Anda di halaman 1dari 11

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

No. 1

Nama Satuan Pendidikan : SMA NEGERI 62 JAKARTA


Mata Pelajaran/Tema : BAHASA JEPANG / Hajimemashite
Kelas/Semester : X IPA -IPS / Ganjil
Materi Pokok : Salam dan perkenalan sederhana
Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit

1. Tujuan Pembelajaran
1. Mengidentifikasikan salam dan ungkapan sesuai kondisi dan keadaan waktu
2. Menyimak salam dan ungkapan
3. Mempraktikkan salam dan ungkapan
4. Mengomunikasikan salam dan ungkapan ( kapan dan dengan siapa salam
diucapkan ).
2. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran
2.1. Alat dan Bahan
2.1.1. Alat : Laptop, Internet
2.1.2. Bahan : Buku Pelajaran Nihongo Kirakira
https://www.youtube.com/watch?v=YioTRBb_LmM
https://youtu.be/nxweIZ_RnBU
2.1.3. Pertanyaan
2.3.1 Salam apakah yang kamu berikan bila bertemu orang di pagi
hari ?
2.3.2 Kapan dan situasi apa salam tersebut diucapkan?
2.3.3 Bagaimana cara kita memperkenalkan diri kepada teman baru?
2.2. Siswa menyimak video pembelajaran
https://www.youtube.com/watch?v=YioTRBb_LmM
https://youtu.be/nxweIZ_RnBU
dan mengerjakan tugas dari lembar kerja melalui google classroom
2.3. Siswa mengumpulkan tugas melalui google classroom
2.4. Menyimpulkan dan Penilaian Pembelajaran
2.4.1. Keseimpulan Pembelajaran
Setelah mengetahui ungkapan salam dan perkenalan sederhana,
peserta didik dapat mengimplementasikan dalam kehidupan sehari –
hari.
2.4.2. Penilaian
Pengetahuan : tes tertulis lewat lembar kerja
Ketrampilan : Mempresentasikan salam dan perkenalan sederhana
Sikap : Mengikuti kegiatan daring dan menyelesaikan tugas
dengan disiplin dan tepat waktu.

Jakarta, Juli 2020


Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Bahasa Jepang,

Dr. Herman Syafri, M.Pd Yulfia, S.S, M.Pd


NIP: 197208111998021002 NIP.-
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Nama Satuan Pendidikan : SMAK Sang Timur


Mata Pelajaran/Tema : BAHASA JEPANG / Hajimemashite
Kelas/Semester : X IPA -IPS / Ganjil
Materi Pokok : Aisatsu dan Hiragana
Alokasi Waktu : 3 x 45 Menit

Melalui proses mengamati, menanya, mengumpulkan informasi, mengolah


informasi dan mengkomunikasikan hasil mengolah informasi :
TUJUAN - Siswa mampu mengembangkan rasa ingin tahu dan tanggung jawab
- Siswa mampu memahami dan menulis serta membaca huruf hiragana
- Siswa mampu menerapkan salam dalam bahasa Jepang
Pendahuluan : Tampilkan video pembelajaran mengenai salam dalam
(Apersepsi) bahasa Jepang dan penulisan hiragana (shorturl.at/fmxXZ)
Pertanyaan awal : Bagaimana kita mengucapkan
salam dalam bahasa Jepang? Bagaimana kita meminta izin
untuk melakukan sesuatu? Bagaimana kita mengenali huruf
hiragana?
Kegiatan Inti : Siswa mengamati berbagai jenis salam dalam bahasa Jepang
Siswa memahami berbagai situasi berbeda dalam pengucapan
salam
Siswa menerapkan pengucapan salam dalam kelas bahasa
PROSES Jepang
PEMBELAJARAN Proses pembelajaran ini siswa dibebaskan untuk memilih
sumber belajar tambahan, termasuk dari sumber internet.
Siswa mengenali dan mengamati penulisan huruf hiragana
Siswa berlatih menulis dan membaca huruf hiragana
dibimbing oleh guru
Siswa menghafal bentuk-bentuk huruf hiragana
Penutup : Setelah mengetahui pengucapan salam dan permintaan dalam
bahasa Jepang, siswa dapat menerapkannya dalam setiap kelas
bahasa Jepang
Rasa Ingin Tahu : Melalui pengamatan pada proses pembelajaran
Tanggung Jawab : Melalui pengamatan pada proses dan hasil dari
PENILAIAN pembelajaran
Pengetahuan dan : Melalui diskusi, tanya jawab, dan lembar tugas yang
Ketrampilan diberikan guru pada proses pembelajaran dan penugasan.

Mengetahui, Jakarta, Juli 2020


Kepala SMAK Sang Timur Guru Mata Pelajaran

Sr. Marsella, PIJ Dina Yunita, S.S.


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Nama Satuan Pendidikan : SMA Negeri 56 Jakarta


Mata Pelajaran/Tema : Bahasa Jepang/ Watashi no yume wa kashu desu
Kelas /Semester : X/Ganjil
Materi Pokok : Tanjoubi
Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit

1. Tujuan Pembelajaran

Melalui kegiatan pembelajaran ini, siswa dapat memahami dan memberi informasi
mengenai tanggal, bulan dan cita – cita.

2. Langkah – langkah Kegiatan Pembelajaran

2.1. Alat dan Bahan


2.1.1. Alat : Laptop, Internet
2.1.2. Bahan : Buku Pelajaran Nihongo Kira-Kira 1

2.1.3. Pertanyaan

2.3.1 Dapat Menyebutkan Hari Ulang Tahun ?


2.3.2 Dapat Menyebutkan Cita-Cita di Masa Depan ?
2.2. Siswa menonton video pembelajaran melalui link https://youtu.be/yW6NnGB05f4
2.3. Siswa dapat mempraktekannya tentang materi yang disampaikan

2.4 Menyimpulkan dan Penilaian Pembelajaran


2.4.1. Kesimpulan Pembelajaran
Setelah pembelajaran selesai dan siswa mengetahui beberapa kosakata yg
Disampaikan dan dapat mempraktekkan pelafalan dengan benar dan tepat.
2.4.2. Penilaian
Pengetahuan : Tes Tulis /uraian, Tes lisan
Ketrampilan : Mempresentasikan tentang Hari Ulang Tahun dan Menyebutkan
Cita - Cita/wawancara kepada teman masing-masing.
Sikap : Mengikuti kegiatan daring dan menyelesaikan tugas dengan jujur
dan tepat waktu.

Mengetahui Jakarta, Juli 2020

Kepala SMAN 56 Jakarta Guru Mata Pelajaran

Romlah, S.Pd. MM. Sylvia.


NIP.196808071991012001
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Satuan Pendidikan : SMA NEGERI 61 JAKARTA


Mata Pelajaran/Tema : BAHASA JEPANG / Kazoku
Kelas/Semester : X IPA-IPS/ Genap
Materi Pokok : Chichi wa supo-tsu ga suki desu
Alokasi Waktu : 1 x 60 menit

1. Tujuan Pembelajaran
Melalui pembelajaran saintifik dengan menggunakan model pembelajaran
discovery learning, peserta didik mampu mengindentifikasikan, menentukan, dan
mengemukakan informasi terkait anggota keluarga, karakter, serta hal-hal yang
disukai dengan tepat.

2. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

2.1. Alat dan Bahan


2.1.1. Alat : Laptop, Internet, aplikasi nearpod, aplikasi whatsapp/line,
aplikasi si pintar
2.1.2. Bahan : Buku Pelajaran Nihongo Kirakira 1, PPT, video pembelajaran
(https://drive.google.com/file/d/13XFWyfVenoyIBmsO1Tej-
2BdWs98E69Y/view?usp=sharing)

2.1.3. Pertanyaan
2.3.1 Bagaimana cara menyebutkan anggota keluarga sendiri dalam
bahasa Jepang ?
2.3.2 Bagaimana karakter anggota keluarga kalian ?
2.3.3 Hal apa yang disukai oleh anggota keluarga kalian?

2.2. Siswa mengerjakan tugas dari lembar kerja melalui aplikasi si pintar

2.3. Siswa mengumpulkan tugas melalui aplikasi si pintar/email

2.4. Menyimpulkan dan Penilaian Pembelajaran


2.4.1. Kesimpulan Pembelajaran
Setelah mengetahui kosakata mengenai penyebutan anggota keluarga,
karakter, dan hal-hai yang disukai, peserta didik dapat mengemukakan
informasi terkait anggota keluarga, karakter, serta hal-hal yang disukai

2.4.2. Penilaian
Pengetahuan : tes tertulis dan latihan soal lewat lembar kerja
Ketrampilan : Mempresentasikan informasi tentang anggota
keluarga, karakter, dan hal yang disukai
Sikap : Mengikuti kegiatan daring dan menyelesaikan tugas
dengan disiplin dan tepat waktu.

Jakarta, Juli 2020


Mangetahui
Guru Mata pelajaran/Kelas
Kepala Sekolah

Horale Tua Simanullang, S.Pd, M.M Rezki Ramadhani, S.S


NIP. 196905151993011002 NIKKI. 1007318
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
No. 2

Nama Satuan Pendidikan : SMA ANGKASA 2 JAKARTA


Mata Pelajaran/Tema : BAHASA JEPANG / NANI GA DEKIMASUKA
Kelas/Semester : XII IPS / Ganjil
Materi Pokok : WATASHI WA RYOURI GA DEKIMASU
Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit

1. Tujuan Pembelajaran
Peserta didik mampu mengidentifikasi kemahiran dan kebisaan sendiri dan teman, serta
memberikan tanggapan atas kemahiran yang dimiliki teman
2. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran
2.1. Alat dan Bahan
2.1.1. Alat : Laptop, Internet
2.1.2. Bahan : Buku Pelajaran Nihongo Kirakira 1
2.1.3. Pertanyaan
2.3.1 Apa saja hal yang sering kalian lakukan?
2.3.2 Seberapa sering kegiatan tersebut dilakukan?
2.2. Siswa mengerjakan tugas dari lembar kerja melalui google classroom
2.3. Siswa mengumpulkan tugas melalui google classroom
2.4. Menyimpulkan dan Penilaian Pembelajaran
2.4.1. Keseimpulan Pembelajaran Setelah mengetahui berbagai macam kegiatan dalam
kemahiran, peserta didik dapat mengimplementasikan dalam kegiatan sehari-hari.
2.4.2. Penilaian Pengetahuan : tes tertulis lewat lembar kerja
Ketrampilan : Mempresentasikan kegemaran diri sendiri dan teman
Sikap : Mengikuti kegiatan daring dan menyelesaikan tugas
dengan disiplin dan tepat waktu.

Jakarta, Juli 2020


Mangetahui Guru Matapelajaran/Kelas
Kepala Sekolah

Tata Tavip Budiawan M.Pd Rosmala Dewi. S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Satuan Pendidikan : SMA Negeri 46 Jakarta


Mata Pelajaran/ Tema : Bahasa Jepang/ Gakkou no seikatsu
Kelas/ Semester : X/ Ganjil
Materi Pokok : Koko wa toshoshitsu desu
Alokasi Waktu : 3 x 45 menit

1. Tujuan Pembelajaran
1.1. Peserta didik dapat memandu tamu di sekolah.
1.2. Peserta didik dapat menjelaskan kondisi ruangan atau tempat di sekolah.

2. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


2.1. Alat dan Bahan
2.1.1. Alat : Laptop dan internet.
2.1.2. Bahan : Buku Pelajaran Nihongo Kirakira 1
2.1.3. Pertanyaan :
2.1.3.1. Sebutkan nama-nama ruangan di sekolah?
2.1.3.2. Sebutkan dimana letak ruangan?
2.1.3.3. Apa yang dikatakan pada saat memandu tamu?
2.1.3.4. Bagaimana kebersihan ruangan di sekolah?
2.2. Peserta didik menonton video pembelajaran di link:
https://drive.google.com/file/d/1nP76WrtgGEltZDEAluxgEuysS0MmGF0I/view?usp=shari
ng
2.3. Peserta didik mengerjakan dan mengumpulkan tugas melalui google classroom atau
aplikasi lainnya sesuai dengan intruksi guru.
2.4. Menyimpulkan dan Penilaian Pembelajaran.
2.4.1. Kesimpulan Pembelajaran
Setelah mengetahui penyebutan nama-nama ruangan, telak ruangan, serta
kondisi kebersihan ruangan di sekolah, peserta didik dapat mengimplementasikan
dalam kegiatan sehari-hari.
2.4.2. Penilaian
Pengetahuan : Penugasan, tes tulis, dan tes lisan
Keterampilan : Mempersentasikan survei kebersihan ruangan di sekolah.
Sikap : Mengikuti kegiatan daring dan menyelesaikan tugas dengan
jujur, disiplin dan tepat waktu.

Jakarta, Juli 2020


Mengetahui,
Kepala SMAN 46 Jakarta Guru Mata Pelajaran

Dra. Carol Titaley Rasmi Anindyajati, S.Pd


NIP. 196211171987032007 NIP. -
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Satuan Pendidikan : SMA PERGURUAN RAKYAT 2


Mata Pelajaran/Tema : BAHASA JEPANG / Gakkou no seikatsu
Kelas/Semester : X IPA-IPS / Genap
Materi Pokok : Nihongo wa ka-youbi desu
Alokasi Waktu : 3 x 45 Menit

1. Tujuan Pembelajaran
Melalui pendekatan saintifik dengan model pembelajaran Contextual Teaching and Learning,
peserta didik mampu menentukan ungkapan mengenai mata pelajaran yang dipelajari sesuai
dengan jadwal pelajaran.
2. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

2.1. Alat dan Bahan


2.1.1. Alat : Laptop dan koneksi internet
2.1.2. Bahan : Buku Pelajaran Bahasa Jepang Nihongo Kira Kira Jilid 1

2.1.3. Pertanyaan
2.1.3.1 Apa saja mata pelajaran yang kamu pelajari di sekolah?
2.1.3.2 Setiap hari mata pelajaran apa yang dipelajari?
2.1.3.3 Pada hari apa kamu mempelajari pelajaran Bahasa Jepang?

2.2. Peserta didik menonton video pembelajaran di link


https://www.youtube.com/watch?v=ipwmOz_Ejk0&t=7s
2.3 Peserta didik mengerjakan tugas dari lembar kerja melalui google classroom sesuai
dengan instruksi guru.

2.4 Menyimpulkan dan Penilaian Pembelajaran


2.4.1. Kesimpulan Pembelajaran
Setelah mengetahui penyebutan nama mata pelajaran dan nama hari dalam Bahasa
Jepang, peserta didik dapat mengimplementasikan dalam kegiatan sehari-hari sesuai
dengan jadwal pelajaran tiap harinya.

2.4.2. Penilaian
Pengetahuan : Tes lisan, tes tulis (uraian), dan penugasan
Keterampilan: Mempresentasikan jadwal pelajaran berdasarkan
hari
Sikap : Melalui jurnal selama kegiatan pembelajaran secara daring dan menyelesaikan
tugas dengan jujur, disiplin dan ketepatan waktu.

Jakarta, Juli 2020


Mengetahui,
Kepala SMA Perguruan Rakyat 2 Guru Mata Pelajaran

Ir. Marlini, S.Pd. Cecillia Oktaviani, S.Pd.


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Satuan Pendidikan : SMA NEGERI 90 JAKARTA


Mata Pelajaran/Tema : BAHASA JEPANG / Gakkou no Seikatsu
Kelas/Semester : X IPA-IPS/ Genap
Materi Pokok : Isshoni tabemasenka
Alokasi Waktu : 2 TM
TUJUAN PEMBELAJARAN :
Melalui Pembelajaran Jarak Jauh ini, peserta didik diharapkan :
1. Dapat menyatakan makan dan minum apa, di mana, dan
dengan siapa.
2. Dapat mengajak dan menerima ajakan teman dan orang lain.

KEGIATAN PEMBELAJARAN :
1. Peserta didik login ke Google Classroom Bahasa METODE PEMBELAJARAN:
Jepang 1. Daring (Keseluruhan materi diberikan
sesuai kelas masing-masing. melalui Google Classroom dan video
2. Peserta didik membaca catatan yang diberikan Pembelajaran)
sebelum melihat video dan mendownload materi 2. Semi Daring (Ada tugas yang
berupa PDF, serta mempelajarinya. dikerjakan melalui Google Classroom
3. Peserta didik dapat melakukan tanya jawab baik dan aplikasi WhatsApp.)
kepada guru maupun teman untuk materi yang
tidak dimengerti melalui Google Classroom MEDIA PEMBELAJARAN :
ataupun WhatsApp Group. 1. Google Classroom
4. Mengerjakan latihan yang terdapat pada Google 2. Google Form
Classroom. 3. Power point
5. Melihat pedoman, instruksi, cara, dan contoh 4. Video
pembuatan tugas praktik di Google Classroom.
6. Melakukan tanya jawab kepada guru
mengenai tugas praktik yang akan dikerjakan.
SUMBER BELAJAR :
7. Mengerjakan tugas praktik yaitu, melakukan
1. Buku Nihongo Kirakira.
survei mengenai makanan dan minuman
2. Video Pembelajaran oleh guru.
kepada anggota keluarga dan teman.
8. Melaporkan hasil survei melalui Google Classroom.
9. Peserta didik bersama guru menyimpulkan
pembelajaran yang telah dilakukan.
10. Mengerjakan Penilaian Harian di Google Form.
PENILAIAN :
A. Pengetahuan : Ulangan Harian, tugas.
B. Praktik : Survei yang dilakukan kepada teman dan anggota keluarga yang hasilnya dilaporkan melalui PPT dengan cara
berdialog (komunikasi dilakukan baik secara langsung maupun melalui alat komunikasi HP).
C. Sikap : Keaktifan peserta didik dan disiplin dalam mengerjakan tugas dan ulangan.
Jakarta, Juli 2020
Mengetahui,
Kepala Sekolah SMAN 90 Jakarta Guru Mata pelajaran

Drs. Nana Juhhana, M.Pd Novi Apriandini, S.Pd


NIP. 196204271991031003 NIP. -
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
No. 10

Nama Satuan Pendidikan : SMA NEGERI 63 JAKARTA


Mata Pelajaran/Tema : BAHASA JEPANG / Gakkou no Seikatsu
Kelas/Semester : X IPA-IPS/ Genap
Materi Pokok : Houki wa tana no yoko desu
Alokasi Waktu : 2 x 45 menit

1. Tujuan Pembelajaran
1) Dapat mengidentifikasi benda-benda yang ada di kelas.
2) Dapat mengidentifikasi kata bantu tentang posisi letak benda.
3) Dapat memahami kalimat tentang posisi letak benda.
4) Dapat memahami kalimat “ungkapan meminjam benda dikelas.
5) Dapat membuat kalimat tentang letak benda yang ada dikelas.

2. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


2.1 Alat dan Bahan
2.1.1 Alat : Laptop dan Internet
2.1.2 Bahan : Buku Pelajaran Nihongo Kirakira 1, video pembelajaran, PPT
2.2 Kegiatan
1. Ayo anak-anak persiapkan diri kalian, sebentar lagi kalian akan masuk ke
Google Classroom untuk mengikuti pembelajaran, sebelum dimulai marilah
kita berdoa terlebih dahulu. (10 menit)
2. Silahkan kalian saksikan video pembelajaran berikut ini, Benda-benda
di dalam kelas: https://youtu.be/JK90YbZ4GCY (10 menit)
3. Setelah itu, kalian identifikasi dan pahami informasi dari video yang ditonton ya.
(20 menit)
4. Silahkan kalian bertanya jika ada kata atau kalimat yang tidak di mengerti. (10
menit)
5. Ayo anak-anak sekarang kalian kerjakan soal latihan yang akan sensei
melalui quizizz dan google from.
6. Silahkan kalian upload jawaban kalian dan juga kalian bisa absen di Link
Google Classroom (10 menit)
7. Terima kasih anak-anak kalian sudah berpartisipasi di kelas online, tetap
semangat belajar dan tetap berada dirumah saja!
3. Penilaian

1) Peserta didik hadir tepat waktu


2) Disiplin mengisi absen dan tepat waktu dalam mengerjakan soal
3) Peserta didik melakukan Tanya jawab (meresepon) dalam setiap kegiatan

Jakarta, Juli 2020


Kepala Sekolah SMAN 63 Jakarta Guru Mata Pelajaran,

Drs. Nana Juhana, M.Pd Yessi Efianti


NIP. 196204271991 NIP. -
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Satuan Pendidikan : SMA GARUDA CENDEKIA JAKARTA


Mata Pelajaran/Tema : BAHASA JEPANG / GAKKOU NO SEIKATSU
Kelas/Semester : X / Genap
Materi Pokok : BATIKKU WO KIMASU
Alokasi Waktu : 3 x 45 Menit

1. Tujuan Pembelajaran
1.1 Peserta didik mampu mengidentifikasi nama seragam dalam Bahasa Jepang
1.2 Peserta didik mampu mengidentifikasi hari dalam Bahasa Jepang
1.3 Peserta didik mampu mengidentifikasi warna seragam dalam Bahasa Jepang
2. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran
2.1. Alat dan Bahan
2.1.1. Alat : Laptop, Internet
2.1.2. Bahan : Buku Pelajaran Nihongo Kirakira 1
2.1.3. Pertanyaan
2.3.1 Apa seragam yang di gunakan setiap harinya?
2.3.2 Bagaimana seragam di tiap negara?
2.2 Peserta didik menonton video pembelajaran di link berikut : https://bit.ly/2N0Rks7
2.3. Peserta didik mengerjakan tugas melalui google classroom
2.4. Menyimpulkan dan Penilaian Pembelajaran
2.4.1. Keseimpulan Pembelajaran Setelah mengetahui berbagai macam seragam dan nama
hari dalam Bahasa Jepang, peserta didik dapat mengimplementasikan dalam kegiatan
sehari-hari.
2.4.2. Penilaian Pengetahuan : tes tertulis lewat lembar kerja.
Keterampilan : Mempresentasikan seragam yang digunakan
berbagai negara.
Sikap : Mengikuti kegiatan daring dan menyelesaikan
tugas dengan disiplin dan tepat waktu.

Mengetahui, Jakarta, Juni 2020


Kepala SMA Garuda Cendekia Guru Mata Pelajaran

(Iwan Purnanto, S.Pd) (Karlina Nurjanah, S.S)


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Satuan Pendidikan : SMA Negeri 66 Jakarta


Mata Pelajaran/Tema : Bahasa Jepang/Kehidupan Sekolah
Kelas/Semester : X/Genap
Materi Pokok : Kegiatan di Sekolah
Alokasi Waktu : 2 X 45 Menit

1. Tujuan Pembelajaran
Peserta didik dapat :
 Mengidentifikasi kata yang berkaitan dengan kegiatan sekolah
 Menyatakan tanggal dan jangka waktu kegiatan
 Menyatakan hal yang dilakukan dalam kegiatan sekolah

2. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


2.1. Alat dan Bahan
2.1.1. Alat : Laptop, Internet
2.1.2. Bahan :
 Buku Pelajaran Nihongo Kirakira 1
 Link video Pembelajaran tentang kegiatan sekolah
https://youtu.be/g_7krCNE2oA
2.1.3. Pertanyaan :
 Sebutkan jenis kegiatan sekolah yang kalian lakukan?
 Kapan dilakukan kegiatan tersebut?
 Berapa lama kegiatan tersebut dilakukan?
2.2. Siswa mengerjakan dan mengumpulkan tugas di Aplikasi SIMAK SiPintar
2.3. Siswa mengumpulkan Video di Google Classroom
2.4. Menyimpulkan dan Penilaian Pembelajaran
2.4.1. Kesimpulan Pembelajaran
Setelah memahami materi tentang kegiatan sekolah, peserta didik
diharapkan dapat menceritakan kegiatan sekolah yang sudah dilakukan
sebelumnya baik lisan maupun tulisan.
2.4.2. Penilaian
Pengetahuan : Mengerjakan tugas offline di SIMAK SiPintar
Ketrampilan : Membuat video tentang kegiatan sekolah secara
kelompok.
Sikap : Mengikuti kegiatan daring dan menyelesaikan tugas
dengan disiplin dan tepat waktu.

Jakarta, Juli 2020


Mengetahui
Kepala SMAN 66 Jakarta Guru Mata Pelajaran,

Kusnyoto, S.Pd. Meli Melgawati, S.Pd.


NIP. 196504151993031008 NIP.197909022014122005

Anda mungkin juga menyukai