Anda di halaman 1dari 1

PEMBICARA IDEAL

1. Menurut saya, saya masih belum dapat dikatakan sebagai pembicara yang ideal

karena saya belum dapat memaksimalkan diri saya dalam memenuhi ciri ciri sebagai

pembicara yang ideal seperti mampu memilih materi yang tepat, menguasai materi,

dan juga saya masih kurang mampu dalam memahami reaksi emosi, dan perasaan

pendengar. Dan juga di luar sadar saya, saya masih sering melakukan bahasa tubuh

yang dapat mengganggu dalam pandangan audiens contohnya adalah gerakan kecil

dangan kaki atau tangan dan dilakukan secara tidak sadar dan berulang-ulang,

merupakan respons dari kecemasan, bisanya berupa gerakan seperti memutar-mutar

kunci atau menyentuh rambut dengan jari tangan.

2. Menurut saya tokoh yang dapat dikatakan sebagai pembicara yang ideal adalah Merry
Riana karena ia mampu dalam merumuskan tujuan pembicaraannya yang tegas,
jelas, dapat memilih dan menggunakan kata, ungkapan, dan kalimat yang tepat untuk

menggambarkan jalan pikirannya, dapat menyajikan materi dalam bahasa yang

efektif, sederhana, dan mudah dipahami dan juga ia dapat memahami emosi

pendengarnya serta ia juga mampu dalam memotivasi pendengarnya

Anda mungkin juga menyukai