Anda di halaman 1dari 2

LITERASI : SILA KAN MEMBACA

A PORTOFOLIO MATERI NILAI


TEMPAT

MATERI INTI :
B PENJUMLAHAN BILANGAN
EMPAT ANGKA

DIHITUNG
DENGAN

LANGKAH-
1 BERSUSUN
PENDEK

LANGKAH
MENJUMLAHKAN

CONTOH :

Hasil dari 1.205 + 2.143 = ….

Cara bersusun pendek :

RIBUAN RATUSAN PULUHAN SATUAN


1 2 0 5
2 1 4 3
+
3 3 4 8

Jadi hasilnya adalah 3.348


CONTOH :

Hasil dari 3.005 + 1. 594 = ….

Cara bersusun pendek :

RIBUAN RATUSAN PULUHAN SATUAN


3 0 0 5
1 5 9 4
+
4 5 9 9

Jadi hasilnya adalah 4.599

JIKA SUDAH BISA DENGAN CARA DI ATAS, BOLEH DENGAN CARA


BERSUSUN PENDEK LANGSUNG

CONTOH :

Hasil dari 2.712 + 1.136 = ….


2. 712
1. 136 +
3. 848
Jadi hasil dari perhitungan di atas adalah 3. 848

Anda mungkin juga menyukai