Anda di halaman 1dari 1

1.

D x 1 : Keletihan berhubungan dengan kondisi fisiologis : penyakit kronik ditandai dengan klien merasa
cepat lelah

Tujuan : setelah dilakukan tindakan keperawatan selama 3 kali pertemuan diharapkan keletihan dapat
berkurang atau hilang

Kriteria hasil : 1. Meningkatkan energi

2. Istirahat cukup

Intervensi :

1). Observasi adanya pembatasan dalam aktivitas

2). Dorong klien untuk mengungkapkan perasaan terhadap keterbatasan

3). Kaji faktor yang menyebabkan Keletihan

4). Monitor nutrisi dan sumber energi yang adekuat

5). Tingkatkan tirah baring dan pembatasan aktivitas

2. D x 2 : Resiko ketidakstabilan kadar glukosa darah

Tujuan : setelah dilakukan tindakan keperawatan selama 3 kali pertemuan diharapkan kadar glukosa
dalam batas normal

Kriteria hasil : 1. Klien dan keluarga dapat mematuhi terapi

2. Klien dapat mengontrol glukosa darah

Intervensi :

1). Observasi kadar glukosa darah

2). Observasi adanya tanda hiperglikemia atau hipoglikemia

3). Observasi pengelolaan pengobatan

4). Lindungi klien dari cedera

Anda mungkin juga menyukai