Anda di halaman 1dari 1

1.

Coba Anda perhatikan kembang sepatu (Hibiscus rosa-sinensis) dan kembang merak
(Caesalpinia pulcherrima). Apa persamaan dan perbedaan di antara keduanya? Jelaskan!
Persamaan :
 Tergolong ke dalam jenis bunga sempurna karena ia memiliki putik dan benang sari
dalam satu bunga.
 Pada bagian mahkota, yaitu corollanya sama-sama bebas atau tidak saling berlekatan
yang disebut polypetalous/apopetalous.
 Posisi tangkai putiknya berupa terminal (di ujung)
 Bunganya simetris, yaitu kelopak dan mahkota dapat kita bagimenjadi dua bagian
yang sama,
 Putiknya tersusun dari sehelai daun buah (putik tunggal)
Perbedaan :

Kembang sepatu (Hibiscus rosa-sinensis) Kembang merak (Caesalpinia pulcherrima)


Termasuk bunga tunggal yaitu dalam satu Termasuk bunga majemuk yaitu satu tangkai
bunga hanya mendukung satu bunga mendukung banyak bunga
terdiri dari 5 helai daun kelopak, yang Tabung kelopak sangat kecil dan pendek
dilindungi oleh kelopak tambahan (epicalyx)
yang berwarna hijau yang tersusun dalam suatu
lingkaran yang terdapat dibawah kelopak
Benang sarinya berjumlah banyak (lebih dari Benang sarinya berjumlah 2 kali lipat dari
20). Kumpulan dari benang sarinya dalam jumlah daun mahkota, dengan bertipe
kondisi bebas (adelphous) diplostemon yang mana benang sari tersusun
dalam lingkungan luar berseling dengan daun
mahkota
Bakal buah (ovary) tenggelam Bakal buah (ovary) menumpang
Plasenta bertipe axile (sudut tengah) yaitu Plasenta bertipe parietal yaitu terdapat pada
tardapat pada bakal buah beruang 3 ataulebih. dinding bakal buah
Letaknya terdapat pada sudut pertemuan daun
buah yang melipat ke dalam.

Anda mungkin juga menyukai