Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
DIGITAL
Kelompok 8
Trisa Syarifatul A.
Muti Wijayanti 1601526
1701080
Zahra Khairunnisa Meylin Anggraeni S.
1701907 1704327
Wiliani Restu Astuti
1703646
Pengertian Animasi Digital
Menurut Reiber (1994) bagian penting lain pada media
adalah animasi. Animasi berasal dari bahasa latin yaitu
anima yang berarti jiwa, hidup, semangat. Selain itu kata
animasi juga berasal dari kata animation yang berasal dari
kata tp anime di dalam kamus indonsia inggris berarti
menghidupkan. Secara umum animasi merupakan suatu
kegiatan menghidupkan, menggerakan benda mati. Suatu
benda mati diberikan dorongan , kekatan semangat dan
emosi untuk menjadi hidup atau hanya berkesan hidup.
Animasi bisa diartikan sebagai gambaran yang memuat
objek seolah-olah hidup, disebabkan oleh kumpulan
gambar itu berubah beraturan dan bergantian ditampilkan.
Objek dalam gambar bisa berupa tulisan, bentuk benda,
warna atau special efeck.
Manfaat dan ke untungan animasi media