Anda di halaman 1dari 2

Peran Supportive

Environment Pada Proses


APA SAJA YANG DIBUTUHKAN Recovery Gangguan
DALAM PROSES RECOVERY Jiwa:
GANGGUAN JIWA?
 Memberi dukungan kepada
survivor dalam menjalani proses
Dalam menjalani kehidupannya, survivor gangguan pemulihan
jiwa mendapatkan stigma, baik yang berasal dari dalam
 Membantu survivor dalam
dirinya maupun dari masyarakat. Akibat adanya stigma
Recovery Pada Survivor
menghadapi stigma, baik yang
tersebut, survivor gangguan jiwa tidak dapat melakukan berasal dari diri sendiri maupun
aktivitas seperti biasanya. Untuk dapat menjalani proses
recovery, survivor membutuhkan dukungan dari berbagai
masyarakat
Gangguan Jiwa
 Membantu survivor mentaati
pihak, diantaranya: aturan makan obat dan memonitor
efek sampingnya
Tetangga: menerima survivor apa adanya, tidak
mengucilkan dan memberi dukungan.
Keluarga: memberi dukungan moril & materil,
melibatkan survivor dalam mengambil keputusan dan
memberikan tanggung jawab yang sesuai.
Petugas kesehatan: memfasilitasi survivor dalam proses
recovery dan memberi edukasi kepada masyarakat untuk
mengatasi stigma.
Pemerintah: membuat kebijakan yang mendukung
 Saw the seeds of love for people with
proses recovery dan mengalokasikan dana khusus untuk mental disorders
program recovery. (Menabur benih kasih sayang untuk
survivor gangguan jiwa)
Nothing Health  Think smart with keep mental health
Without (berpikir cerdas dengan menjaga
kesehatan jiwa)
Mental Health  Sebagai masyarakat yang peduli
dengan kesehatan jiwa, mari kita
dukung proses recovery pada Program Magister Keperawatan
survivor gangguan jiwa yang berada di Peminatan Keperawatan Jiwa
sekitar kita... Universitas Padjadjaran
APA SAJAKAH ELEMEN YANG BAGAIMANAKAH KARAKTERISTIK
APAKAH ITU RECOVERY TERDAPAT DALAM PROSES PROSES RECOVERY PADA
RECOVERY PADA SURVIVOR SURVIVOR GANGGUAN JIWA?
PADA SURVIVOR GANGGUAN JIWA? GANGGUAN JIWA?

1. Self direction (survivor sendiri yang


 Kepercayaan diri menentukan pemulihannya)

Recovery pada survivor dari survivor 2. Individualized and person-centered


(setiap individu berbeda-beda prosesnya)
gangguan jiwa bukanlah gangguan jiwa
3. Empowerment (pemberdayaan)
pengobatan. Recovery
 Keyakinan dari 4. Holistic (mind, body, spirit)
adalah sebuah jurney dan
survivor gangguan 5. Non linear (tidak dapat sembuh total
way of life dimana survivor
jiwa akan tetapi berproses kadang kambuh kadang
membaik)
yang mengalami gangguan
kemampuan untuk 6. Strenghts-Based (kekuatan)
jiwa dapat menjalani
dapat menolong 7. Peer support (saling mendukung dian-
kehidupan yang lebih
dirinya sendiri tara survivor)
berarti dan dapat bertahan 8. Respect (menghargai survivor apa
walaupun dengan
 Harapan dan adanya)

keterbatasan yang
semangat hidup 9. Responsibility (survivor harus mampu
bertanggung jawab terhadap diri sendiri)
dimilikinya.  Sikap yang positif 10. Hope (survivor harus punya harapan
tentang dirinya untuk sembuh)

sendiri

Anda mungkin juga menyukai