Anda di halaman 1dari 1

SOAL TUGAS MIKROBIOLOGI

BAB 5

Isolasi Biakan Murni

1. Apa pengertian dan tujuan dilakukannya preparasi suspensi ?


2. Jelaskan perbedaan swab, rinse, dan maseration !
3. Apa tujuan dilakukannya isolasi biakan dengan teknik spread plate ?
4. Salah satu teknik isolasi biakan murni adalah spread plate,
a. Jelaskan prinsip isolasi dengan teknik spread plate!
b. Sebutkan kelebihan teknik spread plate!
5. Bagaimana prinsip dan tujuan dilakukannya isolasi biakan murni dengan cara pour plate?
6. Jelaskan keuntungan dan kelemahan menggunakan teknik isolasi agar tuang (pour plate) !
7. Apa tujuan dilaksanakannya isolasi dengan teknik goresan, berikan contoh aplikasinya !
8. Sebutkan dan gambarkan teknik-teknik pada isolasi biakan murni dengan cara streak plate
(goresan)!
9. Pemberian suspensi sel pada teknik pour plate adalah saat media agar masih dalam keadaan
cair, sedangkan 2 teknik lainnya dilakukan setelah media sudah padat. Apa alasannya?
10. Apa perbedaan teknik isolasi spread plate, pour plate, dan streak plate ? Berikancontoh
aplikasinya !

Anda mungkin juga menyukai