Anda di halaman 1dari 5

HAND OUT 2

Mata Pelajaran : BAHASA INGGRIS


Kelas/Semester : VII / 1
Kompetensi Dasar :

3.2 Mengidentifikasi fungsi sosial, struktur 4.2 Menyusun teks interaksi transaksional
teks, dan unsur kebahasaan teks lisan dan tulis sangat pendek dan
interaksi transaksional lisan dan tulis sederhana yang melibatkan tindakan
memberi dan meminta informasi terkait
yang melibatkan tindakan memberi dan
jati diri, pendek dan sederhana, dengan
meminta informasi terkait jati diri, memperhatikan fungsi sosial, struktur
pendek dan sederhana, sesuai dengan teks, dan unsur kebahasaan yang benar
konteks penggunaannya. {Perhatikan dan sesuai konteks
unsur kebahasaan dan kosa kata terkait
hubungan keluarga; pronoun
(subjective, objective, possessive)

Tujuan Pembelajaran : Tujuan Pembelajaran :


Melalui serangkaian kegiatan Melalui serangkaian kegiatan pembelajaran,
pembelajaran, peserta didik dapat: peserta didik dapat:
1. Memberikan informasi tentang jati
1. Meminta dan memberi informasi terkait dirinya kepada orang lain dengan penuh
jati diri dengan percaya diri percaya diri secara sederhana
2. Memperkenalkan jati diri kepada orang 2. Memberi dan meminta informasi
lain dengan penuh percaya diri dan tentang orang lain secara berkelompok
kesopanan 3. Melakukan percakapan teks interaksi
3. Memberi dan meminta informasi transaksional lisan sangat pendek dan
tentang orang lain secara berkelompok sederhana tentang meminta dan memberi
4. Memperkenalkan seseorang kepada informasi terkait identitas seseorang.
orang lain dengan penuh kesopanan
5. Melalui diskusi kelompok, peserta didik
mampu menentukan penggunaan “tobe”
dalam kalimat simple present pada teks
memperkenalkan keluarga pada orang
lain.
6. Melalui diskusi kelompok, peserta didik
mampu membedakan penggunaan
pronouns dan possessive.
A. Pendahuluan

Pada hand out ini, kita akan membahas tentang Jati Diri (Identity) yaitu tentang
memperkenalkan diri kita kepada orang lain (explain personal identity) dan
memperkenalkan orang lain kepada seseorang (introduction others). Pelajarilah dengan
sungguh-sungguh materi yang terdapat dalam hand out ini. Sebagai langkah awal, coba
ananda perhatikan video pada link berikut :

https://www.youtube.com/watch?v=chWUolYBgjA

Adapun kegiatan yang akan kita pelajari dapat dilihat pada peta konsep berikut :

B. Kegiatan Belajar

Pertemuan 1

Pronouns

Baca dan pahami Tabel berikut :

Subject Object Possessive Possessive Reflexive


Pronoun Pronoun Adjective Pronoun /intensive
(Determiner) Pronoun

1st person I me my mine myself


singular

2nd person you you your yours yourself


singular
Subject Object Possessive Possessive Reflexive
Pronoun Pronoun Adjective Pronoun /intensive
(Determiner) Pronoun

3rd person he him his his himself


singular, male

3rd person she her her hers herself


singular, female

3rd person it it its itself


singular, neutral

1st person plural we us our ours ourselves

2nd person you your your yours yourselves


plural

3rd person they them their theirs themselves


plural

KETERANGAN

a. Subject Pronoun

- I am 16 years old (Saya berumur 16 tahun)


- You seem lost. ( Kamu kelihatannya tersesat)
- Jim is angry, and he wants Sally to ask for apologize. (Jim sedang marah, dan Dia
ingin Sally minta maaf)
- This table is old. It needs to be repainted.( Meja ini sudah usang. Meja ini harus
dicat kembali)
- We aren't coming. (Kami tidak hadir)
- They don't like pancakes. (Mereka tidak suka Pancakes)

b. Object pronouns

- Give the book to me. (Berikan buku itu kepada saya)


- The teacher wants to talk to you. (Guru ingin berbicara kepada mu)
- Jake is hurt because Bill hit him.(Jack terluka karena Bill memukulnya)
- Rachid recieved a letter from her last week.(Rachid menerima sebuah surat dari
Dia (perempuan) minggu lalu)
- Mark can't find it. (Mark tidak bisa menemukannya)
- Don't be angry with us. (Jangan marah dengan kami)
- Tell them to hurry up! (Katakan kepada mereka untuk buru-buru)

c. Possessive adjectives

- Did you find my shoes? (Apakah kamu menemukan sepatu saya)


- Mrs. Baker wants to see your homework. (Nyonya/Ibuk Bakers ingin melihat
Pekerjaan Rumahmu)
- Samantha will fix her bike tomorrow. (Samanta akan memperbaiki sepedanya
besok)
- The cat broke its leg. (Kucing itu mematahkan kakinya)
- This is our house. (Ini rumah kami)
- Where is their school? (Dimana Sekolah Mereka)

Anda mungkin juga menyukai