Anda di halaman 1dari 2

Skenario Pendaftaran Poli Manual

1. Pasien menelfon 2/ 3 hari sebelum jadwal poli


2. Pasien datang ke rumah sakit dengan tetap menerapkan protocol cofid-19
 Pasien dan keluarga pasien wajib menggunakan masker
 Sebelum masuk ke rumah sakit cuci tangan terlebih dahulu
 Security melakukan pengukuran suhu untuk memastikan suhu normal
3. Pasien mengambil no antrian di admission
4. Pasien menunggu di ruang poliklinik
Cat : satu pasien ditemani satu keluarga pasien
5. Pasien masuk ke ruang konsul poli untuk konsul dengan dokter
6. Pasien ke apotik untuk melakukan pengambilan obat
7. Pasien melakukan pembayaran di ADM (untuk umum)
Pasien ke ADM memintak no surat rajal (BPJS)
Pasien langsung pulang setelah pengambilan obat dari apotik (pasien jasa raharja)
Lia Teks

Pendaftaran poli manual RSKB Kartika Docta

1) Sebelum datang ke rumah sakit kartika docta, pasien diwajibkan menelfon 2/ 3 hari
sebelum jadwal poli.
2) Karena situasi masih pandemic Covid-19, pasien dan keluarga pasien yang datang wajib
menggunakan masker, cuci tangan, dan pasien hanya boleh ditemani oleh satu orang
keluarga pasien serta security akan melakukan pengukuran suhu, pasien dan keluarga
pasien yang suhunya melebihi 37 keatas dilarang masuk
3) Pasien dan keluarga pasien ke administrasi untuk mengambil no antrian yang sebelumnya
menyerahkan berkas yang diperlukan untuk poliklinik seperti surat control, KTP, kartu
BPJS dan lainnya.
4) Pasien menunggu di ruang poliklinik hingga nomor antrian dipanggil oleh perawat poli
dengan tetap menerapkan physical distancing.
5) Pasien dan keluarga pasien menyerahkan no antrian kepada perawat poli, dan kemudian
perawat poli mengarahkan pasien dan keluarga pasien untuk masuk ke ruang konsul poli.
6) Setelah konsul selesai, perawat poli menyerahkan kertas resep dan surat control.
7) Pasien dan keluarga pasien menyerahkan kertas resep ke apotik, dan menunggu petugas
apotik untuk menyiapkan obat
8) Petugas apotik memanggil keluarga pasien untuk melakukan pengambilan obat
9) Pasien dan keluarga pasien ke bagian informasi untuk melakukan pembayaran (untuk
bagian umum), jika pasien BPJS pasien dan keluarga pasien memintak no surat rajal.

Anda mungkin juga menyukai