Anda di halaman 1dari 2

3.

BUATLAH LIMA KASUS DAN TENTUKAN LABEL WARNA ATAU TINGKAT


KEDARURATANNYA DENGAN SISTEM RPM

Telah terjadi bencana gempa bumi di daerah X. Tim evakuasi menemukan 5 korban
dan membawa ke posko untuk dilakukan penyelamatan. Di posko perawat A
mengidentifikasi masing-masing korban dengan kriteria sebagai berikut :

1. PASIEN A
Laki-laki usia 27 tahun. Pasien bernafas spontan, RR 15x/menit, Nadi 80x/menit,
CRT 2 detik. Pasien mengeluh nyeri pada bagian dada dan abdomen. Perawat
memberi perintah untuk mengangkat kedua tangan dan pasien mampu mengangkat
ke-dua tangan tetapi pelan.

Respiration Perfusi Status Mental


Pasien bernafas spontan CRT : 2 detik Pasien dapat mengikuti
RR : 15 x/ menit Nadi : 80x/menit perintah sederhana

Kesimpulan : Kuning / gawat tidak darurat


2. PASIEN B
Perempuan 45 tahun pasien tidak bernafas setelah dilakukan tindakan yang
membuka airway pasien bisa kembali bernafas, tak tampak luka terbuka, fraktur
maksila. pasien tidak bernafas spontan RR 24 X/menit, CRT 4 detik, nadi radialis
teraba lemah.
Respiration Perfusi Status Mental
Pasien tidak bernafas spontan CRT : 4 detik -
RR : 24 x/ menit Nadi radialis teraba lemah

Kesimpulan : Merah / gawat darurat

3. PASIEN C
Perempuan usia 19 tahun. Pasien bernafas spontan, RR 30x/menit, nadi 105x/menit,
CRT 2 detik. Tampak luka pada bagian tangan dan kaki pasien. Pasien mengeluh
nyeri pada kaki dan tangannya. Perawat memberi perintah untuk berjalan mendekati
perawat dan pasien berjalan mendekat tetapi pelan.
Respiration Perfusi Status Mental
Pasien bernafas spontan CRT : 2 detik Pasien dapat mengikuti
RR : 30 x/ menit perintah sederhana
Kesimpulan : Kuning / gawat tidak darurat
4. PASIEN D
Laki-laki usia 50 tahun, tampak pendarahan eksternal, trauma pada
daerah kepala, pupil anisokor, pasien tidak bernafas setelah diberikan
tindakan untuk membuka airway pasien bernafas tetapi tidak spontan,
RR 40x/menit, Nadi 120 x/menit, CRT 4 detik.

Respiration Perfusi Status Mental


Pasien bernafas tidak spontan CRT : 4 detik -
RR : 40 x/ menit Nadi : 120x/menit

Kesimpulan : Merah / gawat darurat


5. PASIEN E
Laki-laki, 32 tahun, pasien bernapas dyspnea, RR 15 x /menit, CRT 5
detik, Nadi 110x/menit. Tampak fraktur dibagian klavikula. Tampak
luka di bagian dahi seluas 3x4 cm, terjadi dislokasi pada kaki kanan.

Respiration Perfusi Status Mental


Pasien mengalami dyspnea CRT : 5 detik -
RR : 15 x/ menit Nadi : 110 x/menit

Kesimpulan : Merah / gawat darurat

Anda mungkin juga menyukai