Anda di halaman 1dari 1

An. IL, laki-laki, usia 11 tahun, adalah seorang pelajar.

Masuk rumah sakit dengan


keluhan demam sejak malam, mual, muntah, diare >4x sejak kemarin siang, muka
sembab, bengkak di tangan dan kaki. BB pasien turun 2 kg dalam seminggu. Diagnosis
medis pasien adalah Dyspepsis disertai syndrom neutrofil.
Data antropometri pasien berupa BB 32 kg dan TB 124 cm.
Pemeriksaan biokimia menunjukkan neutrofil 84,1%; limfosit 15%; MXD 0,9%; UREUM
47,6mg/dl; creatinin 0,49mg/dl, BUN 22,2mg/dl, natrium 125,1mmol/l; albumin 1,2g/dl
dan kolesterol total 675,6mg/dl.
Kesadaran pasien composmentis, TD 96/60 mmHg, RR 22x/mnt, nadi 88/mnt, dan suhu
37,4°C.
Pasien memiliki kebiasaan makan 3x/ hari, Nasi Putih 3x/hari @ 1 ctg, jagung rebus
1x/mgg @1 ptg bsr, ubi rambat 2x/mgg @ 1ptg, ayam goreng 4x/mgg @1 ptg, telur
ceplok 1x/hr @1btr, ikan cakalang rebus 4x/mgg @1ekor, daging sapi kecap
1x/mgg@3sdm, Tahu bacem 6x/mgg @1ptg, tempe goreng 5x/mgg @2ptg bsr, sayur
bening timun 3x/mgg @3sd kacang kacang panjang 3x/mgg @3sds, bening bayam
3x/mgg @3sds, wortel 3x/mgg @3sds, brokoli 3x/mgg @3sds, tauge 3x/mgg @3sds,
Pisang rebus kepok 4x/mgg @1bh, pear 2x/mgg @1bhsdg, jeruk manis 2x/mgg @1bh,
naga 2x/mgg @1/2 bh, biskuit 1x/mgg @3kpg, jus alpukat 2x/mgg @1/2 gls gula
@1sdm, teh manis 5x/mgg @1/2 gls dengan gula 1sdm. Hasil recall 24 jam pasien
menujukkan asupan energi 1009,79 kkal, protein 53,67 g, lemak 38,051 g, dan KH
117,54 g.
Terapi medis yang diberikan adalah Lisinopil 5mg/24 jam, Ranitidine 30mg tiap 12 jam,
Furomaside 20 mg tiap 18 jam, MP 16 mg tiap 8 jam.
Kerjakan kasus tersebut dengan menggunakan form skrining gizi, dan buatlah
asuhan gizi dengan menggunakan form NCP serta buatlah menu sehari !

Anda mungkin juga menyukai