I. PILIHAN GANDA
1. Kejuaraan dunia sepak bola tahun 2014 yang berlangsung di Brazil negara yang menjuarai dalam
kejuaraan tersebut adalah ....
A. Belanda C. Prancis
B. Indonesia D. Selandia Baru
E. Jerman
2. Dalam pertandingan sepak bola sesuai peraturan internasional jumlah pemain yang bermain dalam
setiap tim berjumlah ....
A. 3 pemain C. 5 pemain
B. 11 pemain D. 22 pemain
E. 12 pemain
3. Dalam bermain sepak bola teknik mengumpan selalu digunakan dalam bekerja sama dengan
teman bermain yang bertujuan ....
A. Melakukan taktik dan strategi bermain C. Melakukan pertahannan
B. Melakukan serangan balik D. Melakukan serangan
E. Menyusup ke pertahannan lawan
4. Ketika menerima umpan dari teman bermain bola langsung dikuasai atau diolah maka teknik
tersebut dinamakan ....
A. Stopping C. Heading
B. Controlling D. Passing
E. Driblling
5. Teknik menguasai bola yang dilakukan sambil bergerak dari tempat yang satu ke tempat yang lain
untuk sambil menghindari lawan adalah ….
A. Teknik menghentikan bola C. Teknik menggiring
B. Teknik menguasai bola D. Teknik mengumpan
E. Menembak bola ke gawang
6. Tujuan melakukan teknik shooting dalam bermain sepak bola adalah ....
A. Mengumpan bola ke teman bermain yang berada di belakang
B. Membawa bola sambil berlari ke arah depan
C. Pemain bertahan yang berhasil memasukan bola ke gawangnya sendiri
D. Pemain penyerang melakukan tembakan ke gawang lawan
E. Pemain penyerang menjatuhkan diri di daerah pertahannan lawan
7. Bola yang ditendang menyusur tanah ke depan, maka ketika menendang perkenaan kaki pada bola
pada posisi ....
A. Bola ditendang pada posisi pukul 3
B. Bola ditendang pada posisi pukul 4
C. Bola ditendang pada posisi pukul 5
D. Dilakukan tendangan voli
E. Bola ditendang pada posisi samping
10. Posisi tungkai yang benar pada saat melakukan sikap awal passing bawah dalam bola voli....
A. Kedua kaki dibuka selabar bahu dengan tumit sedikit diangkat dan lutut agak ditekuk
B. Salah satu kaki berada di depan kaki belakang ditekuk lututnya
C. Kedua kaki rapat lutut agak ditekuk dan posisi tumit sedikit diangkat
D. Kaki kanan dan kaki kiri kangkang dengan posisi lutut lurus
E. Kedua kaki dibuka dengan posisi lutu berjauhan
11. Posisi lengan yang benar pada saat melakukan sikap awal passing bawah dalam bola voli....
A. Kedua lengan dibuka dengan posisi tangan dikaitkan
B. Kedua lengan lurus dengan keadaan rileks berada di samping agak di depan
C. Rapatkan dan luruskan kedua lengan di depan badan hingga kedua ibu jari sejajar
D. Kedua tangan menyatu dengan posisi mengepal di depan badan
E. Kedua lengan agak di tekuk sikut dibuka selebar kepalan tangan
12. Perkenaan bola yang benar pada saat melakukan passing bawah adalah ....
A. Ujung tangan C. Lengan bagian atas
B. Lengan bagian bawah D. Pergelangan tangan
E. Diantara lengan atas dan lengan bawah
13. Unsur-unsur positif yang didapat saat kita melakukan olahraga permainan bola voli terdapat pada
jawaban di bawah ini, kecuali ....
A. Sikap kerja sama dengan teman C. Mencari uang
B. Mengembangkan kebugaran tubuh D. Menambah teman pergaulan
E. Memupuk sikap sportif
14. Pada saat melakukan pasing atas perkenaan bola dengan tangan yang benar berada ....
A. Di depan dada C. Di atas kepala
B. Di depan atas kepala D. Di depan kepala
E. Di samping kepala
15. Arah bola yang benar pada saat melakukan chest pass dalam permainan bola basket adalah ....
A. Ke arah atas kepala C. Ke arah samping badan
B. Ke arah depan dada D. Ke arah bawah
E. Ke arah ring lawan
16. Yang dimaksud driblling dalam permainan bola basket adalah ....
A. Menguasai bola sambil berpindah tempat
B. Menghentikan bola dengan cara menangkap
C. Memantul-mantulkan bola ditempat atau berpindah tempat
D. Membawa bola ke depan sambil dioper ke teman bermainnya
E. Melempar bola ke ring lawan
17. Sikap tangan pada saat mendriblling bola yang benar dalam bola basket adalah ....
A. Memantul-mantulkan bola ke lantai oleh dua tangan dengan cara mendorong oleh seluruh jari-
jari tangan
B. Memantul-mantulkan bola ke lantai oleh satu tangan dengan cara mendorong oleh seluruh
jari-jari tangan
Hal 2 / 4
C. Menepuk-nepuk bola ke lantai oleh satu tangan dengan cara mendorong dengan seluruh jari-
jari tangan
D. Memukul-mukul bola sambil berjalan oleh satu tangan
E. Menepuk-nepuk bola ke lantai oleh dua tangan dengan cara mendorong dengan seluruh jari-
jari tangan
18. Suatu usaha mengecoh lawan supaya tidak mampu merebut bola dari penguasaan dengan cara
memutar tubuh, salah satu kaki sebagai porosnya disebut ....
A. Chest pass C. Lay up
B. Dribbling ball D. Pivot
E. Bounce pass
19. Kaki yang digunakan sebagai tumpuan dalam lompat jauh gaya berjalan di udara sebaiknya
menggunakan kaki ....
A. Kaki kanan C. Kaki kiri
B. Kaki yang terkuat D. Kaki yang berada di depan
E. Dua kaki
20. Yang dimaksud serangan dalam beladiri pencak silat adalah ....
A. Usaha untuk menyerang bagian muka lawan
B. Melakukan usaha belaan dengan kontak langsung dengan anggota tubuh lawan
C. Melakukan usaha belaan untuk mengenai anggota tubuh lawan dengan sikut
D. Melakukan usaha serangan dengan tangan ke arah tubuh lawan melalui kontak langsung
E. Melakukan usaha serangan ke anggota tubuh lawan dengan bagian bawah tubuh
21. Tujuan melakukan sikap kuda-kuda pada beladiri pencak silat adalah ....
A. Untuk mempersiapkan diri melakukan serangan
B. Untuk mempersiapkan melakukan tangkisan
C. Sikap siaga untuk melakukan belaan maupun serangan dalam pencak silat
D. Menahan pukulan dari lawan
E. Untuk melatih keseimbangan badan
23. Salah satu belaan yang bertujuan untuk menjatuhkan lawan atau lawan kehilangan keseimbangan
yaitu ....
A. Tendangan C. Tangkisan
B. Hindaran D. Pukulan
E. Sapuan
24. Ada tiga dasar gerak dalam latihan kebugaran yang dapat dilakukan, yakni ....
A. Bergerak, mendorong, menarik C. Bergerak, mengangkat, meregang
B. Meregang, mendorong, menarik D. Mendorong, mengangkat, meregang
E. Menarik, mendorong, mengangkat
25. Posisi kedua tangan yang benar pada saat akan melakukan gerakan guling depan adalah ....
A. Sejajar berada di matras C. Salah satu tangan berada di depan
B. Kedua tangan berjarak satu kepal D. Kedua tangan berkaitan
E. Kedua lengan menghimpit telinga
26. Dalam melakukan guling depan agar mudah untuk kembali ke posisi berdiri maka ....
A. Segara tangan meraih lutut ketika badan sudah selesai mengguling
Hal 3 / 4
B. Segera meletakan kedua tangan seperti pada saat awal melakukan guling depan
C. Segera kedua tangan mendorong matras agar pantat cepat terangkat
D. Berusaha berdiri begitu selesai mengguling
E. Merapatkan tengkuk ke matras agar teknik guling depan lebihmudah
27. Gerakan senam yang dilakukan dengan irama atau musik atau aktivitas gerak yang dilakukan
dengan irama adalah pengertian ....
A. Senam Kebugaran Jasmani C. Senam Si Buyung
B. Senam Irama D. Senam Ketangkasan
E. Senam Jumsihat
28. Latihan pertama kali yang harus dilakukan oleh perenang pemula untuk belajar berenang adalah ....
A. Belajar meluncur
B. Belajar gerakan lengan
C. Belajar mengapung
D. Pengenalan air
E. Belajar bernafas
29. Faktor-faktor yang berpengaruh terhadap kesehatan pribadi seseorang, faktor-faktor tersebut
diantaranya seperti jawaban di bawah ini, kecuali ....
A. Makan yang banyak C. pola istirakat cukup
B. Aktivitas jasmani teratur D. Pola makan benar
E. Konsep diri yang baik
30. Kesehatan yang berhubungan dengan diri sendiri dan lingkungan sekitar adalah ....
A. Kesehatan lingkungan C. Kesehatan masyarakat
B. Kesehatan pribadi D. Kesehatan manusia
E.Kesehatan alam raya
Hal 4 / 4