Anda di halaman 1dari 3

KONSEP GERAKAN MASYARAKAT HIDUP SEHAT

PEDOMAN PELAKSANAAN GERMAS

• INSTRUKSI PRESIDEN NO.1 TAHUN 2017 TENTANG GERMAS

• PERMENKES NO 74 THN 2015 TENTANG UPAYA PENINGKATAN KESEHATAN DAN PENCEGAHAN


PENYAKIT

• PERMEN PPN/KEPALA BAPPENAS NO 11 TAHUN 2017 TENTANG PEDOMAN UMUM


PELAKSANAAN GERMAS

• PEDOMAN PELAKSANAAN PENCAPAIAN INDIKATOR KEGIATAN PROMKES & PEMBERDAYAAN


MASYARAKAT

DEFINISI GERMAS

SUATU TINDAKAN SISTEMATIS DAN TERENCANA YANG DILAKUKAN SECARA BERSAMA-SAMA OLEH
SELURUH KOMPONEN BANGSA DENGAN KESADAR, KEMAUAN DAN KEMAMPUAN BERPERILAKU SEHAT
UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS HIDUP.

KAMPUNG GERMAS

1. CAKUPAN RT BER-PHBS : MINIMAL 80%

2. KLASTER EDUKASI & PERILAKU SEHAT

3. KLASTER AKTIFITAS FISIK

4. KLASTER PENYEDIAAN PANGAN SEHAT

5. KLASTER DETEKSI DINI PENYAKIT

6. KLASTER LINGKUNGAN SEHAT


TARGET KAMPUNG GERMAS TAHUN 2020:

1. AKTIFITAS FISIK
2. PENINGKATAN EDUKASI DAN PERILAKU SEHAT
3. PENYEDIAAN PANGAN SEHAT DAN PERCEPATAN
PERBAIKAN GIZI
4. PENINGKATAN PENCEGAHAN DAN DETEKSI DINI
5. PENINGKATAN KUALTAS LINGKUNGAN

1. AKTIFITAS FISIK

a. Adanya kebijakan camat/lurah tentang penyelenggaraan aktivitas fisik bagi masyarakat

b. Tersedianya Fasilitas olahraga bersama atau aktivitas fisik lainnya di masyarakat

c. Tersedianya jadwal olahraga rutin di masyarakat

d. Terselenggaranya kegiatan olahraga rutin dan aktivitas fisik lainnya

e. Adanya kader kesehatan olahraga di masyarakat

2. KONSUMSI MAKAN BUAH & SAYUR

a. Adanya kebijakan Camat/Lurah tentang himbauan makan sayur dan buah di baik di lingkungan
perkantoran maupun masyarakat

b. Tersedianya tanaman sayur & buah di masyarakat

c. Tersedianya pasar/swalayan yang menyediakan sayur dan buah di masyarakat

d. Tersedianya supply sayur dan buah dari masyarakat

3. MEMERIKSA KESEHATAN SECARA RUTIN

a. Adanya kebijakan Camat / Lurah tentang himbauan memeriksakan diri secara rutin pada
masyarakat

b. Terlaksananya deteksi dini PTM di POSBINDU PTM

c. Terlaksananya deteksi dini PTM di masyarakat

d. Adanya kader Posbindu di masyarakat

4. PERILAKU MEROKOK
a. Adanya kebijakan Camat/Lurah tentang Kawasan Tanpa Rokok (KTR) di masyarakat

b. Tersedianya media Promkes tentang KTR

c. Bebas puntung rokok dan asbak

d. Tersedia pojok rokok (minimal 3 m dari rumah atau kantor) plus

MEMATUHI PROTOKOL KESEHATAN

5. MELAKSANAKAN 5 (LIMA) PILAR STBM

a. Adanya kebijakan Camat/Lurah tentang pelaksanaan STBM di masyarakat

b. Tidak ada lagi masyarakat yang BABS

c. Tersedia sarana CTPS

d. Terlaksananya pengelolaan sampah RT yang terpilah

e. Terlaksananya Pengelolaan Makanan di Rumah Tangga

f. Terkelolanya limbah RT yang benar

g. Adanya kader kesehatan lingkungan di masyarakat

Anda mungkin juga menyukai