Anda di halaman 1dari 3

DERMATITIS AKIBAT KERJA PADA APA ITU DERMATITIS ?

APA SAJA PENYEBAB DERMATITIS


PETANI KONTAK ?

Pekerja petani melakukan


bervariasi pekerjaan yang terpapar bahan
kimia, viologi dan bahan berbahaya
lainnya. mereka memupuk, memanen
ladang pertanian, membersihkan serta
memperbaiki segala peralatan pertanian.
para pekrja pertanian khususnya petani
Dermatitis adalah peradangan kulit terpapar bahan-bahan kimia yang sering
digunakan dibidang pertanian, juga faktor-
(epidermis dan dermis) sebagai respons
OLEH : faktor lingkungan seperti kelembapan,
terhadap pengarih faktor eksogen dan frekuensi mencuci tangan dapat
AULIYA FAYLINA RAHMAN
endogen, menimbulkan kelainan klinis mempengaruhi mudahnya terjadi
172303101036 dermatitis kontak akibat kerja. Contoh
berupa efloresensi polimorfik (eritema,
bagian iritan yang dapat menyebabkan
edema, papul, vesikel skuama dan dermatitis kontak akibat kerja pada petani :
likenifikasi) dan keluhan gatal. dermatiris
- Sabun - Pestisida
cenderung menjadi residif dan kronik
(Djuanda & al, 2002). - Debu - Kotoran
PROGRAM STUDI D3 - Keringat - Desinfektan
KEPERAWATAN FAKULTAS
KEPERAWATAN UNIVERSITAS - Petroleum
JEMBER KAMPUS LUMAJANG
-. Pupuk buatan dan tanaman sejenisnya
2020 (Marjs, Elsner, & Deleo, 2002).
Klasifikasi Dermatitis kontak akibat
kerja dibagi menjadi 2 yaitu :
Pengobatan Dermatitis PENCEGAHAN
1. Dermatitis kontak alergi (DKA)

2. Dermatitis kontak iritan (DKI)  Menghindari paparan zat penyebab


iritasi atau alergi di kulit.
 Berhenti menggunakan produk yang
mengandung zat pemicu iritasi atau
Manifestasi klinis ? alergi.
 Menggunakan pelembap kulit.
umumnya pada penderita dermatitis
 Kompres area dermatitis kontak dengan
kontak akibat kerja mengeluh gatal pada kompres dingin.
 Hindari menggaruk daerah dermatitis 1. Eliminasi paparan allergen dan
kulitnya bergantung pada likasu dan
 Lindungi tangan,bilas dan keringkan iritan
keparahan dermatitis : tangan saat mencuci tangan, serta
gunakan sarung tangan untuk 2. Proteksi personal
1. Akut : dimulai dari bercak eritematosa melindunginya.
 Krim atau salep kortikosteroid. Obat 3. Identifikasi pekerja yang beresiko
yang berbatas agak jelas, kemudian diikuti seperti hydrocortisone dioleskan pada tinggi
edema dan papulovesikel. vesikel dapat kulit 1-2 hari sekali untuk meredakan
ruam. Kebersihan individual dan kebersihan
pecah menimbulkan erosi dan eksudasi lingkungn kerja. JANGAN LUPA
(basah).
1. Cuci tangan
2. Kronik : Terlihat kulit kering,
berskuama, papul, likenifikasi dan
mungkin juga fisur, batasnya tidak jelas
2. Gunakan APD yang lengkap saat
(Djuanda & al, 2002).
bekerja

Anda mungkin juga menyukai