Anda di halaman 1dari 4

LEMBAGA SERTIFIKASI PROFESI

TEKNOLOGI INFORMASI DAN TELEKOMUNIKASI INDONESIA


JL. Pucang Anom Timur 23 Surabaya 60282 ● Telepon:(031) 5019775 Fax:(031)5019776

Surabaya, 30 Mei 2017


Nomor : LSPTIK/MKT/17/05/IK-0119
Perihal : Fasilitasi Sertifikasi Nasional (SKKNI) Bidang TIK
Lampiran : 2 lembar

Yang Terhormat:
Ketua Program Studi Teknik Informatika
Universitas Mataram
Fakultas Teknik Universitas Mataram, Jalan Majapahit No.62,
Mataram

Dengan hormat,
Sehubungan dengan kegiatan Sertifikasi Nasional (SKKNI) Bidang Komunikasi yang
diselenggarakan oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia bekerja sama
dengan Lembaga Sertifikasi Profesi TIK Indonesia, kami mengundang partisipasi dari Instansi
Pendidikan untuk mengirimkan Peserta nya untuk mengikuti Uji Kompetensi sebagai berikut:

Tanggal : 6 s.d 9 Juni 2017


Waktu : 08.00 – Selesai
Tempat : Hotel Aston Inn Mataram, Jl. Panca Usaha No.1, Cilinaya, Kota Mataram

Persyaratan Peserta Uji :


1. Minimal Lulusan SMK, D1, D2, D3 atau S1 Bidang TIK
2. Usia saat ini maksimal 25 tahun.
3. Mendaftar dan memiliki pengetahuan tentang bidang sertifikasi yang dipilih.
4. Belum bekerja.
5. Calon peserta hanya diperbolehkan mendaftar untuk 1 (satu) program sertifikasi
keahlian.
6. Dokumen administratif berupa :
a. Ijazah dan transkip nilai
b. KTP
c. Pas Photo Uk 3x4 sebanyak 3 Lembar

Keterangan Lain :
1. Kegiatan/Sertifikasi ini TIDAK DIPUNGUT BIAYA (gratis)
2. Biaya transportasi pergi-pulang ditanggung oleh masing-masing peserta
3. Peserta harus mengikuti kegiatan di lokasi yang ditentukan selama 3 (tiga) hari
4. Setiap peserta akan mendapat fasilitas akomodasi penginapan 2 (dua) malam, dan
komsumsi selama mengikuti kegiatan 3 (tiga) hari
5. Peserta terbatas, dimohon untuk segera mengirimkan data peserta uji
Disebabkan karena jumlah peserta kegiatan ini terbatas, maka kami mengharapkan setiap
Instansi dapat mengirimkan 5 -10 orang wakil Peserta Uji nya. Untuk keterangan lebih lanjut bisa
menghubungi sdri Ika 0811 3000 201 / 031 - 5019775.
LEMBAGA SERTIFIKASI PROFESI
TEKNOLOGI INFORMASI DAN TELEKOMUNIKASI INDONESIA
JL. Pucang Anom Timur 23 Surabaya 60282 ● Telepon:(031) 5019775 Fax:(031)5019776

Demikian undangan ini kami sampaikan. Atas perhatian dan kerjasamanya, kami sampaikan
terima kasih.

Lembaga Sertifikasi Profesi


Teknologi Informasi dan Telekomunikasi Indonesia

Ir. Edwin Surjosatanto, BBA, MBA


Direktur LSP TIK INDONESIA
LEMBAGA SERTIFIKASI PROFESI
TEKNOLOGI INFORMASI DAN TELEKOMUNIKASI INDONESIA
JL. Pucang Anom Timur 23 Surabaya 60282 ● Telepon:(031) 5019775 Fax:(031)5019776

FORMULIR REGISTRASI - PESERTA UJI KOMPETENSI

Nama Instansi :
Alamat :
Nama PIC :
No HP PIC :
Email PIC :

Data siswa yang dikirim

Nama :
Asal Instansi :
1.
Klaster :
No. Telp/email : /
Nama :
Asal Instansi :
2.
Klaster :
No. Telp/email : /
Nama :
Asal Instansi :
3.
Klaster :
No. Telp/email : /
Nama :
Asal Instansi :
4.
Klaster :
No. Telp/email : /
Nama :
Asal Instansi :
5.
Klaster :
No. Telp/email : /

Keterangan :
1. Dikarenakan tempat terbatas, dimohon segera mengirimkan Formulir ini sebagai
konfirmasi kesediaan.
2. “Formulir Peserta” ini harap di Fax kembali ke 031 – 5019776 atau email ke
ika@lsptik.or.id
LEMBAGA SERTIFIKASI PROFESI
TEKNOLOGI INFORMASI DAN TELEKOMUNIKASI INDONESIA
JL. Pucang Anom Timur 23 Surabaya 60282 ● Telepon:(031) 5019775 Fax:(031)5019776

DAFTAR SKEMA SERTIFIKASI YANG DITAWARKAN

Klaster Grafika Komunikasi


No Kode Unit Judul Unit Kompetensi
1 M.74100.002.02 Menerapkan Prinsip Dasar Komunikasi
2 M.74100.006.01 Mengorganisasi Informasi Terkait Proyek Desain
3 M.74100.008.02 Menetapkan Konsep Desain
4 M.74100.009.02 Mengoperasikan Perangkat Lunak Desain

Klaster Digital Imaging


No Kode Unit Judul Unit
1 TIK.MM01.005.01 Mengidentifikasi Komponen Multimedia
2 TIK.MM01.007.01 Memilih dan Memakai Software dan Hardware untuk Multimedia
3 TIK.MM02.070.01 Menggabungkan Gambar 2D ke dalam Sajian Multimedia
4 TIK.MM02.053.01 Membuat dan Memanipulasi Gambar-Gambar Digital

Klaster Photography
No Kode Unit Judul Unit Kompetensi
1 M.742010.002.01 Memeriksa Perangkat Kamera
2 M.742010.003.01 Menentukan Elemen Pencahayaan
3 M.742010.004.01 Mengatur Ketajaman Gambar
4 M.742010.005.01 Menentukan Sudut Pengambilan
5 M.742010.008.01 Mengidentifikasi Arah, Karakter dan Warna Cahaya
6 M.742010.012.01 Melakukan Olah Digital Dasar
7 M.742010.014.01 Mengembangkan dan Mengkomunikasikan Konsep Fotografi
8 M.742010.027.02 Olah Digital Lanjut

Klaster Copywriting
No Kode Unit Judul Unit
1 M.74100.002.02 Menerapkan Prinsip Dasar Komunikasi
2 M.74100.006.01 Mengorganisasi Informasi Terkait Proyek Desain
3 TIK.MM02.022.01 Menulis Naskah
4 TIK.MM02.023.01 Menyunting Naskah

Klaster Infographic
No Kode Unit Judul Unit Kompetensi
1 M.74100.002.02 Menerapkan Prinsip Dasar Komunikasi
2 M.74100.005.02 Menerapkan Design Brief
3 M.74100.009.02 Mengoperasikan Perangkat Lunak Desain
4 TIK.OP02.019.01 Mengoperasikan piranti lunak pengolah gambar vector

Anda mungkin juga menyukai