Anda di halaman 1dari 2

Learning Journal

Name : Darin Salsabila Wibowo


NIM : 180351619050
Offering : A
Subject : Fisika Dasar II
Date : 12 Februari 2019

A. What I have learned today


Penurunan f dan T pada Bandul dan Pegas
Bandul sederhana adalah sistem mekanik lain yang menunjukkan gerak periodik.
Untuk arah tangensialnya adalah gaya pemulih, maka (Hk. II Newton)
d2 s
F t=−m. g . sinθ=m 2 dimana s = Posisi bandul (panjang busur)
dt
s = Lθ, L konstan, maka
d 2 θ −g
= sinθ
dt 2 L

Jika θ kecil maka sinθ ≈ θ, sehingga persamaan bandul sederhananya adalah


d 2 θ −g
= θ (untuk θ kecil)
dt 2 L

Gerak osilasi dengan amplitudo yang kecil ini adalah gerak harmonic sederhana, fungsi θ
dapat ditulis θ = θ. cos (ωt + ϕ) dimana θmaks adalah posisi sudut maksimum dan
frekuensi sudut ω adalah
g
ω=
√ L
Periode geraknya adalah
2π L
T=
ω
=2 π
√ g
1 g
f=
2π √ l

Pada pegas, Fs = -kx amaks = -ω2x


m.a = -kx
a = -kx/m

a 1=amaks
x
−k =−ω2 x
m
k
=ω2
m
k
√ m

2 2
k 2π
(√ )
m
=
T ( )
k 4π2
=
m T2

4 π2 m
T=

k
m
T =2 π
√ k
1 1 k
f=
T
maka, f =
2π √ m

B. What I still don’t understand


Rumus yang digunakan ada banyak jadi sulit untuk menghafalkan.

Anda mungkin juga menyukai