Anda di halaman 1dari 2

MEMUSNAHKAN VAKSIN

No. Dok :
SOP/UKP/LT/IMUN/011/2017
Terbit ke :1
SOP No. Revisi :
Tanggal Terbit : 2/2/2017
Halaman : 1/2
UPTD
dr. Sulistyowati
Puskesmas
NIP.197702152006042018
Lamper Tengah

1. Pengertian Memusnahkan vaksin adalah suatu cara untuk


memusnahkan vaksin atau limbah imunisasi agar tidak
menimbulkan masalah kesehatan dan lingkungan yang
serius.
2. Tujuan Sebagai acuan kerja petugas di poli imunisasi UPTD
Puskesmas Lamper Tengah dalam melakukan pelayanan
imunisasi terhadap klien/pasien.
3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Lamper Tengah
SK/UKP/LT/VII/026/2017 tentang Kebijakan Pelayanan Klinis
UPTD Puskesmas Lamper Tengah
4. Referensi Modul Pelatihan Imunisasi Bagi Petugas Puskesmas tahun 2013
5. Prosedure / 1. Setelah petugas melakukan penyuntikan (alat suntik di

Langkah - gunakan sekali pakai), petugas memasukkan alat suntik

langkah bekas kedalam safety box.


2. Petugas memasukkan botol vaksin bekas atau vaksin
kadaluarsa ke dalam tempat sampah medis.
3. Setelah safety box dan tempat sampah medis hampir
penuh, petugas membawa dan menyimpan di tempat yang
aman sementara menunggu pemusnahan akhir.
4. Setelah kurang dari 1 minggu limbah imunisasi
dimusnahkan menggunakan incinerator.
6. Diagram Alir
7. Dokumen 1. Unit Poli Imunisasi

Terkait
8. Unit Terkait

9. REKAMAN HISTORIS PERUBAHAN


MEMUSNAHKAN VAKSIN
No. Dok :
SOP/UKP/LT/IMUN/011/2017
Terbit ke :1
SOP No. Revisi :
Tanggal Terbit : 2/2/2017
Halaman : 2/2
UPTD
dr. Sulistyowati
Puskesmas
NIP.197702152006042018
Lamper Tengah

TGL. MULAI
ISI PERUBAHAN
DIBERLAKUKAN
No. YANG DIUBAH

Anda mungkin juga menyukai