Anda di halaman 1dari 13

KEMENTERIAN KESEHATAN RI

m BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN


SUMBERDAYA MANUSIA KESEHATAN
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES PADANG
JL. SIMPANG PONDOK KOPI NANGGALO TELP.(0751) 7051300 FAX: (0751) 7058128 PADANG 25146
Website : http://www.poltekkes-pdg.ac.id Telp.Jurusan Keperawatan (0751) 7051848
______________________________________________________________________________________________________________________

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER


SPMI-PKKPDG/FM/PBM/06/00

Nama Mata Kuliah : Demografi dan Kesling


Kode Mata Kuliah : Mulok 1
Beban SKS : 1 SKS ( 1.T )
Semester /TA : Smt 3 /T.A 2020/2021
Mata Kuliah Prasyarat :
Nama Tim Dosen :
Ns.Murniati Muchtar,S.Kep.SKM.M.Biomed
Herwati,S.Kep.SKM.M.Biome

KEMENTRIAN
KEMENTRIAN KESEHATAN KESEHATAN
RI POLITEKNIK RIPADANG
KESEHATAN
POLTEKNIK
TAHUN KESEHATAN
2020 PADANG
PROGRAM STUDI KEPERAWATAN PADANG JURUSAN KEPERAWATAN

Visi : Menghasilkan Perawat Pelaksana yang Unggul Terutama dalam Keperawatan Kardiovaskuler pada Tahun 2020Misi : 1) Menyelenggarakan Pendidikan Vokasi yang Bermutu di Bidang Keperawatan Terutama Keperawatan Kardiovaskuler. 2) Menyelenggarakan Penelitian
yang Tanggap Terhadap Permasalahan Lokal dan Global Terutama di Bidang Kardiovaskuler. 3) Berpartisipasi Aktif dalam Peningkatan Status
KesehatanMasyarakat Melalui Kegiatan Pengabdian Masyarakat Sesuai dengan Tuntutan dan Kebutuhan Terutama di Bidang Kardiovaskuler.
KEMENTERIAN KESEHATAN RI
BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN
SUMBERDAYA MANUSIA KESEHATAN
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES PADANG
JL. SIMPANG PONDOK KOPI NANGGALO TELP.(0751) 7051300 FAX: (0751) 7058128 PADANG 25146
Website : http://www.poltekkes-pdg.ac.id Telp.Jurusan Keperawatan (0751) 7051848

______________________________________________________________________________________________________________________
BERITA ACARA RAPAT KOORDINASI TIM MATA KULIAH

Pada hari ini, Kamis tanggal 24 Juli tahun dua ribu dua puluh telah dilaksanakan Rapat Koordinasi Tim Mata Ajar Demografi & Kesling dalam rangka persiapan pembelajaran semester
Ganjil tahun ajaran dua ribu dua puluh dan dua ribu dua puluh satu di program studi DIII Keperawatan.Padang Jurusan Keperawatan Padang Poltekkes Kemenkes Padang.

Hasil rapat koordinasi adalah sebagai berikut


1. Rencana Pembelajaran Semester (RPS)
2. Pembagian tugas dan tanggung jawab setiap dosen seperti tertera dalam RPS
3. Jadwal, waktu, dan jumlah tatap muka pembelajaran seperti tertera dalam RPS
4. Metode pembelajaran dan rencana evaluasi seperti tertera dalam RPS
5. Kebutuhan sarana prasarana, media dan sumber pembelajaran seperti tertera pada RPS

Padang, 24 Juli 2020


Tim Dosen MK Manajemen Keperawatan Tanda tangan
Diketahui oleh
Ka. Prodi D3 Keperawatan Padang
1. Ns.Murniati Muchtar,S.Kep.SKM.M.Biomed 1. …………………………..
2. Herwati, S.Kep.SKM.M.Biomed 2. …………………………..

Heppi Sasmita S.Kp.M.Kep. Sp.Jiwa


Visi : Menghasilkan Perawat Pelaksana yang Unggul Terutama dalam Keperawatan Kardiovaskuler pada Tahun 2020
Misi : 1) Menyelenggarakan Pendidikan Vokasi yang Bermutu di Bidang Keperawatan Terutama Keperawatan Kardiovaskuler. 2) Menyelenggarakan Penelitian yang Tanggap Terhadap Permasalahan Lokal dan Global Terutama di Bidang Kardiovaskuler. 3) Berpartisipasi
Aktif dalam Peningkatan Status KesehatanMasyarakat Melalui Kegiatan Pengabdian Masyarakat Sesuai dengan Tuntutan dan Kebutu han Terutama di Bidang Kardiovaskuler.
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN PADANG
JURUSAN KEPERAWATAN
PRODI D-III KEPERAWATAN PADANG

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER


MATA KULIAH KODE Rumpun MK BOBOT (sks) SEME Tgl Penyusunan
STER
Demografi & Kesling Mulok 1 1 SKS ( 1.T ) Smt 3 24 Juli 2020
DosenPengembang RPS Koordinator MK Ka Program Studi

Ns.Murniati Muchtar,S.Kep.SKM.M.Biomed Ns.Murniati Muchtar,S.Kep.SKM.M.Biomed Heppi Sasmita S.Kp.M.Kep. Sp.Jiwa


Herwati, S.Kep.SKM.M.Biomed

CPL (Capaian Pembelajran Lulusan) Program Studi


P16 a. Mampu menerapkan ilmu dasar demografi meliputi:
Dasar-dasar demografi Pengertian, sebaran penduduk, dinamika penduduk,ukuran demokrafi, dampak dinamika terhadap
KK8 kesehatan, beban ketergantungan, usia harapan hidup, komposisi penduduk dan perubahan sepanjang masa secara statistik dan
matematik melalui 5 komponen demografi yaitu kelahiran ( fertilitas), kematian ( mortalitas), perkawinan, migrasi, dan mobilitas
sosial.
b. Mampu menerapkan ilmu dasar kesehatan lingkungan dalam praktek keperawatan konsep dasar kesehatan lingkungan :
Pengertian, tujuan,ruang lingkup, air limbah,sampah, pencemaran lingkungan,perumahan ,sanitasi makanan, air
CapaianPembelajaran bersih,dampak lingkungan terhadap kesehatan, masalah kesehatan lingkungan, serta penyakit berbasis lingkungan dan
(CP) implementasi dalam praktek keperawatan menerapkan dalam pengelolaan pelayanan keperawatan di keluarga dan
komunitas
CP Mata Kuliah
M1 Dapat menjelaskan pengertian dasar, ruang lingkup demografi dan kependudukan
M2 Dapat menjelaskan konsep demografi,teori kependudukan dan struktur kependudukan
M3 Dapat menjelaskan konsep fertilitas dan sumber data fertilitas
M4 Dapat menjelaskan konsep mortalitas dan sumber data mortalitas
M5 Dapat menjelaskan konsep perkawinan dan mobilisasi sosial
M6 Dapat menjelaskan konsep migrasi
M7 Dapat menjelaskan konsep angkatan kerja
M8 Dapat menjelaskan Pengantar kesling dan konsep kesling
M9 Dapat menjelaskan Konsep pembuangan sampah
M 10 Dapat menjelaskan Konsep penyakit berbasis lingkungan
M 11 Dapat menjelaskan Konsep pembuangan kotoran manusia
M 12 Dapat menjelaskan Konsep perumahan
M 13 Dapat menjelaskan Konsep penyakit berbasis lingkungan
M 14 Dapat menjelaskan Konsep air untuk kehidupan dan Konsep pembuangan air limbah
DeskripsiSingkat 1. Mata kuliah ini dirancang untuk membekali mahasiswa dengan konsep kependudukan meliputi : Dasar-dasar demografi Pengertian, sebaran
Mata Kuliah penduduk, dinamika penduduk,ukuran demokrafi, dampak dinamika terhadap kesehatan, beban ketergantungan, usia harapan hidup, komposisi
penduduk dan perubahan sepanjang masa secara statistik dan matematik melalui 5 komponen demografi yaitu kelahiran ( fertilitas), kematian (
mortalitas), perkawinan, migrasi, dan mobilitas sosial.
2. Mata kuliah ini dirancang untuk membekali mahasiswa dengan konsep dasar kesehatan lingkungan ( Pengertian,tujuan,ruang lingkup, air
limbah,sampah, pencemaran lingkungan,perumahan ,sanitasi makanan, air bersih,dampak lingkungan terhadap kesehatan, masalah kesehatan
lingkungan, serta penyakit berbasis lingkungan dan implementasi dalam praktek keperawatan. Proses belajar mengajar dilaksanakan dengan metoda
SCL (Student Centre Leaning).

Bahan Kajian 1. Pengertian dasar, ruang lingkup demografi dan kependudukan


2. Konsep demografi,teori kependudukan dan struktur kependudukan
3. Konsep fertilitas dan sumber data fertilitas
4. Konsep mortalitas dan sumber data mortalitas
5. Konsep perkawinan dan mobilisasi social
6. Konsep migrasi
7. Konsep angkatan kerja
8. Pengantar kesling dan konsep kesling
9. Konsep pembuangan sampah
10. Konsep penyakit berbasis lingkungan
11. Konsep pembuangan kotoran manusia
12. Konsep perumahan
13. Konsep air untuk kehidupan
14. Konsep pembuangan air limbah
Pustaka Wajib
1. Biro Pusat Statistik.Tingkat Perkembangan Migrasi,Fertilitas dan Mortalitas.Jakarta 2012.
2. Iskandar N. Transmigrasi dan Pemanfaatan Natural dengan Human Reources, Lembaga Demografi.jakarta : FEUI.
Pendukung :
1. Lembaga Demografi FEUI.1980 Buku Pegangan Bidang kependudukan. Jakarta.
2. Chandra Budiman Dr.2007. Pengantar Kesehatan Lingkungan.Jakarta.EGC.
3. Kesehatan Nasional 2001. Laporan Data Susenas 2001: Status Kesehatan, Pelayanan Kesehatan, Perilaku Hidup Sehat dan Kesehatan
Lingkungan.
4. __________ (2002). Survei Kesehatan Nasional 2001. Laporan Studi Mortalitas 2001: Pola Penyakit Penyebab Kematian di Indonesia.
5. __________ (2002). Survei Kesehatan Nasional 2001. Laporan SKRT 2001: Studi Morbiditas dan Disabilitas.
6. Badan Pusat Statistik Jakarta (2002). Statistik Kesejahteraan Rakyat 2002.
7. Rusdi Irawan,Putu. 2010. Dalam makalah Tugas Pengetahuan Lingkungan Hidup. Univ.Udayana : Bali (Pengaruh-Sistem-Pengolahan-Sampah-
Di-TPA-Suwung-Terhadap-Lingkungan-Sekitar.html). di akses tanggal 4 Desember 2011
8. Greenovate. 2011. Dalam Artikel Pengaruh Sampah Terhadap Kesehatan Lingkungan. Jakarta
9. Di akses tanggal 4 Desember 2011. http://Efek Sampah Terhadap Manusia Dan Lingkungan« ARDAN SIRODJUDDIN.html
10. Kementrian Negara Lingkungan Hidup RI. 2009. Modul PLH. Pusat pengetahuan Lingkungan Hidup Regional Sumatra.
11. Slamet, Soemirat. Juli. 2004. Kesehatan Lingkungan. Bandung : Gadjah Mada University Press.
Media Pembelajaran Perangkat lunak : Perangkat keras :
- Video - Laptop
- Proyektor
Team Teaching Ns.Murniati Muchtar,S.Kep.SKM.M.Biomed
Herwati, S.Kep.SKM.M.Biomed
Assessment 1. Ujian Tulis UTS dan UAS : 40 %
2. Proses : 35 %
3. Penugasan : 25%

Mata kuliah Syarat


Penilaian Pengalam
Pertemuan Kemampuan akhir Objek Ajar Kegiatan Bob an
/ Tgl yang diharapkan Bahan Kajian Metode Bentuk Waktu pembelajaran ot Belajar Dos
Pembelajar pembelajar Teks Gamba Vidieo (menit) Face to Online Kriteria Bentu Nilai en
an an r face ( LSM k
classro
om)
Tk 2B : I,2 Konsep Pengertian Discovery Tutorial e. book Konsep 2x50’T Vilep Penugasa kuis 5% - Menjelask Mur
Mahasiswa mampu:
Selasa/ 4 dasar, ruang Learning manaje http://vil n materi an
menjelaskan https://pak
Agus 2020 lingkup demografi men ep- - Berdiskus
menguasai konsep dan kependudukan dosen.pen
09.20 - 10.10
Pengertian dasar, pusdik.k i
10.10 - 11.00 gajar.co.id https:// emkes.g - Bertanya
ruang lingkup
/demografi youtu.b o.id/polt -
demografi dan
-adalah/
kependudukan serta https://s e/J2a4_ ekkespa Menyimpu
Konsep hopee.c C8wz1 dang/ lkan
Tk 2A: I,2 demografi,teori Modul 1 Q
o.id/Bu
Rabu/ 5 kependudukan dan Pengantar
ku-
Agus 2020 struktur kependudukan Demografi
Demog
09.20 - 10.10 http://ww
rafi-
10.10 - 11.00 w.pustaka.
Dan-
ut.ac.id/lib
Kepend
/wp-
udukan
content/up
-
loads/pdf
Pengara
mk/ESPA
ng-
4535-
Prof.-
M1.pdf
Dr.-
Agus-
Irianto-
i.27148
555.43
348756
4
Mahasiswa mampu:
Tk 2B : 3,4 menjelaskan Konsep Small Kuliah Hand out 2x50’T Face to 5% - Membuat Mur
Selasa/ 11 menguasai Konsep demografi,teori Group sosiologi face - Penugas Prese resume
Agus 2020 fertilitas dan sumber kependudukan dan Discussiona Kependud an ntasi materi
09.20 - 10.10 data fertilitas dan struktur l ukan materi kelom terkait
10.10 - 11.00 Konsep mortalitas dan kependudukan http://blog. perkelo pok Membuat
sumber data mortalitas uinsby.ac.i mpok makalah
d/chabib/ - Keaktifa tentang
wp- n Penghitun
Tk 2A: 3,4 content/up mahasis gan
Rabu/ 12 loads/sites wa tenaga,
Agus 2020 /4/2008/12 dalam Klasifikasi
09.20 - 10.10 /hand-out- diskusi Pasien,
10.10 - 11.00 sos- penyusuna
kependudu n Jadwal
kan-
pdf.pdf

Tk 2B : 5,6 Konsep perkawinan Discovery Tutorial e. book 2x50’T - Vilep Penugasa kuis 5% - Menjelask Her
Selasa/ 18 dan mobilisasi Learning http://vil n materi an wati
Agus 2020 social dan ep- - Berdiskus
09.20 - 10.10 Konsep migrasi pusdik.k i
10.10 - 11.00 Mahasiswa mampu: emkes.g - Bertanya
menjelaskan Konsep o.id/polt -
perkawinan dan ekkespa Menyimpu
mobilisasi social dan dang/ lkan
Tk 2A: 5,6 Konsep migrasi
Rabu/ 19
Agus 2020
09.20 - 10.10
10.10 - 11.00

Tk 2B : 7,8 Mahasiswa mampu: Konsep angkatan Discovery Tutorial e. book 2x50’T - Vilep Penugasa kuis 5% - Menjelask Her
Selasa/ 25 menjelaskan Konsep kerja dan Learning Pengantar http://vil n materi an wati/
Pengantar kesling Kesehatan
Agus 2020 angkatan kerja dan ep- - Berdiskus Mur
09.20 - 10.10 Pengantar kesling dan dan konsep kesling Lingkungan pusdik.k i
10.10 - 11.00 konsep kesling Pengantar
Kesehatan emkes.g - Bertanya
Lingkungan o.id/polt -
https://ww ekkespa Menyimpu
w.research dang/ lkan
Tk 2A: 7,8 gate.net/pu
Rabu/ 26 blication/3
Agus 2020 26244166
09.20 - 10.10 _Penganta
10.10 - 11.00 r_Kesehat
an_Lingku
ngan/link/
5b40231ca
6fdccbcf9
0670c7/do
wnload

Tk 2B :9,10 Konsep Modul 2x50’T - - - - Mur


Selasa/ 1 pembuangan Pengelolaa
Sep 2020 sampah , n Sampah
09.20 - 10.10 Konsep penyakit 3R
10.10 - 11.00 berbasis lingkungan http://litba
Mahasiswa mampu: ng.pu.go.i
menjelaskan Konsep d/puskim/s
pembuangan sampah , ource/pdf/
Tk 2A:9,10 Konsep penyakit Modul%2
Rabu/ 2 Sep berbasis lingkungan 0Sampah
2020 %203R.pd
09.20 - 10.10 f
10.10 - 11.00
Buku Ajar
Penyakit
Berbasis
Lingkunga
n
https://sim
dos.unud.a
c.id/uploa
ds/file_pe
ndidikan_
dir/e1cf67
b8122c12a
4d2a95d6a
c50137ff.p
df

Tk 2B : Konsep 2x50’T - - - - Her


1I,12 pembuangan wati
Selasa/ 8 kotoran manusi dan
Sep 2020 Konsep perumahan
09.20 - 10.10
10.10 - 11.00
Mahasiswa mampu:
menjelaskan Konsep
pembuangan kotoran
manusi dan
Tk 2A: Konsep perumahan
11,12
Rabu/ 9 Sep
2020
09.20 - 10.10
10.10 - 11.00

Tk 2B : Konsep air untuk 2x50’T - - - - Her


Mahasiswa mampu:
I3,14 kehidupan wati
menjelaskan Konsep
Selasa/ 15 ,Konsep
air untuk kehidupan
Sep 2020 ,Konsep pembuangan pembuangan air
09.20 - 10.10 air limbah limbah
10.10 - 11.00
Tk 2A:
13,14
Rabu/ 16
Sep 2020
09.20 - 10.10
10.10 - 11.00

Tk 2B : 15
Selasa/ 22
Sep 2020
09.20 - 10.10
10.10 - 11.00
Ujian Tengah Semester
Tk 2A: 15
Rabu/ 23
Sep 2020
09.20 - 10.10
10.10 - 11.00

Tk 2B : 16
Selasa/ 8
Des 2020
09.20 - 10.10
10.10 - 11.00
Ujian Akhir Semester
Tk 2A: 16
Rabu/ 9 Des
2020
09.20 - 10.10
10.10 - 11.00
TUGAS DEMOGRAFI DAN KESLING

Tugas individu dikerjakan masing-masing 1 untuk demografi dan 1 untuk Kesling, ambil judul tugas berdasarkan urutan absen 1-20
kemudian nomor absen > 20 di ulang lagi nomor urut judu 1 sp 20 lagi.

NO DEMOGRAFI KESLING PEMBIMBING


1 Dampak Distribusi Penduduk terhadap Sasaran,Unsur dan Pengelolaan lingkungan Murniati Muchtar
kesehatan hidup
2 Faktor-Faktor Yang mempengaruhi Percepatan Pembuanga, Manfaat dan Masalah yang Murniati Muchtar
Pengembangan Penduduk Ditimbulkan Sampah
3 Fertilitas Dan Peranan Tenaga Penyakit berbasis lingkungan Murniati Muchtar
Kesehatan/Keperawatan
4 Ruang lingkup demografi dan kependudukan Pengendalian vector penyakit Murniati Muchtar
4 Teori kependudukan dan struktur Aspek kesehatan penanggulangan bencana Murniati Muchtar
kependudukan
5 Fertilitas dan sumber data fertilitas Kerusakan lingkungan, dan hukum kesehatan Murniati Muchtar
6 Mortalitas dan sumber data mortalitas Sanitasi Rumah sakit dan infeksi nosokomial Murniati Muchtar
7 Migrasi Pengelolaan sampah dampak terhadap kesehatan Murniati Muchtar
8 Factor – factor yang mempengaruhi migrasi. Perencanaan pemukiman masyarakat ditinjau Murniati Muchtar
dari aspek rumah sehat
9 Dinamika penduduk dan dampak dinamika Penyediaan air bersih bagi keluarga Murniati Muchtar
terhadap kesehatan
10 Masalah Kependudukan ditinjau dari kesehatan Pandemik Covid 19 Murniati Muchtar
11 Angkatan kerja. Global warming Herwati
12 Struktur dan komposisi angkatan kerja. Risiko kesehatan dari pengelolaan hygiene Herwati
sanitasi makanan minuman
13 Ukuran dasar angkatan kerja Efek Pestisida terhadap kesehatan Herwati
14 Hubungan ekonomi dengan pengangguran Kesehatan lingkungan kerja Herwati
15 Masalah Kependudukan MDGs Bidang Kesehatan Lingkungan Herwati
16 Perkawinan Dan Mobilisasi Sosial Penduduk Masalah kesehatan masyarakat di lingkungan Herwati
sekolah
17 Pengaruh Kebudayaan terhadap Keshatan Masalah kesehatan masyarakat di lingkungan Herwati
pasar
18 TRANSISI DEMOGRAFI Pencemaran Udara Murniati Muchtar
19 PROSES TRANSISI VITAL Pencemaran air Murniati Muchtar
20 Pengangguran Dan Penyakit Sosial Jenis Dan Dampak Pencemaran Lingkungan Herwati
Masyarakat

Diketahui Oleh : Koordinator Mata Kuliah


Ketua Program Studi Keperawatan

(Heppi Sasmita,M.Kep.Sp Jiwa) (Ns.Murniati Muchtar,S.Kep,SKM.M.biomed)


NIP. 19701020 199303 2 002 NIP. 196211221983022001

Disetujui Oleh :
Ketua Jurusan Keperawatan

(Ns.Sila Dewi Anggreni, M.Kep.Sp.KMB)


NIP. 197003271993032002

Anda mungkin juga menyukai