Anda di halaman 1dari 12

JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Universitas Pendidikan Ganesha, Vol : 11 No : 2 Tahun 2020 e-

ISSN: 2614 – 1930.

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, LIKUIDITAS, PROFITABILITAS


DAN LEVERAGE TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN

I Gede Pande Sudiartana1, I Gede Agus Pertama Yudantara2

Program Studi S1 Akuntansi, Jurusan Ekonomi dan Akuntansi, Fakultas Ekonomi,


Universitas Pendidikan Ganesha
Singaraja, Indonesia

e-mail : (gede.pande.sudiartana@undiksha.ac.id, agus.yudantara@undiksha.ac.id)

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan pengaruh ukuran perusahaan, likuiditas, profitabilitas
dan leverage terhadap kebijakan dividen. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi
dalam penelitian adalah perusahaan manufaktur industri barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek
Indonesia (BEI) pada periode 2016-2018. Sampel yang dikumpulkan menggunakan metode purposive
sampling. Total 31 perusahaan manufaktur industri barang konsumsi ditentukan sebagai sampel. Metode
analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda dengan
menggunakan program SPSS versi 20. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ukuran perusahaan (X1)
dan profitabilitas (X3) berpengaruh positif dan signifikan terhadap kebijakan dividen. Sementara itu,
likuiditas (X2) dan leverage (X4) tidak berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen. Hal ini berarti
bahwa semakin tinggi ukuran perusahaan dan profitabilitas, maka semakin tinggi pula kemampuan
perusahaan untuk membayar dividen kepada pemegang sahamnya. Sedangkan kenaikan atau
penurunan pada likuiditas dan leverage tidak akan berpengaruh signifikan terhadap kemampuan
perusahaan dalam membayarkan dividen kepada pemegang saham.

Kata Kunci: Ukuran Perusahaan, Likuiditas, Profitabilitas, Leverage, Kebijakan dividen

Abstract

This research aims to prove the effect of firm size, liquidity, profitability and leverage to dividend
policy. This research uses a quantitative approach. The research population was consumer goods
industry manufacturing companies listed in Indonesia Stock Exchange (IDX) in period of 2016-2018.
Samples was collected by purposive sampling method. Total 31 consumer goods industry manufacturing
companies were taken as samples. Data analysis method used in this research is multiple linear
regression analysis using SPSS version 20. The results of this study showed that firm size and
profitability have a positive and significant effect to dividend policy. As for liquidity and leverage did not
significantly effect to dividend policy. This means that the higher firm size and profitability, then higher the
firm ability to pay dividends to its shareholders. While the increase or decrease in liquidity and leverage
will not significantly influence the company's ability to pay dividends to shareholders.

Keywords: Firm Size, Liquidity, Profitability, Leverage, Dividend Policy

287
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Universitas Pendidikan Ganesha, Vol : 11 No : 2 Tahun 2020 e-
ISSN: 2614 – 1930.

PENDAHULUAN (return) yang bisa berwujud sebagai bentuk


Dalam memutuskan berapa besar hasil divideno(dividendoyield)iataupun laba
dividen dan laba ditahan yang diperlukan pendapatankyang berasal darikselisih atas
dalam perusahan maka diperlukan suatu hargaGjualGsahamGterhadap keuntungan
kebijakan dari perusahaan tersebut. dalam bentuk uang (capital.gains),
Kebijakan tersebut biasanya disebut sedangkan menurut uraian penjelasan dari
dengan kebijakan dividen. Kebijakan Rudianto (2012) menjelaskan bahwa
deviden ialah salah satu dari kebijakan dividen atau keuntungan saham (dividend)
keputusan pendanaan. Atmaja (2008) ialah bagian atas selisih labaGyang
mendefinisikan bahwa kebijakan deviden didapatkan olehGGperusahaanGkepada
ialah suatu kebijakan keuntungan (laba) stakeholders (pemegangGsaham)Isebagai
yang diperoleh oleh suatu perusahaan bentuk uang jasa terhadap kebersedian dari
tertentu yang kemudian akan dibagihasilkan pemegang saham (stakeholders) untuk
pada stakeholders yang berwujud hasil menginvestasikan sebagaian harta dan
keuntungan (dividend) atau untuk ditahan uang ke dalam perusahaan tersebut.
terdahulu untuk tujuan bertambahnya Penentuan besar kecilnya laba
modal untuk keperluan kegiatan keuntungan (dividend) yang dibagi pada
penginvestasian terhadap perusahaan pemegang saham (stakeholders)
tertentu tersebut untuk masa depan. disesuaikan berdasarkan pada persentase
Dengan demikian menjelaskan jika suatu DividendGGPayoutGGRatioG (DPR). Rasio
dividen tertentu tersebut ditahan pada suatu pembayaranGdividen (DPR) ialah suatu
perusahaan, makaubesarukeuntungan perbandingan laba keuntungan (dividend)
(laba) yang dimiliki oleh stakeholders juga yang dibayarkan dengan perbandingan dari
semakin kecil. Menurut laba bersih. Jika Rasio pembayaran
NasserGLetLal.(2013) menjelaskan bahwa dividen (DPR) tinggi, maka keuntungan
kebijakanGGdividen memiliki kegunaan laba yang diperoleh oleh penanam modal
untuk menyediakan (investor) yang berpredikat sebagai
informasiGLpadaGLdunia luar mengenai pemegang saham (stakeholders) juga akan
pertumbuhan serta juga stabilitas tinggi (Musthafa, 2017).
perusahaan. Objek penelitian dalam penelitian
Teori pensinyalan (theory signalling) yang dilakukan oleh peneliti ialah suatu
ialah sebuah teori yang menjelaskan bahwa perusahaanGmanufakturGindustriGbarang..
beragam informasi mengenai dividen tunai konsumsiIterdaftarIdiIBursaIEfekIIndonesia.
(cash dividend) yang dikeluarkan oleh suatu PerusahaanIindustriIbarangIkonsumsiIialah
perusahaan tertentu pada penanam modal salahGsatuGdari beberapa jenis kategori
akan memberikan beragam pertimbangan sektor industry
sebagai tanda-tanda berkenaan dengan terdaftarIdiIBursaIEfekIIndonesia yang
kemungkinan-kemungkinan yang dimiliki memiliki prospek kemungkinan untuk
oleh perusahaan pada jangka waktu di berkembang. Dalam industri barang
masa depan. Hal tersebut dapat konsuumsi tersusun oleh enam sub sector
berlangsung dikarenankan terdapatnya industry, berikut ini ialah susunan sub
informasiGyangGtidakIsimetris (asymmetric sector tersebut; sub sektor rokok, sub
informations) yang terjadi antara penanam sektor farmasi, sub sektor kosmetik dan
modal (investors) dengan manajer barang keperluan rumah tangga, sub sektor
perusahaan, dengan demikian para pihak peralatan rumah tangga, sub sektor
penanam modal (investor) menjadikan makanan dan minuman, dan sub sektor
kebijakan dividen tersebut sebagai tanda lainnya. Saat ini perkembangan dan
pensinyalan berkenaan dengan prospek pertumbuhan industri dari sector barang
kemungkinan yang dimiliki oleh perusahaan dan konsumsi mengalami perkembangan
(Pramastuti, 2007). dan pertumbuhan yang sangat besar, yang
Orientasi dasar bagi seorang disebabkan karena bertambahnya
penanam modal (investor) dalam permintaan oleh semua elemen masyarakat
menanamkan modal atau dananya ialah terhadap barang konsumsi.
agar dapat mendapatkan pendapatan

288
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Universitas Pendidikan Ganesha, Vol : 11 No : 2 Tahun 2020 e-
ISSN: 2614 – 1930.

Berdasarkan pengamatan awal yang besar atau kecil suatu perusahaan yang
dilaksanakanIpadaIperusahaanImanufaktur ditentukan berdasarkan pada jumlah
industriLbarangLkonsumsi dapat diketahui penjualan, total aktiva, dan juga rata-rata
bahwaIrata-rataIdividendIpayoutLratio yang penjualan. Berdasarkan pada penjelasan
dimiliki olehIperusahaan.manufaktur.industri uraian dari Handayani dan Hadinugroho
barangIkonsumsiIpadaItahunI2016 sebesar (2009) mengemukakan bahwa suatu
20,6%, sementara itu padaLtahun 2017 perusahaan yang ada dan telah mapan
dividend…payout…ratio meningkat sebesar cenderung mempunyai cara untuk
22% atau naik…sebesar 1,4% dari mengembangkan perusahaannya ke pasar
tahun…sebelumnya. Selanjutnya di tahun modal. Ketersediaan kemudahan semacam
2018, terjadi kembali mengalami penurunan ini memiliki kegunaan dalam kemampuan
0,9% menjadi 21,1%. Hal tersebut dan juga fleksibilitas bagi perusahaan
menunjukan terjadinya fluktuasi pada rasio dalam mendapatkan dana yang semakin
pembayaran dividen dari perusahaan besar, dengan demikian perusahaan ini
manufaktur industri akan barang barang dapat mempunyai rasio jumlah penjualan
konsumsi yang telah terdaftar pada Bursa pembayaran jumlah penjualan dividen
Efek..Indonesia. Keadaan tersebut jumlah penjualaniyang lebih tinggi
menyebabkan pasar persaingan dalam dibandingkan dengan kemungkinan
industri barang konsumsi menjadi sangat pembayaran dividen yang dapat disanggupi
besar, dengan demikian para manajer dari oleh perusahaan yang baru saja berdiri dan
perusahaan berkompetisi dalam menjaring masih kecil.
penanam modal untuk menanamkan Tingkat likuidasi memberikan
modalnya dalam sector barang konsumsi pengaruh terhadapigkebijakanigdividen, hal
ini. semacam ini disebabkan bahwa likuiditas
Berdasarkan pada hasil dari penelitian tersebut ialah kapasitas perusahaan dalam
yang dilaksanakan oleh Akbar dan Fahmi menyanggupi pembayaran untuk pelunasan
(2020) yang berjudul…pengaruhGukuran utang ataupun untuk pembayaran dividen
perusahaan, IprofitabilitasIGdanIGlikuiditas jangka pendek. Menurut uraian penjelasan
terhadapIGIkebijakanIGdividenIGdanGInilai dari Hanafi dan Nurnajamuddin (2004)
perusahaan…terhadap…perusahaan…man menjelaskan bahwa likuiditas ialah bahwa
ufakturIgyangIfgterdaftarIfgdiIfgbursaIfgefek sebuah perusahaan adalah factor yang
Indonesia, dalam hasil penelitian tersebut sangat signifikan yang musti dijadikan
menjelaskan bahwa ukuran dari menjadi referensiiggpertimbanganigdalam
perusahaan (Firm Size) memberikan pengembilan kebijakan mengenai besar
sumbangan pengaruhIyangIpositifIdan tidak kecilnya dividenigyang hendak dibayar
signifikangterhadap pada kebijakanIidividen pada pemegang saham (stakeholders). Bila
yang dilakukan, likuiditas memberikan keadaan likuiditas suatu perusahaan
sumbangan pengaruh yang positif dan tersebut kuat, maka kemampuan atau
tidak..signifikan terhadap pada kapasitas yang dimiliki oleh perusahaan
nilai..perusahaan, profitabilitas memberikan dalam membagi dividen juga besar pada
sumbangan pengaruh yang negatif dan pemegang saham, hal ini disebabkan
signifikan terhadap nilai..perusahaan, karenaigdividen ialahigarusigkasigkeluar
sementara itu, pada bagian dari suatuigperusahaan.
kebijakan..dividen memberikan sumbangan Menurut.penjelasan.dari.Kasmir(2013)
pengaruh yang positif dan tidakIsignifikan menjelaskan.bahwa rasioiiprofitabilitas ialah
terhadapIipada nilai..perusahaan. Dengan rasioiiyang memiliki fungsi untuk
demikian menjelaskan bahwa di dalam mengasesmen kapasitas suatu perusahaan
penelitian ini bahwa faktor-faktor yang dalam mendapatkanigkeuntungan. Rasio
dianggap memberikan pengaruh terhadap profitabilitas ini juga menyediakan
kebijakan..deviden pada suatu perusahaan kegunaan sebagai sebagai pengukuran dari
diantaranya adalah likuiditas, ..profitabilitas, tingkat efektivitas manajemen dalam
leverage, ..dan..ukuran..perusahaan. sebuah perusahaan. Hal tersebut dijelaskan
Ukuran.Perusahaaan. (Firm.Size) berdasarkan dari laba yang diperoleh
ialah suatu gambaran berkenaan dengan berdasarkan tingkat penjualan dan juga

289
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Universitas Pendidikan Ganesha, Vol : 11 No : 2 Tahun 2020 e-
ISSN: 2614 – 1930.

pendapatan dari hasil penanaman modal. tersebut di atas, bisa didapatkan hipotesis
Dengan demikian menjelaskan bahwa penelitian yang diajukan;
fungsi dari rasio profitabilitas ialah untuk H1 : Ukuraniiperusahaani (FirmigSize)
menunjukkan efisiensi yang dimiliki oleh memberikan sumbanganiipengaruh
suatu perusahaan. yangigsignifikanigdanigpositif pada
Kasmir (2013) menyatakan bahwa kebijakaniidivideni (DividendiPayout
rasio leverage ialah rasio yang memiliki Ratio).
kegunaan sebagai instrument untuk
mengkalkulasi bagaimana aktiva Menurut Kasmir (2010)
perusahaan didanai dengan menggunakan berpendapatibahwaiffrasio.likuiditasiggialah
utang. Hal ini berarti bahwa seberapa rasioifyang mendiskripsikan kapasitas yang
besari dari beban utang yang harus adaifffffsuatuiGGGGperusahaaniGGIdalam
dibebankan kepada perusahaan melaksanakan pembarayan hutang dalam
dibandingkan dengn jumlah aktiva. Secara tempo pendek. Hal ini menjelaskan bahwa
umum, pengertian dari rasio leverage ialah jika perusahaanigtersebut ditagih, maka
dapat dipergunakan untuk mengkalkulasi perusahaaniitersebut memiliki kapasitas
kemampuan atau kapasitas yang dimiliki untuk membayar hutang tersebut,
oleh suatu perusahaan dalam khususnya untuk hutang kewajiban yang
membayarkan atau membiayai semua sudah jatuh tempo. Jika rasio likuiditas
kewajiban perusahaan dalam jangka memperlihatkan kapasitas oleh suatu
panjang atau jangka pendek jika perusahaan untuk membayarkan hutang
perusahaan tersebut berada dalam masa yang musti dilunasi. Perusahaan yang
likuidasi. mempunyaiigtingkatiglikuiditasigyangigbaik
Ukuran perusahaan (Firm Size) akanifmenyediakan pemberian sinyal yang
memiliki peranan untuk menunjukkan rasio positif berkenaan dengan kinerja suatu
pembayaranigdividen (dividendigpaidiiratio) perusahaan kepada para penanam
dari suatu perusahaan. Perusahaan besar modal.terhadap kemungkinan (prospek)
memiliki kecendurangan untuk menilai perusahaan, dengan demikian hal ini akan
dividenigyangiglebihigtinggi daripada membuat penanam modal untuk
perusahaan yang baru atauigkecil. Oleh melaksanakan penanaman modal pada
sebab itu, apabilaigperusahaanigdapat suatu perusahaan tersebut.
memperoleh stabilitas dan profitabilitas Berdasarkan hasil dari penelitian
yang bagus, maka akan memberikan tanda dilaksanakan oleh Sari (2015)
yang bagus bagi para penanam modal, hal memperlihatkan bahwa likuiditas
ini disebabkan karena jika ukuran mempunyaii sumbangan pengaruh yang
perusahaan (firm size) yang lebih mapan positififpadaiggkebijakaniggdividen, hasil
dan besar akan mempunyai kemampuan dari penelitian ini juga didukung oleh hasil
untuk melaksanakan pembayaran dividen dariigpenelitianigyangigdilaksanakan oleh
secara otomatis (Handayani dan Dewi (2014) dan Renika (2016) yang
Hadinugroho, 2009). menjelaskan bahwaijlikuiditas memberikan
Berdasarkan pada hasil dari penelitian pengaruhiggyang positif padaigkebijakan
yang dilaksanakan Febriyanti (2020) dividen. iBerdasarkan pada hasil uraian
menjelaskan bahwa ukuranigperusahaan penjelasan hasil penelitian teersebut, maka
(firm size) menyumbangkan dapat diambil hipotesis bahwa;
pengaruhiyangisignifikan dan juga positif H2 : Likuiditas.(Current.Ratio) memberikan
pada pengambilanikebijakanidividen. Hal pengaruhiGyangiGpositifiGdaniGIjuga
semacam ini searah pada hasil dari signifikaniterhadapikebijakanGdividen
penelitian yang dilaksanakan oleh Akbar (DividendiPayoutiRatio).
(2020) dan Aditya,dkk (2020) yang
menjelaskan bahwaigukuranigperusahaan Menurut Kasmir (2013) menjelaskan
(firm size) menyumbangkanipengaruhiyang bahwa profitabilitas ialah rasio untuk
signifikaniterhadap padaikebijakaniiidividen. mengukur kapasitas dari perusahaan dalam
Berdasarkan pada uraian hasil penelitian mendapatkan laba keuntungan. Rasio ini
juga menyediakan ukuran tingkatan

290
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Universitas Pendidikan Ganesha, Vol : 11 No : 2 Tahun 2020 e-
ISSN: 2614 – 1930.

keefektivitasaniGmanajemeniGdariiGhsuatu negativeidanisignifikanoterhadapokebijakan
perusahaan tertentu. Pendapat ini juga dividen, sedangkan berdasarkan pada hasil
diperlihatkan dalam labaGyang diperoleh penelitian yang dilaksanakan oleh Iswara
yang berasal dari pendapatan investasi dan (2017) menunjukkan bahwaoleverage
juga penjualan. Berdasarkan penjelasan menyediakanosumbanganopengaruhoyang
dari Iswara (2017) menunjukkan bahwa jika positifoodanootidakoosignifikanooterhadap
profitabilitas oleh suatu perusahaan tinggi, kebijakanodividen. Sejalan terhadap
maka divideniGyangiGakan dapat dibayar penelitian Kristianawati (2012) Leverage
paada pemegangiGsahamiG (stakeholders) memberikan sumbangan pengaruh yang
juga tinggi, dengan demikian menjelaskan positifoodan tidak signifikanooterhadap
bahwa seandainya tingkat ROE pada kebijakanodividen.
perusahaan baik makaiGakan memberikan Berdasarkan.hal.tersebutomakaohipotesis
sinyal positif terkait dengan kinerja yang.diajukan:
perusahaan bagi pemegang saham dalam H4 : Leverage (DebtooTooEquityoRatio)
pengambilanikeputusaniberinvestasi. memberikan sumbangan pengaruh
Hasil dari penelitian dilaksanakan oleh yangopositif dan signifikanoterhadap
Yudiana dan Yadnyana (2016), Sunarya kebijakan..dividen (DividendoPayout
(2013) dan Sari (2016) menyimpulkan Ratio).
bahwaiGiGProfitabilitasiGiGiGmemberikan
sumbangan pengaruh yangiGpositifidan METODE
juga signifikaniiterhadap kebijakaniidividen. Metode penelitian yang dipergunakan
Berdasarkan hal ini maka kesimpulan dalam penganalisaan penelitian mengenai
hipotesis yang dapat diberikan adalah: “PengaruhoUkuranoPerusahaan,iLikuiditas,
H3 : Profitabilitas…(ROE) …memberikan ProfitabilitasodanoLeverageoterhadapoKebi
sumbangan pengaruh yang positif dan jakaniDividen” .adalah.penelitian.kuantitatif.
signifikaniterhadapikebijakaniiiidividen.. Subjek.dalam.penelitian.ini.ialah.perusahaa
(DividendiiPayoutiiRatio). n.sektoroindustriobarangokonsumsioyango
terdaftar.di.Bursa.Efek.Indonesia. Alasan
Rasio leverage ialah rasio yang untukpemilihan.perusahaan..industri..baran
dipergunakan dalam penilaian mengenai g..konsumsi adalah karena perkembangan
seberapa besar aktiva perusahaan yang industri barang konsumsi saat ini
dapat dibiayai dengan menggunakan utang menunjukkan pertumbuhan yang sangat
(Kasmir, 2013). Hal ini berarti bahwa pesat, karena kebutuhan dari masyarakat
seberapaobesarobebanoutangoperusahaan terhadap barang konsumsi ikut tinggi
yang dapat ditangani oleh perusahaan sejalan dengan bergulirnya waktu.
dibandingkan denganoaktivaoperusahaan. Populasiopenelitianoinioadalah antara
Rusli dan Sudiartha, (2017) menjelaskan lainoperusahaanosektoroindustriobarang.
bahwa jika tingkat rasiooutangoterhadap konsumsioyangoterdaftarodioBursaoEfekoff
modal (Dept-to-Equityoratio) otinggi, maka Indonesiaoyangoberjumlaho52perusahaan
kompisisi dari hutang juga tinggi, dengan manufakturoindustriobarangokonsumsiterda
demikian menyebabkan kemampuan yang ftar pada BursaooEfekooIndonesiao (BEI).
dimiliki oleh perusahaanountuk dapat Pengumpulan data total populasi diperoleh
membagikanodividenookepadaoipemegang melaluisahamok. com.
saham (stakeholders) juga rendah. Hal Teknik..pengambilan/Pengumpulan
tersebut bisa menyediakan tanda-tanda data .sampel dalam..penelitian ini adalah
yang positif untuk para calon penanam denganoomenggunakanoteknikoiipurposive
modal terkait dengan kinerja perusahaan. sampling, berdasarkan kriteria yang sudah
Melalui rasio leverage investor tentu akan ditetapkan, maka dari populasiisebanyak 52
mengatahuioprospekooperusahaanodimasa perusahaanooodidapatoo31oooperusahaan
yangoakanodatang. perusahaanogmanufakturvindustriogbarang
Hasil dari penelitian yang konsumsiooyangoterdaftaroodioBursaoEfek
dilaksanakan oleh Yudiana dan Yadnyana Indonesiaoyangomemenuhiikriteria. Jumlah
(2016), mengungkapkan bahwa leverage dataodalamopenelitian inioadalah sebanyak
menyediakan sumbangan pengaruh yang 93 data (31 perusahaan x 3 tahun).

291
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Universitas Pendidikan Ganesha, Vol : 11 No : 2 Tahun 2020 e-
ISSN: 2614 – 1930.

Teknikoopengumpulan dataoyang HASIL DAN PEMBAHASAN


dipergunakan pada penelitianooini yaitu Uji statistik deskriptif ialah perhitungan
denganoocaraoopendokumentasian. Tenik statistika yang memiliki kegunaan untuk
dokumentasi dilakukan pada menganalisa data dengan cara
dataosekunder yangoobersumber dari menggambarkanHHatauHmendeskripsikan
laporanookeuangan dan laporanotahunan dataHyang telah dikumpulkan secara apa
perusahaan yang telah diaudit. Setelah adanya dengan tidak bertujuan untuk
data terkumpul kemudian data tersebut diuji menyimpulkan kesimpulanHyang general
dengan uji statistik deskriptif, oUjioAsumsi (Sugiyono, 2008). HasilHpenelitianHanalisis
Klasik (pengujianoheteroskedasitas, statistikHdeskriptif.bisa ditinjau.dalam.tabel
pengujianoautokorelasi, pengujian diHbawah.ini:
multikolinearitas, pengujianonormalitas) dan
ujiohipotesis (analisisiregresiiberganda, ujiit
daniuji koefisienideterminasi).

Tabel 1. Hasil Uji StatistikHDeskriptif


N MinimumH HMaximum HMean Std.HDeviation
SIZE 93 26 32 28,75 1,565
CR 93 43 864 279,87 194,156
ROE 93 -38 224 19,16 38,707
DER 93 8 256 72,76 54,925
DPR 93 0 130 35,94 34,693
Valid N (listwise) 93

Berdasarkan dari tabel tersebut di dalam modelHregresi permasalahan-


atas memperlihatkan bahwa jumlah sampel permasalahan yang ada di dalam Asumsi
atau N penelitian yang valid adalah Klasik. Uji ini ialah syarat-syarat yang musti
berjumlah 93, tabel di atas juga dipenuhi di dalamoanalisisoregresiolinear
memperlihatkan nilai statistic berganda. Di dalam penelitian ini ujiiasumsi
deskriptif.dari.masing-masing variabel klasikooterdirioodariooujioonormalitas, uji
penelitian. multikolinieritas. ujioheteroskedastisitasidan
Uji asumsi alasik mempunyai tujuan ujioautokorelasi.
untuk mengukur adaHatau tidaknyaHdi

Tabel 2. HasiloUji AsumsioKlasik


Uji AsumsioKlasik Output/Hasil Keterangan
UjioNormalitas Nilai 0,972 > 0,05, maka bisa
Kolmogorov- 0,486 diambil kesimpulanobahwa data
Smirnov Z dari hasil penelitian tersebut
Asymp. Sig. (2- 0,972 berdistribusionormal.
tailed)
UjioMultikolinearitas Tolerance VIF Tidak terdapat variabel independen
SIZE 0,798 1,253 atau variabelooobebas yang
CR 0,526 1,900 mempunyai nilaiotolerance < 0,10
ROE 0,784 1,276 danonilai VIF > 10. Olehokarena
itu, di dalamopenelitian iniomodel
regresi yang dilakukan terbukti
DER 0,489 2,046
bahwa terbebas dari gejala-gejala
multikolinearitas.

292
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Universitas Pendidikan Ganesha, Vol : 11 No : 2 Tahun 2020 e-
ISSN: 2614 – 1930.

Uji Heteroskedastisitas Berdasarkan grafikoscatterplots di


atas dapat terlihatobahwaotitik-titik
menyebaroosecaraoooacakooserta
tersebaroobaik diatas maupun
dibawah angka 0opada sumbuoY.
Hasil ini dapatodisimpulkan bahwa
tidakoooterjadi heterokedastisitas
padaoooomodelooregresi dalam
penelitian ini.

Uji Autokorelasi NilaioD-W sebesaro1,310, dengan


Durbin-Watson 1,310 jumlahopredictors sebanyako4
buah (k=4) dan sampelosebanyak
93 (n=93), berdasarkanotabeloD-W
dengan tingkatoosignifikansio5%,
maka dapatooditentukanonilai (dl)
adalahosebesar 1,5741 dano (du)
adalahoosebesar 1,7531 dengan
demikianonilai 0o< DW < dloyaitu 0
< 1,310 < 1,574 yangimenandakan
bahwaotidak terdapatoautokorelasi
positifodalam modeloregresi.

Selanjutnya dalam penelitian ini (X2), oprofitabilitas (X3) danoleverage (X4)


dipergunakan analisisooregresi linear terhadapookebijakanoodivideno (Y). Hasil
bergandaooountuk dapatoomengetahui uji analisisoregresi linear bergandaodapat
pengaruh ukuran perusahaan (X1), likuiditas dilihatopada tabelo3 di bawah ini:

Tabel 3. HasiloAnalisis RegresioLinear Berganda


Unstandardized
Model t sig
Coefficients B

(Constant) -193,957 -3,578 0,001


SIZE 7,827 4,446 0,000
CR 0,003 0,188 0,851
ROE 0,548 7,623 0,000
DER -0,090 -1,409 0,162

Berdasarkan tabel tersebut di atas, maka Nilai koefisien CR (β2) osebesar 0,003
bisa ditinjau mengenai hubunganoantara dengan nilaiopositif. Haloini berartiobahwa
variabeloindependen danodependen, yaitu setiapopeningkatan CRoosebesar 1ookali
nilai konstanta (a) sebesar -193,957, maka DPRoakan meningkatosebesar 0,003
menunjukkan bahwa variabelooukuran dengan asumsiovariabel yangolainikonstan.
perusahaano (SIZE), likuiditas (CR), Nilaiookoefisien ROE (β3) osebesar 0,548
profitabilitas (ROE), danooleverage (DER) dengan nilaiopositif. Hal inioberarti bahwa
jika nilainya 0oomaka tingkat kebijakan setiapoopeningkatan ROEosebesar 1 kali
dividen (DPR) sebesar -193,957. Nilai makaoDPR akanomeningkat sebesari0,548
koefsien SIZE (β1) sebesar 7,827 dengan denganoasumsi variabeloyang lainikonstan.
nilaioopositif. Hal inioberarti bahwaosetiap Nilaiokoefisien ROEo (β3) osebesar 0,548
peningkatanoSIZE sebesaro1 kaliomaka dengan nilaiopositif. Hal inioberarti bahwa
DPRooakan meningkatoosebesar 7,827 setiapoopeningkatan ROEosebesar 1okali
denganoasumsiovariabel yangilain konstan. maka DPRoakan meningkatosebesar 0,548

293
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Universitas Pendidikan Ganesha, Vol : 11 No : 2 Tahun 2020 e-
ISSN: 2614 – 1930.

denganoasumsi variabeloyang lainikonstan. sangat penting untuk perusahaan atau


Nilaiokoefisien DERo (β4) osebesar -0,090 dapat berguna sebagai instrument
dengan nilaionegatif. Hal inioberarti bahwa pengukuran dalam pengambilan kebijakan
setiapoopeningkatan DERosebesar 1 kali pembayaranooodividen kepadaooopara
maka DPRoakan menurunosebesar -0,090 pemegangoosaham (stakehoders), hal ini
denganoasumsiovariabel yangilain konstan. disebabkanokarena besar atau kecil suatu
perusahaan ditinjau berdasarkan pada total
Pengaruh Ukuran Perusahaan (SIZE) asset yang ada pada suatu perusahaan.
terhadapoKebijakan Divideno (DPR) Perusahaan besar memiliki kecenderungan
Berdasarkan…pada.,..hasil..ujiot..bisa untuk melakukan pembayaranodividen
dipahami bahwaovariabel dari ukuran yang lebih stabil dan tinggi, karena
perusahaanoodenganoomenggunakan log perusahan besar memiliki kapasitas atau
natural dari total..asset mempunyai nilai kemampuan untuk mendapatkan laba
thitung sebesar..4.446 denganotingkat keuntungan lebih stabil danobesar,
signifikansioosebesaro0.000. Tingkat sementara itu perusahaan yang kecil
signifikansioini..ialah..lebihokecil..dibanding biasanya melakukan pembayaran dividen
kan..dengan..tarafosignifikansi..αo=oo0,05, yang relative lebih rendah. Halooini
sedangkan nilai.beta.adalah.0.353, .dengan disebabkan karena laba keuntungan yang
demikian..menjelaskan bahwa ukuran diperoleh kemudian dialokasikan terlebih
perusahaanomemilikiipengaruhoyangipositif dahulu terhadap laba ditahan untuk
terhadapikebijakanodividen. Oleh.karena.itu menaikkan perusahaan dan juga aset
H1..diterima “ukuraniperusahaan..(firmisize) perusahaan. Haloini selarah dengan
memberikan...sumbangan...pengaruhoyang penelitian yang dilaksanakan oleh
positifodan..signifikanoterhadapookebijakan Aditya,dkk (2020) dan Akbar (2020)
dividenodengan..menggunakan..dasar..pen memaparkan bahwa ukuranooperusahaan
gukuran DividendoPayoutoRatio.. (DPR)”. (firmoosize) menyediakan sumbangan
Ukuranoperusahaan..(firmosize) akan pengaruh yang positif dan juga signifikan
menunjukkan pencapaian stabilitas dan terhadapokebijakanoodividen. Namunotidak
juga profitablitas, kemudahan akses menuju sejalan terhadap hasil dari penelitian yang
pasaromodal, dan jugaoobiayaotransaksi dilaksanakan olehooSari, dkk. (2016)
yang relative lebihookecil apabila menjelaskan bahwa ukuranoperusahaan
diperbandingkanodengan perusahaan baru (firmosize) tidak memberikan sumbangan
dan kecilo (Weston danoCopeland, 1992). pengaruhoterhadap..kebijakanodividen.
Pada hasil pengujian diperoleh kesimpulan
bahwa ukuranooperusahaan (firmoosize) Pengaruh Likuiditas (CR) terhadap
memberikan pengaruhoyangopositif dan Kebijakan Dividen (DPR)
jugaisignifikanoterhadapikebijakanodividen, Variabelilikuiditasidengan memfungsikan
dengan ini menjelaskan bahwa teori indikator current ratio memiliki nilai thitung
pensinyalan (signaling theory) mampu sebesaro0,118 dengan tingkat signifikansi
menyediakan tanda-tanda yang positif sebesar 0,851. Tingkatosignifikansiitersebut
kepada para penanam modal dan juga bagi ialah lebihobesar dari tarafosignifikansi α =
para calon penanam modal, karena jika 0,05. Denganodemikian H2 ditolako “Tidak
ukuranooperusahaan (firmosize) semakin terjadioopengaruh yangoosignifikan antara
besaroomaka jumlah dividen yang akan likuiditaso (CR) terhadapokebijakan dividen
dibagikanookepada pemegangoosaham (DPR)”.
(stakeholders) jugaoobesar. Halooini Rasio likuiditas ialah rasio yang
disebabkan karenaiperusahaan mempunyai mendeskripsikan kemampuan atau
assetooyang dapat dipergunakan untuk kapasitas yang dimiliki oleh perusahaan
memperoleh keuntungan. dalamomembayarokewajiban (hutang) yang
Hasilodari penelitianotersebut di atas jangkaopendek. Jika rasio likuiditas yang
senada dengan hasiloopenelitian yang dimiliki oleh perusahaan tinggi menjelaskan
dilaksanakan oleh Febrianti dan Zulvia bahwa maka kemampuan atau kapasitas
(2020) menjelaskan bahwa ukuran perusahaan dalam membayar kewajiban
perusahaan (firm size) ialah factor yang (utang). Jika kewajiban (utang) yang harus

294
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Universitas Pendidikan Ganesha, Vol : 11 No : 2 Tahun 2020 e-
ISSN: 2614 – 1930.

segera ditanggung oleh perusahaan tinggi, payout..ratio. Dengan demikian H3 diterima


maka akan memberikan sumbangan “Profitabilitas..(ROE)…berpengaruh...positif
pengaruh yang negative terhadap dan.signifikan.terhadap...kebijakan...dividen
kemampuan atau kapasitas dari laba (DPR)”.
keuntungan perusahaan, hal ini disebabkan Rasio..profitabilitas..ialah..rasio yang
karena terdapat dana sebagian yang memiliki kegunaan untuk mengukur
ditanamkan di dalam current asset, yang kemampuan atau kapasitas perusahaan
mengakibatkan dividen menjadi tidak dalam mendapatkan laba keuntungan. Hal
optimal (Kasmir, 2013). Sehingga signaling ini dijelaskan berdasarkan pada laba
theory yang diberikan dapat berupa sinyal keuntungan yang diperoleh dari hasil
yang positif kepada para investor. Namun pendapatan investasi dan juga penjualan.
pada hasil pengujian diperoleh kesimpulan (Kasmir, 2013). Pada hasil pengujian
bahwa rasio likuiditas tidakomemberikan diperoleh kesimpulan bahwa rasio
sumbanganoopengaruhooyangoosignifikan profitabilitas memberikan sumbangan
terhadap kebijakanodividen, sehingga hal pengaruh yang positif dan juga signifikan
iniobertentangan dengan signaling theory terhadap..kebijakan..dividen, hal..ini..berarti
yang ada, yaitu likuiditas tidak dapat bahwa signaling theory dapat memberikan
memberikan sebuah sinyal kepada sinyal positif kepada pemegang..saham
penanam modal (investor) dalam (stakeholders). Sinyal ini dapat memberikan
pengambilanokeputusan untukomelakukan hasil kesimpulan bahwa kemampuan atau
penanamanomodal kapasitas yang dimiliki oleh perusahaan
Hasil dari penelitian ini selaras dalam melakukan pembayaran dividen ialah
denganohasilopenelitian yang dilaksanakan fungsi dari laba keuntungan.
oleh Lopolusi (2013) dan juga hasil dari Hasil dari penelitian ini selaras
penelitian yang dilaksanakan oleh Masril dengan penelitian yang dilaksanakan oleh
(2017) menjelaskan bahwa likuiditas rasio Yudiana dan Yadnyana (2016) yang
yang cukup tinggi akan memberikan menjelaskan bahwa besar atau kecilnya
dampak terhadap kemampuan dari laba keuntungan yang diperoleh oleh
perusahaan untuk melakukan pembayaran perusahaan akan memberikan sumbangan
dividen yang akan semakin kecil. Akan pengaruh terhadap besar atau kecilnya
tetapi, hasil dari penelitian ini berlainan pembayaran pembagian..dividen. Jika laba
dengan penelitian yang dilaksanakan oleh keuntungan yang dimiliki oleh perusahaan
Sari, dkk (2016) dan Dewi (2014) yang besar, maka dividen yang harus dibagikan
mengemukakan bahwa likuiditas juga besar, dan begitu juga sebaliknya. Hal
memberikan sumbangan pengaruh yang ini selaras dengan hasil dari penelitian yang
positive terhadap kebijakan.dividen, ialah dilaksanakan oleh Sari (2016) yang
bahwa apabila keadaan likuiditas yang menjelaskan bahwa profitabilitas
dimiliki oleh perusahaan kuat, dengan mempunyai pengaruh yang signifikan
demikian kemampun atau kapasitas yang terhadap kebijakan..dividen. akan tetapi hal
dimiliki oleh perusahaan dalam tersebut tidak selaras dengan hasil dari
melaksanakan pembayaran dividen juga penelitian yang dilaksanakan oleh Lopolusi
besar. (2013), yang menunjukkan hasil pelitian
secara parsial profitabilitas tidak
Pengaruh Profitabilitas (ROE) terhadap berpengaruh signifikan terhadap kebijakan
Kebijakan Dividen (DPR) dividen.
Variabel...profitabilitas...dengan...cara
menggunakan...indikator...return on equity Pengaruh Leverage (DER) terhadap
memiliku thitung sebesar 7,623 dengan Kebijakan Dividen (DPR)
tingkatan... .signifikansi. ..sebesar 0,000. Variabel.leverage.dengan.menggunak
Tingkat..signifikansi..tersebut..lebih...kecil an.indikator.debt.to.equity.ratio.menunjukka
dari...taraf...signifikansi...α...=0,05. Adapun n..thitung.sebesar.-1,409.dengan.tingkat
nilai...beta...sebesar...0,611, dengan signifikansi.sebesar.0,162.Tingkat.signifikan
demikian...return...on...equity..memiliki si tersebut..adalah..lebih..besar..dari..taraf
pengaruh yang positif terhadap dividend signifikansi..α..= ..0,05. Dengan demikian

295
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Universitas Pendidikan Ganesha, Vol : 11 No : 2 Tahun 2020 e-
ISSN: 2614 – 1930.

H4 ditolak “Tidak..terdapat..pengaruh..yang oleh perusahaan dalam membagi dividen


signifikan..antara..Leverage..(DER)terhada pada pemegang saham. Hal ini didukung
p kebijakan..dividen (DPR). dengan penelitian Sari, dkk (2016)
Rasio leverage memiliki kegunaan menyatakan bahwaiigleverageiigdengan
sebagai instrument untuk mengkalkulasi indikatoriidebtgtoigequityiiratioiimempunyai
bagaimana aktiva perusahaan didanai pengaruhiiyangiigsignifikaniinamuniisama-
dengan menggunakan kewajiban (utang) samaiinegatif.
baik dalam jangka panjang ataupun jangka SelanjutnyaiigggUjiiigggggKoefisien
pendek, jika perusahaan tersebut dalam Determinasii(R²)idiperolehii nilaiiR²isebesar
kondisi likuidasi. Jika rasio leverage 0,557igatauig55,7%. Haliginiifberartiibahwa
perusahaan tinggi, maka kewajiban (utang) variabeligikebijakanigidividenigidipengaruhi
yang harus dilaksanakan oleh perusahaan sebesarig55,7%igolehiivariabeliindependen
juga tinggi, dan begitu juga sebaliknya yaituiggukuranigggperusahaan, iglikuiditas,
(Kasmir, 2013). Sehingga signaling theory profitabilitasiggdaniggleverage. igSedagkan
yang diberikan dapat berupa sinyal yang sisanyaigyaituiysebesari44,3%iidipengaruhi
positif kepada para investor. Namun pada olehigfactor-faktoriglainigdiluarigpersamaan
hasil pengujian diperoleh kesimpulan regresi.
bahwa rasio leverage tidak memberikan
sumbangan pengaruh yang signifikan SIMPULAN DAN SARAN
terhadap..kebijakan..dividen, sehingga hal Berdasarkangghasilggpenelitianggdan
ini bertentangan dengan signaling theory pembahasanghipotesisggdalamgpenelitian
yang ada, yaitu rasio leverage tidak dapat ini terkait dengan pengaruh ukuran
memberikan sebuah sinyal kepada peerusahaan, likuiditas, gprofitabilitasgdan
penanam modal (investor) dalam leveragegterhadapgkebijakangggggdividen,
pengambilan keputusan untuk maka bisa dihasilkan kesimpulan bahwa
menanamkan modalnya. Hasil dari variabelggggukuranggggperusahaanggdan
penelitian ini selaras dengan hasil profitabilitasgggberpengaruhggpositifggdan
penelitian yang dilaksanakan oleh signifikanggdterhadapggkebijakangdividen.
Dewantara (2018), yang menyatakan Ukuranggperusahaangberpengaruhgpositif
bahwa peningkatan atau penurunan dangsignifikangkarenagukurangperusahaan
leverage tidak berpengaruh terhadap menjadi suatu indikasi bahwa semakin
peningkatan pembayaran dividen besarggukuranggperusaaangmakagtingkat
perusahaan. Perusahaan yang mempunyai kemampuangperusahaanguntukimembayar
structural permodalan yang tersusun oleh dividenggsemakin besar pula.
pemegang saham (stakeholders) dan juga Kebijaan dividen (DPR) juga
kreditor, dengan hal tersebut maka dipengaruhi oleh profitabilitas. Hal
manajemen perusahaan harus memikirkan semacam ini menjelaskan bahwa jika laba
kepentingan debtholder tetapi juga atau profitabilitas yang didapatkan oleh
kepentingan shareholder. sebuah perusahaan tinggi, maka akan
Hal ini selaras pada hasil dari menyebabkan kapasitas perusahaan dalam
penelitian dilaksanakan oleh Rizka (2013) membagi dividen pada pemegang saham
dan Kristianawati (2012) yang juga tinggi.
mengemukakan bahwa tidak ada pengaruh Sementara itu, berkenaan dengan
yangiidsignifikaniiantaraiileverageiiterhadap variabel yang lainnya, diantaranya ialah
kebijakaniidividen. Tapi hasil dari penelitian leverage dan juga likuiditas tidak
ini tidak senada dengan hasil dari penelitian memberikan sumbangan pengaruh yang
yang dilaksanakan oleh Febrianti dan Zulvia signifikan pada pengambilan kebijakan
(2020) yang menjelaskan bahwa jika nilai dividen. Hal ini menjelaskan bahwa
DER tinggi, maka dengan demikian nilai penurunan atau kenaikan pada tingkat
yang ada pada DER menjadi rendah. leverage dan juga tingkat likuiditas dari
Dengan ini menjelaskan bahwa jika nilai suatu perusahaan tidak memberikan
hutang yang ditanggung oleh perusahaan sumbangan pengaruh secara signifikan
besar, maka hal ini akan memberikan pada kapasitas perusahaan untuk proses
pengaruh terhadap kapasitas yang dipunyai pembagian dividen pada pemegang saham.

296
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Universitas Pendidikan Ganesha, Vol : 11 No : 2 Tahun 2020 e-
ISSN: 2614 – 1930.

Berikut ini ialah saran yang peneliti Terdaftar Di Bursa Efek


mampu berikan berdasarkan pada hasil Indonesia. Jurnal Ilmiah Mahasiswa
penelitian bahwa perusahaan supaya Ekonomi Manajemen, 5(1), 62-81.
memperhatikan masalah kestabilan Dewantara, A. B. (2018). Pengaruh
pembagian dividen pada pemegang saham profitabilitas dan leverage terhadap
tiap tahunnya, dengan demikian kebijakan dividen dengan likuiditas
perusahaan bisa menyediakan persepsi dan kecukupan kas sebagai variabel
yang baik pada calon penanam modal moderasi pada Jakarta Islamic Index
karena kebijakan untuk menarik penanam (JII) periode 2012-2016 (Doctoral
modal dan juga kebijakan yang diambil juga dissertation, Universitas Islam
baik, yang tujuannya ialah untuk dapat Negeri Maulana Malik Ibrahim).
menarik para calon penanam modal untuk Dewi, N. W. T., & Sedana, I. B. P. (2014).
menanamkan modalnya pada perusahaan Pengaruh Struktur ModalL,
pada saat perusahaan tersebut berada Likuiditas dan Pertumbuhan
dalam kesulitian masalah pendanaan. terhadap Kebijakan Deviden di
Bagi penanam modal, disarankan BEI. E-Jurnal Manajemen
untuk memperhatikan ukuran perusahaan Universitas Udayana, 3(6).
dan profitabilitas oleh suatu perusahaan Febrianti, D., & Zulvia, Y. (2020). Pengaruh
yang hendak dituju untuk menanamkan Struktur Kepemilikan, Leverage,
modal, karena di dalam hasil dari penelitian Ukuran Perusahaan Terhadap
ini profitabilitas dan juga ukuran Kebijakan Dividen Pada
perusahaan memberikan sumbangan Perusahaan Manufaktur Yang
pengaruh yang signifikan dan juga positif Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia
pada kebijkan dan pertimbangan atas rasio- Tahun 2013-2017. Jurnal Ilmiah
rasio masalah keuagan yang lainnya yang Mahasiswa Ekonomi
bisa saja mampu memberikan pengaruh Manajemen, 5(1), 201-219.
pada pembagian dividen sebelum modal Hanafi, M. M. (2004). Manajemen
yang dimiliki oleh investor pada keuangan. Yogyakarta: Bpfe, 2005.
perusahaan, dengan memperoleh hasil laba Hanafi, M. M., & Halim, A. (2009). Analisis
yang optimal. laporan keuangan. Yogyakarta: UPP
Bagi penelitian yang akan datang, jika STIM YKPN.
tertarik untuk melaksanakan penelitian yang Handayani, D. R., & Hadinugroho, B.
sejenis disarankan agar lebih (2009). Analisis Pengaruh
mengembangkan serta menambah jumlah Kepemilikan Manajerial, Kebijakan
variabel yang diteliti, supaya mampu Hutang, ROA, Ukuran Perusahaan
memperjelas masalah factor-faktor yang terhadap Kebijakan Dividen. Jurnal
dapat mempengaruhi dari kebijakan dividen Fokus Manajerial, 7(1), 64-71.
misalnya ialah pertumbuhanGperusahaan, Hartanto, H. K., Paramita, P. D., & Fathoni,
strukturGmodal, GfreeGcashGflowGdan A. (2018). The effect of profitability,
rasioGkeuanganGlainnya. leverage, and liquidity to dividend
policy with good corporate
DAFTAR PUSTAKA governance as intervening variables
Aditya, E., Mardani, R. M., & Hufron, M. (in textil and garment company listed
(2020). Pengaruh Profitabilitas, in bei period of 2012-2016). Journal
Likuiditas Dan Ukuran Perusahaan of management, 4(4).
Terhadap Kebijakan Dividen Iswara, P. W. (2017). Pengaruh Rasio
Perusahaan Manufaktur Periode Likuiditas, Rasio Profitabilitas, Rasio
2016-2018. Jurnal Ilmiah Riset Leverage, Ukuran Perusahaan, dan
Manajemen, 9(02). Asset Growth terhadap Kebijakan
Akbar, F., & Fahmi, I. (2020). Pengaruh Dividen (Studi Kasus pada
Ukuran Perusahaan, Profitabilitas Perusahaan Industri Manufaktur
Dan Likuiditas Terhadap Kebijakan Sub Sektor Makanan dan Minuman
Dividen Dan Nilai Perusahaan Pada yang terdaftar di Bursa Efek
Perusahaan Manufaktur Yang Indonesia Periode 2012-

297
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Universitas Pendidikan Ganesha, Vol : 11 No : 2 Tahun 2020 e-
ISSN: 2614 – 1930.

2015). Jurnal Bisnis Teknologi, 4(1), Kebijakan Dividen (Studi Pada


33-47. Perusahaan Manufaktur Di Bei
Kasmir, A. L. K., & Revisi, E. (2013). Tahun 2011–2014). Journal Of
Rajawali Pers. Jakarta Indonesia. Accounting, 2(2).
Kristianawati, I. (2012). Pengaruh Free Sari, N., Ayu, K., & Sudjarni, L. K. (2015).
Cash Flow, Profitabilitas, Likuiditas, Pengaruh likuiditas, leverage,
dan Leverage Terhadap Kebijakan pertumbuhan perusahaan, dan
Dividen (Studi Empiris di Bursa Efek profitabilitas terhadap kebijakan
Indonesia tahun 2007- dividen pada perusahaan
2011). Semarang: Fakultas Ekonomi manufaktur di BEI. E-Jurnal
dan Bisnis Universitas Dian Manajemen Universitas
Nuswantoro. Udayana, 4(10).
Lopolusi, I. (2013). Analisis Faktor-Faktor Sugiyono, P. D. (2017). Metode Penelitian
yang Mempengaruhi Kebijakan Bisnis: Pendekatan Kuantitatif,
Dividen Sektor Manufaktur yang Kualitatif, Kombinasi, dan
Terdaftar di PT Bursa Efek R&D. Penerbit CV. Alfabeta:
Indonesia Periode 2007- Bandung.
2011. Calyptra, 2(1), 1-18. Sunarya, D. H. (2013). Pengaruh Kebijakan
Lukas Setia, A. (2008). Teori dan Praktik Utang, Profitabilitas dan Likuiditas
Manajemen Keuangan. terhadap Kebijakan Dividen dengan
Mahfud, N. (2004). Interdependensi antara Size sebagai Variabel Moderasi
Kebijakan Perusahaan. Struktur pada Sektor Manufaktur Periode
Pasar Dan Profitabilitas Dengan 2008-2011. Calyptra, 2(1), 1-19.
Potensi Pertumbuhan Perusahaan Tabari, N. A. Y., & Shirazi, S. (2015).
Go Publik di Indonesia. Examining the determinants of
Masril, M. (2017). Pengaruh Likuiditas, Dan dividend policy in listed companies
Size Terhadap Kebijakan Dividen in Tehran Stock Exchange. Indian
Dengan Laba Bersih Sebagai Journal of Fundamental and Applied
Moderate (Perusahaan Manufaktur Life Sciences, 5, 2375-2382.
Di Bei 2011-2015). Jurnal Wira Weston, J. F., & Copeland, T. E. (1996).
Ekonomi Mikroskil: JWEM, 7(2), Manajemen Keuangan edisi
181-190. kedelapan jilid 2. Penerjemah:
Musthafa, H., & SE, M. (2017). Manajemen Yohanes Lamarto, et al.). Jakarta:
Keuangan. Penerbit Andi. Penerbit Erlangga.(Buku asli
Pramastuti, S. (2007). Analisis kebijakan diterbitkan tahun 1986).
dividen:: Pengujian Dividend www.idx.co.id.
Signaling Theory dan rent Extraction www.sahamok.com
Hypothesis (Doctoral dissertation, Yudiana, I., & Yadnyana, I. K. (2016).
[Yogyakarta]: Universitas Gadjah Pengaruh Kepemilikan Manajerial,
Mada). Leverage, Investment Opportunity
Rudianto. (2012). Pengantar Set Dan Profitabilitas Pada
Akuntansi. Jakarta: Erlangga. Kebijakan Dividen Perusahaan
Rusli, E., & Sudiartha, G. M. (2017). Manufaktur. E-Jurnal Akuntansi
Pengaruh Struktur Kepemilikan, Universitas Udayana, 15(1), 112-
Leverage, Pertumbuhan 141.
Perusahaan dan Efektivitas USAha
terhadap Kebijakan Dividen. E-
Jurnal Manajemen Universitas
Udayana, 6(10).
Sari, M. R., & Andini, R. (2016). Pengaruh
Pertumbuhan Perusahaan, Ukuran
Perusahaan, Earning Per Share,
Current Ratio, Return On Equity Dan
Debt Equity Ratio Terhadap

298

Anda mungkin juga menyukai