Anda di halaman 1dari 2

Golongan darah adalah ciri khusus darah dari suatu

individu karena adanya perbedaan jenis karbohidrat dan


protein pada permukaan membran sel darah merah. Dua jenis
penggolongan darah yang paling penting adalah penggolongan
ABO dan Rhesus (faktor Rh). Pendeteksian golongan darah
adalah salah satu metode identifikasi material biologi dalam
penyelidikan forensik dan telah digunakan secara luas pada
berbagai laboratorium forensik.

Bila didapatkan sel darah merah segar yang masih utuh maka penentuan golongan darah
dapat langsung dilakukan. Pada permukaan sel darah merah terdapat antigen. Pada darah yang
mengering atau sel yang rusak, antigen masih dapat ditemukan walaupun sel telah rusak.
Keberadaan antigen pada sel darah merah dideteksi dengan antiserum yang sesuai akan
menyebabkan terjadinya aglutinasi. Substansi ABO grup tidak hanya ditemukan di darah tetapi
juga pada banyak cairan tubuh, misalnya saliva, cairan vagina dan sperma. Selain itu juga pada
gigi. Penentuan golongan darah ABO dan Rhesus dapat ditentukan dari sampel darah kering atau
non-darah secara tidak langsung, umumnya dengan teknik elusi absorbsi dan elusi inhibisi
(Spalding, 2000).

Golongan darah adalah ciri khusus darah dari suatu


individu karena adanya perbedaan jenis karbohidrat dan
protein pada permukaan membran sel darah merah. Dua jenis
penggolongan darah yang paling penting adalah penggolongan
ABO dan Rhesus (faktor Rh). Pendeteksian golongan darah
adalah salah satu metode identifikasi material biologi dalam
penyelidikan forensik dan telah digunakan secara luas pada
berbagai laboratorium forensik.

Bila didapatkan sel darah merah segar yang masih utuh maka penentuan golongan darah
dapat langsung dilakukan. Pada permukaan sel darah merah terdapat antigen. Pada darah yang
mengering atau sel yang rusak, antigen masih dapat ditemukan walaupun sel telah rusak.
Keberadaan antigen pada sel darah merah dideteksi dengan antiserum yang sesuai akan
menyebabkan terjadinya aglutinasi. Substansi ABO grup tidak hanya ditemukan di darah tetapi
juga pada banyak cairan tubuh, misalnya saliva, cairan vagina dan sperma. Selain itu juga pada
gigi. Penentuan golongan darah ABO dan Rhesus dapat ditentukan dari sampel darah kering atau
non-darah secara tidak langsung, umumnya dengan teknik elusi absorbsi dan elusi inhibisi
(Spalding, 2000).

Anda mungkin juga menyukai