Anda di halaman 1dari 2

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA DENGAN TAHAP

PERKEMBANGAN KELUARGA DEWASA MUDA

Karya Tulis Ilmiah

Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan

Dalam Menyelesaikan Program Diploma 3 Keperawatan

DISUSUN OLEH :

AHMAD GHOFUR AMIN


P16109

PROGRAM STUDI D3 KEPERAWATAN


FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS KUSUMA HUSADA SURAKARTA
2020
Program Studi D3 Keperawatan
FakultasIlmuKesehatan
UniversitasKusumaHusada Surakarta
2020

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA DENGAN TAHAP


PERKEMBANGAN KELUARGA DEWASA MUDA
1
Ahmad Gofur Amin, 2Nurul Devi. A. S
1
Mahasiswa Prodi D3 KeperawatanUniversitasKusumaHusada Surakarta
2
Dosen Prodi D3 KeperawatanUniversitasKusumaHusada Surakarta

Email Penulis :ghofur99@gmail.com

ABSTRAK

Tahapperkembangankeluargatahap VI
yaitukeluargadewasamudabiasanyadimulaisejakusia 18 tahunsampaidengankira-
kirausia 40 tahun. Masalahkesehatan yang
sedangmenjadiisuhangatmasyarakatternyataberkaitaneratdengan PHBS
(PerilakuHidupBersihdanSehat) padadewasamuda.Metode yang
dapatditerapkanadalahdenganpemberianpendidikankesehatantentang PHBS.
Tujuandaripenkes PHBS adalahuntukmengetahuiefektifitaspendidikankesehatan
PHBS padatingkatpengetahuankeluargadewasamuda yang dilakukanselama 30
menitselama 4 hariberturut. Subjekstudikasusiniadalah 1 keluargadewasamuda di
PuskesmasGondangrejoKarangayar.
Hasilstudikasusinimenunjukkanterjadinyapeningkatanpengetahuanpadakeluargadibuk
tikandenganmenjawabkuesionertentang PHBS yang
diberikanpadasebelumdansetelahdiberikannyapendidikankesehatan PHBS.
Diharapkanpuskesmasdapatmenjadikanpendidikankesehatan PHBS
sebagaiintervensiutamadalammeningkatkankesehatankeluargadewasamuda di
PuskesmasGondangrejoKaranganyar.
Kata Kunci :AsuhanKeperawatanKeluarga, Dewasa Muda,PHBS, Pengetahuan

Anda mungkin juga menyukai