Anda di halaman 1dari 8

KISI-KISI UTS METODOLOGI KEPERAWATAN

1. Keterkaitan alinea yang satu dengan yang lain dalam karya ilmiah
disebut . . . . .
Jawab :
Paragraf

2. Berikut ini yang termasuk jenis penelitian berdasarkan ada tidaknya analisis
hubungan . . . . .
Jawab :

3. Suatu konsep atau properti yang mempunyai variabilitas/ variasi nilai dalam
penelitian . . . . .
Jawab :

4. Berikut ini bukan merupakan syarat permasalahan karya tulis ilmiah yang
baik adalah . . . . .
Jawab :
a. Feasible, memungkinkan untuk diteliti
b. Clear, ditulis dlm kalimat yg jelas, sederhana, mudah dipahami
c. Signifikant, memberikan sumbangan yg berarti bagi ilmu pengetahuan
d. Ethic, harus dapat dipecahkan tanpa mengganggu lingkungan

5. Selain memiliki sifat ilmiah, sebuah karya ilmiah hendaknya memiliki sifat
sebagai berikut, yaitu . . . . .
Jawab :
Sistematis, karena sistematis dalam menyusun gagasan adalah prasyarat
penting dalam karya ilmiah.

6. Pada dasarnya tulisan karya ilmiah bermanfaat bagi . . . . .


Jawab :
Penulis dan pembaca hasil tulisannya, sebagai referensi baik bagi penulis
maupun pembaca.

7. Tulisan ilmiah yang dituangkan pada surat kabar harian kompas adalah
termasuk karya . . . . .
Jawab :
Ilmiah populer

8. Kalimat di bawah ini yang sesuai untuk tulisan karya ilmiah populer adalah . .
...
Jawab :

9. Salah satu ciri yang menunjukan struktur karya ilmiah tesis adalah . . . . .
Jawab :
Memiliki struktur yang ketat

10. Suatu tulisan memiliki komponen berikut ini : tidak ada daftar isi, ada bagian
pendahuluan, ada bagian inti, ada bagian penutup, tidak memiliki daftar
pustaka. Tulisan tersebut sesuai untuk . . . . .
Jawab :
Makalah

11. Penulis karya ilmiah yang bersifat netral memiliki karakteristik . . . . .


Jawab :

12. Contoh kalimat dibawah ini yang sesuai dengan kaidah penulisan karya
ilmiah adalah . . . . .
Jawab :

13. Hal pertama yang harus disiapkan oleh seorang penulis karya ilmiah adalah . .
...
Jawab :
Menentukan topik, karena topik harus ditetapkan sebelum karya ilmiah
dibuat.

14. Tujuan penulisan berikut ini yang menggambarkan pemilihan topik paling
spesifik adalah . . . . .
Jawab :

15. Artikel yang ditulis untuk menelusuri perkembangan teori/ konsep dan
mempertajam konsep tersebut dikelompokkan dalam artikel . . . .
Jawab :

16. Kejelasan materi yang disajikan dalam laporan merujuk pada . . . . .


Jawab :
Kesamaan persepsi materi yang ditulis

17. Urutan logis dalam artikel konseptual adalah . . . . .


Jawab :
Judul, Abstrak, Pendahuluan, Diskusi dan Referensi

18. Citasi (sitasi) merupakan bagian dari tanggung jawab penulis yang
menunjukkan . . . . .
Jawab :
Perkembangan ilmu

19. Mendefinisikan terminologi khusus bertujuan agar abstrak penelitian


memiliki karakteristik . . . . .
Jawab :
Spesifik atau akurat
20. Hal-hal yang ditulis dalam artikel dan berkaitan dengan temuan sebelumnya
adalah . . . . .
Jawab :
Posisi penelitian yang dilakukan

21. Penggunaan jenis uji statistik mengacu pada komponen berikut, kecuali . . . . .
Jawab :
Uji statistik mengacu pada komponen : perumusan masalah, hipotesis
dan jenis penelitian.

22. Hal-hal yang ditulis dalam artikel dan berkaitan dengan temuan sebelumnya
adalah . . . . .
Jawab :
Posisi penelitian yang dilakukan

23. Berikut ini yang termasuk jenis penelitian berdasarkan ada tidaknya analisis
hubungan . . . . .
Jawab :
24. Penelitian yang baik harus memenuhi unsur parsimony, artinya . . . . .
Jawab :
Ringkas (parsimony) adalah sifat keringkasan yaitu ketika kondisi
sebuah fenomena atau masalah yang kompleks dijelaskan dan dipecahkan
melalui gambaran yang sederhana. Hal ini biasanya terlihat dari kerangka
berpikir atau model penelitian. Hemat atau sederhana (parsimony), bahwa
penelitian mempunyai kemudahan di dalam menjelaskan hasilnya.

25. Berikut ini bukan merupakan persyaratan penelitian adalah . . . . .


Jawab :
a. Sistematis
Penelitian dilaksanakan menurut pola tertentu, dari yang paling
sederhana sampai kompleks hingga tercapai tujuan secara efektif dan
efisien.
b. Berencana
Penelitian dilaksanakan dengan adanya unsur dipikirkan langkah-
langkah pelaksanaannya.
c. Mengikuti konsep ilmiah
Penelitian dilaksanakan dari awal sampai akhir kegiatan penelitian
mengikuti cara-cara yang sudah ditentukan yaitu prinsip yang digunakan
untuk memperoleh ilmu pengetahuan.

26. Seorang peneliti ingin meneliti tentang kondisi ruangan kelas dengan daya
tahan tubuh seseorang, maka rumusan hypotesis alternative yang tepat
adalah . . . . .
Jawab :

27. Variabel yang mempengaruhi dalam penelitian disebut . . . . .


Jawab :

28. Penelitian yang berusaha untuk menjelaskan keadaan objek penelitian


(variabel) dan hubungan antar variabel melalui pengujian hipotesis penelitian
disebut . . . . .
Jawab :

29. Hasil proses teoretik atau proses rasional yang berbentuk pernyataan tentang
karakteristik populasi disebut . . . . .
Jawab :

30. “A lebih efektif dari pada B terhadap C” merupakan rumusan . . . . . dalam


penelitian
Jawab :
31. Berikut ini bukan merupakan ciri hipotesis yang baik adalah . . . . .
Jawab :
Ciri-ciri hipotesis yang baik antara lain :
a. Merupakan hubungan antara dua variabel atau lebih
b. Disusun dengan jelas menggunakan kalimat deklaratif
c. Menyatakan sesuatu yang mungkin terjadi atau sesuai dengan fakta
d. Mampu menjelaskan kenyataan yang menjadi masalah utama atau harus
bisa menerangkan masalah
e. Harus dapat diuji dengan data yang ada
f. Harus berhubungan dengan ilmu serta sesuai dengan tumbuhnya ilmu
pengetahuan
g. Harus sederhana

32. Berikut ini merupakan kegunaan instrumen atau kuisioner dalam penelitian
adalah . . . . .
Jawab :
a. Sebagai alat pencatat informasi yang disampaikan oleh responden,
b. Sebagai alat untuk mengorganisasi proses wawancara,
c. Sebagai alat evakuasi performa pekerjaan staf peneliti.

33. Ciri penelitian ilmiah adalah replicability, artinya . . . . .


Jawab :
Replicability (peniruan) orang lain harus mampu secara mandiri
meniru atau mengulangi sebuah studi ilmiah dan memperoleh hasil yang
mirip, atau setidaknyaidentik. Dapat ditiru (replicability) artinya penelitian
ilmiah yang dapat diulang dengan menggunakan data yang lain. Pengujian
dapat diulang untuk kasus yang sama atau yang sejenis.

34. Jenis rancangan penelitian dengan pertimbangan waktu sekarang dan masa
lalu dalam penelitian disebut . . . . .
Jawab :
Penelitian historis

35. Hipotesa yang akan dibuktikan kebenarannya melalui penelitian disebut . . . . .


Jawab :

36. Berikut ini merupakan salah satu syarat pembuatan instrumen atau kuisioner
dalam penelitian adalah . . . . .
Jawab :

37. Berikut ini merupakan kegunaan instrumen atau kuisioner dalam penelitian
adalah . . . . .
Jawab :
a. Sebagai alat pencatat informasi yang disampaikan oleh responden,

b. Sebagai alat untuk mengorganisasi proses wawancara,

c. Sebagai alat evakuasi performa pekerjaan staf peneliti.

38. Kesimpulan atau jawaban sementara dalam menjawab pertanyaan penelitian


adalah . . . . .
Jawab :
Hipotesis

39. Sumber data yang diperoleh peneliti dengan studi kasus dokumentasi status
pasien . . . . .
Jawab :
Data sekunder/ objektif

40. Sumber data yang diperoleh peneliti dengan wawancara langsung tanpa
perantara . . . . .
Jawab :
Data primer/ subjektif

Anda mungkin juga menyukai