Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Sekolah : SMK YPE Cilacap


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kompetensi Keahlian : Semua Kompetensi Keahlian
Kelas / Semester : X/1
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Materi Pokok : Pemberitahuan / Announcement
Alokasi waktu : 2 Pertemuan / 6 x 45 menit

A. Kompetensi Inti (KI)


KI. Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual,
konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup
3
kajian/kerja Bahasa Inggris pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan
dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks
pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga
masyarakat nasional, regional, dan internasional.
KI. Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja
4 yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kajian/kerja
Bahasa Inggris.
Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur
sesuai dengan standar kompetensi kerja.Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah,
dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif,
dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di
sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir,
menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah
pengawasan langsung.

B. Kompetensi Dasar (KD)


3.1 Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks khusus
dalam bentuk pemberitahuan (announcement), dengan memberi dan meminta informasi
terkait kegiatan sekolah/tempat kerja, sesuai dengan konteks penggunaannya.
3.2 Menyusun teks khusus dalam bentuk pemberitahuan (announcement), lisan dan tulis,
pendek dan sederhana, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan, secara benar dan sesuai konteks.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


3.1.1 Menentukan struktur teks khusus dalam bentuk pemberitahuan (announcement) dengan
benar.
3.1.2 Menelaah fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks khusus dalam
1
bentuk pemberitahuan (announcement).
4.1.1 Menunjukan teks khusus dalam bentuk pemberitahuan (announcement).
4.1.2 Menerapkan teks khusus dalam bentuk pemberitahuan (announcement).

D. Tujuan Pembelajaran
1. Menentukan struktur teks khusus dalam bentuk pemberitahuan (announcement) dengan
benar.
2. Menelaah fungsi , struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks khusus dalam
bentuk pemberitahuan (announcement).
3. Menunjukan teks khusus dalam bentuk pemberitahuan (announcement).
4. Menerapkan teks khusus dalam bentuk pemberitahuan (announcement).

E. Media, Alat, Bahan dan Sumber Belajar


1. Media : Worksheets dan Video
2. Alat : Laptop, LCD
3. Sumber belajar : Bahasa Inggris Kurikulum 2013 Kelas X Kementerian Pendidikan
dan Kebudayaan Republik Indonesia Cetakan ke – 1 2014, Bahasa Inggris Kurikulum
2013 Kelas X Penerbit Erlangga, dan Internet

F. Materi Pembelajaran
1. Warmer Announcement
2. Vocabulary Builder
3. Pronounciation Practice
4. Vocabulary Exercise
5. Write a text about Announcement
6. Speaking

G. Pendekatan, Model, dan Metode Pembelajaran


1. Pendekatan : Scientific Approach
2. Model Pembelajaran : Discovery learning
3. Metode Pembelajaran : Observasi, diskusi dan tanya jawab

H. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Ke – 1
Langkah-Langkah Pembelajaran
Waktu
1. Pendahuluan
1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai
pembelajaran
2. Melakukan pengkondisian peserta didik
3. Melakukan presensi peserta didik 10
4. Menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
5. Mengaitkan materi pembelajaran sekarang dengan pengalaman peserta didik Menit
atau pembelajaran sebelumnya.
6. Memberi motivasi peserta didik
7. Menyampaikan topik dan tujuan pembelajaran.
2. Kegiatan Inti
A. Pemberian rangsangan - Peserta didik melihat media pembelajaran yang 65 menit
2
(Stimulation); disajikan oleh guru dua teks announcement yang
berbeda.
1. Announcement 1 tentang School Trip to Kuta
Beach
2. Announcement 2 tentang School Camping
- Peserta didik duduk berkelompok (satu kelompok
terdiri dari 4 peserta didik)
B. Pernyataan/identifikas - Guru mempersilahkan peserta didik untuk
melakukan identifikasi terhadap 2 contoh teks
i masalah (problem
announcement yang memiliki tema yang berbeda
statement) disertai penjelasannya.
- Peserta didik melakukan identifikasi terhadap
kedua teks announcement tersebut disertai
penjelasannya.
- Guru mempersilahkan peserta didik secara
berkelompok untuk melakukan identifikasi
perbedaan tema teks announcement 1 dan teks
announcement 2.
- Peserta didik melakukan proses identifikasi
melalui diskusi kelompok dan menuliskan hasil
identifikasi dalam lembar notulensi.
- Guru mempersilahkan peserta didik secara
berkelompok untuk menemukan fungsi
sosial,struktur teks dan unsur kebahasaan yang ada
di ke dua contoh teks announcement.
- Peserta didik secara berkelompok berdiskusi
mengenai fungsi sosial, struktur teks dan unsur
kebahasaan yang ada di kedua teks announcement
yang berbeda tema.
C. Pengumpulan data - Guru mengajak peserta didik untuk melakukan
(Data Collection) observasi terhadap fungsi sosial, struktur teks dan
unsur kebahasaan yang ada di kedua teks
announcement yang berbeda tema.
- Peserta didik melakukan observasi terhadap fungsi
sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan yang
ada di teks announcement yang berbeda tema.
- Guru mempersilahkan peserta didik untuk mencari
informasi dan data-data tambahan dari buku
sumber dan internet.
- Peserta didik melakukan proses pengumpulan data
dan informasi dari buku sumber dan internet lalu
mencatatnya pada buku notulensi
D. Pembuktian - Guru mempersilahkan peserta didik secara
(verification) berkelompok untuk membandingkan hasil
pencarian data dan informasi fungsi sosial,
struktur teks dan unsur kebahasaan dari buku
sumber dan internet dengan contoh yang telah
diberikan oleh guru.
- Peserta didik secara berkelompok berdiskusi
membuat perbandingan hasil observasinya

3
mengenai fungsi sosial, struktur teks dan unsur
kebahasaan dari buku sumber dan internet dangan
contoh teks announcement yang diberikan oleh
guru.
E. Menarik kesimpulan
- Guru mempersilahkan peserta didik secara
(generalization) berkelompok untuk membuat kesimpulan
mengenai materi yang dikaji.
- Perserta didik secara berkelopmpok membuat
keimpulan terhadap materi yang dikaji dan
menuliskannya dalam lembar notulensi.
- Peserta didik (perwakilan kelompok)
mempresentasikan hasil kesimpulannya didepan
kelas secara bergiliran mengenai materi yang
dikaji dengan menampilkan data yang diperoleh.
- Peserta didik dari kelompok lain menaggapi hasil
yang dipresentasikan.
- Peserta didik antar kelompok berdiskusi untuk
menghasilkan kesimpulan yang paling tepat.
3. Penutup (15 menit)
1. Secara bersama-sama peserta didik diminta untuk menyimpulkan tentang fungsi sosial,
struktur teks dan unsur kebahasaan.
2. Guru memberikan konfirmasi dan penguatan terhadap kesimpulan dari hasil pembelajaran.
3. Guru memberikan evaluasi (post test) dan meminta peserta didik secara individu untuk
mengerjakannya.
4. Peserta didik diberi tugas untuk mencari contoh bentuk teks announcement yang memiliki
tema berbeda lagi dari buku referensi lain atau internet.
5. Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan pesan pada peserta didik untuk
mempelajari materi beikutnya.
6. Guru meminta salah satu siswa untuk memimpin doa penutup.

Pertemuan Ke – 2
Langkah-Langkah Pembelajaran
Waktu
1. Pendahuluan
1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai
pembelajaran
2. Melakukan pengkondisian peserta didik
3. Melakukan presensi peserta didik 10
4. Menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
5. Mengaitkan materi pembelajaran sekarang dengan pengalaman peserta didik Menit
atau pembelajaran sebelumnya
6. Memberi motivasi peserta didik
7. Menyampaikan topik dan tujuan pembelajaran
2. Kegiatan Inti
A. Pemberian rangsangan - Peserta didik melihat media pembelajaran yang 65 menit
(Stimulation); disajikan oleh guru dua teks announcement yang
berbeda.
1. Announcement 1 tentang departure/arrival the
train
2. Announcement 2 tentang finding purse in the

4
mall
- Peserta didik duduk berkelompok (satu kelompok
terdiri dari 4 peserta didik)
B. Pernyataan/identifikas - Guru mempersilahkan peserta didik untuk
i masalah (problem mendengarkan pengumuman dari media.
- Peserta didik melakukan identifikasi terhadap
statement)
kedua teks announcement tersebut disertai
penjelasannya.
- Guru mempersilahkan peserta didik secara
berkelompok untuk melakukan identifikasi
perbedaan tema teks announcement 1 dan teks
announcement 2.
- Peserta didik melakukan proses identifikasi
melalui diskusi kelompok dan menuliskan hasil
identifikasi dalam lembar notulensi.
- Guru mempersilahkan peserta didik secara
berkelompok untuk menemukan fungsi
sosial,struktur teks dan unsur kebahasaan yang ada
di ke dua contoh teks announcement.
- Peserta didik secara berkelompok berdiskusi
mengenai fungsi sosial, struktur teks dan unsur
kebahasaan yang ada di kedua teks announcement
yang berbeda tema.
C. Pengumpulan data - Guru mengajak peserta didik untuk melakukan
(Data Collection) observasi terhadap fungsi sosial, struktur teks dan
unsur kebahasaan yang ada di kedua teks
announcement yang berbeda tema.
- Peserta didik melakukan observasi terhadap fungsi
sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan yang
ada di teks announcement yang berbeda tema
- Guru mempersilahkan peserta didik untuk mencari
informasi dan data-data tambahan dari buku
sumber dan internet.
- Peserta didik melakukan proses pengumpulan data
dan informasi dari buku sumber dan internet lalu
mencatatnya pada buku notulensi.
D. Pembuktian - Guru mempersilahkan peserta didik secara
(verification) berkelompok untuk membuat pengumuman dari
hasil pencarian data dan informasi fungsi sosial,
struktur teks dan unsur kebahasaan dari buku
sumber dan internet dengan contoh yang telah
diberikan oleh guru.
- Peserta didik secara berkelompok berdiskusi
membuat pengumuman dari hasil observasinya
mengenai fungsi sosial, struktur teks dan unsur
kebahasaan dari buku sumber dan internet dangan
contoh teks announcement yang diberikan oleh
guru.
E. Menarik kesimpulan - Guru mempersilahkan peserta didik secara
(generalization) berkelompok untuk membuat kesimpulan
5
mengenai materi yang dikaji.
- Perserta didik secara berkelopmpok membuat
keimpulan terhadap materi yang dikaji dan
menuliskannya dalam lembar notulensi.
- Peserta didik (perwakilan kelompok)
mempresentasikan hasil kesimpulannya didepan
kelas secara bergiliran mengenai materi yang
dikaji dengan menampilkan data yang diperoleh.
- Peserta didik dari kelompok lain menaggapi hasil
yang dipresentasikan.
- Peserta didik antar kelompok berdiskusi untuk
menghasilkan kesimpulan yang paling tepat.
3. Penutup (15 menit)
1. Secara bersama-sama peserta didik diminta untuk menyimpulkan tentang fungsi sosial,
struktur teks dan unsur kebahasaan.
2. Guru memberikan konfirmasi dan penguatan terhadap kesimpulan dari hasil pembelajaran.
3. Guru memberikan evaluasi (post test) dan meminta peserta didik secara individu untuk
mengerjakannya.
4. Peserta didik diberi tugas untuk mencari materi tentang simple past tense dan present perfect
5. Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan pesan pada peserta didik untuk
mempelajari materi beikutnya.
6. Guru meminta salah satu siswa untuk memimpin doa penutup.

I. Penilaian Pembelajaran Remidial dan Pengayaan


1. Teknik Penilaian Hasil Belajar (PHB)
Non Test dan Test
2. Bentuk :
- Penilaian Pengetahuan : Tes tertulis essay
- Penilaian Keterampilan : Pembuatan teks announcement dengan tema “Trip to
Tangkuban Perahu Bandung “

Teks 1
Announcement
English Speaking Club

There will be a program to develop our speaking skills next Sunday. We’ll practice guiding tourists in
Prambanan Temple. Please enroll soon since there are limited seats.
Departure : 08.00 a.m.
Fee : Rp 20.000,-
Contact Person : Lita (085768757777)
Chief,
Leo Chandra

Teks 2
School Trip to Kuta Beach
6
28th on August 2017. There will be a school trip to Kuta Beach.
Departure : 07.30 a.m.
Program : Swimming, Games, Volleyball, and lunch at the sea
Afternoon : Walk alone the beach to the lagoon and watch the boat festival
Fee : Rp 300.000,-
Contact Person : Ni Nengah (085768757777)
Chairman
Indra Gunawan

Instrumen/butir Soal Pengetahuan

No Soal Kunci Jawaban


1 What is the purpose of the English Club? The aim of the program is to
guide foreign tourist.
2 Please enroll soon since there are limited seats. Register
The underlined word means…..
3 Who is Leo Chandra? The head of English
speaking club
4 How much must be paid by student in order to attend Twenty thousand Rupiah
the event?
5 Who are contact persons of the text above? English Club

Instrumen/butir Soal Keterampilan

No Soal Kunci Jawaban


1 Find the announcement text on the other book or ……………………………...
internet, and show to the class!
2 Make an announcement text with the theme School ……………………………….
Trip To Kuta Beach!

Pedoman Penskoran :

Penskoran Jawaban dan Pengolahan Nilai Pengetahuan


Nilai 20 : jika Jawaban sesuai kunci jawaban dan ada pengembangan
Nilai 15 : jika jawaban sesuai kunci jawaban
Nilai 10: jika jawaban kurang sesuai dengan kunci jawaban
Nilai 5 : jika jawaban tidak sesuai dengan kunci jawaban
Contoh Pengolahan Nilai
Skor Penilaian 1
IPK No Soal Nilai
a. 1 20
2 20
Nilai perolehan KD pegetahuan : rerata dari nilai IPK
b. 3 20
4 20
5 20
7
Jumlah 100

Penskoran Jawaban dan Pengolahan Nilai keterampilan


Nilai 50 : jika Jawaban sesuai kunci jawaban dan ada pengembangan
Nilai 40 : jika jawaban sesuai kunci jawaban
Nilai 30: jika jawaban kurang sesuai dengan kunci jawaban
Nilai 20 : jika jawaban tidak sesuai dengan kunci jawaban

Pengolahan Nilai
Skor Penilaian 1
IPK No Soal Total Nilai
a. 1 50 Nilai perolehan KD Keterampilan : rerata dari nilai IPK
b. 2 50

Mengetahui, Cilacap, 23 Oktober 2019


Kepala SMK YPE Cilacap Guru Mata Pelajaran,

Mochamad Muchlis, S.H. Nurviana Pramesti, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai