Anda di halaman 1dari 1

Menjadikan Siswa/i SMAN 2 Bungku lebih berkualitas, aktif, berprestasi,

disiplin, kreatif, berakhlak mulia, dengan berlandaskan iman dan takwa


kepada Tuhan Yang Maha Esa.

1. Menumbuhkan Iman dan takwa pada Tuhan Yang Maha Esa.


2. Memperkuat solidaritas antar siswa
3. Melanjutkan dan meningkatkan kualitas program kerja periode
sebelumnya
4. Membangun sikap disiplin, bertanggung jawab, dan mampu
mengambil resiko
5. Menyalurkan minat, bakat, dan potensi setiap siswa melalui
program sekolah yang tersedia dengan menampung seluruh
aspirasi siswa agar terciptanya inovasi baru yang lebih kreatif.
6. Menjadikan siswa/i SMAN 2 Bungku yang cinta lingkungan,
melalui penumbuhan kesadaran setiap individu akan pentingnya
lingkungan
7. Membentuk kerja sama antara seluruh anggota OSIS, siswa,
serta guru agar aspirasi dapat terealisasikan.

PROGRAM KERJA
1. Meningkatkan minat dan bakat siswa dalam bidang olahraga
melalui program ekstrakurikuler olahraga
2. Mengadakan PORSENI dengan tema Nusantara guna
meningkatkan rasa cinta siswa/i SMAN 2 Bungku terhadap NKRI
3. Menumbuhkan kesadaran siswa/i SMAN 2 Bungku akan
pentingnya kebersihan lingkungan melalui program pagi-siang
bersih.
4. Meningkatkan kreativitas siswa/i dengan pemanfaatan
rongsokan

Anda mungkin juga menyukai