Anda di halaman 1dari 18

Statistik

MATA KULIAH
STATISTIK
UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA
JURUSAN PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
ANGKATAN 2018
SEPTEMBER 2020
KONSEP DASAR STATISTIK

Pengertian

Penggolongan

Fungsi dalam Penelitian

Data
Pengertian

Statistik
Kumpulan data yang disajikan dalam bentuk
tabel/daftar, gambar, diagram, atau ukuran-ukuran
tertentu yang menggambarkan suatu persoalan.

Suatu metode dan prosedur yang digunakan untuk


melakukan pengumpulan, pengolahan, penafsiran dan
penarikan kesimpulan pada data hasil-hasil penelitian.

Statistika
Ilmu Pengetahuan yang berhubungan dengan cara-cara
pengumpulan data, pengolahan data, penganalisisan data,
penarikan kesimpulan, dan pembuatan keputusan.
Penggolongan

Statistik Deskriptif (Induktif)


Statistik yang menggambarkan kegiatan berupa
pengumpulan data, penyusunan data, pengolahan data,
dan penyajian data dalam bentuk tabel, grafik, ataupun
diagram agar memberikan gambaran yang teratur, ringkas
dan jelas mengenai suatu keadaan atau peristiwa.
Terdiri atas : Distribusi Frekuensi  penyusunan data dari
nilai terkecil hingga terbesar dan disajikan
dalam tabel atau diagram
Ukuran Pemusatan  mean, median, modus
Ukuran Penyebaran  rentangan, simpangan
rata-rata, varian, simpangan baku
Penggolongan

Statistik Inferensial (Deduktif)


Statistik yang behubungan dengan penarikan kesimpulan
yang bersifat umum dari data yang telah disusun dan diolah.
Hal-hal yang berhubungan dengan Statistik Inferensial :

Melakukan penafsiran tentang karakteristik populasi dengan


menggunakan data yang diperoleh dari sampel.
Menentukan ada tidaknya hubungan antarkarakteristik
Menguji hipotesis
Membuat kesimpulan secara umum mengenai populasi
Beberapa fungsi dalam Penelitian

Membantu peneliti untuk membaca data yang telah


terkumpul sehingga peneliti dapat mengambil keputusan
yang tepat.
Membantu peneliti untuk melihat ada tidaknya perbedaan
antara kelompok yang satu dengan yang lain atas objek yang
diteliti.
Membantu peneliti untuk melihat ada tidaknya hubungan
antara variabel satu dengan variabel lainnya.
Membantu peneliti untuk melakukan interpretasi atas data
yang terkumpul.
Data

Suatu Informasi yang dikumpulkan

C
O
N
T
O
H
Data

Suatu data seharusnya :


Objektif
Data harus menggambarkan keadaan yang sebenarnya.
Relevan
Data harus ada kaitannya dengan permasalahan yang diteliti.

Up to date
Data harus sesuai dengan perkembangan zaman.

Representatif
Data harus menggambarkan keadaan populasinya.
Dapat dipercaya
Sumber data (narasumber) harus diperoleh dari sumber yang
tepat.
Macam-macam Data

Berdasarkan Cara Memperolehnya


Data primer adalah secara langsung diambil dari objek / obyek penelitian oleh
peneliti perorangan maupun organisasi.

Data Sekunder adalah data yang didapat tidak secara langsung dari objek
penelitian. Peneliti mendapatkan data yang sudah jadi yang dikumpulkan oleh
pihak lain dengan berbagai cara atau metode baik secara komersial maupun
non komersial.

Berdasarkan Sumber Data

Data internal adalah data yang menggambarkan situasi dan kondisi pada
suatu organisasi secara internal.

Data Eksternal Data eksternal adalah data yang menggambarkan situasi serta
kondisi yang ada di luar organisasi.
Berdasarkan Jenis Datanya

Data kuantitatif adalah data yang dipaparkan dalam bentuk angka-angka.

Data kualitatif adalah data yang disajikan dalam bentuk kata-kata yang
mengandung makna.

Berdasarkan Waktu Pengumpulannya

Data cross-section adalah data yang menunjukkan titik waktu tertentu.

Data Time Series / Berkala Data berkala adalah data yang datanya
menggambarkan sesuatu dari waktu ke waktu atau periode secara historis.
Berdasarkan Tingkat Pengkuran

Data Nominal adalah data statistik yang memuat angka-angka yang


tidak mempunyai arti apa-apa, karena angka pada data ini hanya
merupakan tanda atau simbol.
Data Ordinal adalah data statistik yang mempunyai daya berjenjang,
tetapi perbedaan antara angka yang satu dan yang lain tidak konstan
atau tidak mempunyai interval yang tetap.
Data Interval adalah data statistik yang jarak antara satu dan lainnya
sama dan telah ditetapkan sebelumnya.

Data Rasio adalah data statistik yang mempunyai tingkatan tertinggi


dan paling ideal.
Metode Pengumpulan Data

Kuesioner Observasi Wawancara

Dokumen
Penyajian Data

Salah satu kegiatan dalam pembuatan laporan hasil


penelitian yang telah dilakukan sesuai dengan tujuan
yang diinginkan.

1 •Tekstular (Teks)
2 •Tabular ( Tabel)
3 •Grafikal (Grafik)
Tekstular

Penyajian data dalam bentuk teks. Hampir semua


bentuk laporan dari pengumpulan data diberikan
tertulis, mulai dari bagaimana proses pengambilan
sampel, pelaksanaan pengumpulan data sampai
hasil analisis yang berupa info dari pengumpulan
data tersebut.

Contoh

abstrak
Tabular

Penyajian data yang disajikan dalam bentuk kolom dan baris.


Grafikal

Penyajian data yang disajikan dalam bentuk gambar / diagram.

1 2 3 4
• Batang • Garis • Gambar • Lingkaran
b g
a a
t r
a i
n s
g

l
i
g
n
a
g
m
k
b
a
a
r
r
a
n

Anda mungkin juga menyukai