Anda di halaman 1dari 14

Pembahasan

Try Out UTBK 002


Skolastik SBMPTN
2020

alternatifa
TRY OUT ONLINE 001

Penalaran Umum
1. (C) Jumlah penambahan kasus corona di Untuk menjawab soal tersebut kita hanya
Indonesia terus mengalami perubahan perlu menganalisis soal pada paragraf 3
Untuk menjawab soal tersebut kita hanya dengan menguraikan informasi per kalimat.
perlu menganalisis soal pada paragraf 1 Pada (A) lihat paragraf 2; (C) lihat kalimat 2;
dengan menguraikan informasi per kalimat. (D) lihat kalimat 4; (E) lihat kalimat 4 dan 5.
Pada (A) lihat paragraf 2; (B) lihat kalimt 2; Demikian semua informasi yang disajikan
(D) dan (E) lihat kalimat 8. Demikian semua kurang tepat dan tidak sesuai dengan bacaan.
informasi yang disajikan kurang tepat dan Adapun (B) benar dan sesuai dengan paragraf
tidak sesuai dengan bacaan. 3 kalimat 1 bahwa “…, diketahui ada 17.025
Adapun (C) benar dan sesuai dengan paragraf yang hasilnya positif dan 118.701 yang
2 kalimat 2 bahwa “Jumlah penambahan hasilnya negatif virus corona."
kasus Covid-19 di Indonesia pun terus
bergerak secara fluktuatif." 5. (E) Jumlah kasus meninggal lebih banyak
dibandingkan kasus sembuh pada bulan
2. (B) Achmad Yurianto selaku jubir Mei
pemerintah menyampaikan Opsi E merupakan pernyataan yang salah dan
perkembangan virus corona di Indonesia tidak sesuai dengan gambar 1 seharusnya
Untuk menjawab soal tersebut kita hanya jumlah kasus meninggal lebih sedikit
perlu menganalisis soal pada paragraf 1 dibandingkan kasus sembuh pada bulan Mei.
dengan menguraikan informasi per kalimat.
Pada (A) dan (D) tidak sesuai dengan teks; (C) 6. (E) Selama tiga bulan total penambahan
lihat kalimat 4; (E) lihat kalimat 2. Demikian kasus di Indonesia bergerak secara
semua informasi yang disajikan kurang tepat fluktuatif
dan tidak sesuai dengan bacaan. Simpulan menggambarkan keseluruhan
Adapun (B) benar dan sesuai dengan paragraf maksud dari gambar tersebut. Maka opsi E
1 kalimat 5 bahwa “Hal ini diungkapkan juru merupakan simpulan yang tepat bahwa
bicara pemerintah untuk penanganan virus selama tiga bulan total penambahan kasus di
corona, Achmad Yurianto." Indonesia bergerak secara fluktuatif.

3. (D) Setiap orang tidak menjalani 7. (E) 22,97%


pemeriksaan spesimen Tingkat rasio kesembuhan dihitung:
Simpulan merupakan pernyataan yang 𝑇𝑜𝑡𝑎𝑙 𝐾𝑒𝑠𝑒𝑚𝑏𝑢ℎ𝑎𝑛
x 100% = 22,97%
mendeskripsikan keseluruhan isi dari teks. 𝑇𝑜𝑡𝑎𝑙 𝐾𝑎𝑠𝑢𝑠 𝑃𝑜𝑠𝑖𝑡𝑖𝑓

Pada soal ini kita premis atau pernyataan


yang digunakan sebagai dasar penarikan 8. (D) Terdapat beberapa penduduk di
kesimpulan. Karakteristik dari kesimpulan daerah Maluku-Papua yang berada di
sendiri sama ketika kita mencari gagasan bawah Garis Kemiskinan
pokok, yaitu cari pernyataan yang bersifat Untuk menjawab soal tersebut kita hanya
umum dan mengandung pertanyaan. perlu menganalisis soal pada paragraf 3
Opsi (D) merupakan simpulan yang tepat dan dengan menguraikan informasi per kalimat.
sesuai dengan paragraf 2 serta premis Pada (A) lihat kalimat 1 dan 2; (B) dan (E)
menunjukkan sifat yang negatif “jika lihat kalimat 4; (C) lihat kalimat 6. Demikian
Indonesia tidak menggunakan metode real semua informasi yang disajikan kurang tepat
time PCR test maka setiap orang tidak dan tidak sesuai dengan bacaan.
menjalani pemeriksaan spesimen." Adapun (D) benar dan sesuai dengan paragraf
3 kalimat 1 dan 2 “…, persentase penduduk
4. (B) Jumlah hasil negatif lebih banyak miskin, Pulau Maluku-Papua masih menjadi
dibandingkan hasil positif yang tertinggi. Seperlima, atau tepatnya
TRY OUT ONLINE 001

21,2%, dari jumlah penduduknya berada di (C) dan (E) lihat kalimat 6. Demikian semua
bawah GK." informasi yang disajikan kurang tepat dan
tidak sesuai dengan bacaan.
9. (E) Kemiskinan dan ketimpangan antara Adapun (B) benar dan sesuai dengan paragraf
desa dengan kota sangat tinggi 2 kalimat 6 bahwa “GK makanan masih
Simpulan merupakan pernyataan yang berkontribusi paling besar, yakni 73,54%,
mendeskripsikan keseluruhan isi dari teks. sedangkan nonmakanan hanya sebesar
Pada soal ini kita premis atau pernyataan 26,46%." Hal tersebut menunjukkan GK
yang digunakan sebagai dasar penarikan nonmakanan lebih kecil dibandingkan GK
kesimpulan. Karakteristik dari kesimpulan makanan.
sendiri sama ketika kita mencari gagasan
pokok, yaitu cari pernyataan yang bersifat 12. (E) Kesejahteraan masyarakat tetap
umum dan mengandung pertanyaan. merambat naik sedikit
Berdasarkan paragraf 1 “…, kemiskinan Simpulan merupakan pernyataan yang
banyak terjadi di desa-desa dan ketimpangan mendeskripsikan keseluruhan isi dari teks.
antara desa serta kota masih berlanjut Pada soal ini kita premis atau pernyataan
walaupun terjadi perbaikan”. Jika perbaikan yang digunakan sebagai dasar penarikan
tidak terjadi di desa-desa maka hal yang kesimpulan. Karakteristik dari kesimpulan
mungkin benar kemiskinan dan ketimpangan sendiri sama ketika kita mencari gagasan
antara desa dengan kota sangat tinggi. Maka pokok, yaitu cari pernyataan yang bersifat
(E) merupakan simpulan yang sesuai. umum dan mengandung pertanyaan.
Berdasarkan paragraf 2 “Secara keseluruhan,
10. (C) Komoditas pokok, seperti beras, GK keduanya mengalami kenaikan, yang
daging sapi, minyak goreng, dan gula pasir berarti kesejahteraan masyarakat sedikitnya
tidak terkena dampak inflasi merambat naik." Maka kesejahteraan
Simpulan merupakan pernyataan yang masyarakat tetap merambat naik sedikit
mendeskripsikan keseluruhan isi dari teks. apabila Garis Kemiskinan makanan
Pada soal ini kita premis atau pernyataan berkontribusi tidak lebih besar dari Garis
yang digunakan sebagai dasar penarikan Kemiskinan nonmakanan. (E) merupakan
kesimpulan. Karakteristik dari kesimpulan simpulan yang sesuai.
sendiri sama ketika kita mencari gagasan
pokok, yaitu cari pernyataan yang bersifat 13. (E) Maret 2006
umum dan mengandung pertanyaan. Berdasarkan gambar 2 tingkat kemiskinan
Berdasarkan paragraf 2 “Tingkat inflasi tertinggi terdapat pada bulan Maret 2006,
periode Maret-September 2018 hanya sedangkan tingkat kemiskinan tertinggi
sebesar 0,94%." Kalimat tersebut menyatakan kedua dan ketiga terdapat pada tahun 2003
bahwa inflasi terkendali dengan baik. Apabila dan bulan Maret 2007.
tingkat inflasi tidak terkendali dengan baik
dan komoditas pokok, seperti beras, daging 14. (B) Kesejahteraan masyarakat merambat
sapi, minyak goreng, serta gula pasir naik
mengalami penurunan maka menurunnya Apabila terjadi penurunan tingkat kemiskinan
komoditas tidak terkena dampak inflasi. Maka pada bulan Maret dan September tahun 2018
(C) merupakan simpulan yang sesuai. maka dapat disimpulkan kesejahteraan
masyarakat merambat naik karena
11. (B) Garis Kemiskinan nonmakanan tidak kebutuhan makanan dan nonmakanan dapat
berkontribusi lebih besar dari Garis terpenuhi, Opsi B merupakan simpulan yang
Kemiskinan makanan sesuai.
Untuk menjawab soal tersebut kita hanya
perlu menganalisis soal pada paragraf 2 15. (E) 8
dengan menguraikan informasi per kalimat. 1) Pola gambar 1 adalah:
Pada (A) dan (D) tidak sesuai dengan isi teks; (2 x 6) – 3 = 9.
TRY OUT ONLINE 001

Setelah itu √9 = 3. r: Jumlah uang yang diperoleh dalam


2) Pola gambar 2 adalah: seminggu;
(5 x 6) – 5 = 25. b: jumlah uang yang dikeluarkan dalam
Setelah itu √25 = 5. seminggu;
3) Pola gambar 3 adalah: Q: jumlah uang disimpan.
(5 x 8) – 4 = 36. Uang perminggu = r – b
Setelah itu √36 = 6. Maka untuk Q rupiah membutuhkan waktu:
Q/(r – b)
16. (C) 13
Menggunakan rumus pythagoras: 20. (A) 1 : 2
1) Segitiga 1: Misalnya, g = guru dan d= dosen
(g+d) 40 = g(35) + d(50)
√𝑎2 + 𝑏 2 = c
g(40 -35) = d(50-40)
√32 + 42 = 5
g(5) = d(10)
2) Segitiga 2:
1 :2
√𝑎2 + 𝑏 2 = c
√62 + 82 = 10
3) Segitiga 1:
√𝑎2 + 𝑏 2 = c
√52 + 122 = 13

17. (C) 77
1) 17 x 12 = 204/2 = 102
2) 14 x 11 = 154/2 = 77

18. (C) 150


1) X = 15% x 20 = 3
3
2) Y = √8 = 2
3) Z = 2 2 + 2(3.2) + 3.3
= 4 + 12 + 9 = 25
Maka xyz → 3 x 2 x 25 = 150

19. (D) Q/(r – b)


TRY OUT ONLINE 001

Pengetahuan Membaca dan Menulis


21. (C) Pembuatan Film Super Mario perspektif pembuatan permainan dan film
Judul pada sebuah bacaan mencakup pada kalimat (4).
pernyataan umum terhadap seluruh isi
bacaan. Penentuan judul film pada bacaan ini 26. (B) Super Mario akan diadaptasi dari
merujuk pada premis kalimat (1) yang permainan menjadi sebuah film
menjadi tajuk rencana, serta gagasan pokok. Mencari kesimpulan tidak ubahnya mencari
Kemudian dapat terlihat bahwa seluruh gagasan pokok yang berada di tengah kalimat.
bacaan mencakup pembahasan mengenai, Kesimpulan dicirikan dengan pernyataan
yaitu kerja sama pembuatan film dan umum yang mengaitkan seluruh isi teks.
persepktif perbedaan pembuatan film dan Premis yang tepat untuk menjadi landasan
permainan. kesimpulan terletak pada kalimat (1) dan (2).

22. (C) Kalimat 3 dan 6 Kedua kalimat itu menjelaskan secara


Pada kalimat (3) dan (6) penulisan unsur gamblang Super Mario sebagai sebuah
serapan yang salah terdapat pada kata 'game' tokoh gim dan proses menggarap film
dari bahasa Inggris yang seharusnya ditulis Super Mario. Dengan demikian dapat
'gim' dalam bahasa Indonesia. disimpulkan secara sederhana bahwa Super
Mario sebagai permainan agak diadaptasi
23. (A) berkolaborasi menjadi sebuah anime atau film Jepang.
Kata kolaborasi pada kalimat (2) bermakna
kerja sama, namun melihat pernyataan 27. (A) Latihan Ahsan di tengah pandemi
sebelumnya Nintendo akan [...] yang Covid-19
merupakan pernyataan tindakan, maka Premis yang dapat dijadikan rujukan sebagai
kolaborasi sebagai kata dasar akan diberikan judul terletak pada kalimat (5). Kalimat (5)
imbuhan ber- yang bermakna tindakan memberikan informasi kegiatan Ahsan yang
menjadi berkolaborasi, sehingga memiliki batal karena penundaan Olimpiade 2020 dan
makna melakukan kerja sama. program latihan di Pelatnas Cipayung yang
terganggu karena pandemi Covid-19.
24. (B) Mengapus tanda koma (,) di depan
namun 28. (B) Kalimat 2
Penulisan kata namun harus ditulis serangkai Pada kalimat (2) pernyataan "Olimpiade 2020
tanpa di jeda dengan koma (,) untuk sendiri batal dan mengalami penundaan
memberikan pemaknaan utuh sebagai induk hingga tahun 2020" menjadi premis dari
kalimat yang juga berfungsi sebagai kalimat (1), (3), dan (4) yang memiliki inti
penerusan pembahasan kalimat (3). penjelasan bahwa, "Ahsan tidak berlaga di
Olimpiade 2020, namun bertekad dan
25. (D) Berbagai pihak memberikan komentar semangat berlatih, serta menjaga performa."
terhadap rencana ini.
Pernyataan yang tepat untuk menjadi sisipan Namun jika inti kalimat (2) kita rubah dari
kalimat (3) dan (4) harus memiliki kesesuaian "olimpiade batal" menjadi "olimpiade
pembahasan yang padu, terutama dengan dilaksanakan", maka premis kalimat (1), (3),
kalimat (4) yang merupakan penerusan dan (4) akan berubah keseluruhan, menjadi
informasi kalimat di depannya. Jika melihat "Ahsan berlaga Olimpiade 2020 dengan tekad
informasi yang disajikan kalimat (4) maka dan semangat berlatih, serta menjaga
pernyataan "Berbagai pihak memberikan performa."
komentar terhadap rencana ini" lebih tepat
karena menjadi topik permasalahan dari
TRY OUT ONLINE 001

29. (A) Tingkat latian selalu diperhatikan oleh dalam kurung jika berada dibelakang
Ahsan perluasan singkatannya
Pernyataan "Tingkat latihan selalu
diperhatikan oleh Ahsan" menjadi kalimat 34. (E) baby boom
deduksi yang menjadi memenuhi syarat Penulisan bahasa asing dan daerah yang tidak
sebagai gagasan pokok paragraf kedua. mengalami serapan ke dalam bahasa
Indonesia ditulis dengan huruf cetak miring.
30. (A) Kalimat 1
Kata spesial pada kalimat (1) bermakna 35. (C) alat ukur
khusus sebagai adjektiva atau kata sifat, Penggunaan frasa alat ukur lebih tapat untuk
bukan secara konkret menyatakan kata orang melakukan perhitungan, sedangkan satuan
atau nomina untuk menjelaskan frasa "ganda ukur digunakan untuk menyatakan hasil dari
putra." Untuk itu kata spesial lebih tepat perhitungan.
diganti spesialis yang memiliki makna ahli
suatu ilmu, sehingga jika dirangkai menjadi 36. (D) penurunan penggunaan kontrasepsi
“spesialis ganda putra” yang memiliki 10 persen selama bulan Maret hingga April
pengertian ahli sebagai ganda putra. Kalimat ini diperbaiki dengan menghilangkan
pemborosan kata bulan dan memperbaiki
31. (A) terjadi dan serta konteks kalimat menjadi deduktif.
Kata mengalami yang dirangkai dengan
penundaan memiliki makna sedang terjadi. 37. (B) penghentian
Kemudian kata “serta” memiliki fungsi Kata pemutusan tidak tepat digunakan
sebagai penghubung variabel lain setelah karena bermakna tidak berhubungan lagi.
penggunaan konjungsi "dan". Kata yang tepat adalah penghentian yang
bermakna mengakhiri.
32. (A) Rutinitas program latihan selalu
diperhatikan oleh Ahsan 38. (C) disebabkan
Kesimpulan menggambarkan keseluruh Pada kata disebabkan, “di” sebagai preposisi
bacaan. Pada soal ini kesimpulan didapatkan dan “sebabkan” harus dirangkai karena
dengan menyatukan ringkasan kedua bukan kata yang menyatakan nomina tempat.
paragraf. Pada paragraf satu ringkasan
dinyatakan bahwa “Ahsan berlatih di 39. (E) emergency
pelatnas ketika terjadi pembatalan Penulisan bahasa asing dan daerah yang tidak
Olimpiade 2020.” Kemudian pada ringkasan mengalami serapan ke dalam bahasa
paragraf kedua dinyatakan bahwa "Ahsan Indonesia ditulis dengan huruf cetak miring.
berlatih di rumah dan tetap menjaga
kebugaran". Ketika padukan maka 40. (C) lonjakan
pernyataan opsi A sudah mencakup ringkasan Untuk menjadikan kalimat ini formal, kata
kedua paragraf yang intinya “rutinitas ledakan diganti menjadi lonjakan yang
Ahssan berlatih di pelatnas dan rumah.” memiliki kesamaan makna, yaitu
pengingkatan yang signifikan.
33. (D) BKKBN
Penulisan singkatan atau akronim yang
dibentuk dari huruf pertama setiap kata maka
ditulis dengan kapital semua dan berada di
TRY OUT ONLINE 001

Pengetahuan Umum
41. (B) Prediksi keadaan pengusaha dan kalimat. Pada kalimat (5) terdapat kesalahan
pekerja terdampak Covid-19 penulisan non-pertanian yang seharusnya
Gagasan pokok merupakan inti permasalahan ditulis non pertanian, serta penempatan kata
suatu paragraf yang terletak di awal, tengah, atau yang lebih tepat diganti dengan serta.
dan akhir. Karakteristik gagasan pokok Adapun pada kalimat (7) dapat dilihat pada
bersifat umum yang berarti secara singkat kata pendapatan setelah kata pendapatan
membahas keseluruhan isi paragraf. yang menjadikan kalimat tersebut tidak
Penjelasan ini serupa ketika kita mencari efektif dan pemborosan karena mengulang
kesimpulan. Pada teks ini gagasan pokok konteks yang sama pada satu rangkaian
berada di tengah, artinya kita mencari kalimat.
kesimpulan dari paragraf ini.
44. (D) Pihak yang melakukan survei tidak
Kita kemudian hanya perlu mencari premis dijelaskan dengan jelas
yang terdapat pada kalimat (8) dan (9). Pada Pada teks ini mungkin sebagian besar akan
kalimat (8) premis diungkapkan oleh merujuk pada penjelasan “Ngadi dari Pusat
“pernyataan diprediksi 10 juta pengusaha Penelitian Kependudukan LIPI.” Padahal
akan berhenti bekerja dan 10 juta lainnya Ngadi hanya menjelaskan kondisi pekerja
mengalami penurunan pendapatan.” pada paragraf satu, sedangkan survei
Kemudian pada kalimat (9) dinyatakan dilakukan pada paragraf kedua dan ketiga
“pengangguran bertambah dari pekerja yang tidak dijelaskan pihak yang menjadi
mandiri dan pekerja bebas.” Kemudian jika surveyor. Kenapa ini menjadi kelemahan?
dipadukan maka menjadi sebuah pernyataan Diketahuinya surveyor berhubungan dengan
“prediksi keadaan pengusaha dan pekerja kejelasan dan kredibilitas hasil surver yang
terdampak Covid-19” menjadi penjelasan menjadi sumber data.
singkat atau simpulan kalimat (8) dan (9).
45. (B) Demikian bahwa pandemi ini
42. (C) Pendapatan pekerja berkurang selama memberikan dampak yang luar biasa
masa pandemi terhadap pengusaha dan pekerja
Untuk mencari inti kalimat, kita hanya perlu Penutup merupakan pernyataan yang
menyederhanakan struktur katanya menjadi menjelaskan dampak, pengulangan masalah,
struktur kalimat dasar dan solusi. Akan tetapi pernyataan berbeda
dengan komentar.
“Dilihat dari pendapatan (K), pendapatan
sebanyak 58% (K) pekerja bebas (S) tidak Pada penutup pernyataan adalah gambaran
memiliki (P) pendapatan (O) selama masa dari bacaan, sedangkan komentar berisi
pandemi Covid-19 (K) dan 28% pendapatan muatan opini subjektif yang isinya diluar
berkurang sampai 30% (K)” dari isi bacaan. Pada pernyataan (A), (B), (D),
dan (E) semuanya bermuatan opini,
Kemudian dirubah menjadi struktur kalimat sedangkan pernyataan (B) memuatn
dasar (S+P) → pekerja bebas (S) tidak pengulangan masalah yang bersumber dari
memiliki (P) pendapatan bacaan.

43. (C) 5 dan 7 46. (C) Pernah


Kalimat rancu merupakan kalimat yang tidak Kata yang tepat untuk rumpang pada kalimat
efektif, terdapat kesalahan penulisan, dan (2) adalah serta. Konjungsi ini bermakna
penempatan kata yang mengaburkan konteks pasif, berkesesuaian dengan kalimat
TRY OUT ONLINE 001

sebelumnya yang menyatakan peristiwa yang informasi baik eksplisit maupun implisit di
telah terjadi. dalam bacaan.

47. (C) Hitu tutul tersesat di perairan


Sama seperti penjelasan sebelumnya, kita 51. (B) Terbengkalai
dapat menguraikan struktur kalimat tersebut Kata terbengkalai memiliki padanan kata
menjadi struktur dasar yang terdiri dari dengan terbengkalai yang secara harpiah
S+P+O. dapat dimaknai tidak diperhatikan. Adapun
“Pada tanggal 16 September 2019 (K), terasingkan, terpinggirkan, terpisahkan, dan
diberitakan (K) adanya hiu tutul (S) yang terjauhkan saling berpadanan, serta memiliki
tersesat (P) di perairan (O) dekat Pembangkit makna harfiah dijauhi.
Listrik Tenaga Uap Paiton, Probolinggo, Jawa
Timur (K). “ 52. (C) Dilakukan menggunakan internet
Pada frasa survei online makna eksplisit
Kemudian kita sederhanakan → “hiu tutul (S) diberikan oleh kata online yang bermakna
tersesat (P) di perairan (O).” Mudah kan? daring atau terhubung oleh internet.
wkwkwk Sedangkan, survei merupakan tindakan
melakukan pencatatan jawaban responden
48. (E) 1 dan 10 atas pertanyaan serveyor. Dengan demikian,
Gagasan utama merupakan inti dari ketika menjadi gabungan kata, makna
pembahasan seluruh bacaan. Gagasan utama berubah menjadi kegiatan pencatatan yang
memiliki karakteristik umum dan beropini, dilakukan menggunakan internet atau daring.
sehingga bisa dikatakan perlu diperinci oleh
kalimat penjelas lainnya. Letak gagasan pokok 53. (A) Brief history of dutch wife
juga terletak di awal, tengah, dan akhir. Pada
soal ini gagasan utama terletak di kalimat (1) Untuk mengetahui ide utama/ topik dalam
dan (10) yang mengandung pernyataan teks, kita perlu memperhatikan isi bacaan
umum "penemuan hewan laut terdampar." tersebut. Hal ini dibutuhkan untuk
mempermudah kita menemukan poin-poin
49. (B) Papua penting yang dapat menjadi petunjuk mencari
Untuk mencari keberpihakan penulis dalam gagasan utama teks.
bacaan, kita hanya perlu mencari objek
Teks ini dimulai dengan pembahasan tentang
permasalahan yang disorot. Objek
sejarah di balik penggunaan guling pada
permasalahan biasanya selalu menjadi tujuan
masyarakat Asia Tenggara. Kemudian
tindakan dari berbagai pihak yang terlibat di
diteruskan dengan penjelasan mengapa guling
dalam bacaan. Pada bacaan ini pihak-pihak
tersebut, antara lain Presiden Jokowi yang digunakan di Asia Tenggara sebagai sarana
mensoalkan pelanggaran HAM dan memperbaiki kualitas tidur serta versi sejarah
pembangunan ekonomi Papua di kalimat. lain mengenai istilah guling dalam bahasa
Kemudian LIPI yang menyoroti persolaan Inggris disebut Dutch Wife karena diciptakan
kemerdekaan Papua dan ketertinggalan oleh masyarakat Belanda.
ekonomi pada kalimat (3).
Paragraf selanjutnya memperdalam paragraf
sebelumnya mengenai alasan lain penggunaan
50. (D) Survei akan dilakukan LIPI dan
istilah dutch wife sebagai penghinaan terhadap
Change.org pada bulan November
bangsa Belanda sebagai bangsa pembohong
Pada teks tersebut memang benar LIPI dan
dan pembuat benda-benda yang palsu yang
Change.org akan melakukan survei online
mengenai Papua yang melibatkan 27.298 salah satunya adalah guling/ dutch Wife yang
responden, namun untuk tidak terdapat diibaratkan sebagai istri palsu yang bisa
dipeluk ketika tidur masyarakat Belanda di Asia
TRY OUT ONLINE 001

Tenggara. Berdasarkan penjelasan setiap dan akan memicu serangga menjadi kanibal.
paragraf kita dapat menyimpulkan bahwa teks Kemudian paragraf selanjutnya menjelaskan
tersebut menyatakan sejarah singkat bahwa perilaku kanibalisme serangga tersebut
mengapa guling diistilahkan sebagai dutch akan membuat virus-virus yang mematikan
wife dalam bahasa Inggris. bagi serangga lebih mudah tersebar di antara
mereka dan membuat populasi serangga
54. (D) Dutch wife reference name based on the
pemangsa tanaman semakin berkurang.
Dutch Colonialist in Indonesia
Kemudian teks ini diakhiri dengan pernyataan
Paragraf 2 memiliki pola induktif karena inti bahwa perilaku kanibalisme serangga
paragraf berada di akhir paragraf. Berdasarkan membuat rantai makanan lebih seimbang.
penjelasan paragraf tersebut kita dapat
Berdasarkan penjelasan ketiga paragraf
menyimpulkan mengenai kegunaan guling
tersebut maka kita dapat menyimpulkan
untuk mendinginkan tubuh dan alasan
bahwa opsi (A) adalah jawaban yang tepat
mengenai istilah dutch wife dalam bahasa
karena perilaku kanibalisme serangga diawali
Inggris karena ditemukan oleh masyarakat
oleh sistem pertahanan diri tanaman yang
kolonial Belanda di Indonesia.
menyebabkan serangga enggan memakan
bagian tanaman tersebut.
55. (E) The Dutch wife bolster

Untuk memahami subjek yang terdapat pada 57. (B) Cannibalism and its effect on caterpillars
kalimat pertama paragraf kedua tersebut, kita
Berdasarkan informasi yang terdapat dalam
perlu untuk melihat kalimat sebelumnya yaitu
teks yang sudah dipaparkan sebelumnya, kita
pada kalimat terakhir paragraf pertama.
dapat menyimpulkan bahwa teks tersebut
Kalimat “This pillow would come to be known in
membahas fenomena kanibalisme dan
English as the "Dutch wife" because the popular
efeknya pada larva serangga keturunannya.
story goes that it was invented by Dutch
Opsi ini dipilih karena dapat menggambarkan
colonialists in Indonesia a few hundred years
keseluruhan isi teks secara baik dan
ago.“ yang berarti guling ini akan dikenal
meningkatkan keinginan membaca karena
dengan istilah Dutch Wife karena terdapat
judulnya yang menarik.
cerita populer di baliknya bahwa guling (Dutch
Wife) tersebut diciptakan oleh para penjajah
Belanda di Indonesia beberapa tahun lalu. 58. (D) Cannibalism is a natural phenomenon
among herbivores

56. (B) Plants can manipulate their own Berdasarkan is teks tersebut kita dapat
perception of taste menarik kesimpulan bahwa fenomena
kanibalisme terjadi secara alami di antara
Sebelum mengetahui pernyataan mana yang
serangga pemakan tanaman. Opsi ini dipilih
tidak terdapat dalam teks, kita perlu
karena dapat memberikan mewakili
mengetahui pesan yang terkandung dalam
keseluruhan isi paragraf dimana paragraf
setiap paragraf tersebut. Dengan mengetahui
pertama membahas mengenai bagaimana
isi setiap paragraf maka kita akan menemukan
tanaman mengubah larva serangga yang
jawaban atas pertanyaan tersebut.
seharusnya herbivora/ pemakan tumbuhan
Teks ini dibuka dengan pernyataan bahwa menjadi kanibal, paragraf kedua menjelaskan
dalam keadaan terdesak saat tubuh tanaman perilaku kanibalisme memiliki efek lain yaitu
digerogoti serangga maka tanaman akan menyebarkan virus mematikan bagi serangga
mengeluarkan senyawa methyl jasmonate lain, dan paragraf ketiga yang menjelaskan
yang membuat seluruh bagian tubuh tanaman fungsi kanibalisme pada serangga untuk
tersebut menjadi tidak enak untuk dimakan menjaga kelestarian rantai makanan.
TRY OUT ONLINE 001

59. (C) Describe the effect of cannibalism among


plant-eating animals

Teks tersebut bertujuan menjelaskan


mengenai bagaimana fenomena kanibalisme
terjadi pada tanaman yang memakan
tumbuhan karena sistem pertahanan tubuh
tanaman mengubah komposisi kimia serangga
sehingga membuat para serangga tersebut
beralih menjadi pemakan sesama serangga
dan dampaknya terhadap sistem yang lebih
luas yaitu pada aspek kelestarian rantai
makanan dan keseimbangan jumlah serangga
di alam liar.

60. (C) Objective

Penulis teks mencoba menjelaskan fenomena


kanibalisme di antara serangga dengan
objektif dengan memaparkan setiap paragraf
sesuai dengan fakta-fakta yang ada. Selain itu
penulis juga mencoba untuk mematahkan
anggapan bahwa kehidupan di alam selalu
indah dengan bukti adanya kanibalisme di
antara serangga.
TRY OUT ONLINE 001

Pengetahuan Kuantitatif
61. (A) X > Y 𝑛!
𝐶𝑘𝑛 =
Untuk mencari hubungan antara x dan y maka (𝑛 − 𝑘)! 𝑘!
harus menyamakan bentuk bilangan x dan y. 15!
𝐶215 =
Dalam soal ini lebih baik mengubahnya (15 − 2)! 2!
menjadi bentuk desimal. 15!
𝐶215 =
1 3 13! 2!
x = (2) 15.14.13!
𝐶215 =
13 13! 2!
= 23 15.14
1 𝐶215 =
= 2!
8 𝐶215 = 15 × 7
= 0,125 𝐶215 = 105

y = 0,111 Jadi, banyaknya jabat tangan dari 15 orang


yang mengikuti pertemuan adalah sebanyak
Jadi, jika x dirubah dalam bentuk desimal 105.
dengan nilai x = 0,125 dan y = 0,111. Maka
hubungan antara x dan y adalah x > y. 64. (E) 15
Jika 𝟏𝟐𝒙 = 𝟒𝟏, maka 𝒙 = 𝟒𝟏⁄𝟏𝟐
62. (D) 6 1
Untuk mendapatkan hasil dari x + y + z maka untuk mendapatkan nilai 4 (𝑥 + ) langkah
3
dengan menjumlahkan 3 persamaan tersebut. pertamanya adalah menstubtitusikan nilai
1) x + y = 3 𝑥 nya.
2) y + z = 5 = 4 (𝑥 + )
1
3
3) x + z = 4 41 1
=4( + )
12 3
2x + 2y + 2z = 12  hasil penjumlahan =(
41 4
+ )
3 3
2(x + y + z) = 12 45
=
x + y + z = 12/2 3
x+y+z=6 = 15

1
Jadi, tanpa harus mencari salah satu nilai Jadi, nilai dari 4 (𝑥 + ) → 15.
3
setiap variabel (x, y, dan z) sudah bisa
mendapatkan nilai dari x + y + z dengan 65. (D) Lebih dari 4
menjumlahkannya. Jika 𝑎 > 7 dan b < 3, maka untuk
mendapatkan 𝒂 − 𝐛 langsung melakukan
63. (A) 105 operasi matematikanya tanpa menjabarkan
Untuk mencari kemungkinan dari banyaknya nilai dari variabelnya.
sebuah peristiwa bisa menggunakan 2 cara = 𝑎− b
yaitu permutasi dan kombinasi. = 7−3
=4
Saat mencari banyaknya jabat tangan
maka yang digunakan adalah kombinasi Karena nilai 𝑎 > 7 dan b < 3 maka hasil 𝑎 −
karena tidak berurutan. b adalah lebih dari 4 (5,6,7,8,9,910)

Diketahui: 66. (C) BOTH of statements are enough to


n = 15 (jumlah orang yang berjabat tangan) answer the question, but ONE statement is
k = 2 (orang yang berjabat tangan) NOT ENOUGH
TRY OUT ONLINE 001

Suppose :
1) Erwin monthly income is Rp8.000.000 Maka, presentase yang sudah terjual adalah:
2) Erwin 10 months saving Rp8.000.000 =
1684
x 100%
1848
= 91,1%
If Erwin already saved his money for 10
months and his monthly income is
70. (C) 50 km/hour
Rp.800.000, so his monthly saving amount is
Rp.8.000.000/10 months = Total distance = 40 km
Rp.8000.000/month. Remaining Time:
= (55 – 7) minutes.
This result solved by this equation:
𝑅𝑝800.0000 = 48 minutes / 60 minutes
= x 100%
𝑅𝑝8.0000.000
= 0,8 hour
= 10%
Thus we know that Erwin saved 10% of his The vehicle velocity:
income every month. = 40 km / 0,8 hour

67. (D) pernyataan (1) SAJA cukup untuk = 50 km/hour


menjawab pertanyaan dan pernyataan (2) Thus with the remaining 0,8 hour (40 minutes),
SAJA cukup the velocity needed to reach 40 km distance is
Pernyataan (1) Ukuran dimensi kolam renang
tersebut ialah 7m x 8m x 2m. 1 m3 = 1000 liter. 50 km/hour

Volume kolam renang: 71. (C) 9 kodi


= Panjang x lebar x tinggi 1 lusin = 12 buah
=7x8x2 1 gross = 144 buah
= 112 m3 1 kodi = 20 buah
1
1 buah = kodi
20
Untuk mengetahui banyaknya liter air yang
dibutuhkan maka 112 m3 dikalikan dengan
2 lusin + 1 gross + 12 buah = ⋯
1000 = 112.000 liter
𝟐(𝟏𝟐) + 𝟏(𝟏𝟒𝟒) + 𝟏𝟐 = 𝟏𝟖𝟎 𝐛𝐮𝐚𝐡
1
Pernyataan (2) Volume kolam renang 180 buah = 180 ( ) = 𝟗 𝐤𝐨𝐝𝐢
20
tersebut sebesar 112 m3 x 1000 = 112.000
liter. 72. (A) M dan Q
Untuk menjawab tipe soal deret huruf,
68. (E) Parallelogram ubahlah huruf – hurf tersebut sesuai dengan
The definition of two dimensional folding urutannya, misal A urutan pertama, B urutan
symmetry is the total fold(s) we can make to kedua.
a two dimensional figure to fold half of it or
two divide it to half. B, C, E, G, K, …, …
• Kite = 1 2, 3, 5, 7, 11, …, …
• Isosceles Triangle = 1
• Rhombus = 2 Pola deret tersebut merupakan urutan
• Isosceles Trapezoid = 1 bilangan prima dari terkecil hingga terbesar.
• Parallelogram = 0 Maka urutan yang tepat untuk melengkapi
deret tersebut adalah:
69. (A) 91,1% 2, 3, 5, 7, 11, 13, 17
Jumlah dari 154 lusin koran adalah 154 x 12 B, C, E, G, K, M, Q
= 1848 koran. Jika yang sudah terjual adalah
1684 koran.
TRY OUT ONLINE 001

𝒛 𝒚
73. (D) 1 jam 30 menit persamaannya akan menjadi = atau 𝒛 =
𝟔𝟎 𝒙
Selisih waktu dari pukul 00.00 – 10.00 adalah 𝟔𝟎𝒚
.
10 jam. 𝒙

Jam tangan Willy setiap jamnya lebih cepat 5 Untuk setiap orang bekerja berapa jam yang
menit. Berarti dari pukul 00.00 – 10.00, jam dibutuhkan untuk menghasilkan 1.000
tangan willy lebih cepat = 5 × 10 = 50 menit, produk masker?
jadi pada pukul 10.00 jam tangan Willy
menunjukkan = 10.00 + 50 menit = 10.50. Permasalahan di atas dapat diselesaikan
Jam tangan Bambang setiap jamnya lebih dengan perbandingan senilai. → Untuk waktu
lambat 4 menit. Berati dari pukul 00.00 – yang dibutuhkan (misalkan t) demi
10.00, jam tangan Bambang lebih lambat = menghasilkan 1.000 produk dapat ditulis
4 × 10 = 40 menit, jadi pada pukul 10.00 jam dengan persamaan:
tangan Bambang menunjukkan = 10.00 – 40 𝒕 = 𝟏. 𝟎𝟎𝟎.  bandingkan dengan persamaan
𝟔𝟎𝒚
menit = 09.20. 𝒛= .
𝒙
𝟔𝟎𝒚
𝒛 𝟏.𝟎𝟎𝟎𝒙𝒛
Selisih waktu antara jam tangan Willy dengan = 𝒙
→ 𝒕=  didapat
𝒕 𝟏.𝟎𝟎𝟎 𝟔𝟎𝒚
jam tangan Bambang adalah 10.50 – 09.20 = persamaan waktu untuk menghasilkan 1.000
01.30 atau 1 jam 30 menit. produk.

74. (D) 45 76. (E) 18


To solve this question, we need to understand
the concept of arithmetic row (Un). The first
step we have to do is to find the square root of
81 to solve first arithmetic number (U1) by:
𝐔𝟏 = √𝟖𝟏 = 𝟗
Tahun 2020 umur Kakak 2 kali umur Adik,
The second arithmetic number (U2) can be
dapat ditulis dengan persamaan:
solved by this equation:
𝐊 = 𝟐𝐀 (1)
U2 = 3U1
Tahun 2010 umur Kakak 4 kali umur Adik,
𝐔𝟐 = 𝟑(𝟗) = 𝟐𝟕
dapat ditulis dengan persamaan:
We got the first and second arithmetic
(𝐊 − 𝟏𝟎) = 𝟒(𝐀 − 𝟏𝟎) (𝟐)
number (U1) = 9 (U2) = 27, So the difference
Subtitusi persamaan (1) ke persamaan (2).
between (U2)- (U1) = 27 – 9 = 18.
((2A) − 10) = 4(A − 10)
2A − 10 = 4A − 40 𝟏 𝟏 𝟐
77. (B) ; 𝟎, 𝟑𝟎; ;
𝐀 = 𝟏𝟓 𝐭𝐚𝐡𝐮𝐧 𝟒 𝟑 𝟓
Umur Adik 15 tahun maka umur Kakak: Untuk mempermudah pekerjaan ubahlah
K = 2A = 2(15) bilangan pecahan menjadi bilangan desimal.
𝐊 = 𝟑𝟎 𝐭𝐚𝐡𝐮𝐧 1) Untuk opsi (A) menjadi:
0,5; 0,25; 0,125; 1,5.
Didapat umur Kakak 30 tahun. Maka jumlah
2) Untuk opsi (B) menjadi:
umur mereka = 30 + 15 = 45 tahun.
0,25; 0,3; 0,33; 0,4.
3) Untuk opsi (C) menjadi:
𝟏.𝟎𝟎𝟎𝒙𝒚
75. (C)
𝟔𝟎𝒛
0,8; 0,75; 0,66; 0,5.
4) Untuk opsi (D) menjadi;
Untuk x orang dapat menghasilkan y produk
1,8; 1,75; 1,66; 1,5.
per z menit. Dapat ditulis dengan persamaan:
𝒚 𝒚 5) Untuk opsi (E) menjadi:
𝒙 = atau 𝒛 = 0,33; 0,3; 0,75; 0,8.
𝒛 𝒙

𝒚 Urutan bilangan dari terkecil hingga terbesar


Persamaan 𝒛 = masih dalam bentuk menit,
𝒙 yang paling tepat adalah 0,25; 0,3; 0,33; 0,4
maka harus diubah ke bentuk jam,
TRY OUT ONLINE 001

78. (B) 1 dan 3


Mahasiswa wanita = W
Mahasiswa Laki – Laki = L

Jumlah mahasiswa wanita tiga kali mahasiswa


pria, dapat ditulis dengan persamaan:
𝐖 = 𝟑𝐋 (𝟏)
Biaya piknik per mahasiswa Rp40.000 dan
jumlah uang yang terkumpul Rp3.200.000,
dapat ditulis dengan persamaan:
40.000W + 40.000L = 3.200.000
𝐖 + 𝐋 = 𝟖𝟎 (𝟐)
Subtitusi persamaan (1) ke persamaan (2).
(3L) + L = 80
𝐋 = 𝟐𝟎
P merupakan jumlah mahasiswa laki – laki,
maka kuantitas P = 20. Nilai Q = 40. Hubungan
P dan Q adalah nilai Q = 2P, dan Q > P.

79. (C) 13
The value of XY = 12 we can find by:
1) XY = 12 if X = 2 and Y = 6.
2) XY = 12 if X = 6 and Y = 2
3) XY = 12 if X = 4 and Y = 3
4) XY = 12 if X = 3 and Y\ = 4
5) XY = 12 if X = 1 and Y = 12
6) XY = 12 if X = 12 and Y = 1

The maximum value of X + Y as if X = 1 and Y


= 12, or X = 12 and Y = 1. Thus X + Y = 1 + 12
= 13.

80. (D) 20
The difference between two positive number
is 10, can be solved by:
𝐗 − 𝐘 = 𝟏𝟎 (𝟏)
The square root difference from the two
numbers are 100, we can solve it by:
𝐗 𝟐 − 𝐘 𝟐 = 𝟏𝟎𝟎
(𝐗 − 𝐘)(𝐗 + 𝐘) = 𝟏𝟎𝟎 (𝟐)
Substitute equation (1) into equation (2):
(10)(X + Y) = 100
(𝐗 + 𝐘) = 𝟏𝟎
The total sum of (𝐗 + 𝐘) is 10.

Anda mungkin juga menyukai