Anda di halaman 1dari 11

ASUHAN KEBIDANAN GANGGUAN REPRODUKSI DENGAN MENOPAUSE

PADA NY.S P6A0 UMUR 55 TAHUN DI BPS NY. WIDIYATI


BANJARNEGARA

KARYA TULIS ILMIAH


Diajukan untuk memenuhi persyaratan
Ujian Akhir Program Pendidikan Diploma III Kebidanan

Disusun oleh :

YUNITA RAHMAWATI
NIM : 0811030075

PROGRAM STUDI KEBIDANAN D III FAKULTAS ILMU KESEHATAN


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
2011
PERSETUJUAN

Diterima dan disetujui untuk diajukan dan dipertahankan di depan Tim Penguji

dalam Ujian Akhir Program Pendidikan Diploma III Kebidanan Universitas

Muhammadiyah Purwokerto, pada :

Hari : Selasa

Tanggal : 16 Agustus 2011

Dosen Pembimbing

INGGAR RATNA KUSUMA, S.ST


NIK. 010308148

Asuhan Kebidanan Gangguan..., Yunita Rahmawati, Kebidanan DIII UMP, 2011


PENGESAHAN

Diterima dan disahkan oleh Tim Penguji Ujian Akhir Program Pendidikan

Diploma III Kebidanan Fakultasa Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah

Purwokerto, pada :

Hari : Jum’at

Tanggal : 19 Agustus 2011

Penguji I Penguji II

DEWI NURHAYATI LAILA, S.SiT INGGAR RATNA KUSUMA, S.ST


NIK. 19040782 NIK. 010308148

Mengetahui,
DEKAN FIKES UMP

Ns. DEDY PURWITO S, Kep.,M.Sc.


NIK. 2160153

Asuhan Kebidanan Gangguan..., Yunita Rahmawati, Kebidanan DIII UMP, 2011


MOTTO

Tugas kita bukanlah untuk berhasil. Tugas kita adalah untuk mencoba,
karena didalam mencoba itulah kita menemukan dan
belajar membangun kesempatan untuk berhasil.

Orang-orang yang berhenti belajar akan menjadi pemilik masa lalu. Orang-
orang yang masih terus belajar,
akan menjadi pemilik masa depan.

Tidak ada harga atas waktu, tapi waktu sangat berharga.


Memilik waktu tidak menjadikan kita kaya, tetapi menggunakannya dengan
baik adalah sumber dari semua kekayaan.

Bila Anda belum menemukan pekerjaan yang sesuai dengan bakat Anda,
bakatilah apapun pekerjaan Anda Sekarang.
Anda akan tampil secemerlang yang berbakat.

Semakin banyak yang Anda inginkan, akan semakin banyak yang hanya
tinggal jadi keinginan. Fokus pada satu keinginan memungkinkan
pencapaian banyak keinginan.

PERSEMBAHAN
1. Kepada ALLAH SWT yang telah melimpahkan rahmat serta Hidayah-Nya.
2. Bapak dan ibu tercinta yang selalu menjadi semangat dan senantiasa
mendukung serta mendo’akan anakmu dalam menyelesaikan karya tulis
ini
3. Mbah kakung, mbah putri, adik saya yang tidak bisa disebutkan satu
persatu serta seluruh keluarga besar yang selalu mendukung dan
mendo’akan saya.
4. Buat sahabat-sahabat saya alumni SMP Negeri 1 Brebes dan MAN 1 Brebes
yang selalu memberi dukungan dan banyak membantu dalam membuat
karya tulis ini.
5. Teman- teman satu angkatan yang selalu berjuang bersama-sama selama 3
tahun.
6. Pihak-pihak yang sudah banyak terlibat dan membantu dalam
menyelesaikan karya tulis ini.

Asuhan Kebidanan Gangguan..., Yunita Rahmawati, Kebidanan DIII UMP, 2011


KATA PENGANTAR

Puji syukur Alhamdulillah senantiasa penulis panjatkan kehadirat Allah SWT

atas segala rahmat dan karunia-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan Karya

Tulis Ilmiah yang berjudul “Asuhan Kebidanan Gangguan Reproduksi dengan

Menopause pada Ny. S umur 55 tahun”.

Karya Tulis Ilmiah ini disusun untuk memenuhi salah satu syarat

menyelesaikan program pendidikan Diploma III Universitas Muhammadiyah

Purwokerto Program Studi Kebidanan.

Penulis sadari banyak kesulitan yang dihadapi dalam penyusunan karya tulis

ilmiah ini namun berkat bantuan, bimbingan, dan dorongan dari berbagai pihak

maka kesulitan tersebut dapat penulis atasi. Oleh karena itu perkenankan penulis

mengucapkan terima kasih kepada :

1. Ns. Dedy Purwito, S.Kep, M. Sc, selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan

Universitas Muhammadiyah Purwokerto.yang telah memberikan kesempatan

kepada penulis untuk mengikuti pendidikan sampai selesainya penyusunan

karya tulis ilmiah ini.

2. dr. Anis Kusumawati yang telah memberikan bimbingan moril kepada penulis dalam

penyusunan karya tulis ilmiah ini.

3. Sawitri Dewi, S.ST, selaku Kaprodi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas

Muhammadiyah Purwokerto.yang telah memberikan bimbingan moril kepada

penulis dalam penyusunan karya tulis ilmiah ini.

4. Inggar Ratna Kusuma, S,ST, selaku Dosen Pembimbing karya Tulis Ilmiah yang

telah bersabar memberikan bimbingan, dukungan dan dorongan dalam

penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini.

Asuhan Kebidanan Gangguan..., Yunita Rahmawati, Kebidanan DIII UMP, 2011


5. Dewi Ambarwati, S.ST, selaku pembimbing akademik Kebidanan UMP

angkatan tahun 2008 yang telah memberikan bimbingan moril kepada penulis

dalam penyusunan karya tulis ilmiah ini.

6. BPS Ny. Widiyati Banjarnegara yang telah memberikan ijin kepada penulis

untuk melakukan studi kasus di BPS Banjarnegara.

7. Klien beserta keluarga yang telah bersedia diambil kasus dalam Karya Tulis

Ilmiah ini.

8. Orang tua penulis yang tak henti-hentinya memberikan dorongan, moril maupun

materil kepada penulis.

9. Rekan-rekan mahasiswa yang selalu memberikan dorongan, motivasi serta ide-

ide cemerlang.

10. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu-persatu yang membantu

panulis dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah.

Penulis menyadari sepenuhnya bahwa dalam pembuatan Karya Tulis Ilmiah

ini masih jauh dari sempurna, baik dari materi maupun tekhnik penulisan, untuk itu

penulis berharap kepada pembaca untuk memberikan kritik dan saran yang bersifat

membangun demi sempurnanya Karya Tulis Ilmiah ini.

Akhirnya penulis berharap, semoga Karya Tulis Ilmiah ini berguna dalam

ilmu kebidanan pada khususnya dan bidang kesehatan pada umumnya.

Purwokerto, Agustus 2011

Penulis

Asuhan Kebidanan Gangguan..., Yunita Rahmawati, Kebidanan DIII UMP, 2011


DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ........................................................................................ i

HALAMAN PERSETUJUAN ........................................................................ ii

HALAMAN PENGESAHAN .......................................................................... iii

MOTTO ........................................................................................................ iv

KATA PENGANTAR .................................................................................... v

DAFTAR ISI .................................................................................................. vii

BAB I PENDAHULUAN .......................................................................... 1

A. Latar Belakang........................................................................ 1

B. Rumusan Masalah .................................................................. 2

C. Tujuan .................................................................................... 3

D. Ruang Lingkup........................................................................ 3

E. Manfaat .................................................................................. 4

F. Metode Memperoleh Data ...................................................... 5

G. Sistematika Penulisan............................................................. 6

BAB II TINJAUAN PUSTAKA .................................................................. 9

A. Tinjauan Teori Medis .............................................................. 9

B. Tinjauan Teori Asuhan Kebidanan .......................................... 46

C. Landasan Hukum Kewenangan Bidan .................................... 69

BAB III TINJAUAN KASUS...................................................................... 72

I. Pengkajian ............................................................................ 72

II. Interpretasi Data .................................................................... 78

III. Diagnosa Potensial................................................................ 79

Asuhan Kebidanan Gangguan..., Yunita Rahmawati, Kebidanan DIII UMP, 2011


IV. Identifikasi Kebutuhan Segera Akan Tindakan Segera atau

Kolaborasi dan Konsultasi ..................................................... 79

V. Perencanaan ......................................................................... 79

VI. Pelaksanaan.......................................................................... 80

VII. Evaluasi ................................................................................. 82

BAB IV PEMBAHASAN ............................................................................ 89

BAB V PENUTUP .................................................................................... 103

A. Simpulan .............................................................................. 103

B. Saran .................................................................................... 103

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

Asuhan Kebidanan Gangguan..., Yunita Rahmawati, Kebidanan DIII UMP, 2011


DAFTAR TABEL

Tabel 2.1. Riwayat kehamilan, persalinan dan nifas yang lalu ...................... 74

Asuhan Kebidanan Gangguan..., Yunita Rahmawati, Kebidanan DIII UMP, 2011


DAFTAR GAMBAR

Bagan 2.1 Penatalaksanaan Medis ....................................................... 34

Gambar 2-1. Gerakan Aktivitas Pertama .................................................... 36

Gambar 2-2 Gerak tekanan Dumbell ......................................................... 37

Gambar 2-3 Gerak memegang dumbell dengan dua tangan ..................... 38

Gambar 2-4. Gerak menarik lengan ........................................................... 39

Gambar 2-5 Gerak tidur melengkung ........................................................ 40

Gambar 2-6 Gerak tidur telentang-miring .................................................. 41

Gambar 2-7 Gerak mengayuh sepeda ...................................................... 42

Gambar 2-8 Gerakan punggung ................................................................ 43

Asuhan Kebidanan Gangguan..., Yunita Rahmawati, Kebidanan DIII UMP, 2011


DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Surat Ijin dari BAPPEDA Kabupaten Banjarnegara

Lampiran 2 Surat Balasan dari Puskesmas II Klampok Banjarnegara

Lampiran 3 Surat Persetujuan dari BPS. Widiyati Banjarnegara

Lampiran 4 Surat Persetujuan dari Pasien

Lampiran 5 Surat Keterangan Bukti Kunjungan Rumah

Lampiran 6 Daftar Bimbingan Karya Tulis Ilmiah

Lampiran 7 Satuan Acara Penyuluhan (SAP)

Asuhan Kebidanan Gangguan..., Yunita Rahmawati, Kebidanan DIII UMP, 2011

Anda mungkin juga menyukai