Anda di halaman 1dari 1

JURUSAN TEKNIK LINGKUNGAN

FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA (UNU) KALIMANTAN BARAT

TUGAS BESAR
PERENCANAAN BANGUNAN PENGOLAHAN AIR BUANGAN (PBPAB)
TAHUN AJARAN 2020/2021

A. GAMBARAN UMUM
Tugas ini merupakan tugas Perencanaan Instalasi Pengolahan Air Buangan (PBPAB) untuk air
limbah domestic yang dihasilkan oleh aktivitas kampus Universitas Nahdlatul Ulama (UNU)
Kalimantan Barat. Perencanaan tersebut berdasarkan ketentuan-ketentuan yang sudah
ditetapkan. Ketentuan-ketentuan yang telah diberikan harap untuk dibaca secara seksama.

B. KETENTUAN TUGAS PERENCANAAN


1. Tugas perencanaan merupakan tugas kelompok;
2. Minimal asistensi kepada dosen pengampu 6 kali selama rentang penugasan;
3. Pengumpulan dan kelulusan tugas besar merupakan syarat kelulusan mata kuliah PBPAB
4. Pengumpulan tugas dilakukan maksimal pada saat UAS PBPAB dengan mengumpulkan
laporan dengan format dan isi yang telah ditentukan serta melampirkan kartu asistensi;
5. Tugas perencanaan mencakup unit pengolahan awal, pengolahan primer, pengolahan
sekunder, pengolahan lumpur dan pengolahan tersier (bila dibutuhkan);
6. Tugas PBPAB untuk air limbah domestic dengan kualitas influent sebagai berikut :

Tabel 1. Kualitas Air Limbah Domestik

C. KETENTUAN DAN FORMAT LAPORAN


D. PEMBAGIAN ASISTENSI TUGAS
E. KETENTUAN LAINNYA

Anda mungkin juga menyukai