Anda di halaman 1dari 20

UNSUR - UNSUR

PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MURIA KUDUS
PENDIDIKAN MATEMATIKA

DIAN MAHARANI
202035005

NEVA SEPTYANA 5 MUHAMMAD PUJI ARIYANTO


202035004
4 6 202035006

MARSA IRFAN KURNIAWAN FEBY FAUZIA ULYA


202035003 3 7 202035007

Disusun
ERIKA SEFIANA FATMA INDRIYANI
202035002 2 Oleh 8 202035008

NISWATUR RUSYDAH
202035001 1

Mata Kuliah : Landasan Pendidikan


Dosen Pengampu : Ratri Rahayu, M.Pd.
Unsur - Unsur Pendidikan
Anak Didik

Pendidik

Alat Pendidikan

Lingkungan Pendidikan

Tujuan Pendidikan
Interaksi Edukatif
ANAK
DIDIK
Pengertian Peserta
Didik
Berdasarakan UUSPN Nomor 2 Tahun
1989; peserta didik yaitu anggota
masyarakat yang berusaha
mengembangkan dirinya melalui proses
pendidikan pada jalur, jenjang dan jenis
pendidikan tertentu.
Dalam pengertian umum, peserta didik
adalah setiap orang yang menerima
pengaruh dari seseorang atau
sekelompok orang yang menjalankan
kegiatan pendidikan, sedangkan dalam
arti sempit peserta didik adalah anak
(pribadi yang belum dewasa) yang
diserahkan pada tanggung jawab
pendidik.
Jenjang Peserta Didik dalam
Dunia Pendidikan Formal

PAUD
Perguruan
Tinggi

TK

SD/MI

SMA/MA/
SMK
SMP/MTs
PENDIDIK
• Pendidik ialah orang yang bertanggung jawab terhadap
pelaksanaan pendidikan dengan sasaran peserta didik.
• Pendidik merupakan orang yang dengan sengaja mempengaruhi
orang lain untuk mencapai tingkat kemanusiaan yang lebih
tinggi. Dengan kata lain, pendidik adalah orang yang lebih
dewasa yang mampu membawa peserta didik ke arah
kedewasaan.
• Pendidik adalah individu yang mampu melaksanakan tindakan
mendidik dalam situasi pendidikan untuk mencapai tujuan
pendidikan. (Yusuf, 1982:53)
Secara terminologis, pendidik
adalah tenaga kependidikan
yang berasal dari anggota
masyarakat yang
mengabdikan diri dan diangkat
untuk menunjang
penyelenggaraan pendidikan
yang berkualitas sebaga
pendidik, tutor, instruktur,
fasilitator dan sebutan lain
yang sesuai dengan
kekhususannya, serta
berpartisipasi dalam
menyelenggarakan pendidikan.
TUGAS GURU SEBAGAI
SEORANG PENDIDIK

INTRUKSIONAL
Sebagai pengajar, guru bertugas
merencanakan program
pengajaran, melaksanakannya,
serta melakukan penilaian.

3 EDUKATOR
Sebagai pendidik, guru bertugas
mengarahkan peserta didik pada
tingkat kedewasaan yang
berkepribadian sempurna.

MANAGERIAL
Sebagai pemimpin, guru bertugas
memimpin dan mengendalikan
diri sendiri, peserta didik, dan
masyarakat terkait, menyangkut
upaya pengarahan, pengawasan,
pengorganisasian, pengontrol,
partisipasi atas program yang
dilakukan.
ALAT
PENDIDIKAN
ALAT DAN METODE
PENDIDIKAN

Alat Contoh

Metode
Alat dan Metode Pendidikan adalah segala sesuatu yang dilakukan ataupun
diadakan dengan sengaja untuk mencapai tujuan pendidikan.

ALAT PENDIDIKAN
Berbagai alat dan media pembelajaran yang
dapat mengembangkan lingkungan
pembelajaran menjadi lebih kondusif dan efisien. METODE PENDIDIKAN
Contoh: Kerangka kerja atau langkah-langkah yang
Spidol, papan tulis, buku, komputer, alat peraga disiapkan untuk menyajikan pendidikan agar
lebih efektif dan efisiensi.
Contoh:
Metode ceramah dapat digunakan untuk
mengajarkan pembelajaran teori.
LINGKUNGAN
PENDIDIKAN
Lingkungan Pendidikan adalah tempat dimana peristiwa pendidikan berlangsung.

LINGKUNGAN KELUARGA
Sebagai pengalaman pertama masa kanak-kanak, menjamin kehidupan
emosional anak, menanamkan dasar pendidikan moral, meletakkan dasar-
dasar pendidikan agama bagi anak-anak.

LINGKUNGAN SEKOLAH
Memberikan pendidikan untuk kehidupan di dalam masyarakat, memberikan
ilmu kecerdasan dan pengetahuan, menanamkan budi pekerti.

LINGKUNGAN MASYARAKAT
Masyarakat sebagai penyelenggara pendidikan, lembaga-lembaga
kemasyarakatan, tersedia berbagai sumber belajar baik yang dirancang
maupun yang dimanfaatkan.

LINGKUNGAN
PENDIDIKAN
TUJUAN
PENDIDIKAN
Tujuan Pendidikan Nasional adalah mengembangkan potensi peserta didik agar
menjadi manusia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa,
berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, dan menjadi warga negara
yang demokratis serta bertanggungjawab.(UU No. 20 Tahun 2003 Pasal 3)

MENJADI MANUSIA YANG KREATIF


BERIMAN DAN BERTAKWA
KEPADA TUHAN YME

BERAKHLAK MULIA Tujuan MANDIRI


Pendidikan

CAKAP MENJADI WARGA NEGARA


YANG DEMOKRATIS SERTA
BERTANGGUNGJAWAB
INTERAKSI
EDUKATIF
Dalam sisdiknas definisi interaksi edukatif adalah “proses
interaksi peserta didik dengan pendidik dan sumber belajar pada
suatu lingkungan belajar."
Ciri-ciri :
•Ada tujuan yang ingin dicapai
•Ada bahan/pesan yang menjadi isi interaksi
•Ada pelajar yang aktif mengalami
•Ada guru yang melaksanakan
•Ada metode untuk mencapai tujuan
•Ada situasi yang memungkinkan proses belajar belajar-mengajar
berjalan dengan baik
•Ada penilaian terhadap hasil interaksi
THANK
YOU

Anda mungkin juga menyukai