Anda di halaman 1dari 13

TARGET PETUGAS

DIMENSI TUJUAN DEFINISI PENGUMPUL PERIODE DENUMER STANDAR SUMBER WAKTU


NO INDIKATOR MUTU STANDAR MUTU NUMERATOR PENGUMPUL
MUTU INDIKATOR OPERASIONAL AN DATA ANALISA ATOR DATA PENCAPAIAN
DATA
ADMINISTRASI DAN MANAJEMEN

Jumlah
Jumlah seluruh
Usulan kenaikan
Tergambarnya pegawai yang pegawai
pangkat pegawai
kepedulian diusulkan tepat yang
Ketepatan waktu efektivitas, dilakukan dua
puskesmas waktu sesuai seharusnya Sub Bag
1 pengusulan kenaikan proses efisiensi, periode dalam 1 tahun 1 tahun 100% Ka TU 1 tahun
terhadap tingkat periode diusulkan Kepegawaian
pangkat kenyamanan satu tahun yaitu
kesejahteraan kenaikan kenaikan
bulan April dan
pegawai pangkat dalam pangkat
Oktober
satu tahun dalam satu
tahun

Perencanaan
Pengembangan
Tersedianya SDM adalah
SDM yang perencanaan Perencanaan
Pelaksanaan rencana
2 proses Efektivitas kompeten dan kebutuhan, dan 1 tahun 1 tahun Pengembanga Tidak ada ≥ 90 % Tata usaha Ka TU 1 tahun
pengembangan SDM
pengembangan perencanaan n SDM
karir karyawan pengembangan
kompetensi dan
karir SDMprogram
Laporan
meliputi program
Jumlah laporan Jumlah
seluruh
program yang laporan
Tergambarnya puskesmas
diselesaikan program
Ketepatan waktu disiplin Laporan program
dan disetorkan yang harus Buku
3 penyusunan laporan proses Efektivitas pengelolaan harus 3 Bulan 3 Bulan 100% Ka Tu 1 tahun
sebelum di Ekspedisi
program laporan diselesaikan dan
tanggal 5 selesaikan
program disetorkan
Pengendalian setiap bulan dalam setiap
Untuk sebelum tanggal
surat masuk berikutnya bulan
mengetahui 5 setiap bulandan
surat keluar ialah
berikutnya Jumlah surat Jumlah
kinerja ruang
merupakan yang tidak surat masuk
Keefektifan tata usaha Buku agenda
suatu rangkaian terkendali dan surat
Pengendalian surat dan dalam hal surat masuk
4 proses kegiatan tata setiap bulan 3 Bulan melalui buku keluar 100% Ka TU 1 tahun
keluar dan masuk Kompetensi pengendalian dan surat
usaha dalam agenda surat seluruhnya
teknis surat – surat keluar
menangani surat masuk dan dalam 1
masuk dan
– surat yang surat keluar bulan
surat – surat
masuk dan surat
keluar
– surat keluar
INDIKATOR MUTU

Standar Dimensi Tujuan


No Program Indikator mutu
mutu mutu indikator

1 KIA Kunjungan Ibu Hamil Proses Keselamatan Setiap ibu hamil


K1 mendapatkan
pelayanan
antenatal sesuai
standar

2 Gizi Bayi baru lahir yang Proses Keselamatan Untuk


mendapat inisiasi memberikan
menyusui dini (IMD) ikatan fisiologis
atau psikologis
bayi maupun
ibu
INDIKATOR MUTU UKM PUSKESMAS

Definisi Periode Target


Pengumpulan data Nemurator Denumerator
Operasional Analisa standar

K1 atau kunjungan Setiap bulan Setiap tiga Jumlah ibu Jumlah sasaran 100%
pertama adalah bulan hamil yang ibu hamil disuatu
kontak pertama ibu pertama kali wilayah kerja
hamil dengan mendapat dalam 1 tahun
tenaga kesehatan pelayanan
yang mempunyai antenatal
kompetensi, untuk oleh tenaga
mendapatkan kesehatan
pelayanan terpadu disuatu
dan komprehensif wilayah kerja
sesuai standar. dan kurun
Kontak pertama waktu
harus dilakukan tertentu
sedini mungkin
pada trimester
pertama, sebaiknya
sebelum minggu ke
8.

Bayi baru lahir Setiap bulan Setiap 3 bulan Jumlah bayi Jumlah bayi 100%
yang mendapat sekali yang Inisiasi yang lahir
inisiasi menyusui Menyusu
dini (IMD) adalah Dini (IMD)
proses memberikan
kesempatan bayi
baru lahir untuk
mendapat ASI dari
ibunya dalam 1 jam
pertama setelah
bayi lahir
Petugas
Sumber Waktu
pengumpul
data pencapaian
data
Laporan Koordinator 1 Tahun
KIA/ KIA/ Bidan
laporan
bidan

Laporan Koordinator 1 Tahun


GIZI GIZI
INDIKATO

UNIT Indikator mutu


Standar Tujuan
No Dimensi mutu
mutu indikator

1 PENDAFTARAN Waktu penyediaan proses Efektivitas, Tergambarnya


dokumen rekam medis kenyamanan, kecepatan
rawat jalan efisiensi pelayanan
pendaftaran
rawat jalan

2 REKAM MEDIS Kelengkapan Informed proses Keselamatan Tergambarnya


Concent setelah tanggung jawab
mendapatkan informasi dokter untuk
yang jelas memberikan
informasi
kepada pasien
dan mendapat
persetujuan dari
pasien akan
tindakan medik
yang akan
dilakukan
3 GIGI Kepatuhan hand proses Kesehatan dan Tersedianya
hygiene efektivitas Pelayanan di
ruang
Kesehatan Gigi
dan Mulut yang
mendukung
keselamatan
pasien dan
efektivitas
pelayanan
melalui cuci
tangan

4 KIA KB Penegakan diagnose dan proses Kompetensi Kepastian


tindakan yang tepat tehnis penegakan
diagnosa dan
tindakan
selanjutnya

5 FARMASI WAKTU proses efektifitas, Tergambarnya


PENYERAHAN OBAT kesinambungan kecepatan
RACIK ≤ 20 MENIT pelayanan, pelayanan
efisiensi farmasi

6 LABORATORIUM Tidak adanyan kejadian proses keselamatan tergambarnya


tertukar spesimen pasien ketelitian dalam
pemeriksaan pelaksanaan
pengelolaan
spesimen
laboratorium
7 GIZI Konseling Gizi sesuai proses Efektifitas dan Meningkatkan
penyakit pasien efisisen pemahaman diri
dan merubah
perilaku
individual

8 KESLING Pelaksanaan Inspeksi proses Kompetensi Mewujudkan


Kesehatan tehnis mutu
Lingkungan /Sanitasi lingkungan
Sekolah sekolah yang
lebih sehat
melalui Ispeksi
Kesehatan
Lingkungan /
Sanitasi Sekolah
INDIKATOR MUTU UKP PUSKESMAS

Definisi Periode
Pengumpulan data Numerator Denumerator
Operasional Analisa

Dokumen rekam 1 bulan 3 bulan Jumlah Total sampel


medis rawat jalan kumulatif penyediaan
adalah dokumen waktu rekam medis
rekam medis pasien penyediaan yang diamati (N
baru atau pasien rekam medis tidak kurang dari
lama yang sampel rawat 50)
digunakan pada jalan yang
pelayanan rawat diamati
jalan. Waktu
penyediaan
dokumen rekam
medik mulai dari
pasien mendaftar
sampai rekam
medis disediakan/
ditemukan oleh
petugas

Informed concent 1 bulan 3 bulan Jumlah Jumlah pasien


adalah persetujuan pasien yang yang mendapat
yang diberikan mendapat tindakan medik
pasien/ keluarga tindakan yang disurvei
pasien atas dasar medik yang dalam 1 bulan
penjelasan lengkap disurvei yang
mengenai tindakan mendapat
medik yang akan informasi
dilakukan terhadap lengkap
pasien tersebut sebelum
memberikan
perstujuan
tindakan
medik dalam
1 bulan
Kepatuhan hand 1 BULAN 3 bulan Jumlah Jumlah seluruh
hygiene adalah petugas di petugas
kepatuhan petugas ruang pelayanan
pemberi pelayanan Kesehatan Kesehatan Gigi
di ruang Kesehatan Gigi dan dan Mulut
Gigi dan Mulut Mulut yang
terhadap ketentuan mematuhi
cuci tangan ketentuan
cuci tangan

Penegakan 1 bulan 3 bulan Jumlah Tidak ada


diagnose dan kumulatif
tindakan adalah pasien yang
Penentuan kondisi mendapat
kesehatan yang pelayanan
sedang dialami oleh tenaga
seseorang sebagai kesehatan
dasar pengambilan dalam satu
keputusan dan bulan
pengobatan

Waktu tunggu 1 BULAN 3 bulan jumlah jumlah pasien


pelayanan obat kumulatif yang disurvey
racikan adalah waktu tunggu dalam bulan
tenggang waktu pelayanan tersebut
mulai pasien obat racikan
menyerahkan resep pasien yang
sampai dengan disurvey
menerima obat dalam satu
racikan bulan

Kejadian tertukar 1 BULAN 1 bulan jumlah jumlah seluruh


spesimen seluruh spesimen
pemeriksaan spesimen laboratorium
laboratorium adalah laboratorium yang diperiksa
tertukarnya yang
spesimen milik diperiksa
orang yang satu dikurangi
dengan orang lain jumlah
spesimen
yang tertukar
Konseling adalah 1 BULAN 3 bulan Jumlah dan Jumlah pasien
interaksi yang jenis tenaga yang dikonseling
terjadi antara 2 ahli gizi yang dalam satu bulan
orang individu bekerja di
Puskesmas

IKS merupakan 6 Bulan 1 Tahun Jumlah tim Tidak ada


kegiatan yang ikut
pengawasan melakukan
kondisi lingkungan IKS
sekolah agar tetap kesekolah.
sehat serta terwujud
perilaku hidup
bersih dan sehat
bagi siswa.
Petugas
Target Sumber Waktu
pengumpul
standar data pencapaian
data
100% Hasil survei petugas RM 1 tahun
pengamanat
an di ruang
pendaftaran
rawat jalan
untuk
pasien baru/
di ruang
rekam
medis
untuk
pasien lama

100% Survei petugas RM 1 tahun


100% Survei Koordinator 1 tahun
Pelaksana
Pelayanan
Kesehatan
Gigi dan
Mulut

100% Register Kepala 1 tahun


rawat jalan Ruangan
KIA/KB KIA/KB

100% Buku Kepala 1 tahun


kendali instalasi
waktu Farmasi
pelayanan
farmasi

100% Register Penanggung 1 tahun


pasien jawab
laborat, Laboratoriu
Laporan m
keselamata
n pasien
100% Rekam petugas 1 tahun
Medis Gizi

100% Laporan Sanitarian 1 tahun


kegiatan Puskesmas
IKS Banjar

Anda mungkin juga menyukai