Anda di halaman 1dari 26

RENCANA KERJA MADRASAH

(RKM)
TAHUN 2016 S.D. 2020

NAMA MADRASAH :MAN Majane


NSM :131176050001
NPSN :60406188
STATUS AKREDITASI :B
ALAMAT : Jl.Sultan Hasanuddin
(Lutang) Majene

KEMENTERIAN AGAMA
MADRASAH ALIYAH NEGERI (MAN) MAJENE
Jl.Sultan Hasanuddin (Lutang) Majene
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Pengalaman menunjukan bahwa setiap perubahan managerial – pengembangan
madrasah mengikuti selera pengelola madrasah. Permendiknas 19/2007 tentang Standar
Pengelolaan Pendidikan. Menuntut Madrasah membuat Rencana Kerja Jangka Menengah
(RKJM) empat tahun dan Rencana Kerja Tahunan (RKT) yang dinyatakan dalam Rencana
Kegiatan dan Anggaran Madrasah (RKA) dilaksanakan berdasarkan RKJM.
Kepastian kelangsungan pengembangan madrasah akan mendapat jaminan setelah
RKM dibuat sesuai kebutuhan madrasah yang melibatkan warga madrasah. Pergantian
managerial madrasah tidak harus diikuti dengan perubahan rencana kegiatan dan
pengembangan madrasah. RKM mempunyai arti penting bagi semua unsur untuk
dipedomani.

B. Sejarah Berdirinya Madrasah Aliyah Negeri ( MAN ) Majene


Pertumbuhan dan perkembangan madrasah sebagai lembaga pendidikan Islam
ditandai dengan dibukanya sejumlah madrasah hampir di seluruh wilayah di Indonesia pada
umumnya dan khususnya di Sulawesi Selatan. Demikian pula halnya dengan Madrasah
Aliyah Negeri ( MAN ) Majene.
Madrasah pada dasarnya adalah sekolah umum berciri khas Islam yang dikelola
oleh Departemen Agama. Madrasah Aliyah ( MA ) termasuk pendidikan menengah yang
terdiri dari Madrasah Aliyah Negeri ( MAN ) dan Madrasah Aliyah Swasta ( MAS ).
Keberadaan madrasah semakin mantap setelah adanya keputusan bersama tiga
menteri yaitu menteri dalam negeri, menteri pendidikan dan kebudayaan dan menteri
agama nomor 6 tahun 1975 No. 0376/U/1975 dan No. 36 tahun 1975 tanggal 24 Maret 1975
tentang peningkatan mutu pendidikan madrasah yang memberikan jaminan pengakuan
yang sama terhadap ijazah Madrasah Ibtidaiyah ( MI ), Madrasah Tsanawiayah ( MTs ) dan
Madrasah Aliyah ( MA ) dengan SD, SLTP, dan SMU telah memberikan penghargaan dan
status yang sejajar sebagai lembaga pendidikan yang harus diperhitungkan. Perkembangan
yang menyebabkan kalangan pengelola madrasah sendiri harus berbenah diri walaupun
masih terasa terdapat beberapa kendala.
Pokok-pokok pikiran yang melandasi kebijaksanaan dalam pemberdayaan dan
pencerahan madrasah adalah undang-undang sistem pendidikan nasional ( UUSPN )
Nomor 2/1989 diikuti dengan PP 27, 28 dan 29 tahun 1990 PP 72 dan 73 tahun 1991, da
sebagai tindak lanjut peraturan pemerintah ( PP ) tersebut khusus Madrasah Aliyah ( MA )
adalah adanya surat keputusan meteri pendidikan dan kebudayaan nomor 0489/U/1992
tentang Madrasah Aliyah ( MA ) yang merupakan sekolah menengah umum ( SMU ) yang
berciri khas Islam yang diselenggarakan oleh Departemen Agama. Berdasarkan hal
tersebut, perkembangan madrasah secara umum di Indonesia semakin meningkat
khususnya di Sulawesi Selatan termasuk Madrasah Aliyah Negeri ( MAN ) Majene.

1
Madrasah Aliyah Negeri ( MAN ) Majene yang terletak di Lutang kelurahan Baurung
Majene, sebelumnya adalah Madrasah Aliyah suasta yang didirikan oleh salah satu yayasan
yang ada di Majene yaitu yayasan GUPPI ( Gabungan Usaha Perbaikan Pendidikan Islam )
pada tahun 1977 – 1988. Berdirinya Madrasah Aliyah GUPPI tidak terlepas dari dua tokoh
yaitu H. Mas’ud Rahman dan H. Usman Ali sebagai pemrakarsa berdirinya madrasah
tersebut.
Pada tahun yang sama ( 1988 ) Madrasah Aliyah GUPPI ini berubah status lagi
menjadi Madrasah Aliyah Negeri Filial Majene. Kemudian setelah proses yang cukup
panjang, jumlah siswapun semakin meningkat, maka timbullah inisiatif kepala madrasah
Dra. Hj. St. Ruwaedah ( Almarhumah ) serta keinginan para guru, didukung oleh tokoh-
tokoh masyarakat dan pemerintah, untuk menjadikan madrasah ini sebagai madrasah yang
berstatus negeri. Selain dari alasan tersebut, juga karena pemerataan untuk madrasah
berstatus negeri pada setiap kabupaten atau daerah. Maka pada tahun 1993 resmilah
madrasah ini menjadi Madrasah Aliyah Negeri ( MAN ) dengan nomor SK penegerian:
No:Wt./6-d/PP.03.2/2308/93 yang bertanggal 21 Oktober 1993.
C. Tujuan RKM
Tujuan penyusunan RKM ini adalah untuk:
1. Menjamin agar perubahan/tujuan Madrasah yang telah ditetapkan dapat dicapai
dengan tingkat kepastian yang tinggi dan resiko yang kecil;
2. Mendukung koordinasi antar pelaku Madrasah;
3. Menjamin terciptanya integrasi, sinkronisasi, dan sinergi baik antar pelaku Madrasah,
antar Madrasah dan dinas pendidikan;
4. Menjamin keterkaitan antara perencanaan, penganggaran, pelaksanaan, dan
pengawasan;
5. Mengoptimalkan partisipasi warga Madrasah dan masyarakat;
6. Menjamin tercapainya penggunaan sumberdaya secara efisien, efektif, berkeadilan dan
berkelanjutan.

D. Manfaat RKM
RKM penting dimiliki untuk memberi arah dan bimbingan para pelaku Madrasah /
pengelola dalam rangka menuju perubahan atau tujuan Madrasah yang lebih baik
(peningkatan, pengembangan) dengan resiko yang kecil dan untuk mengurangi
ketidakpastian masa depan. RKM diharapkan dapat dijadikan sebagai:
1. Pedoman kerja (kerangka acuan) untuk perbaikan dan pengembangan Madrasah,
2. Sarana untuk melakukan monitoring dan evaluasi pelaksanaan pengembangan
Madrasah,
3. Bahan acuan untuk mengidentifikasi dan mengajukan usulan pendanaan
pengembangan Madrasah.

E. Landasan Hukum
Landasan hukum Penyusunan RKM ini sebagai berikut:

2
1. UU No. 20/2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional psl. 4 ( pengelolaan dana
pendidikan berdasar pada prinsip keadilan, efesiensi, transparansi dan akuntabilitas
publik).
2. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan
Nasional.
3. PP No. 19/ 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan psl. 53 (Setiap satuan pendidikan
dikelola atas dasar rencana kerja tahunan yang merupakan penjabaran rinci dari
rencana kerja jangka menengah satuan pendidikan yang meliputi masa 4 tahun).
4. Permendiknas 19/2007 tentang Standar Pengelolaan Pendidikan. Madrasah membuat
Rencana Kerja Jangka Menengah (RKJM) 4 tahun, Rencana Kerja Tahunan (RKT)
dinyatakan dalam Rencana Kegiatan dan Anggaran Madrasah (RKA/M) dilaksanakan
berdasarkan RKJM. RKJM/T disetujui rapat dewan pendidik setelah memperhatikan
pertimbangan dari Komite Madrasah dan disyahkan berlakunya oleh Dinas Pendidikan
Kab/Kota.
5. Peraturan Menteri Agama nomor 39 tahun 2015 tentang rencana kerja Kementerian
agama

F. Karakteristik RKM
1. Terintegrasi
2. Multi-Tahun
3. Setiap tahun diperbaharui
4. Multi-sumber
5. Partisipatif
6. Dimonitor

G. Tahap penyusunan RKM


Proses penyusunan RKM dilakukan melalui tiga jenjang, yaitu: persiapan, perumusan
RKM, dan pengesahan RKM. Alur proses penyusunan RKM tersebut dapat dilukiskan
sebagai berikut.

PERSIAPAN: PERUMUSAN RKM:


1. Pembentukan PENGESAHAN RKM:
1. Identifikasi
KKRKM 1. Pengesahan RKM
Tantangan
(Kelompok oleh Kepala
2. Analisis
Kerja RKM) Madrasah/Komite
Pemecahan
2. Pembekalan Madrasah & Kepala
(Orientasi) Tantangan
Dinas Pendidikan.
KKRKM. 3. Perumusan
2. Sosialisasi RKM.
Program
4. Perumusan
Rencana Biaya
dan Pendanaan.

Gambar 1.1: Alur penyusunan RKM

3
1. Persiapan
Sebelum perumusan RKM dilakukan, Kepala Madrasah & Guru bersama Komite
Madrasah membentuk Tim Perumus RKM yang disebut Kelompok Kerja Rencana Kerja
Madrasah. KKRKM beranggotakan 6 orang yang terdiri dari unsur : kepala Madrasah, wakil
kepala Madrasah, guru, wakil dari TU, dan wakil dari komite Madrasah.
2. Perumusan RKM / RKM
Perumusan RKM dilakukan melalui 4 tahap, sebagai berikut:
Tahap Kesatu: Identifikasi Tantangan
Tujuan tahap I ini adalah untuk mengidentifikasi tantangan MAN Majene, yaitu
dengan cara membandingkan antara ”apa yang diinginkan (harapan)” dengan “apa yang
ada saat ini” di MAN Majene atau upaya dalam mempertahankan suatu keberhasilan yang
telah dicapai Madrasah. Identifikasi tantangan dilakukan melalui langkah-langkah berikut ini.
1. Menyusun Profil Madrasah.
2. Mengidentifikasi Harapan Pemangku Kepentingan
3. Merumuskan Tantangan Madrasah.

Tahap Kedua: Analisis Pemecahan Tantangan


Langkah-langkah dalam menganalisis tantangan adalah sebagai berikut :
1. Menentukan Penyebab Tantangan Utama
2. Menentukan Alternatif Pemecahan Tantangan Utama

Tahap Ketiga: Penyusunan Program


Dalam penyusunan program, ada 6 langkah yang perlu dilakukan, yaitu:
1. Menetapkan Sasaran
2. Menetapkan Program
3. Menetapkan Penanggungjawab Program
4. Menentukan Indikator Keberhasilan Program
5. Menentukan Kegiatan dan
6. Menyusun Jadwal Kegiatan

Tahap Keempat: Penyusunan Rencana Biaya dan Pendanaan

Pada tahap ini ditetapkan jenis dan banyaknya dana yang dibutuhkan, perkiraan jenis
dan jumlah sumber pendanaan, aturan-aturan dari sumber pendanaan dan alokasi jenis dan
sumber pendanaan untuk setiap jenis kebutuhan dana.

3. Pengesahan RKM

Setelah RKM selesai disusun oleh KKRKM, RKM dibahas bersama oleh kepala
Madrasah, semua guru, dan komite Madrasah untuk dikaji ulang agar RKM yang telah
disusun sesuai dengan yang diharapkan. Selanjutnya RKM yang telah dikaji ulang dan
diperbaiki disahkan oleh kepala Madrasah, komite mekolah, dan kepala Kandepag c.q
Kepala Mapenda Kabupaten/Kota /Kabid. Akhirnya, RKM yang telah disahkan,
disosialisasikan kepada para pemangku kepentingan di Madrasah.

4
BAB II
VISI, MISI DAN TUJUAN MADRASAH

A. Visi Madrasah Aliyah Negeri ( MAN ) Majene


Visi dari Madrasah MAN Majene adalah: Menjadi Madrasah Aliyah yang terkemuka
dalam pengembangan ilmu pengetahuan dan Penguasaan Teknologi Berdasarkan Nilai
Islam.
Indikator-Indikator Visi:
a. Menghantarkan dan membantu setiap siswa menerapkan nilai-nilai Islami, sehingga
mampu mengenali dirinya, meningkatkan iman dan takwa yang pada akhirnya dapat
mengembangkan dirinya secara optimal
b. Melaksanakan kegiatan akademik dan non akademik secara konsisten sehingga
siswa dapat berkembang secara optimal, baik intelektual, berakhlakul karimah,
terampil sesuai dengan potensi yang dimiliki
c. Memberdayakan seluruh komponen yang ada di madrasah untuk meraih mutu
pendidikan yang berkualitas
d. Menumbuhkembangkan pola kehidupan Rasulullah SAW kepada setiap warga
madrasah ( siddiq, tabliq, amanah, fatanah )
e. Pendidikan dan pengajaran yang bermutu dan mandiri dengan fasilitas yang
memadai secara merata
f. Tidak ada kesenjangan mutu dan layanan pendidikan antar-kelas, antar-jenjang
kelas
g. Hasil pendidikan yang berimtaq dan berbudi pekerti luhur, terampil serta mampu
bersaing dalam memasuki jenjang pendidikan yang lebih tinggi
h. Kemampuan kelembagaan dan manajemen pendidikan madrasah dan pendidikan
yang dinamis berbasis masyarakat dan berbasis sekolah
i. Memiliki daya saing dalam prestasi seni dan olah raga.
j. Memiliki kepedulian yang tinggi terhadap lingkungan.
k. Memiliki kemandirian, kemampuan beradaptasi dan survive di lingkungannya.
l. Memiliki lingkungan Madrasah yang nyaman dan kondusif untuk belajar

B. Misi Madrasah .

Untuk mencapai visi madrasah tersebut, misi dari penyelenggaraan pendidikan di


Madrasah Aliyah Negeri ( MAN ) Majene adalah sebagai berikut:
1. Memiliki kepribadian iman, ilmu dan amal
2. Meningkatkan mutu dan perestasi keilmuan
3. Menumbuhkan kreativitas siswa kearah positif
4. Menanamkan dasar iptek melalui pendidikan komputer dan sains
5. Menciptakan suasana Madrasah Islami

5
6. Meningkatkan pencapaian rata-rata nilai Ujian Akhir Madrasah Berstandar Nasional
(UASBN)
7. Mengembangkan kemampuan berbahasa arab dan berbahasa inggris untuk anak-
anak
8. Meningkatkan sarana prasarana untuk meningkatkan pencapaian prestasi akademik
dan non akademik
9. Menerapkan manajemen partisipatif dengan melibatkan seluruh steakholder
madrasah dan komite madrasah
10. Memberdayakan lingkungan madrasah sebagai sumber belajar
11. Membangun citra madrasah sebagai mitra terpercaya masyarakat
12. Menciptakan lingkungan madrasah yang aman, sehat, bersih dan indah

C. Tujuan

Tujuan yang diharapkan dari penyelenggaraan pendidikan di Madrasah Aliyah


Negeri ( MAN ) Majene adalah:
1. Lulusan Madrasah Aliyah Negeri ( MAN ) Majene dapat melaksanakan shalat
dengan tertib, dapat membaca al-Quran dengan benar dan tartil, hafal surat Al-
Mulk, AL- Waqiah dan Juz Amma dan mempunyai dasar-dasar keimanan, amal
saleh dan akhlakul karimah, sehingga siswa mampu bergaul di masyarakat
2. Lulusannya menyukai membaca buku dan mempunyai kecepatan membaca 40
kata permenit
3. Lulusannya mempunyai dasar-dasar keilmuan secara optimal, sehingga mampu
memecahkan masalah dan mempunyai kepekaan sosial
4. Terjadi peningkatan rata-rata nilai Ujian Nasional (UN) serta mampu berkompetisi
pada tingkat nasional.
5. Siswa dapat berkomunikasi dengan bahasa inggris dan Arab baik secara aktif
maupun pasif sesuai dengan tingkat perkembangan anak.
6. Madrasah Aliyah Negeri ( MAN ) Majene menjadi sekolah yang dinamis,
transparan, akuntabilitas dan menjadi pilihan utama bagi masyarakat sehingga
dapat meningkatkan animo siswa baru.
7. Terjalinnya kerja sama yang harmonis antara lembaga dan steakholder yang ada
di lingkungan madrasah
8. Terjadi peningkatan kepedulian dan kesadaran warga madrasah terhadap
keamanan, kebersihan dan keindahan lingkungan madrasah

6
1
BAB II
KONDISI MADRASAH SAAT INI

NO Bidang Uraian Kondisi Madrasah Saat ini

1. Kesiswaan 1 Daya tampung 12 x 25 = 300 siswa. Jumlah siswa


sekarang 221, masih kurang 79 siswa.
2 Rata-rata persentase kehadiran siswa 90%.
3 Semua peserta didik bebas iuran sekolah.
Peserta didik yang kurang mampu diberikan bantuan
4 berupa BSM, tetapi jumlahnya masih sedikit yaitu 103
siswa pertahun, padahal jumlah siswa miskin 200 anak.
5 Ada perlakuan khusus dari Madrasah terhadap
kecerdasan, bakat dan minat peserta didik.
Pernah mendapat juara lomba mata pelajaran Fisika
tingkat nasional, Matematika, Biologi, Ekonomi tingkat
6 provinsi dan Bahasa Inggris, Bahasa Indonesia tingkat
kabupaten, di madrasah sudah ada program, untuk
peningkatan hasil lomba mata pelajaran.
Pernah mendapat juara tingkat kabupaten dan
7 provinsi di bidang olah raga dan kesenian, di madrasah
sudah ada program untuk peningkatan prestasi non
akademik
Kurikulum dan
2. 1 Telah tersedia silabus dan RPP secara lengkap.
Pembelajaran

2 Proses pembelajaran telah menggunakan berbagai


macam model
3 Nilai ujian madrasah telah memenuhi standar
ketuntasan minimal 7,00
4 Penilaian dan pembagian raport telah sesuai dengan
jadwal yang ditentukan pada kalender pendidikan
5 Persentase kelulusan 3 tahun terakhir 100 %.
6 Persentase lulusan yang melanjutkan ke perguruan
tinggi negeri dan suasta65 %.
Pendidik dan Tenaga
3 1 Madrasah mempunyai tenaga Pendidik 35 Orang
Kependidikan
2 Madrasah mempunyai tenaga kependidikan 35 Orang
3 Kualifikasi guru S-1 27 orang.
4 Kompetensi kepala madrasah cukup.
5 Kualifikasi guru S-2 6 orang
6 Kualifikasi guru S-3 1 orang
Guru yang pernah mengikuti pelatihan/training/
7 sertifikasi 53%.

Meja kursi siswa terpenuhi sesuai dengan daya


4 Sarana Prasarana 1 tampung, tetapi banyak meja guru yang tidak layak
pakai serta semua kelas belum terdapat almari kelas
Rasio jumlah buku dengan jumlah siswa adalah tidak
sebanding karena setiap buku hanya cukup untuk satu
kelas saja.Terkhusus untuk buku-buku kurikulum 2013
2 masih banyak buku yang belum tersedia seperti Bahasa
Indonesia, PKn, Prakarya, Seni Budaya, Sastra
Indonesia kelas X, Ilmu Kalam, Ushul Piqih, Hadits Ilmu
Hadits, Akhlaq.

7
Peralatan pembelajaran tiga tahun terakhir adalah
untuk pelajaran agama belum ada, untuk pelajaran
Biologi, Fisika, Kimiasudah ada tetapi Laboratorium
Kimia belum ada , untuk pelajaran Geograpi peta
3 sudah ada, globe, struktur tanah , untuk pelajaran
Bahasa ada laboratorium bahasa tetapi alat sudah
rusak, untuk peralatan olah raga hanya mempunyai
lapangan volly, Futsal, lompat jauh, bola kaki 5 buah,
bola volley 2 buah, tombak, tolak peluru satu set.
4 Sarana penunjang administrasi madrasah yang ada
adalah lacktop 3 buah dan printer 3 buah.
Prasarana yang ada adalah ruang kelas 12 ruang,
kamar kecil siswa 3ruang, kamar kecil guru 1 ruang,
5 ruang guru, ruang perpustakaan, kantin, UKS, halaman
madrasah dan pagar tetapi ada yang sudah lapuk
dan roboh
Kondisi sanitasi madrasah dibeberapa depan gedung
udah dengan kondisi baik, tetapi ada di beberapa
6 gedung yang belum ada sanitasinya, tempat cuci
tangan, tempat cuci peralatan dan tempat wudlu belum
ada.
7 Parkiran khusus belum tersedia
5 Pendanaan 1 Sumber dana rutin bersumber dari DIPA MAN Majene
2 Madrasah sudah memiliki RAPBM dan yang menyusun
adalah kepala madrasah, guru dan komite madrasah.
Madrasah sudah melaksanakan program kebersihan
6 Budaya dan Lingkungan 1 ruang kelas.

Madrasah sudah melaksanakan program kebersihan


2 lingkungan madrasah

3 Madrasah belum melaksanakan program keamanan


dengan prosedur dan jadwal yang ditetapkan
Madrasah sudah memiliki pagar sekeliling sekolah
4 tetapi ada sekitar 30 M yg rusak parah

Madrasah belum mempunyai program keindahan


5 lingkungan dengan prosedur dan jadwal yang
ditetapkan.

6 Madrasah sudah melaksanakan program ketertiban

7 Madrasah sudah membiasakan disiplin berpakaian.

Madrasah menyelenggarakan kegiatan untuk


meningkatkan pembiasaan belajar bagi warga
8 madrasah, seperti diskusi, tukar informasi, dan
sejenisnya.

Madrasah menyelenggarakan kelompok belajar bagi


9 peserta didik, seperti kelompok belajar bahasa inggris,
KIR dan sejenisnya

Madrasah telah memberikan kesempatan kepada warga


10 madrasah untuk beribadah sesuai agama yang
dianutnya.

11 Madrasah telah membangun hubungan yang harmonis


sesama warga madrasah.

8
Madrasah telah membangun hubungan yang harmonis
12 dengan masyarakat sekitar lingkungan madrasah

Madrasah belum memiliki program untuk menjalin


13 hubungan dengan alumni.

14 Madrasah memiliki satpam

15 Di madrasah telah ada pemeriksaan terhadap masalah


pendengaran dan penglihatan peserta didik.
Madrasah telah memberikan tindak lanjut bagi
16 peserta didik yang mempunyai masalah
pendengaran dan penglihatan.
Rangkuman prestasi madrasah adalah;
Prestasi akademik peserta didik adalah mata
17 pelajaran Fisika juara III tingkat Nasional, juara II
tingkat provinsi mata pelajaran Ekonomi, juara III
tingkat provinsi mata pelajaran Biologi
Prestasi non akademik peserta didik adalah di bidang
18 olah raga juara 2lari 100 M tingkat provinsi, juara 2
tenis meja tingkat provinsi dan juara umum porseni
madrasah tingkat kabupaten
19 Untuk kegiatan pramuka, PMR, Paskibra, MECC,
Sanggar Seni sudah pernah mendapat prestasi.
Peran serta Masyarakat Komite madrasah sudah mempunyai struktur organisasi
7 1 dan AD/ART, tetapi belum mempunyai program kerja
dan Kemitraan
yang tersusun secara sistematis
2 Komposisi anggota komite dari unsur ahli pendidikan
dan pengusaha belum ada
3 Pertemuan anggota hanya dilaksanakan secara
incidental belum terjadwal secara sistematis
4 Dukungan masyarakat luas cukup baik untuk
perkembangan madrasah

9
BAB IV

PROGRAM KERJA MADRASAH

A. PROGRAM, SASARAN, INDIKATOR DAN KEGIATAN

N
Program Sasaran Indikator Output Kegiatan
o
PengembanganKesis Siswabarusetiaptahunmencapai 25
1 1 Peningkatanjumlahsiswabaru 1 1 Menyusun program yang menarik
waan orang per kelasdengan 4 jurusan
2 Mensosialisasikan program kemayarakat
3 Mengadakanevaluasi program secaraberkala
4 Membuatbrosur
Peningkatanpersentasekehadir
Melaksanakan KBM yang
1 ansiswasebesar 5% dari 90 % 1 Persentasekehadiransiswa 95 % 1
bervariasidanmenyenangkan
menjadi 95 %
Melaksanakan KBM
2
denganmemanfaatkansumberdaya yang ada
Peningkatanjumlahsiswayang Jumlahsiswayang Meningkatkankualitaspembelajaranektrakuriku
2 2
mendapatbeasiswa mendapatbeasiswa10% per tahun lerdanintrakurikuler
Menjalinkerjasamadenganmasyarakatdanduni
ausahasekitar Madrasah
Menyusun program
Penyediaanwadahpengembang
Mempunyaiwadahpengembangankece Pengembangankecerdasanbakatdanminatpes
3 ankecerdasan, 3 4
rdasan, bakatdanminatpesertadidik ertadidikdenganmemanfaatkan SDM
bakatdanminatpesertadidik
danfasilitas yang ada.
Memotivasikesadaran
Peningkatankompetensisiswad Mempunyaikelompokbelajarpadatiap-
4 4 5 guruuntukmembuatprogranpeningkatankompe
alambidangakademik tiapmatapelajaran
tensisiswapadasemuamatapelajaran
Informasikehadiransiswaterhub
5 5 Absenkehadiranmenggunakansidikjari 5 Menyediakandaftarhadirelektroniksetiapkelas
ungdengan orang tua/walisiswa
PenyediaanSilabusdan RPP Memberikan rewardbagi guru yang
Pengembangankurik Tersedianyasilabusdan RPP
2 1 secaralengkapuntuksemuamat 1 1 sudahmenyusunpenyusunanperangkatpembel
ulum semuamatapelajaran
apelajaran ajaran
10
Pelaksanaan KBM dengan
Nilai rata-rata UAM menjadi 8.00 Mengadakan work shop tentang model
2 model 2 2
untuksemuamatapelajaran. pembelajaranSaintifik
pembelajaransaintifiksetiaphari
3 Melaksanakan supervise gurusecaraberkala
Peningkatannilai rata-rata Memotivasikepadasemua guru agar
Nilai rata-rata UAM menjadi 8.00
3 UAM sebesar 1,00 3 4 melaksanakan program bimbinganbelajar di
untuksemuamatapelajaran.
dari7,00menjadi 8.00 luar jam pelajaran
Peningkatannilai rata-rata
raportsebesar Nilai rata-rata raportmenjadi 8.00 Mengadakanpembinaankepadawalimuridtenta
4 4 5
0,80untuksemuamatapelajaran untuksemuamatapelajaran ngpentingnyapendidikananak
dari7,00menjadi 8,00 .
Peningkatanpersentaselulusan
yang melanjutkanke Persentaselulusan yang MemotivasisiswauntukmelanjutkankePergurua
5 5 6
PTsebesar10% dari 65% melanjutkankePTmenjadi 75% nTinggi
menjadi 75%
Terlaksananyakegiatanekstrakurikuler
Peningkatanpelaksanaankegiat yang Menyusun program ekstrakurikuler yang
6 6 7
anekstrakurikuler telahdiprogramkansecararutindankontiny sistematis
u.
Pengelolaannilaisudahberbasis
TIK ( Laporanhasilpembelajaranmudahdiakse Membangunjaringanberbasis TIK (
7 7 7
TeknologiInformasidanKompute s TeknologiInformasidanKomputer )
r)
Evaluasipembelajaranberbasisk
8 8 Ujian semester berbasiskomputer 8 Mempersiapkanjaringan
omputer
PeningkatanTenaga PemenuhanjumlahtenagaPendi MempunyaitenagaPendidiksesuaidenga
MenambahjumlahtenagaPendidikyang
3 PendidikdanKependi 1 diksesuaidengankualifikasipend 1 nkualifikasipendidikanpadasemuamatap 1
kualifikasipendidikan
dikan idikan elajaran
Peningkatan guruberkualifikasi Memotivasi6 orang guru
Jumlah guruberkualifikasi S-2 menjadi
2 S-1menjadi S-2 dari 4 orang 2 2 untukmenaikkankualifikasiPendidikannyadariS
10 orang
menjadi10 orang. -1menjadi S-2
Peningkatanjumlahkaryainovat Karyainovatif guru meningkat 5%
3 3 3 Workshoppembuatankaryainovatif guru
ifguru. setiaptahun

11
Madrasah
Peningkatankualifikasitenagak Tenagakependidikan 50%
4 4 4 memfasilitasipendidikandanpelatihantenagake
ependidikan mengikutipendidikanataudiklat
pendidikan
Pemenuhanjumlahmejadankur
PengembanganSara Setiapkelasmempunyaimejadankursi
4 1 si guru yang 1 1 Membelimejakursi guru
nadanPrasarana guru
barupadasetiapkelas
Pemenuhanloker di
2 2 Seluruhkelasmempunyailoker 2 Membelilokerpadasetiapkelas
setiapkelas
Pemenuhanalmarikantorsebany
3 3 Almarikantorbertambah 5 unit 3 Membeli 5 unit lemari
ak 5 unit
Pemenuhanjumlahbuku guru
Madrasah mempunyaibuku guru Membelibukumatapelajaransesuaidengankebut
dansiswapadasemuamatapelaj
4 4 dansiswapadasemuamatapelajaran 4 uhanpadasetiaptahunnya
aran

Pemenuhanjumlahbukureferens Madrasah mempunyaibukureferensi Membelibukureferensisesuaidengankebutuhan


5 i guru dansiswa 5 guru dansiswa 5 padasetiaptahunnya

Pengadaan CCTV Madrasah mempunyai CCTV


6 Membeli CCTV setiapuntuksetiapruangan
untuksetiapruangan untuksetiapruangan
Pengadaan
Madarahmempunyai Membeli
7 AC/Kipasanginuntuksetiapruan
AC/Lipasanginuntuksetiapruangan AC/Kipasanginsetiapuntuksetiapruangan
gan
Madrasah
Penataanparkirankhususuntuk Membuatparkirankhususuntuk guru,
8 mempunyaiparkirankhususuntuk guru,
guru, stafdansiswa stafdansiswa
stafdansiswa
PengadaanLaboratorium
9 Madrasah mempunyailaboratoriumkimia Membangunlaboratoriumkimia
Kimiasecaralengkap
1
Pengadaangedungkesenian Madrasah mempunyaigedungkesenian Membangungedungkesenian
0
1 Pengadaangedungkegiatansisw Madrasah
Membangungedungkegiatansiswa
1 a mempunyaigedungkegiatansiswa
1
Pengadaangedungwisma Madrasah mempunyaigedungwisma Membangungedungwisma
2
1 Penataantaman di lingkungan
Taman Madrasah tertatadenganbaik Menatataman madrasah
3 madrasah
1 Pengadaanruangkomite Madrasah mempunyairuangkomite Membangungedungkomite
12
4
1 Pengadaangedungkantin Madrasah mempunyaigedungkantin
Membangungedungkantinmadrasah
5 madrasah madrasah
1 PenambahankapasitasWIFI
KapasitasWifi madrasah bertambah Membeliwifi
6 madrasah
1
Pengadaangedungruang guru Madrasah mempunyaigedungruang guru Membangungedungruang guru
7
1 Madrasah mempunyaifasilitasolah raga
Pengadaanfasilitasolah raga Membelifasilitasolah raga
8 yang lengkap
1
Penambahan WC khusussiswa Madrasah mempunyai WC khusussiswa Menambah WC khusussiswa
9
5 PENGEMBANGAN Madrasah
Pengadaansumberdanarutinse
KEUANGAN DAN 1 1 mempunyaisumberdanarutinselain 1 Mengoptimalkankoperasidankantin Madrasah
lain DIPA
PEMBIAYAAN DIPA
Mengajukan proposal
2 permohonanbantuandanakegiatankepadaPem
da
Meningkatkankesadaranwalimuriduntukmemb
3
erikaninfaqharijumat
Mengajukan proposal
Penambahandanakegiatan
2 2 Dana kegiatan madrasah bertambah 1 danakegiatankepadaperusahaan-
madrasah
perusahaanterdekat.
Komitesekolahmembantu madrasah
2
mendapatkantambahandana
6 PengembanganBuda
Terciptanyaruangkelas yang Madrasah mempunyairuangkelas yang Mengadakanlombakebersihankelastiapmingg
yadanLingkungan 1 1 1
selalubersih selalubersih u
Madrasah
Memberikanpunishmenbagikelasbagikelasterk
2 Madrasah yang selalu 2 Lingkungan madrasah 2
otor
Madrasah mempunyailingkungan yang
3 Terciptanyalingkunganbersih 3 selalubersih 1 Membuatjadwalpiket Madrasah.

Mengadakanlombakebersihanlingkungan
2
Madrasah antarkelompokpiket
13
Terciptanyalingkungan Madrasah mempunyailingkungan
4 4 1 Menyusun program keindahanlingkungan.
Madrasah yang indahdanasri Madrasah yang indahdanasri
5 Pembuatantaman 5 Madrasah memilikitaman 1 Membuattaman
Peningkatanketertibansehingg
Tidakadapelanggaranketertiban di Membuat program
6 atidakadapelanggaranketertiba 6 1
Madrasah tindaklanjutterhadappelanggaranketertiban.
n
Mensosialisasikan program
2 tindaklanjutterhadappelanggaranketertibankep
adawaliMurid
3 Mengevaluasi program secaraberkala
Madrasah
Pengadaanwadahsilaturrahmid
7 7 mempunyaiwadahsilaturrahmidengan 1 Menyelenggarakanreuni alumni
engan alumni
alumni.
Menyusun program
2
dalamrangkamenjalinhubungandengan alumni
PeningkatanHasilKaryapeserta HasilKaryapesertadidik yang Menyelenggarakanlomba madding
8 8 1
didik yang dipajang di kelas. dipajangbertambah/meningkat. kelassetiapseminggusekali
Memberikanpenghargaankepada guru yang
2
kreatif
Pengadaansudutbaca di Madrasah mempunyaisudutbaca di
9 9 1 Membuatsudutbaca di semuaruangkelas
setiapkelas. setiapkelas
1 Peningkatanpengawasandanke 1 Pengawasandankedisiplinan di Memberikansanksi yang
1
0 disiplinan di semuabidang. 0 semuabidangmeningkat mendidikkepadapelanggarkedisiplinan
1 Peningkatanprestasisemuamat 1 Mendapatkanjuara di KSM
1 Membentukkelompokbelajar
1 apelajaran 1 tingkatprovinsi
7 PENGEMBANGAN
PERAN SERTA Perumusan program Komite Madrasah mempunyai program
1 1 1 Menyusun program kerjakomite madrasah.
MASYARAKAT DAN kerjakomite. kerja.
KEMITRAAN

14
Pemenuhankomposisi
Komposisi
keorganisasiankomite Memasukkantokohpendidikandanpelakuduniau
kepengurusankomite
2 dariunsurtokoh 2 2 sahadalamkomposisikeorganisasuiankomitem
madrasah terpenuhidari
pendidikandandunia adrasah.
semuaunsur.
usaha.
Penyusunanjadwal Komite Madrasah
pertemuanantara mempunyaijadwal Menyusunjadwalpertemuanantarakomite
3 3 3
komitedengan pertemuanrutindengan dan madrasah
madrasah. madrasah.
Peningkatanketerlibatan
Tokohmasyarakatselalu
tokohmasyarakat Mengundangsemuatokohmasyarakatdalamkeg
4 4 terlibatdalamsetiap 4
dalamsetiapkegiatan iatanakhirtahun/wisuda
kegiatan madrasah.
madrasah.

15
B. JADWAL PROGRAM DAN KEGIATAN MADRASAH

No Program/Kegiatan 2016/2017 2017/2018 2018/2019 2019/2020


I II I II I II I II
1 PENGEMBANGAN KESISWAAN
1 Menyusun program yang menarik √ √ √ √

2 Mensosialisasikan program ke mayarakat √ √ √ √

3 Mengadakan evaluasi program secara berkala √ √ √ √

4 Membuat brosur √ √ √ √ √ √ √

5 Melaksanakan KBM yang bervariasi dan menyenangkan √ √ √ √ √ √ √ √

6 Melaksanakan KBM dengan memanfaatkan sumber daya yang ada √ √ √ √ √ √ √ √

7 Meningkatkan kualitas pembelajaran ektrakurikuler dan intrakurikuler √ √ √ √ √ √ √ √

8 Menjalin kerjasama dengan masyarakat dan dunia usaha sekitar Madrasah √ √ √ √

Menyusun program Pengembangan kecerdasan bakat dan minat peserta didik


9 √ √ √ √ √ √ √ √
dengan memanfaatkan SDM dan fasilitas yang ada.
Memotivasi kesadaran guru untuk membuat progran peningkatan kompetensi
10 √ √ √ √ √ √ √
siswa pada semua mata pelajaran
11 Menyediakan daftar hadir elektronik setiap kelas √ √ √

2 PENGEMBANGAN KURIKULUM
Memberikan reward bagi guru yang sudah menyusun penyusunan perangkat
1 √ √ √ √ √ √ √ √
pembelajaran
2 Mengadakan work shop tentang model pembelajaran Saintifik √ √ √ √

3 Melaksanakan supervise guru secara berkala √ √ √ √ √ √ √ √

Memotivasi kepada semua guru agar melaksanakan program bimbingan belajar di


4 √ √ √ √ √ √ √ √
luar jam pelajaran
5 Mengadakan pembinaan kepada wali murid tentang pentingnya pendidikan anak √ √ √ √ √ √ √ √

16
6 Memotivasi siswa untuk melanjutkan ke Perguruan Tinggi √ √ √ √

7 Menyusun program ekstra kurikuler yang sistematis √ √ √ √ √

8 Membangun jaringan berbasis TIK ( Teknologi Informasi dan Komputer )


9 Mempersiapkan jaringan √ √ √

3 PENINGKATAN TENAGA PENDIDIK DAN KEPENDIDIKAN


1 Menambah jumlah tenaga Pendidik yang kualifikasi pendidikan √ √ √

Memotivasi 6 orang guru untuk menaikkan kualifikasi Pendidikannya dari S-1


2 √ √ √
menjadi S-2
3 Workshoppembuatan karya inovatif guru √ √ √ √

4 Madrasah memfasilitasi pendidikan dan pelatihan tenaga kependidikan √ √ √ √

4 PENGEMBANGAN SARANA DAN PRASARANA


1 Membeli meja kursi guru √ √ √

2 Membeli loker pada setiap kelas √ √ √

3 Membeli 5 unit lemari √ √ √ √ √ √ √ √

Membeli buku mata pelajaran sesuai dengan kebutuhan pada setiap tahunnya
4 √ √ √ √ √ √ √ √

Membeli buku referensi sesuai dengan kebutuhan pada setiap tahunnya


5 √ √ √ √ √ √ √ √

6 Membeli CCTV setiap untuk setiap ruangan √ √

7 Membeli AC/Kipas angin setiap untuk setiap ruangan √ √ √

8 Membuat parkiran khusus untuk guru, staf dan siswa √

9 Membangun laboratorium kimia √

10 Membangun gedung kesenian √

11 Membangun gedung kegiatan siswa √

12 Membangun gedung wisma √

17
13 Menata taman madrasah √ √ √

14 Membangun gedung komite √

15 Membangun gedung kantin madrasah √ √

16 Membeli wifi √ √ √

17 Membangun gedung ruang guru √

18 Membeli fasilitas olah raga √ √ √

19 Menambah WC khusus siswa √ √

5 PENGEMBANGAN KEUANGAN DAN PEMBIAYAAN


1 Mengoptimalkan koperasi dan kantin Madrasah √ √ √ √ √ √ √ √

2 Mengajukan proposal permohonan bantuan dana ke pemda √ √ √ √ √ √ √ √

3 Meningkatkan kesadaran wali murid untuk memberikan infaq hari jumat √ √ √ √ √ √ √ √

4 Mengajukan proposal dana kegiatan kepada perusahaan- perusahaan terdekat. √ √ √

5 Komite sekolah membantu madrasah mendapatkan tambahan dana √ √ √ √ √ √ √ √

6 PENGEMBANGAN BUDAYA DAN LINGKUNGAN MADRASAH


1 Mengadakan lomba kebersihan kelas tiap minggu √ √ √ √ √ √ √ √

2 Memberikan punishmen bagi kelas bagi kelas terkotor √ √ √ √ √ √ √ √

3 Membuat jadwal piket Madrasah. √ √ √ √ √ √ √ √

4 Mengadakan lomba kebersihan lingkungan Madrasah antar kelompok piket √ √ √ √ √ √ √ √

5 Menyusun program keindahan lingkungan. √ √ √ √

6 Membuat taman √ √ √ √ √ √ √ √

7 Membuat program tindak lanjut terhadap pelanggaran ketertiban. √ √ √ √

Mensosialisasikan program tindak lanjut terhadap pelanggaran ketertiban kepada


8 √ √ √ √
wali Murid
9 Mengevaluasi program secara berkala √ √ √ √

10 Menyelenggarakan reuni alumni √ √ √ √

18
11 Menyusun program dalam rangka menjalin hubungan dengan alumni √ √ √ √

12 Menyelenggarakan lomba madding kelas setiap seminggu sekali √ √ √ √ √ √ √ √

13 Memberikan penghargaan kepada guru yang kreatif √ √ √ √ √ √ √ √

14 Membuat sudut baca di semua ruang kelas √ √

15 Memberikan sanksi yang mendidik kepada pelanggar kedisiplinan √ √ √ √ √ √ √ √

16 Membentuk kelompok belajar √ √ √ √

7 PENGEMBANGAN PERAN SERTA MASYARAKAT DAN KEMITRAAN


1 Menyusun program kerja komite madrasah. √ √ √ √

Memasukkan tokohpendidikan danpelaku dunia usahadalam


2 √ √ √ √
komposisikeorganisasuian komitemadrasah.
3 Menyusun jadwalpertemuan antara komitedan madrasah √ √ √ √

4 Mengundang semuatokoh masyarakat dalamkegiatan akhir tahun/wisuda √ √ √ √

19
BAB VI
PENUTUP
PenyusunanRencanaKerja Madrasah ( RKM ) MAN Majene tahun 2016
sampaidengantahun 2020,Alhamdulillah telah dapatdirampungkan namun kami dari TIM
Penyususn sangat menyadari masih banyak kekurangan yang terdapat dalam
PenyusunanRencanaKerja Madrasah( RKM ) ini.
Terima kasih kepada Kepala MAN Majene yang telah memberikan motivasi dan arahan
sehingga RencanaKerja Madrasah ini dapat dirampungkan dan juga terima kasih kepada
semuakomponen madrasahyang telah banyak membantu dalam penyusunan RencanaKerja
Madrasah ( RKM ) ini.
Demikian RencanaKerja Madrasah ( RKM ) ini kami buat sebagai informasi
rencanakerja MAN Majene tahun 2016 sampai dengan 2020 dan sebagai acuan pada
penyusunanRencanaKerja Madrasah ( RKM ) selanjutnya.
PENGESAHAN

Jenis Dokumen : Rencana Kerja Madrasah Tahun2016 s.d. 2020


Nama Madrasah : MAN Majene
NSM : 131176050001
NPSN : 60406188
Peringkat Akreditasi : B
Alamat : Jalan Sultan Hasanuddin Lutang Majene
: Kecamatan Tande Timur
: Kabupaten/Kota Majene
: Provinsi Sulawesi Barat

Ditetapkan di : Majene
Pada tanggal : ….. Januari 2016

Mengetahui Kepala Madrasah


Ketua Komite Madrasah,

Drs. H. Hasri Hanafi, M. Pd. Dra. Hj. Salmiah Badolo


NIP. 196212162014111001 NIP195912081988032002

Mengesahkan
Kepala Bidang Pendidikan Madrasah,

H. Syamsul, S. Ag., M. Pd.,


NIP. 1974104121997031006
Tanggal:

ii
KATA PENGANTAR

Dengan mengucapkan Ahamdulillahirobbil A’lamin atas rahmat Allah SWT, Tuhan YME,
Madrasah Aliyah Negeri ( MAN ) Majene dapat menyelesaikan penyusunan Rencana Kegiatan
Madrasah (RKM) tahun 2016-2020. RKM ini di maksudkan sebagai suatu rencana / program
kegiatan yang akan dilaksanakan di Madrasah, untuk memberi arah dan bimbingan para pelaku
Madrasah, dalam rangka mencapai tujuan Madrasah yang lebih baik.

Dengan disusunnya RKM ini diharapkan agar tujuan yang telah ditetapkan dapat
tercapai dengan tingkat kepastian yang tinggi dan resiko yang kecil. RKM ini di susun bersama-
sama oleh Tim Perumus RKM, terdiri dari Kepala Madrasah, Wakil Kepala Madrasah, Guru,
Wakil TU dan Wakil Komite Madrasah, dengan mempertimbangkan kemampuan yang dimiliki
oleh Madrasah secara riil, baik dari segi sarana prasarana, ketenagakerjaan maupun dana yang
ada.

Kami menyadari bahwa RKM ini tidak dapat tersusun dengan baik tanpa adanya
bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak, untuk itu kami mengucapkan banyak terima kasih
kepada :
1 Kabid. Pend. Madrasah KanwilKemenag Prov. Sulbar
2 Kasi Pend. Madrasah KemenagKab. Majene
3 Kepada segenap tenaga pendidik maupun kependidikan Madrasah Aliyah Negeri ( MAN
) Majene, Komite Madrasah dan Pengawas Madrasah Aliyah KemenagKab. Majeneatas
kerja sama, motivasi, dan aspirasinya dalam penyusunan RKM ini.

Akhirnya kami berharap semoga RKM ini bermanfaat sebagai pedoman dan arahan
pelaksanaan kegiatan di Madrasah Aliyah Negeri ( MAN ) Majenedan tak lupa kami
mengharapkan saran dan kritik dari pembaca demi kesempurnaan RKM ini.

Majene, Januari2016
Kepala Madrasah,

Dra. Hj. Salmiah Badolo


NIP195912081988032002

iii
DAFTAR ISI

Halaman Judul ……..…………...…………………………………….............… i


Halaman Pengesahan ..........………………………………………................. ii
Kata Pengantar………………………………………………………................ iii
Daftar Isi ………………………………………………………………............... iv

BAB I : PENDAHULUAN………………………………………….............….. 1
A. LatarBelakang ……………………………………………........... 1
B. SejarahBerdirinya Madrasah …………………………….......... 1
C. TujuanRKM ………………………………………………........... 3
D. Manfaat RKM ……………………………………………............. 4
E. Landasan Hukum .................................................................... 4
F. Karakteristik RKM..................................................................... 4
G. Tahap Penyusunan RKM ........................................................ 4

BAB II : VISI, MISI DAN TUJUAN MADRASAH........................................ 5


A. Visi Madrasah Aliyah Negeri ( MAN ) Majene......................... 5
B. Misi Madrasah Aliyah Negeri ( MAN ) Majene........................ 5
C. Tujuan Madrasah ................................................................... 6

BAB III: KONDISI MADRASAH SAAT INI ................................................ 7


A. Profil Madrasah.................................................................... 7
B. Harapan Madrasah.................................................................... 17
C. Tantangan Madrasah................................................................ 21

BAB IV : PROGRAM KERJA MADRASAH............................................... 22


A. Program, Sasaran, Indikator dan Kegiatan.................... .......... 22
B. Jadwal Kegiatan....................................................................... 26

BAB V : RENCANA ANGGARAN SEKOLAH/MADRASAH..................... 27


A. Rencana Biaya Program .......................................................... 27
B. Perkiraan Sumber Pendanaan ............................................... 27
C. Penyesuaian Rencana Biaya Program Dan Sumber
Pendanaan ............................................................................ 28

BAB VI : PENUTUP.................................................................................... 29

iv
TIM PENYUSUN RKM
MAN MAJENE

Penanggungjawab : Dra. Hj. Salmiah Badolo


Ketua : Yusbar, S.Pd., M.Pd.
Sekretaris : Arsyad, S. Pd.
Anggota : Hatta, S. Sos
Husain, S. Pd.
Muhammad Sumaila, M.Pd.I

Majene, Januari 2016


Kepala Man Majene

Dra. Hj. Salmiah Badolo


NIP. 195912081988032002

Anda mungkin juga menyukai