Anda di halaman 1dari 3

PERSAMAAN EKSAK

Pengertian

 Persamaan differensial orde 1 yang

sekilas tidak dapat diintegrasikan secara

langsung

 Bentuk umum

𝑑𝑦
𝑀(𝑥, 𝑦) + 𝑁(𝑥, 𝑦) =0 (1)
𝑑𝑥

 Contoh

2 2
𝑑𝑦
(3𝑥 𝑦 − 4𝑥𝑦) + 2𝑥𝑦 3 − 2𝑦 2 = 0
𝑑𝑥

Persamaan eksak 1
 Disebut persamaan eksak bila ada fungsi

Φ(𝑥, 𝑦) yang mempunyai turunan parsial

kontinyu

𝜕Φ(𝑥,𝑦)
= 𝑀(𝑥, 𝑦) (2)
𝜕𝑥

𝜕Φ(𝑥,𝑦)
= 𝑁(𝑥, 𝑦) (3)
𝜕𝑦

Oleh karena itu

𝜕𝑀 𝜕𝑁
= (4)
𝜕𝑦 𝜕𝑥

 Solusi persamaan dalam bentuk

Φ(𝑥, 𝑦) = 𝑐 (5)

 Tahapan penyelesaian

 Cek apakah persamaan tersebut


merupakan persamaan eksak ?
𝜕𝑀 𝜕𝑁
=
𝜕𝑦 𝜕𝑥

 Menentukan Φ(𝑥, 𝑦)

Persamaan eksak 2
𝜕Φ(𝑥,𝑦)
 = 𝑀(𝑥, 𝑦)
𝜕𝑥

 Integrasikan terhadap x,

Φ(𝑥, 𝑦) = ⋯ + 𝑓(𝑦)

 Differensiasikan terhadap y dan

samakan dengan 𝑁(𝑥, 𝑦)

𝜕Φ(𝑥, 𝑦)
= ⋯ + 𝑓 ′ (𝑦) = 𝑁(𝑥, 𝑦)
𝜕𝑦

 𝑓(𝑦) = ⋯

 Diperoleh Φ(𝑥, 𝑦)

 Solusi Φ(𝑥, 𝑦) = 𝑐

 Contoh:
𝑑𝑦
 3𝑥 2 − 2𝑦 2 + (1 − 4𝑥𝑦) 𝑑𝑥 = 0
𝑑𝑦
 (3𝑥 2 𝑦 2 − 4𝑥𝑦) 𝑑𝑥 + 2𝑥𝑦 3 − 2𝑦 2 = 0
𝑑𝑦
 (𝑥 2 − 𝑦) 𝑑𝑥 + 2𝑥 3 + 2𝑥𝑦 = 0

 end

Persamaan eksak 3

Anda mungkin juga menyukai