Anda di halaman 1dari 2

NAMA : KUSRIN

NIM : 031215425

KELAS : ADMINISTRASI PUBLIK

MAKUL : PENGANTAR ILMU EKONOMI

1.Ilmu ekonomi adalah suatu studi bagaimana individu-ondividu atau masyarakat


menggunakan berbagai sumberdaya yang langka untuk memproduksi barang
dan jasa serta mendistribusikannya kepada berbagai individu dan masyarakat.

2.- mengoreksi kegagalan pasar dengan efisiensi

- Membuat program untuk melakukan pemerataan pendapatan dengan


menggunakan instrument pajak dan pengeluaran pemerintah

- Membuat kebijakan fiscal dan moneter untuk mendorong pertumbuhan


ekonomi yang tangguh

3.- hukum permintaan adalah jika harga sesuatu jenis barang semakin rendah
maka permintaan barang semakin tinggi maka permintaan atas barang
tersebut akan semakin sedikit.

- Hukum penawaran adalah jika harga suatu jenis barang semakin rendah
maka penawaran atas barang tersebut akan semakin sedikit.Sebaliknya jika
harga suatu jenis barang semakin tinggi maka penawaran barang tersebut
akan semakin banyak

4.Paradoksintan dan air dijelaskan oleh konsep untility bahwa nilai guna
marginyalah yang menentukan apakah suatu barang itu mempunyai harga
yang tinggi atau rendah.

5.Pendekatan ordinal lebih realistis dari pada pendekatan cardinal karena


Pendekatan ini hanya memperlihatkan tingkatan kepuasan yang diperlihatkan
oleh kurva kepuasan bersama.

Anda mungkin juga menyukai