Anda di halaman 1dari 3

Aplikasi Penilaian dan Rapor K 2013

Versi 0.05
Untuk Guru Mata Pelajaran
Hak Citpa : Hasbullah Jaini, S.Pd.SD.
Update, 14 Januari 2017

A. PENDAHULUAN

Aplikasi ini dibuat untuk membantu guru mata pelajaran di Sekolah Dasar dalam pengolahan nilai, yang
akan diserahkan ke guru kelas (wali kelas).

Hasil dari aplikasi ini, nantinya akan diinput pada aplikasi penilaian Wali Kelas/Guru Kelas pada menu
"Input Nilai Mapel" .

Aplikasi Penilaian dan Raport ini dirancang secara sistematis, berdasarkan urutan- langkah pengerjaan
yang disusun menggunakan tab-tab dan sub tab :

B. PERSIAPAN

Aktifkan Macro
Aplikasi ini dibuat dengan menggunakan software Microsoft Excel 2010 dengan ekstensi Excel Macro,
untuk itu agar aplikasi ini berjalan optimal, Microsoft Excel di laptop saudara harus di enabelkan.
Perhatikan, langgkah-langkah di bawah ini untuk mengaktifkan Macro di excel.

Buka aplikasi excel (bukan aplikasi nilai), pilih file, pilih option, lalu klik Trust Center , dan Trust
Center Setting ... yang berada di bagian kanan bawa.

Pilih Macro Settings dan Enable all macros (not....

Copy-Paste
Untuk mempermudah pekerjaan, baik pengisian data siswa maupun input nilai, anda bisa mengcopy
paste data tersebut ke Aplikasi ini. Untuk itu, agar format tidak berubah, anda bisa mempaste dengan
menggunakan paste value (fx)

Caranya hampir sama dengan copy-paste yang anda lakukan, hanya saja perbedaannya terlatak pada
saat anda mem-pastenya. Perhatikan langkah berikut :

Klik kanan pada posisi cell tempat data dipindahkan, lalu pilih Paste Option : kemudian klik pilihan
paste value (fx )

C. MENU/FASILITAS
Aplikasi ini dibuat secara sistematis, tujuannya agar mempermudah pengguna dalam pengisian/input
data.

1. Data Induk

a. Data Sekolah (cukup jelas)


b. Data Siswa (cukup jelas)
c. Edit Mapel (cukup jelas)
d. Bank KD
Masukan KD setiap muatan mata pelajaran yang terdapat di dalam silabus atau buku guru.
Kalimat yang terdapat di dalam bank KD, akan dipergunakan aplikasi ini sebagai deskripsi
raport. Apabila Kalimat KD terlalu panjang, dapat disederhanakan.
e. Set KKM
Menu ini dipergunakan untuk mengatur KKM Sekolah, KKM akan berpengaruh pada keterangan
Predikat di raport.
f. KKM Sekolah (cukup jelas)

3. Penilaian Pengetahuan

Fasilitas ini digunakan untuk menginput nilai pengetahuan semua muatan, pada menu ini juga
terdapat rekap nilai pengetahuan.

4. Penilaian Keterampilan.
Fasilitas ini digunakan untuk menginput nilai keterampilan semua muatan, pada menu ini juga
terdapat rekap nilai keterampilan.

5. Ulangan

7. Cetak

Fasilitas ini digunakan untuk mencetak dokumen nilai yang akan diserahkan ke guru
kelas.
Mengatur halaman :
- klik dokumen yang akan dicetak, pilih print preview , bila ada bagian yang terpotong,
atur ukuran kertas menjadi F4, atau di custom. (lihat gambar)

Demikian penjelasan ini, semoga dapat membantu, bila ada yang masih belum dimengerti,
silahkan kirimkan pertanyaan ke email saya hasbullahjaini1979@gmail.com

Pangkalan Bun, 16 Januari 2017


Salah hormat,

Hasbullah Jaini, S.Pd.SD.

Anda mungkin juga menyukai