Anda di halaman 1dari 3

IBADAT SABDA LINGKUNGAN ST.

BERNADETA Tobat
SELASA 10 SEPTEMBER 2019
Menyadari akan segala kelemahan dan dosa dosa kita, maka marilah
kita siapkan hati kita, mengakui segala dosa dan kesalahan kita serta
PEMBUKAAN mohon rahmat pengampunan dari Allah agar layak dan pantas
menerima kehadiran Tuhan. Kita hening sejenak…..
Lagu pembukaan

P : Dalam nama Bapa dan Putera dan Roh Kudus. Marilah kita nyatakan sesal dan tobat kita

U : Amin. P: Saya mengaku kepada Allah yang mahakuasa dan kepada saudara
sekalian, bahwa saya telah berdosa, dengan pikiran dan perkataan,
P : Semoga Tuhan beserta Kita. dengan perbuatan dan kelalaian: saya berdosa, saya berdosa, saya
sungguh berdosa. Oleh sebab itu saya mohon kepada Santa Perawan
U : Sekarang dan selama-lamanya. Maria, kepada para Malaikat dan Orang Kudus, dan kepada saudara
sekalian, supaya mendoakan saya kepada Allah Tuhan kita
Kata Pengantar
P: semoga Allah yang mahakuasa mengasihi kita, mengampuni dosa
Selamat malam, bapak/ ibu/ saudara dan saudari yang terkasih dalam kita, dan menghantar kita ke hidup yang kekal.
Tuhan kita Yesus Kristus. Kita patut bersyukur karena berkat kasih
Allah kita boleh berkumpul kembali di tempat ini guna mendalami Kitab U: Amin
Suci. Pada pertemuan Minggu lalu kita telah melihat bagaimana
makhluk hidup musnah karena kejahatan manusia. Kita juga telah Tuhan Kasihanilah Kami
melihat bagaimana manusia menyombongkan diri dengan berbuat
kejahatan yang mengakibatkan krisis lingkungan hidup dan bagaimana P : Tuhan kasihanilah kami.
kita menanggapi situasi tersebut. Dalam pertemuan kedua malam ini U : Tuhan kasihanilah kami.
mengambil subtema “Kita dipanggil untuk melestarikan lingkungan P : Kristus kasihanilah kami.
hidup.“ Kita akan belajar dari teladan seorang benar yang dipanggil U : Kristus kasihanilah kami.
oleh Allah untuk menyelamatkan dan melestarikan makhkluk ciptaan. P : Tuhan kasihanilah kami.
Dia adalah Nuh, seorang yang hidup benar di hadapan Allah dan dapat U : Tuhan kasihanilah kami
dipandang sebagai tokoh pelestarian lingkungan hidup.
Doa Pembukaan P: saudara-saudara yang terkasih, Allah adalah sumber kasih iman
dan harapan, maka marilah dengan rendah hati kita lambungkan
P : Terpujilah nama-Mu, Allah Tritunggal Mahakudus. Keagungan-Mu segala doa dan permohonan kita kepada-Nya.
mengatasi seluruh alam semesta, seca- ra khusus bumi rumah kami bersama.
Terimakasih atas rahmat kehidupan yang kami terima bersama seluruh P: Bagi kami umatmu di Lingkungan St. Bernadeta, Ya Allah Maha
ciptaan-Mu hingga saat ini. Ya Allah, kami mohon ber katilah kami dalam kasih perhatikanlah umatmu disini, mampukan kami untuk memahami
pertemuan pendalaman Kitab Suci ini. Kami hendak mendalami teladan hidup peristiwa-peristiwa hidup ini sesuai dengan tata kebijak- sanaan-Mu.
orang benar yang Engkau pilih untuk menyelamatkan seluruh ciptaanMu dari Dengan demikian, kami dapat memilih yang terbaik, dan melangkah di
peristiwa air bah. Utuslah Roh Kudus-Mu jalan yang lurus, mengikuti jejak Yesus, guru kebijaksanaan yang
sejati. Jadikanlah kami alat-Mu untuk melakukan kehendak-Mu dan
U : Amin. ban- tulah kami menjadi hambaMu yang setia berbakti kepa- da-Mu
kami mohon

P : Allah yang maha kuasa, puji dan syukur atas alam semesta
Sebagai pernyatan iman atas sabda Tuhan yang baru saja yang engka ciptakan bagi kami, sehingga kami dapat memanfaatkan
direnungkan marilah kita teguhkan iman dan kepercayaan kita “ untuk kehidupan kami sehari-hari, bimbing dan mampukan kami untuk
menjaga dan melestarikannya sehingga dapat berguna semua umat
Aku percaya akan Allah, Bapa yang Mahakuasa,  manusia. Kami mohon
pencipta langit dan Bumi. Dan akan Yesus Kristus, 
PutraNya yang tunggal, Tuhan kita. Yang dikandung dari Roh P : Allah yang maha kasih, maafkan atas kecerobohan kami umatmu
Kudus, dilahirkan oleh perwan Maria.Yang menderita sengsara  sehingga mengakibatkan terjadinya kerusakan alam yang sangat
dalam pemerintahan Ponsius Pilatus, disalibkan wafat dan berdampak pada kerusakan ekosistem dan habitat lingkungan hidup,
dimakamkan, Yang turun ketempat penantian,  kami mohon
pada hari ketiga bangkit dari antara orang mati
Yang naik kesurga, duduk disebelah kanan 
Allah bapa yang Mahakuasa. Dari situ ia kan datang  P: dipersilahkan untuk doa doa spontan / maupun dari keluarga
mengadili orang hidup dan mati.Aku percaya akan Roh Kudus,
Gereja katolik yang Kudus, persekutuan para kudus P: Marilah kita haturkan doa permohonan/intense pribadi-prinbadi kita
Pengampunan Dosa, Kebangkitan badan, Kehidupan kekal. ……
Kami Mohon
Amin.
P: Demikianlah ya Bapa, doa-doa yang kami hunjukan ke hadirat-Mu.
Doa Umat Semoga Engkau berkenan menerimanya. semua ini kami sampaikan
kepada-Mu dengan perantaraan Puteramu Terkasih Tuhan kami Yesus
Kristus,
U: Amin P : Bapak/Ibu dan Saudara-saudari terkasih dalam Tuhan, Ibadat
sabda
kita sudah selesai , marilah kita mohon berkat dari Tuhan (hening
Bapa Kami sejenak)
P : Semoga Tuhan beserta kita,
Marilah kita satukan doa dan ungkapan syukur kita dengan doa yang U : Sekarang dan selama-lamanya.
telah diajarkan oleh Tuhan Yesus sendiri : Bapa Kami ….. P : Semoga kita semua yang hadir saat ini, semua orang yang kita
doakan, pekerjaan dan segala niat baik kita selalu diberkati oleh Allah
U: Bapa kami yang ada di surga,dimuliakanlah nama-Mu. Yang Maha Kuasa, Bapa, dan Putera, dan Roh Kudus
Datanglah kerajaan-Mu.Jadilah kehendak-Mu U : Amin.
di atas bumi seperti di dalam surga.Berilah kami rezeki pada hari ini, P : Marilah, kita perg, kita diutus
dan ampunilah kesalahan kami,seperti kami pun mengampuni U : Amin.
yang bersalah kepada kami.Dan janganlah masukkan kami
ke dalam pencobaan,tetapi bebaskanlah kami dari yang jahat. Lagu penutup

Marilah kita juga mohon berkat dan pendampingan dari Bunda Maria 3
kali

Doa Penutup

P Marilah berdoa.

Bapa, Yang Maha Pengasih, kami bersyukur kepada-Mu atas Sabda-


Mu yang telah Kau nyatakan kepada kami. Bantulah kami dengan Roh
Kudus-Mu agar kami dapat menjumpai Engkau dalam segala sesuatu
dan memahami peristiwa-peristiwa hidup ini sesuai dengan tata
kebijak- sanaan-Mu. Dengan demikian, kami dapat memilih yang
terbaik, dan melangkah di jalan yang lurus, mengikuti jejak Yesus, guru
kebijaksanaan yang sejati. Jadikanlah kami alat-Mu untuk melakukan
kehendak-Mu dan ban- tulah kami menjadi hambaMu yang setia
berbakti kepa- da-Mu. Demi Kristus, Tuhan kami. Amin.

Berkat penutup

Anda mungkin juga menyukai