Anda di halaman 1dari 5

Studi Kasus

Nama : Ny. Y
Jenis Kelamin : Perempuan
Umur : 60 tahun
Pekerjaan : Pensiunan
Diagnosis Medis : PGK dengan dialisis
Tekanan darah : 150/80 mmHg
BB : 60 kg
TB : 155 cm
Fisik : Terdapat edema di kedua kaki

Hasil pemeriksaan Laboratorium:


Parameter Hasil lab Nilai rujukan
Sewaktu (GDS) 180 mg/dl 70-200 mg/dL
Ureum 77 mg/dl 10-50 mg/dL
Kreatinin 2.5 mmol/ltr < 1.5 mmol/ltr
Riwayat penyakit : Pasien rutin melakukan dialisis seminggu dua kali sejak 1
tahun yang lalu.
Riwayat Gizi : Pasien sering mendapatkan edukasi gizi terkait penyakit yang
diderita sejak didiagnosis PGK. Meskipun sudah mendapatkan edukasi terkait perubahan diet
yang harus dilakuakan pasien sejak menjalani dialisis namun pasien masih sering ragu untuk

mengonsumsi sumber protein. Hasil Recall:


Bahan
Waktu Menu Makanan Berat E P L Kh
pagi Bubur ayam Bubur 400 291,6 5,2 0,4 64
Ayam suwir 25 53,5 5,1 3,5 -

selingan Biskuit Biskuit re**l 22,5 105 1,5 2,25 18

siang Nasi Nasi 200 260 4,8 0,4 57,2


Sup sayuran Wortel 30 7,7 0,3 0,1 1,4
Kentang 40 37,2 0,8 - 8,6
Kol 30 7,5 0,4 0,1 1,2

selingan Bakwan Bakwan 50 270 2,7 20,3 19,6

malam Nasi Nasi 100 130 2,4 0,2 28,6


Telur ayam Telur ayam 60 93,1 7,6 6,4 0,7
Sop sayuran Wortel 20 5,2 0,2 - 1
Kentang 20 18,6 0,4 - 4,3
Kol 10 2,5 0,1 - 0,4

Total Asupan 1281,8 31,4 33,65 205,1


Kebutuhan 1732,5 59,4 47,6 316,87
Kecukupan 73 % 52 % 70% 64%
D. sedang D. berat D. sedang D. berat
Perhitungan
60
IMT : 2
=24,9 (normal)
(1,55)

BBI : (155-100 - (10% (155-100)) = 49,5

Energi : 35 kcal X 49,5 = 1732,5 kcal

Protein : 1,2 g X 49,5 = 59,4 g ( 59,4 ×4


1732,5 )
×100 %=13 %

Lemak : 22% X 1950 = 429/9 = 47,6 g

Karbohidrat : 65% X 1950 =1267,5/4 = 316,87 g

ASSESSMENT GIZI
KATEGORI DATA STANDAR PEMBANDING
DATA
Riwayat Personal Riwayat Personal (CH.1)
(Client History)  Nama : Ny. Y
 Usia 60 tahun (CH.1.1.1)
-
 Perempuan (CH.1.1.2)
 PGK dengan dialisis (CH.2.1.5)

Riwayat Gizi dan  Asupan Energi (FH.1.1.1) Berdasarkan syarat diet PGK
Makanan (Food 1281,8 kkal (FH.1.1.1.1) dengan dialisis
History) (73 % dari kecukupan (Def.  Kebutuhan Energi (CS.1.1) =
Sedang)) 1732,5 kkal
 Asupan Lemak dan Kolestrol
(1.5.1)  Kebutuhan Lemak (CS.2.1.1)
33,65 gr (FH.1.5.1) = 47,6 gram
(70% dari kecukupan (Def.
sedang))  Kebutuhan Protein (CS.2.1.2)
 Asupan Protein (1.5.2) = 59,4 gram
31,4 gr (FH.1.5.2.1)
(52% dari kecukupan (Def. berat))  Kebutuhan KH (CS.2.1.3) =
 Asupan Karbohidrat (1.5.3) 316,87gram
205,1 gr (FH.1.5.3.1)
(64 % dari dari kecukupan (Def. Perhitungan Tingkat
berat)) Kecukupan berdasarkan
DepKes, 1996
Antropometri (AD) Komposisi/Pertumbuhan CS. Rekomendasi berat badan
tubuh/riwayat berat badan AD.1.1 dan pertumbuhan (CS.5.1)
 TB = 155 cm (AD 1.1.1) Rekomendasi IMT normal
 BB = 60 kg (AD.1.1.2) berdasarkan Depkes 18,5 – 24,9
60
 IMT = 2
(1,55)

= 24,9 kg/m2 (AD.1.15)


(Status gizi : Normal)
- BBI : (155-100 - (10% (155-
100)) = 49,5

DATA BIOKIMIA - GDS : 180 mg/dl - GDS : 70 – 200 mg/ dl


(BD) - Ureum : 77 mg/dl - Ureum : 10 – 50 mg/dl
- Kreatinin : <1,5 mmol/ltr
- Kreatinin : 2,5 mmol/ltr
- Tekanan darah :
- Tekanan darah : 150/80 mmHg
<120 / < 80 mmHg
DATA FISIK - Edema pada kedua kaki
TERKAIT GIZI
(PD. 1.1)

Menu 1 hari

Waktu Menu Bahan Makanan Berat E P L Kh


pagi Nasi Nasi putih 100 130 2,4 0,2 28,6
Ayam suwir
krmangi Ayam paha 25 53,5 5,1 3,5 -
Daun kemangi 15 3,2 0,2 0,1 0,8
Minyak 2,5 21,6 - 2,5 -
Tumis sayur bumbu
kuning Wortel 25 6,5 0,2 0,1 1,2
buncis 25 8,7 0,5 0,1 2
Tempe 40 79,6 7,6 3,1 6,8
Minyak 2,5 21,6 - 2,5 -
Pepaya Pepaya 100 39 0,6 0,1 9,8

selingan Kue talam Singkong parut 100 131 1,1 0,3 31,9
Gula aren 25 92,3 0,2 - 23,5
Kelapa parut 5 8,9 0,1 0,8 0,4

siang Nasi Nasi putih 200 260 4,8 0,4 57,2


Tumis tahu Tahu putih 50 38 4,1 2,4 0,9
Udang 25 19,8 4,2 0,2 -
Minyak 2,5 21,6 - 2,5 -
Tumis tauge Tauge 30 18,3 2 1 1,4
Minyak 2,5 21,6 - 2,5 -

selingan Salad buah Nanas 20 9,8 0,1 0,1 2,5


Strawberry 20 6,4 0,2 0,1 1,1
Apel 20 11,8 - 0,1 3,1
Anggur 15 4,5 - - 1,2
Pepaya 30 11,7 0,2 - 2,9
Yogurth 100 55 3,5 3,5 4,5

malam Nasi Nasi merah 150 537 11,1 3,9 112,8


Ayam cah jamur Ayam paha 30 64,2 6,1 4,3 -
Jamur 50 13,5 1,1 0,3 2,5
Caisin 30 3,3 0,2 0,1 0,7
Minyak 2,5 21,6 - 2,5 -
Tahu goreng Tahu putih 50 38 4,1 2,4 0,9
Minyak 5

Total Asupan 1794,7 59,3 44,5 296,8


Kebutuhan 1732,5 59,4 47,6 316,87
Kecukupan 103 % 99 % 93 % 93 %
Cukup Cukup Cukup Cukup

Anda mungkin juga menyukai