Anda di halaman 1dari 3

NAMA : VERONIKA M.

WOHON
NIM : 17011104061
KELAS : A2

PERENCANAAN MANAJEMEN KEPERAWATAN

1) Konsep dasar, tujuan, syarat, komponen perencanaan


Perencanaan dalam Manajemen Keperawatan
 Merupakan koordinasi dan integrasi sumber daya keperawatan dengan menerapkan
proses manajemen (mulai dari Pengkajian, Diagnosa, Intervensi/Perencanaan,
Implementasi, sampai Evaluasi) untuk mencapai asuhan keperawan dan tujuan layanan
keperawatan.
 Membantu untuk memastikan pasien pasien akan menerima pelayanan keperawatan
sesuai dengan keinginan atau kebutuhan
 Proses menetapkan tujuan dan memutuskan bagaimana hal tersebut dapat dicapai
 Memilih prioritas, hasil, dan metode yang digunakan untuk sebuah sistem dan kemudian
membimbing sistem untuk mengetahui arahan tersebut.
Perencanaan
 Proses dasar manajemen dalam mengambil keputusan
 Butuh proses berpikir dalam membuat keputusan
 Berorientasi pada masa datang
 Proses dasar memilih sasaran dan menetapkan bagaimana cara mencapainya
 Prosedur yang rasional dan sistematis
 Proses berkelanjutan.
Manajemen Pelayanan
1. Manajemen ruangan
2. Bidang keperawatan
3. Manajemen Rs
Tujuan Pelayanan
 Standar pengawasan
 Tahu kapan pelaksanaan dan selesainnya
 Mengarahkan pada pencapaian tujuan (fokus)
 Mendeteksi adanya hambatan atau kesulitan.
Syarat Perencanaan
 Harus mempunyai tujuan yang jelas
 Bersifat simple atau sederhana, dan juga bersifat fleksibel
 Membuat analisis terhadap pekerjaan yang di kerjakan
 Mempunyai keseimbangan yaitu keselarasan tanggung jawab dan tujuan tiap bagian
dalam perusahaan dengan tujjuan akhir perusahaan yang telah di tetapkan.
Proses Perencanaan
 Menetapkan tujuan (hasil akhir yang akan di capai)
 Mengidentifikasi misi, tujuan, dan strategi terkini organisasi
 Menganalisa lingkungan ekternal dan internal
 Merumuskan strategi
 Implementasi strategi, dan
 Evaluasi hasil.
2) Jenis perencanaan yang disusun kepala ruang rawat
Keberhasilan suatu asuhan keperawatan sangat tergantung kepada jenis perencanaan
yang disusun kepala ruangan diantaranya adalah :
1. Menunjuk ketua tim yang bertugas didalam ruangan
2. Mengikuti serah terima pasien di shif sebelumnya
3. Mengidentifikasi tingkat ketergantungan klien : gawat, transisi dan persiapan pulang
bersama ketua tim
4. Merencanakan strategis pelaksanaan keperawatan
5. Mengatur dan mengendalikan asuhan keperawatan.
3) Perencanaan dalam manajemen asuhan keperawatan di ruang rawat dan puskesamas
yang sesuai dengan standar akreditasi nasional dan international.
Perencanaan dalam manajemen asuhan keperawatan di rawat inap
a. Pengorganisasian
b. Rencana strategi perencanaan
c. Pengaturan dan kegiatan
d. Persiapan pendokumentasian
e. Persiapan evalusi
Perencanaan dalam manajemen asuhan keperawatan di puskesmas
Puskesmas merupakan unit pelaksana teknis dinas kesehatan kabupaten/kota, fasilitas
pelayanan kesehatan menyelenggarakan upaya kesehatan masyarakat dam upaya
kesehatan perseorangan tingkat pertama, dengan lebih mengutamakan upaya promotif dan
prevektif untuk mencapai derajat kesehatan setinggi-tingginya di wilaya kerjanya.
Pendekatan yang di pakai dalam akreditas puskesmas adalah keselamatan dan hak pasien
dan keluarga, dengan tetap memperhatikan hak petugas.

Anda mungkin juga menyukai