Anda di halaman 1dari 1

Hubungan antar kelompok dan koordinasi

Factor yang mempengaruhi kinerja antar kelompok adalah adanhya koordinasi yang baik.
Factor yang mempengaruhi upaya koordinasi adalah sebagai berikut.
1) Adanya saling ketergantungan
2) Ketidakpastian tugas antar kelompok
3) Waktu dan orientasi tujuan
Metode untuk mengelola hubungan antar kelompok
1) Menetapkan aturan dan prosedur
2) Penggunaan hirarki organisasi
3) Penggunaan perencanaan untuk mempermudah koordinasi
4) Peran penghubung
5) Satuan tugas
6) Penggunaan tim
7) Pembetukan departemen pemandu

Anda mungkin juga menyukai