Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
Area:
Tanggal: Inspektor:
Bangunan dan
Strukturnya
Peralatan Listrik
Bahaya Ergonomis
Peralatan pemadam
kebakaran
Peralatan tangan
Material-material
berbahaya
Penataan ruang
Penangan Material,
Perlengkapan dan
Prosedur
Bahaya Fisik
Peralatan Bertekanan
Lampiran B PK3-04
SISTEM MANAJEMEN
PT OLAH JASA ANDAL
KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA
CHECKLIST INSPEKSI TEMPAT KERJA
No. Dokumen. F-K3-08 Tanggal Efektif 10 Oktober 2005
No. Revisi 00 Halaman 2 dari 5
Area:
Tanggal: Inspektor:
Peralatan pendukung
Peralatan transportasi
Laporan Inspeksi:
--------------------------------------------------- -------------------------------
--------------------------------------------------- -------------------------------
--------------------------------------------------- -------------------------------
--------------------------------------------------- -------------------------------
Salinan:
Lampiran B PK3-04
P SISTEM MANAJEMEN
T OLAH JASA ANDAL
KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA
CHECKLIST INSPEKSI TEMPAT KERJA
No. Dokumen. F-K3-08 Tanggal Efektif 10 Oktober 2005
No. Revisi 00 Halaman 5 dari 5
Juga penting untuk melakukan konsultasi dengan pekerja yang bekerja di area tersebut
untuk mendapatkan tambahan pengetahuan, pengalaman dan pengamatan mereka.
Beberapa hal yang harus dipertimbangkan dalam melakukan inspeksi tempat kerja adalah :
Kondisi Udara : debu; gas; asap; panas; dingin; bising; cahaya; dll.
Sumber bahaya biologi : virus, bakteri, jamur, parasit, dll.
Bangunan dan Strukturnya : jendela; lantai; lampu; tangga; atap; dinding; langit-langit;
pegangan tangan, dll.
Container : sampah scrap; kaleng disposal; tabung gas; jerigen berisi cairan kimia dll.
Operasi Kritis, pekerjaan atau tugas dimana diperlukan prosedur-prosedur tertentu/khusus
untuk mencegah terjadinya kecelakaan/insiden : isolasi peralatan untuk perawatan atau
perbaikan
Peralatan Listrik : switches; outlets; panels; earth connectors; plugs dan connections;
extension cords dll.
Bahaya Ergonomis : cahaya, desain peralatan dan tingkat produksi
Eskalator dan lift : control; kabel; peralatan keselamatan; prosedur perawatan, dll.
Peralatan pemadam kebakaran : hydrant; extinguisher; hose; sistem sprinkler; alarms;
ventilasi dll.
Peralatan tangan : wrenches; obeng ; palu; power hand tools dll.
Material-material berbahaya : packaging, labeling, penyimpanan bahan-bahan berbahaya
seperti seperti gampang meledak, terbakar, asam, basa, bahan beracun, dll.
Penataan ruang : kerapian area secara keseluruhan (housekeeping); akses dan jalan
keluar dari tempat kerja
Penangan Material, Perlengkapan dan Prosedur : cranes; monorails; conveyors; vehicle
hoists; fork lifts; cables; slings; dll.
Alat Pelindung Diri : helm; sepatu safety; kacamata safety; alat pernafasan; pelindung
pendengaran; sarung tangan; overall; rompi high visibility, alat pernafasan portabel dll.
Bahaya Fisik : bising, getaran, energi, cuaca, panas dan dingin, listrik, tekanan, radiasi.
Peralatan Bertekanan : silinder gas; vats; tangki; boilers; pipa; hosing dll.
Peralatan produksi dan yang berhubungan, peralatan yang memproses material menjadi
produk akhir : drills; shapers; saws; borers; presses; lathes dll.
P SISTEM MANAJEMEN
T OLAH JASA ANDAL
KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA
CHECKLIST INSPEKSI TEMPAT KERJA
No. Dokumen. F-K3-08 Tanggal Efektif 10 Oktober 2005
No. Revisi 00 Halaman 5 dari 5
Peralatan pendukung : catwalks; tangga; scaffolding; high platforms; stairs; staging; kursi
kantor dll.
Peralatan Sumber Daya : motor elektrik; petrol motors; boat or aircraft engines dll.
Structural "Openings" : sumps; shafts; pits; floor openings dll. Termasuk yang
biasanya tetap tertutup.
Fasilitas dan area penyimpanan : bins; racks; compacts; cabinets; pallets; shelves; tangki;
lemari dll termasuk area lantai penyimpanan
Peralatan transportasi : mobil; railroad cars; trucks; motorized carts; trolleys; fork lifts dll.
Jalur pejalan kaki dan kendaraan : ramps; docks; walkways; aisles; vehicle ways , dll.
Peringatan dan rambu-rambu : radio; sirene; crossing lights; blinker lights; klakson; rambu-
rambu peringatan dll.
Prosedur dan Praktek Kerja : Standard Operating Procedures dll.
Dalam menentukan item-item yang harus diperhatikan secara khusus selama inspeksi,
pertimbangan harus diberikan kepada bagian yang mudah mengalami kerusakan, cacat
akibat tekanan, impak, getaran, korosi, aus, abrasi, beban, kelembaban, panas dan dingin,
misalnya alat pelindung mesin, komponen listrik dan mekanik.
Setiap prosedur inspeksi yang ditetapkan oleh perundangan harus dimasukkan dalam
program ini.
Juga penting untuk melakukan konsultasi dengan pekerja yang bekerja di area tersebut
untuk mendapatkan tambahan pengetahuan, pengalaman dan pengamatan mereka.