Anda di halaman 1dari 3

Syarat Sarana dan Prasarana Mendirikan Apotek 

Berdasarkan surat Keputusan Menkes RI No. 278/Menkes/SK/V/1981 tentang persyaratan


apotek yang kemudian diperbaharui dengan Permenkes No. 1332/Menkes/Per/X/2002,
tertulis bahwa :
5 1.      Bangunan apotek terdiri dari :
·      Ruang tunggu
·      Ruang peracikan dan pnyerahan obat
·      Ruang administrasi
·      Ruang laboratorium pengujian sederhana
10 ·      Ruang penyimpanan obat
·      Ruang pencucuian alat
·      Toilet (WC)
2.    Bangunan apotek harus memenuhi syarat sebagai berikut :
·      Atap dari genteng / sirap / bahan lain dan tidak boleh bocor
15 ·      Dinding harus kuat dan tahan air, dan permukaan dalam harus rata, tidak mudah
mengelupas dan mudah dibersihkan
·      Langit-langit (plafon) terbuat dari bahan yang tidak mudah rusak dan berwarna terang
·      Lantai dari ubin / semen / bahan lain dan tidak boleh lembab
·      Harus berventilasi dan mempunyai sistem sanitasi yang baik
20 3.    Perlengkapan yang harus ada pada bangunan sebuah apotek yaitu :
·      Sumber air yang memenuhi persyaratan kesehatan
·      Penerangan yang cukup
·      Alat pemadam kebakaran minimal 2 buah yang masih berfungsi dengan baik
·      Papan nama dari papan / seng / bahan lain pada bagian muka apotek (minimal 60cm x
25 40cm dengan tinggi huruf 5cm dan tebal 5mm) serta harus memuat :
a. Nama Apotek
b. Nama APA
c. Nomor SIA
d. Alamat Apotek
30 e. No telpon

Buat fasilitas bisa yg ini aja ya askiya soale kalo yg diatas itu lebih ke penjabaran dr
bangunan, itu bisa dipake buat yg poin bangunan okeee

35 a. Fasilitas

1. Ruang praktek apoteker

2. Ruang pelayanan

3. Ruang laboratorium pengujian sederhana

4. Ruang tunggu pasien

40 5. Ruang peracikan obat

6. Dapur
7. Ruang ibadah

8. Kamar mandi / toilet

9. Gudang

10. Ruang administrasi

5 11. Ruang penyimpanan obat

12. Ruang penyimpanan obat narkotika dan psikotropika

13. Parkir karyawan

14. Parkir pelanggan

15. Taman apotek

10 16. Jaringan internet (wifi)

Anda mungkin juga menyukai