Anda di halaman 1dari 4

Essay LKT

Sebuah pelatihan dasar tentang segala hal yang berkaitan dengan kepemimpinan.

LKT merupakan syarat wajib untuk mengikuti kegiatan ORMAWA Fakultas Farmasi universitas Airlangga

Pengenalan dan pengembangan diri

Aulia Rozita Rahma

Konsep diri adalah gambaran yang dimiliki oleh seseorang tentang dirinya, yang dibentuk melalui sebuah
pengalaman yang diperoleh dari interaksi social.

Definisi diri merupakan akumulasi dari masa lalu yang merupakan akumulasi dari berbagai pengaruh dri
orang lain atau lingkungan yang mempengaruhi sifat dan perilaku baik secara langasung maupu tidak.

Pengenalan diri merupakan sebuah proses anjang yang berkelanjutan. Karena pada dasarnya diri terus
tubuh dan berkembang dari berbagai aspek menadi pribadi baru yang kaya akan pengalaman.

Bagaimana sih cara mengenali diri sendiri? Ada 2 cara yakni look outside dan look inside. Bagaimana cra
kita melihat minat dan bakat dalam diri kita. Jika kita tidak bisa menemukannya, maka kita juga perlu
mengetahui bagaimana sih diri kita itu daro orang lain.

Dari dalam diri pasti ada kemauan, kemampuan, dan kelemahan. Jika kita memiliki kemampuan, namun
tidak memiliki kemauan maka sama saja. Kelemahan juga bisa menjadi koreksi untuk memperbaiki diri
dan mengasah diri agar menjadi lebih baik. Jika kemauan sangan personal Karena harus dari diri sendiri.

Dari luar diri ada lingkarang, social support dan tantangan. Lingkungan juga mempengarhi dalam proses
mengembangkan diri. Dan berusaha untuk menghindari lingkungan yang toxic, dan sebisa mungkin
mencari lingkungan yang dapat men support perubahan dan pengembangan diri kita untuk menjadi
lebih baik. Untuk tantangan bagaimana kita bisa menjadikan sebuah kekurangan untuk bisa kita ubah
dan sebisa mungkin keluar dari zona nyaman.

Kepribadian dinilai berdasarkan nilai-nilai mendasar yang berlaku di masyarakat

Karakter adalah personality evaluated merupakan sesuatu yang berkaitan dengan kekuatan. Yang sudah
terbentuk berdasarkan pengalaman. Klasifikasi karakter setiap orang itu berbeda-beda.

Diri ini sebetulnya bukan untuk didefinisikan, namun tentang apa yang kita lakukan.

Pengembangan diri merupakan pengembangan dalam segala potensi yang ada pada diri sendiri. Dalam
upaya peningkatan potensi serta meningkatkan kapasitas intelektual yang diperoleh dengan melakukan
berbagai kegiatan. Dalam pengembangan diri yang dicari adalah kualitas. Kemampuan yang dapat
dikembangan adalah hard skill (akademis, menulis, design, dll) dan soft skill (organisasi, social,
kepemimpinan, dan etika).

Pilar pengembangan diri melalui peran mahasiswa.


Iron stock, sebagai calon pemimpin bangsa, agent of change dengan berkontribusi untuk kemajuan
bangsa, moral force sebagi menjunjung tinggi moral, sedangkan social control yakni peran aktif untuk
lingkungan sekitar

Bagaimana cara mengembangkan diri?

1 self-discovery

2. perjelas tujuan

3. konsisten dan gigih

4. social support

Bagaimana cara mengembangkan diri sebagai mahasiswa yakni mengikuti organisasi, kepanitiaan,
kegiatan social, dan kegiatan prestatif, mengikuti UKM, berbisnis, dan internship.

Sebagai mahasiswa kita harus bisa menyeimbangkan antara belajar, bersosialisasi, dan skills.

Leadership skill

Pemateri : Kevin Ksatria Handoko

Pemimpin yang ideal yakni orang yang dapat menggerakkan teman-teman dalam satu wadah.

Ada critical thinking sebuah cara untuk membongkar sebuah pertanyaan secara hati-hati dan tepat

5 cara untuk melakukan kritikal thinking.

1. formulasikan pertanyaan

2. mengumpulkan informasi. Kita dapat mengumpulkan informasi

3. aplikasikan informasi

4. pertimbangkan hasilnya. Apakah jangka panjang atau jangka pendek.

5. menjelajah sudut pandang yang lain.

Time management lewat filosofi

Mengapa kita perlu untuk me managemen waktu?

Bedasrkan Seneca, tidak seperti uang, yang bisa didapat kembali, waktu tidak dapat didapatkan kembali.

Menurut albert camus, adalah pertanyaan yang fundamental, bahwa waktu bukan lah uang.
Bagaimana si caranya memanagemen waktu?

Sebagai generasi milenial, kita memiliki banyak waktu yang fleksibel, tapi kenapa kita tetap bilang tidak
punya waktu.

The golden circle.

The wright brother adalah percaya. Baimana martin luther king bukan orang yang pintar dalam orasi.
Karena ia menyampaikan apa yang ia percaya kepada orang-orang disekitarnya jadi orang- orang
tersebut mempercayainya dan menyebarkan ke orang –orang lainnya.

Untuk menjadi pemimpin hebat yang menginspirasi adalah memulai semuanya dengan alasan, tujuan,
niat.

Selalu memiliki tujuan dan dapat bisa mengikuti tujuanmu.

Materi 3

Pemateri: Anggraini kusuma

Organisasi adalah kumpulan orang yang bekerja sama untuk mencapai suatu tujuan.

Tujuan merupakan indicator yang harus dilalui oleh suatu organisasi, yang juga berfungsi untuk
mengukur kinerjanya. Tujuan dibaut berdasarkan rencana awal atau arahan strategis mencakup
keseluruhan pengoperasian organisasi. Karakteristk tujuan :

Kejelasan, fleksibilitas, terukur maksudnya harus memiliki target apa yang ingin dicapai, realistis, ada
koheren maksudnya tujuan itu harus konsisten dan tidak bertentangan antara anggota satu dengan yang
lainnya, selanjutnya ada memotivasi.

Jenis-jenis organisasi

Berdasarkan hubungan personal. Ada organisasi formal dan non-formal

Berdasarkan jumlah kepemimpinan ada organisasi tunggal dan organisasi komisi

Berdasarkan tujuannya ada organisasi profit dan non profit.

Berdasarkan kehidupan masyarakat ada rganisasi pendidikan

Unsure organisasi yang pertama ada tujuan bersama, personil, alat, lingkup social, dan team work

Struktur organisasi adalah pengaturan yang disengaja, di mana setiap orang memiliki peran dan
tanggung jawab untuk memenuhi kinerja.
Mengapa organisasi itu penting? Karena degan organisasi, seseorang akan menjadi lebih cepat belajar
tenatng arti dari sebuah prses, organisasi formal maupun nonformal memliki pembelajaran jika diikuti
dengan sungguh-sungguh, berorganisasi mengajarkan cara bekerja sama dengan banyak orang yang
memiliki pandangan yang berbeda-beda.

Membangun team work dalam sebuah tim adalah bagaimana kita percaya, berbagi, saling support,
partnership,dan self-development.

Dalam bekerja sama, keragaman individu memengaruhi kinerja tim. Personality merupakan karakter
yang sifatnya relative permanen karena terbentuk dalam waktu lama.

Anda mungkin juga menyukai