Anda di halaman 1dari 16

MERENCANKAN

MASA DEPAN
(Pemilihan Karir
Berdasarkan Tipe
Kepribadian)
Tujuan
Pembelajaran

• Mengekspresikan ragam
pekerjaan, pendidikan, dan
aktivitas dengan
kemampuan diri
• Siswa dapat
menginterpretasi nilai-nilai
yang melandasi
pertimbangan pemilihan
alternatif karier
• Siswa dapat
mengembangkan alternatif
perencanaan karier dengan
mempertimbangkan
kemampuan, peluang dan
ragam karier
SEBENARNYA
‘MEMILIH KARIR’ ITU
UNTUK APA SIH?
Memilih karir atau
pekerjaan merupakan
sebuah proses
membuat keputusan
yang berlangsung terus
menerus.
Dalam proses itu kita
memperkirakan/memper
hitungkan berulang-
ulang bagaimana kita
dapat meningkatkan
kecocokan antara
kegiatan karir kita
dengan kenyataan yang
ada pada dalam diri kita
dan lingkungan kita.
Tujuan supaya kita bisa
menikmati pekerjaan
kita, sehingga kita
menjalankannya dengan
baik serta merasakan
kepuasan besar dalam
menjalaninya.
NAH, BEBERAP
SUPAYA A HAL:
KAMU 123
BISA
Pemahaman
MEMBUAT tentang diri
PILIHAN kamu sendiri,
bakat yang
YANG
kamu punya,
BIJAKSAN kemampuan-
A, KAMU kemampuan
yang kamu
PERLU
miliki, minat
MEMPERH atau kesukaan
ATI KAN kamu,
ambisi/keingin yang kamu
an/cita-cita miliki, minat
kamu, sumber atau kesukaan
daya, kamu,
keterbatasan ambisi/keingin
atau hambatan an/cita-cita
kamu dan kamu, sumber
penyebab- daya,
penyebabnya. keterbatasan
Pemahaman atau hambatan
tentang diri kamu dan
kamu sendiri, penyebab-
bakat yang penyebabnya.
kamu punya,
kemampuan-
Pemahaman
kemampuan
tentang aneka
macam prospeknya, di
pekerjaan kemudian hari.
yang ada. Apa Pemahaman
saja syaratnya tentang aneka
atau macam
kemampuan pekerjaan
yang yang ada. Apa
diperlukan saja syaratnya
dalam atau
pekerjaan itu, kemampuan
keuntungan yang
dan diperlukan
kerugiannya, dalam
imbalannya, pekerjaan itu,
kesempatan keuntungan
dan dan
kerugiannya, kemudian hari.
imbalannya,
kesempatan
dan Kecocokan
prospeknya, di antara
keduanya.
Selain minat dan
kemampuan kamu,
kepribadian kamu juga
bisa menunjukkan bidang
apa yang sesuai buat
kamu. Menurut John L
Holland, seorang praktisi
yang mempelajari
hubungan antara
kepribadian dengan minat
pekerjaan, ada 6 tipe atau
orientasi kepribadian
pada manusia:
1. TIPE REALISTIC

menyukai sistematis
pekerjaan yang seperti
sifatnya, konkrit mengoperasika
yang n mesin,
melibatkan peralatan; tidak
kegiatan yang banyak
membutuhkan INTELEKTUAL/
keterampilan INVESTIGATIVE
komunikasi menyukai hal-
atau hubungan hal yang teoritis
dengan orang dan konseptual;
lain; memiliki cenderung
fisik yang kuat. sebagai pemikir
Mereka baik dari pada
untuk berkarir pelaku
di bidang tindakan,
seperti senang
peburuhan, menganalisa
pertanian, dan memahami
barber shop, sesuatu;
dan konstruksi. biasanya
2. TIPE menghindari
hubungan penelitian
social yang seperti peneliti,
akrab. Tipe ini ilmuwan dan
cocok untuk ahli
bekerja matematika.
dilaboratorium
Menurut John L Holland,
seorang praktisi yang
mempelajari hubungan
antara kepribadian
dengan minat pekerjaan,
ada 6 tipe atau orientasi
kepribadian pada
manusia:
3. TIPE SOCIAL

senang lain; biasanya


membantu atau kurang dalam
bekerja dengan kemampuan
orang lain; mekanikal dan
kegiatan yang sains.
melibatkan Pekerjaan yang
kemampuan sesuai yaitu
berkomunikasi guru/pengajar,
dan konselor,
keterampilan pekerja social,
berhubungan guide, MC,
dengan orang Jurnalistik
4. TIPE dengan aturan
KONVENSIONA tertentu.
L Pekerjaan yang
sesuai yaitu
menyukai
sebagai
pekerjaan yang
sekretaris,
terstruktur atau
teller, filing,
jelas uutannya;
akuntan.
mengolah data
Menurut John L Holland,
seorang praktisi yang
mempelajari hubungan
antara kepribadian
dengan minat pekerjaan,
ada 6 tipe atau orientasi
kepribadian pada
manusia:
5. TIPE USAHA/ ENTREPRENEUR
cenderung mempunyai
kemampuan verbal/komunikasi
yang baik dan menggunakannya
untuk memimpin orang lain,
mengatur, mengarahkan,
mempromosikan produk atau
gagasan. Sesuai untuk bekerja
sebagai sales,
cenderung ingin mengekspresikan
dirinya, tidak politikus, manajer,
pengacara, agensi iklan.
menyukai struktur atau aturan,
lebih menyukai tugas-tugas yang
memugnkinkan ia
mengekspresikan diri. Karir yang
sesuai yaitu sebagai musisi,
seniman, decorator, penari,
penulis
6. TIPE ARTISTIC

Anda mungkin juga menyukai