wildan nawawi

4. SEKBID KEAMANAN

 Lilis nurhayani
 Deden soparudin

5. SEKBID KESEHATAN

 Sifaurohmah
 Euis nafisah

6. SEKBID OLAH RAGA

 Bagas bustomi
 Dasep Aditya wiguna

7.SEKBID PENGEMBANGAN BAKAT

 Delisa rahmawati
 Mulyani
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN (LPJ)

KETUA OSIS

SMP ISLAM AL FATAH MASUM MASA BAKTI 2018 -2020

A.PENDAHULUAN

Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah mencurahkan rahmat dan
hidayahnyaserta kekuatan dan kemampuan berfikir serta semangat juang yang tinggi pada kami
selama mengemban amanat dan kepercayaan pihak sekolah SMP ISLAM AL FATAH MASUM
untuk menjadi pengurus OSIS SMP ISLAM AL FATAH MASUM periode 2018 - 2020. 
Pada kesempatan yang baik ini izinkanlah kami menyampaikan laporan
pertanggung jawaban pengurus OSIS SMP ISLAM AL FATAH MASUM masa bakti 2018
-2020 Laporan pertanggung jawaban yang kami susun sebagaimana laporan pertanggung
jawaban lain
memuat program kerja,kas organisasi, administrasi organisasi serta kebijakan organisasi yang tel
ah kami jalankan selama kepengurusan SMP ISLAM AL FATAH MASUM masa bakti 2018
-2020

  Didorong dengan rasa tanggung jawan kami pengurus OSIS SMP ISLAM AL FATAH
MASUM kepada pihak sekolah, serta rekan-rekan semua agar memperoleh gambaran yang
menyeluruh tentang program kerja yang kami laksanakan selama menjabat. Kami persilahkan
kepada semua untuk mempelajari apa yang telah kami susun dalam laporan pertanggung jawaban
ini pada halaman dan lampiran berikut.

B.PROGRAM KERJA OSIS SMP ISLAM AL FATAH MASUM

 
 PROGAM KERJA KETUA OSIS SMP ISLAM AL FATAH MASUM
1. Penataan organisasi lebih efektif
2. Telah mengexiskan osis diluar sekolah
3. Di perolehnya penghargaan sdari lomga yang diikuti diluar sekolah
4. Juara tiga lomba volley ball se kecamatan peundeuy

 TERLIBAT DALAM PENINJAUAN AKREDITASI SEKOLAH TERLAKSANA


PROGRAM SEKOLAH
1. Gempita cinta muharam
2. Peringatan maulid nabi Muhammad SAW.
3. Peringatan hari santri nasional
4. Peringatan HARI BESAR NASIONAL (PHBN)

C.KENDALA

 Adanya sebagian bidang yang kurang memahami programnya


 Kurang seriusnya pengurus ketika rapat
 Sebagian pengurus jarang rapat terutama laki-laki
 Jarangnya mis komunikasi

D.SOLUSI

Supaya memberikan bimbingan kepada bidang-bidang akan pentingnya sebuah program


dilaksanakan harus sering diadakan rapat bidang untuk memberikan pembekalan akan
pentingnya kebersamaan,tanggung jawab,dan keberhasilan.
D.PENUTUP

Demikianlah laporan pertanggung jawaban ketua OSIS SMP ISLAM AL FATAH MASUM
masa bakti 2018 - 2020. Sesungguhnya banyak sekali peluang bagi kami untuk berbuat lebih
banyak yang belum kami manfaatkan. Oleh karena itu kami memohon maaf yang sebesar-
besarnya atas ketidak berdayaan kami dalam menjalankan danmengemban tugas dan amanat.

Mudah-mudahan kelemahan yang muncul pada periode kami dapat menjadi pijakan oleh
kepengurusan OSIS periode selanjutnya agar tidak terulang kembali. Sedangkan kekuatan serta
kelebihan kepengurusan OSIS masa bakti 2018 -2020
dapat menjadi acuan bagi kepengurusan OSIS periode selanjutnya agar bisa mengembangkanOSI
S SMP ISLAM AL FATAH MASUM periode selanjutnya menjadi lebih baik lagi.

Dengan penuh ikhlas dan dengan kesadaran tinggi amanat ini kami emban dan dengan tulus juga
pada kesempatan kali ini kami kembalikan kepada yang memberi amanat dengan memohon maaf
yang sebesar-besarnya tentang kesalahan kami selama memngemban amanat dan dengan
mengucapkan banyak terima kasih karena telah memberikan kami kesempatan untuk
mengemban amanat ini selama periode 2018 – 2020

Saribakti, januari 2020

Ketua osis
ANNISA SAADATUL FUADAH

Anda mungkin juga menyukai